Anda di halaman 1dari 4

HEMODIALISIS

1. Definisi
Hemodialisis merupakan suatu proses terapi pengganti ginjal dengan
menggunakan selaput membran semi permeabel (dialiser! "ang berfungsi seperti
nefron se#ingga dapat mengeluarkan produk sisa metabolisme dan mengoreksi
gangguan keseimbangan $airan dan elektrolit pada pasien gagal ginjal (%la$k! &''(.
Hemodialisis perlu dilakukan untuk mengantikan fungsi ekskresi ginjal
se#ingga tidak terjadi gejala uremia "ang lebi# berat. )ada pasien dengan fungsi
ginjal "ang minimal! #emodialisis dilakukan untuk men$ea# komplikasi
memba#a"akan "ang dapat men"ebabkan kematian ()ernefri! &''*
&. Indikasi Hemodialisis
+onsensus Dialisis )ernefri (&''* men"ebutkan ba#,a indikasi dilakukan
tindakan dialisis adala# pasien gagal ginjal dengan Laju -iltrasi .lomerulus (L-.
/1( mL0menit! pasien dengan 1es +lirens +reatinin (1++0L-. /1' mL0menit
dengan gejala uremia! atau 1++0L-. /( mL0menit ,alau tanpa gejala. )ada
1++0L-. /( mL0menit! fungsi ekskresi ginjal suda# minimal se#ingga
mengakibatkan akumulasi 2at toksik dalam dara# dan komplikasi "ang
memba#a"akan bila tidak dilakukan tindakan dialisis segera
*. +omponen Dial"sis
a. Mesin #emodialisis
Mesin #emodialisis merupakan mesin "ang dibuat dengan sistem
komputerisasi "ang berfungsi untuk pengaturan dan monitoring "ang penting
untuk men$apai adekuasi #emodialisis.
b. Dialiser
Merupakan komponen penting "ang merupakan unit fungsional dan
memiliki fungsi seperti nefron ginjal. %erbentuk seperti tabung "ang terdiri
dari & ruang "aitu kompartemen dara# dan kompartemen dialisat "ang
dipisa#kan ole# membran semi permeabel. Di dalam dialiser $airan dan
molekul dapat berpinda# dengan $ara difusi! osmosis! ultrafiltrasi! dan
kon3eksi. Dialiser "ang mempun"ai permebilitas "ang baik mempun"ai
kemampuan "ang tinggi dalam membuang kelebi#an $airan! se#ingga akan
meng#asilkan bersi#an "ang lebi# optimal ( %la$k! &''(.
$. Dialisat
Merupakan $airan "ang komposisin"a seperti plasma normal dan
terdiri dari air dan elektrolit! "ang dialirkan ke dalam dialiser. Dialisat
digunakan untuk membuat perbedaan konsentrasi "ang mendukung difusi
dalam proses #emodialisis. Dialisat merupakan $ampuran antara larutan
elektrolit! bi$arbonat! dan air "ang berperan untuk men$ega# asidosis dengan
men"eimbangkan kadar asam basa.
d. Akses 3as$ular
Akses 3as$ular merupakan jalan untuk memuda#kan pengeluaran
dara# dalam proses #emodialisis untuk kemudian dimasukkan lagi ke dalam
tubu# pasien. Akses "ang adekuat akan memuda#kan dalam melakukan
penusukan dan memungkinkan aliran dara# seban"ak &''4*'' mL0menit
untuk mendapatkan #asil "ang optimal. Akses 3as$ular dapat berupa kanula
atau kateter "ang dimasukkan ke dalam lumen pembulu# dara# seperti sub
$la3ia! jugularis! atau femoralis. Akses juga dapat berupa pembulu# dara#
buatan "ang men"ambungkan 3ena dengan arteri "ang disebut Arterio
Venousus Fistula/Cimino ()ernefri! &''*5 Daugirdas! &''6.
e. Quick of blood
7b adala# ban"akn"a dara# "ang dapat dialirkan dalam satuan menit
dan merupakan sala# satu faktor "ang mempengaru#i bersi#an ureum.
)eningkatan 7b akan mengakibatkan peningkatan jumla# ureum "ang
dikeluarkan se#ingga bersi#an ureum juga meningkat. Dasar pengaturan
ke$epatan aliran (7b rata4rata adala# 8 kali berat badan pasien. 7b "ang
disarankan untuk pasien "ang menjalani #emodialisis selama 8 jam adala#
&('48'' ml0menit. +etidak tepatan dalam pengaturan dan pemantauan 7b
akan men"ebabkan tindakan #emodialisis "ang dilakukan menjadi kurang
efektif (Daugirdas! &''65 .atot! &''*.
8. )roses Hemodialisis
)roses #emodialisis dimulai dengan pemasangan kanula inlet ke dalam
pembulu# dara# arteri dan kanula outlet ke dalam pembulu# dara# 3ena! melalui
fistula arterio3enosa (9imino "ang tela# dibuat melalui proses pembeda#an.
Sebelum dara# sampai ke dialiser! diberikan injeksi #eparin untuk men$ega#
terjadin"a pembekuan dara#. Dara# akan tertarik ole# pompa dara# (blood pump
melalui kanula inlet arteri ke dialiser dan akan mengisi kompartemen 1 (dara#.
Sedangkan $airan dialisat akan dialirkan ole# mesin dialisis untuk mengisi
kompartemen (dialisat. akan tertarik ole# pompa dara# (blood pump melalui
kanula inlet arteri ke dialiser dan akan mengisi kompartemen 1 (dara#. Sedangkan
$airan dialisat akan dialirkan ole# mesin dialisis untuk mengisi kompartemen &
(dialisat.
Di dalam dialiser terdapat selaput membran semi permeabel "ang emisa#kan
dara# dari $airan dialisat "ang komposisin"a men"erupai airan tubu# normal. Ada
tiga prinsip "ang mendasari kerja dari emodialisa "aitu difusi! osmosis dan
ultrafiltrasi. 1oksin dan 2at imba# didalam dara# dikeluarkan melaui proses difusi
dengan $ara ergerak dari dara#! "ang memiliki konsentrasi tinggi! ke$airan dialisat
engan konsentrasi "ang lebi# renda#. Air "ang berlebi#an dikeluarkan ari dalam
tubu# melalui proses osmosis. )engeluaran air dapat ikendalikan dengan
men$iptakan gradient tekanan! .radien ini dapat ditingkatkan melalui penamba#an
tekanan negatif "ang dikenal sebagai ultrafiltrasi pada mesin dialisis. +arena
pasien tidak dapat mengekskresikan air! kekuatan ini diperlukan untuk
mengeluarkan $airan #ingga ter$apai iso3olemia atau keseimbangan $airan. Sistem
buffer tubu# diperta#ankan dengan penamba#an asetat "ang akan berdifusi dari
$airan dialisat ke dalam dara# pasien dan mengalami metabolisme untuk
membentuk bikarbonat
Setela# terjadi proses #emodialisis di dalam dialiser! maka dara# akan
dikembalikan ke dalam tubu# melalui kanula outlet 3ena. Sedangkan $airan
dialisat "ang tela# berisi 2at toksin "ang tertarik dari dara# pasien akan dibuang
ole# mesin dialisis ole# $airan pembuang "ang disebut ultrafiltrat. Semakin
ban"ak 2at toksik atau $airan tubu# "ang dikeluarkan maka bersi#an ureum "ang
di$apai selama #emodialisis akan semakin optimal (%la$k! &''(.
(. +omplikasi
a. Hipotensi : dapat terjadi selama terapi dialisis ketika $airan dikeluarkan
b. Emboli udara merupakan komplikasi "ang jarang tetapi dapat saja terjadi jika
udara memasuki sistem 3askuler pasien
$. ;"eri dada dapat terjadi karena p9O& menurun bersamaan dengan terjadin"a
sirkulasi dara# diluar tubu#
d. )ruritus dapat terjadi selama terapi dialisis ketika produk ak#ir metabolisme
meninggalkan kulit
e. .angguan keseimbangan dialisis terjadi karena perpinda#an $airan serebral
dan mun$ul sebagai serangan kejang. +omplikasi ini kemungkinan terjadi
lebi# besar jika terdapat gejala uremia "ang berat.
f. +ram otot "ang n"eri terjadi ketika $airan dan elektrolit dengan $epat
meninggalkan ruang ekstrasel (%la$k! &''(.
Daftar )ustaka
%la$k! <.M.! Ha,ks! <.H. &''(. Medical Surgical Nursing Clinical Management for
Possitive utcome ! t" edition. )#iladelp#ia : =.% Saunders 9ompan"
)ernefri. &''*. #onsensus $ialisis Per"impunan Nefrologi %ndonesia. <akarta
Daugirdas! <.1.! %lake! )...! Ing! 1.S. (&''6. Handbook of Dial"sis 8 Edition.
)#iladelp#ia : Lippin$ott
.atot! D. &''* . &asio &eduksi 'reum dalam $ialisis
.#ttp:00librar".usu.a$.id0do,nload0fk0pen"akitdalamdairot>&'gatot.pdf

Anda mungkin juga menyukai