Defenisi:
Stopping time adalah waktu pertama kali dari proses memenuhi
kondisi yang telah ditetapkan. Misalkan terdapat {, ,
merupakan ruang peluang dan terdapat filtrasi
} yang
{ } k 0 .
, ()=k }
k ;
HITTING TIME
Misalkan {X(t), t 0} merupakan suatu proses stokastik dan S adalah
suatu himpunan hitting time adalah saat pertama kali Xt mengenai S
= min { t Xt
S} atau Xt
S jika t
wk =
X
i 1
; k 0,1,..., n
Materi
Misalkan Xt adalah sebuah proses stokastik dan S adalah beberapa set.
Hitting time adalah waktu pertama kali Xt terkena S.
= min {t Xt S}..........................................(1)
Defenisi ini masuk akal tanpa ekstra teknik matematis jika Xt adalah
fungsi dari t kontinu dan S adalah set tertutup. Dalam kasus itu, X S
dan X
W [0,T ]
........................................................................(3)
W max Wt
0 t T
Tapi persamaan di atas bukan sebuah stopping time. Bahkan jika Wt nilai
terbesar, anda tidak punya cara apakah Ws > Wt untuk beberapa s > t. (Koreksi:
Hampir pasti ada s (t, T) dengan Ws > Wt). Keputusan optimal akan membatasi
kelas waktu acak terhadap stopping times. Anda harus menentukan apakah
berhenti atau tetap bergerak pada waktu t.
Banyak masalah hitting time dan keputusan masalah yang optimal mungkin
diselesaikan dengan menggunakan persamaan diferensial parsial. Untuk
masalah hitting times, anda menyelesaikan persamaan maju atau mundur dalam
komplemen S dan mengkhususkan kondisi batas pada batas S. Banyak
keputusan masalah yang optimum mempunyai struktur bahwa stopping time
optimal diberikan dengan batas keputusan yang optimum. Batas ini adalah
himpunan St sehingga bahwa adalah waktu pertama Xt
St.
Yt f s dX s
0
juga sebuah martingale. Dibeberapa hal ini jelas karena koefisien penyimpangan
Y adalah
E [ dYt t ] = ft E [ dXt t ] = 0
jika X adalah martingale. Nilai ft diketahui ketika waktu t jika ft diadaptasi.
Stopping time teorema Doob adalah kasus khusus dari teorema umum
martingale. Jika adalah sebuah stopping time yang memenuhi T, maka
E [ X ] = x0
...............................................................................................................................
(5)
Yt x0 f s dX s ,
0
Pendahuluan
Sebuah permainan stopping time didefinisikan dengan sebuah
proses stokastik {X(t), t 0} dan fungsi pembayaran l dan f. Tanpa
intervensi para pemain, sebuah status variabel berhubungan dengan
proses stokastik yang diberikan. Di setiap waktu, para pemain dapat
berhenti. Jika pemain ke-i berhenti pada status ke-x lalu bayaran adalah
fungsi l(x) dan pemain lain f(x). Hasil pergerakan simultan dalam
pembayaran adalah kombinasi dari l dan f. Formulasi kita dalam fakta
melibatkan kemungkinan bahwa proses berlanjut setelah langkah ke-i,
bahwa j secara optimal menyeleksi sebuah langkah selanjutnya dan
proses stokastik berlanjut untuk mengembangkan setelah langkah
keduanya. Dalam kasus ini fungsi bayaran adalah menghasilkan nilai
diskon dari pengembalian selanjutnya.