Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KOTA BANJAR

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 BANJAR
Jalan DR. Hussein Kartasasmita Tlp-Fax. (0265) 741722-744860 Kota Banjar 46311
E-mail: smkn1banjar@gmail.com http.www.smkn1banjar.sch.id
LAMPIRAN F

F-7.5.1.a-06
Nama Sekolah
: SMK
RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
Kelas/Semester

Satuan Pendidikan
Mata Pelajaran
Tema
Kelas / Semester
Pertemuan ke
Waktu

: X/2

: SMK Negeri 1 Banjar


: Kearsipan
: Dokumen dan Dokumentasi
:X/1
:
: 8 x 45 menit ( 1 x pertemuan )

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Menghayati dan mengamalkan prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli


(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia;
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaran, dan peradaban terkait fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan mintanya untuk memecahkan masalah;
4. Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
1.1 Bertambah keimanannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan
kompleksitas alam dan jagat raya terhadap kebesaran Tuhan yang
menciptakannya
1.2 Penerapan Penggunaan panca indera sebagai sarana untuk berkarya secara efektif
dan efisien dalam bidang kearsipan berdasarkan nilai-nilai agama yang dianut
1.3 Meyakini bahwa bekerja dalam bidang kearsipan adalah salah satu bentuk
pengamalan perintah Tuhan yang harus dilakukan secara sungguh-sungguh.

2.1 Memiliki motivasi internal dan menunjukan rasa ingin tahu dalam pembelajaran
menyiapkan, dalam membuat arsip kantor
2.2 Menunjukan perilaku ilmiah (jujur,disiplin,tanggungjawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotongroyong) dalam melakukan pembelajaran sebagai bagian dari
sikap ilmiah
2.3 Menghargai kerjaindividu dan kelompok dalam pembelajaran sehari-hari sebagai
wujud implementasi sikap kerja
2.4. Memiliki sikap proaktif dalam melakukan kegiatan kearsipan
3.1 Menjelaskan pengertian dokumen dan dokumentasi
a. Membaca beberapa pengertian dokumen dan dokumentasi
b. Menanyakan hal yang berkaitan dengan dokumen dan dokumentasi
c. Mengamati beberapa dokumen-dokumen kantor dan kegiatan
dikumentasi
d. Menanya hal yang berkaitan dengan perbedaan dokumen
4.1 Mempresenatsikan pengertian dokumen dan dokumentasi
a. Menggunakan contoh dokumen dan kegiatan dokumentasi
b. Menjelaskan pengertian dokumen dan dokumentasi, jenis-jenis dokumen,
peran, ruang lingkup tugas dokumentasi, bahan dokumentasi dan
pengkodean
c. Menjelaskan perbedaan dokumen dan dokumentasi dari berbagai sumber
C. Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah proses pembelajaran peserta didik dapat:
1.
Menjelaskan pengertian dokumen dan dokumentasi dari berbagai sumber
2.
Membedakan dokumen dan dokumentasi
3.
Menjelaskan peran, ruang lingkup dan tugas dokumentasi
D. Materi Pelajaran
1. Pengertian Dokumen dan dokumentasi
2. Perbedaan dokumen dan dokumentasi
3. Peran, Ruang Lingkup dan Tugas Dokumentasi
E. Pendekatan / Strategi/ Model/ Metode Pembelajaran
1. Pendekatan
: Scientifik
2. Strategi
: Penggalian Informasi, Presentasi
3. Model Pembelajaran : Discovery Learning ( menemukan masalah )
4. Metode Pembelajaran : Diskusi , Tanya jawab, Penugasan
F. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan
Pendahuluan

Uraian kegiatan
1. Guru mengucapkan salam
2. Guru mengabsen siswa
3. Guru memotivasi siswa agar tetap semangat
untuk belajar.

Alokasi
waktu
10 menit

4. Guru memberitahukan tema pembelajaran


pada hari itu, dan mengaitkan dengan materi
sebelumnya.
5. Guru
menjelaskan
tujuan
materi
pembelajaran yang akan dicapai
Inti

1. Guru dengan siswa membagi kelompok


untuk memudahkan proses belajar
2. Guru membangkitkan minat siswa dalam
mengidentifikasi tentang dokumen dan
dokumentasi
3. Siswa membaca dari berbagai sumber
tentang pengertian, perbedaan, peran dan
ruang lingkup tugas dokumentasi
4. Siswa mencermati uraian tentang pengertian,
perbedaan, peran dan ruang lingkup tugas
dokumentasi
5. Siswa bertanya jawab tentang hal-hal yang
berhubungan dengan isi bacaan.
6. Siswa mendiskusikan dan menyimpulkan hal
tentang pengertian, perbedaan, peran dan
ruang lingkup tugas dokumentasi
7. Siswa membacakan hasil kerja kelompok
berupa kesimpulan materi yang sudah
dipwlajari di depan kelas dan siswa lain
memberikan tanggapan.
8. Guru memfasilitasi pertanyaan yang tidak
bisa dijawab dalam berdiskusi

180 menit

Penutup

1. Guru dan siswa menyimpulkan hasil belajar


2. Guru dan merefleksi hasil belajar
3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan di
rumah dan dikumpulkan pada pertemuan
berikutnya
4. Guru memberitahukan materi pembelajaran
untuk pertemuan berikutnya
5. Guru memberikan postes secara lisan
6. Guru dan siswa mengakhiri pembelajaran
dengan rasa syukur
7. Siswa menjawab salam guru.

10 Menit

G. Alat, Bahan dan Sumber Belajar


1. Alat Belajar
: Laptop, Proyektor,

2. Bahan Belajar
:
3. Sumber Belajar
: Buku Mengelola SISTEM KEARSIPAN Jilid 1 SMK
karangan DEwi Anggraini, Armico Bandung, 2009
Penilaian Proses dan Hasil Belajar
1. Penilaian Proses

No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

Teknik
Penilaian

Aspek yang dinilai


Spiritual Religius
Jujur
Disiplin
Peduli
Santun
Tanggung Jawab
Aktif
Responsif
Kreatif
Inovatif

Pengamata
n

Waktu
Penilaia
n
Proses

Instrumen
Penilaian

Keteranga
n

Lembar
Pengamatan

Lembar Penilaian Sikap


Aspek yang Dinilai
N
o

Nama

Responsi
kreatif
Inovatif
ve
2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

Religious
4

T.jawab

Peduli

disiplin

jujur

Santun

aktif

Keterangan
Bubuhkan tanda () pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan selama KBM berlangsung
1 : Kurang (belum tampak ) 2: Cukup (mulai tampak) , 3 : Baik ( mulai berkembang/konsisten)
( membudaya/konsisten)

, 4 : Amat Baik

2. Penilaian Hasil
Indikator
Pencapaian Kompetensi

Menjelaskan pengertian
dokumen dan dokumentasi

Teknik
Penilaian

Bentuk
Penilaian

Tes
Tertulis

Isian

Instrumen
No.

Soal

1.

Jelaskan pengertian dokumen


dan dokumentasi

Menjelaskan perbedaan
dokumen dan dokumentasi
Menjelaskan pean, ruang
lingkup dan tugas
dokumentasi
Mempresentasikan hasil
diskusi
Menjawab pertanyaan
latihan

Tes
Tertulis

Isian

2.

Tes
Tertulis

Isian

3.

Keterampila
n lisan

4.

Isian

Unjuk
kerja
Tes
tertulis

Pensekoran
No. 1 Jika jawaban Benar
No. 2 Jika jawaban Benar
No. 3 Jika jawaban Benar

Jelaskan perbedaan dokumen


dan dokumentasi
Jelaskan peran, ruang
lingkup dan tugas
dokumentasi
Presentasikan hasil diskusi
kelompok
Kerjakan Tugas
( Penugasan )

: 10
: 10
: 10

Nilai = Skor : Skor maksimal


1. Presentasi
Lembar Penilaian Lisan
Aspek Yang Dinilai
No

Persiapan

Nama

A
4

B
3

C
2

D
1

Penampila
n
A B C D
4 3 2 1

Kom.verbal
A
4

B
3

C
2

Isi
D
1

A
4

B
3

tanggapan
C
2

D
1

A
4

B
3

C
2

Jumlah

Catatan

D
1

Rubrik Penilaian
No.

Aspek

1.

Persiapan

Amat Baik ( 4 )
Gagasan siswa terorganisasikan,terkembang, dan terkait
untuk mendukung hal-hal
yang diungkapkan kembali
mengenai dokumen dan
dokumentasi

Baik (3)
Gagasan
siswa
terorganisasikan;peserta
didik
tampak
siap
untuk
mengungkapkan
kembali
mengenai
dokumen
dan
dokumentasi

Cukup (2)
Gagasan siswa tidak
terorganisasi dan tidak
menguasai isi.

Kurang (1)
Gagasan siswa tidak
terorganisasi dan tidak
menguasai isi. Sering
dan banyak terdiam

Siswa penuh rasa percaya diri

Siswa kurang
percaya diri

Tidak percaya diri

Pengucapan umumnya dilakukan

Siswaseolah-olah

Penampilan

Penuh rasa percaya diri


namun tetap menghormati
siswa lainnya.

Komunikasi

Secara

konsisten

siswa

merasa

ber-

Menggumam,ucapan

verbal

Isi

Tanggapan

menggunakan ekspresi wajah


dan kontak mata dengan
penuh makna.

dengan baik; jeda terjaga dengan


baik; volume suara dijaga sesuai
dengan situasi.

Siswa telah menguasai hasil


pengamatan
dari
bahan/sumber yang sangat
lengkap
dengan
perinciannya.
Tanggapan terhadap pertanyaan
kelompok
lain
terfokus dan relevan;

tidak jelas.

Siswa telah menguasai hasil


pengamatan tentang dokumen
dan dokumentasi

bicara pada diri sendiri;


berbicara terlalu cepat
sehingga yang dikatakan
tidak dapat dipahami
dengan baik; dan/atau
tidak terdengar.
Siswa masih kurang
menguasaihasil
pengamatan

Tanggapan terhadap pertanyaan


kelompok lain pada umumnya
relevan, tetapi penjelasan masih
kurang.

Tanggapan
terhadap
pertanyaan
kelompok
lain kurang dikembangkan atau tidak jelas.

Tidak mampu menjawab


pertanyaan
kelompok
lain

Tidak menguasai hasil


pengamatan

2. Penugasan
Penilaian Tulisan skor = 30
Penilaian Lisan
= 10
Penugasan
= 10
NILAI

= SKOR : SKOR MAKSIMAL

Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Banjar

Banjar,
2013
Guru Mata Pelajaran

Drs.H.Annur, M.M.Pd.
NIP: 19580217 197803 1002

Hermin Hindayani, S.Pd.


NIP. 19730726 200501 2005

Anda mungkin juga menyukai