Anda di halaman 1dari 4

1

Profil Singkat Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pinrang









Gambaran Umum Wilayah













2

Profil Singkat Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pinrang
Letak Geografis
Kabupaten Pinrang merupakan wilayah Provinsi Sulawesi Selatan yang secara geografis terletak
pada koordinat antara 4
0
1030 sampai 3
0
1913 Lintang Selatan dan 119
0
2630 sampai
119
0
4720 Bujur Timur. Daerah ini berada pada ketinggian 0 - 2.600 meter dari permukaan
laut. Kabupaten Pinrang berada 180 Km dari Kota Makassar, dengan memiliki luas 1.961,77
Km
2
, terdiri dari tiga dimensi kewilayahan meliputi dataran rendah, laut dan dataran tinggi
dengan batas-batas sebagai berikut :
Sebelah Utara berbatasan dengan Kabupaten Tana Toraja.
Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Enrekang dan Sidenreng Rappang.
Sebelah Selatan berbatasan dengan Kota Parepare.
Sebelah Barat berbatasan dengan Selat Makassar serta Kabupaten Polewali Mandar.

Wilayah Administasi dan Penduduk
Secara administrasi pemerintahan wilayah Kabupaten Pinrang terbagi menjadi 12 (dua belas)
kecamatan, yang terdiri dari 36 Kelurahan dan 68 Desa yang meliputi 81 Lingkungan dan 168
Dusun (Gambar 1). Kecamatan Lembang merupakan kecamatan terluas yaitu 733,09 km
2
,
sedangkan Kecamatan Paleteang adalah yang terkecil yakni 37,29 km
2
(Tabel 1).
Tabel 1 Nama Kecamatan dan luas wilayah di Kabupaten Pinrang

Sumber : Kabupaten Pinrang Dalam Angka, 2010




No Kecamatan Luas Wilayah(Km
2
)
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
Suppa
Mattiro Sompe
Lanrisang
Mattiro Bulu
Watang Sawitto
Paleteang
Tiroang
Patampanua
Cempa
Duampanua
Batulappa
Lembang
74,20
96,99
73,01
132,49
58,97
37,29
77,73
136,85
90,30
291,86
158,99
733,09
Jumlah 1961,77





3

Profil Singkat Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pinrang

Gambar 1. Peta Wilayah Administrasi Kabupaten Pinrang
Berdasarkan data BPS Kabupaten Pinrang, jumlah penduduk Kabupaten pada akhir tahun 2010
berjumlah 353.367 jiwa yang terditribusi pada 12 kecamatan, dengan tingkat persebaran yang
tidak merata pada setiap kecamatan. Dengan jumlah penduduk terbanyak terdapat di
Kecamatan Watang Sawitto dengan jumlah sebesar 50.974 jiwa atau sekitar 14,43 % dari





4

Profil Singkat Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Pinrang
jumlah penduduk kabupaten, sedangkan distribusi penduduk terkecil adalah Kecamatan
Batulappa dengan jumlah penduduk 9.598 jiwa atau sekitar 2,72 % dari jumlah penduduk
Kabupaten Pinrang.
Kepadatan penduduk di Kabupaten Pinrang pada tahun 2010 adalah 180 jiwa/km2. Angka
kepadatan penduduk tersebut bervariasi pada setiap kecamatan yang ada. Penduduk yang
terpadat adalah terdapat di Kecamatan Paleteang dengan luas wilayah sebesar 37,29 km
2
dihuni
oleh 36.693 jiwa penduduk, memiliki kepadatan 984 jiwa/km
2
(Tabel 2). Sedangkan kecamatan
yang memiliki kepadatan penduduk sangat rendah adalah Kecamatan Lembang yaitu 52
jiwa/km
2
. Angka tersebut berada jauh di bawah kepadatan penduduk Kabupaten Pinrang secara
keseluruhan.

Tabel 2. Nama Kecamatan dan kepadatan penduduk di Kabupaten Pinrang
No Kecamatan Luas Wilayah (km
2
) Jumlah penduduk Kepadatan (km
2
)
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
Suppa
Mattiro Sompe
Lanrisang
Mattiro Bulu
Watang Sawitto
Paleteang
Tiroang
Patampanua
Cempa
Duampanua
Batulappa
Lembang
74,20
96,99
73,01
132,49
58,97
37,29
77,73
136,85
90,30
291,86
158,99
733,09
30.784
27.511
18.200
27.227
50.974
36.693
20.807
32.112
17.217
43.829
9.598
38.415
415
284
249
206
864
984
268
235
191
150
60
52
Total 1961,77 353.367 180
Sumber : Kabupaten Pinrang Dalam Angka 2010

Sektor Unggulan
Sektor unggulan pembangunan Kabupaten Pinrang bertumpu pada kegiatan sektor pertanian
khususnya padi dan perkebunan. Wilayah ini dikenal sebagai bagian dari wilayah
BOSOWASIPILU (Bone Soppeng Wajo Sidrap Pinrang Luwu) yang merupakan kawasan utama
Sulsel sebagai lumbung pangan nasional. Sektor pendukung lainnya adalah perikanan laut dan
industri pengolahan.

Anda mungkin juga menyukai