Anda di halaman 1dari 18

Aplikasi Absensi SMA XY

Muhammad Arif Ar- rijal | 11.11.5258


Ahmad Noor Taufiq | 11.11.5229
Ratri Retnowati | 11.11.5209
Falihah Untay R.S | 11.11.5273
Esti Mariyam | 11.11.5275
Didy Heryadi Tamimu | 11.11.5220
Pendahuluan
Teknologi dewasa ini telah banyak dimanfaatkan di
berbagai bidang, salah satunya yaitu bidang pendidikan.
Melihat kecanggihan dan kemajuan teknologi saat ini,
maka aktivitas yang biasanya dilakukan secara manual
dan membutuhkan banyak waktu bisa diselesaikan
dengan lebih cepat, lebih efektif dan efisien. Lembaga
pendidikan seperti sekolah-sekolah pada umumnya
masih menggunakan sistem manual dalam melakukan
presensi siswanya. Untuk mengatasi masalah kurang
efektif dan efisiennya aktivitas presesnsi siswa tersebut,
maka penulis bermaksud untuk mengembangkan suatu
sistem presensi siswa yang nantinya dapat
mempermudah proses presesnsi khususnya dalam hal
penyimpanan data kehadiran siswa.
Tujuan dan Manfaat
Untuk membantu absensi lebih efektif dan
efektif dalam pendataan.
Dapat menghemat penggunaan kertas.
Data data yang tersimpan rapi, utuh, dan
tahan lama.
Lebih praktis dalam penggunaannya.
Lebih jelas dan tidak mudah hilang
Keamanan data datanya lebih terjamin
dengan adanya password.
Batasan Masalah
Aplikasi ini di buat hanya untuk absensi
kelas.
Aplikasi ini hanya untuk tingkat SMA.
Aplikasi ini di gunakan untuk jaringan lokal
saja.
Aplikasi ini di gunakan hanya untuk admin
yang memiliki password saja.
Kebutuhan
Fungsional
1. Sistem harus dapat menyimpan database kelas
dengan baik
2. Sistem harus dapat menyimpan database siswa
3. Sistem harus dapat melakukan proses absensi
siswa dengan baik
4. sistem harus dapat menyimpan semua rincian
absensi siswa
5. Sistem harus dapat menampilkan rekap dari
absensi siswa

Kebutuhan
Non Fungsional
1. Perangkat keras Pembuatan Aplikasi
a) Processor : Intel Pentium core i3@ 2.0 Ghz
b) Harddisk : 80 Gb
c) Memory : 2048 Mb
d) VGA : 1024 Mb
e) Monitor : LCD 15"
f) Mouse dan Keyboard
2. analisis kebutuhan perangkat keras Menjalankan Aplikasi
a) Processor : Intel Pentium Dual Core@ 2.0 Ghz
b) Harddisk : 80 Gb
c) Memory : 1024 Mb
d) VGA : 521 Mb
e) Monitor : LCD 15"
f) Mouse dan Keyboard
Kebutuhan
Non Fungsional #2
3. analisis kebutuhan perangkat lunak / software
a) Sistem Operasi : Microsoft Windows 7 / 8
b) XAMPP ver 1.7.3
c) Mozilla firefox,Internet Explorer dan Opera
sebagai browser
Use Case Diagram
Use case Diagram #2
Activity Diagram
Sequence Diagram
Sequence Diagram
keterangan :
Admin dapat mengisi user id dan password pada form login
untuk masuk ke menu utama.
Setelah user id dan password benar, maka akan masuk ke
menu form utama.
Admin dapat memilih form untuk tambah kelas, tambah
siswa, melakukan absensi, melihat daftar absensi serta
dapat logout.
Class Diagram
Class Diagram #2
sistem/perangkat lunak dan relasi-relasi yang ada. digunakan untuk
menampilkan beberapa kelas yang ada dalam sistem/perangkat
lunak yang sedang dikembangkan. Diagram kelas memberikan
gambaran tentang sistem/perangkat lunak dan relasi-
relasi yang ada.

Keterangan :

1. Admin Melakukan Login
2. Jika telah berhasil login maka, admin menginputkan data kelas
3. Lalu admin menginputkan data siswa
4. Jika kelas dan data siswa sudah terinputkan maka admin
melakukan absensi siswa
DFD Konteks


Sistem
Presensi
Siswa
Siswa
Bagian
Kesiswaan
Data presensi
siswa Laporan
DFD level 0
Siswa
Administrasi
Id
siswa
Laporan
1.0
Presensi
siswa
Presensi
Data
siswa
3.0
Proses
laporan
2.0
Perekapan
Presensi
siswa
Laporan
Data Presensi
siswa
ERD
ERD #2

Anda mungkin juga menyukai