Anda di halaman 1dari 16

SOAL PEMBEKALAN UKDI INTERNA

1.

Seorang laki laki berusia 45 tahun dibawa ke UGD RS dengan keluhan pusing sejak 1
minggu yang lalu. Keluhan disertai badan lemas dan mual muntah. Pada pemeriksaan
fisik ditemukan T = 120/70, N = 88x/m, RR =16x/m, t = 36,5. Pada pemeriksaan
laboratorium didapatkan Hb = 9,8 g/dL; WBC = 3000/mm3; Tro = 45.000; ferritin serum
= 70 mg/dL dan GDA = 114.
Apa penyebab keluhan pasien di atas?
a. Hipokalemia
c. Hipokalsemia
e. Hipoventilasi
b. Hiponatremia
d. Hipoksia

2.

Seorang laki-laki berusia 30 tahun datang ke tempat praktek dokter umum dengan
keluhan nyeri pada ibu jari kaki kiri sejak 1 bulan yang lalu. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan tanda vital dalam batas normal, pada inspeksi dan perabaan ibu jari kaki
merah, panas dan bengkak serta ditemukan arthritid pada MTP I. Dari hasil lab
didapatkan asam urat serum 9 g/dL.
Apakah obat profilaktik yang diberikan kepada pasien tersebut?
a. Asam mefenamat
c. Na diklofenak
e. Kolkisin
b. Paracetamol
d. Aspirin

3.

Seorang laki-laki berusia 25 tahun datang ke klinik dengan keluhan mencret sejak 1 hari
yang lalu. Mencret terus menerus dengan jumlah banyak, cair, berwarna putih keruh.
Muntah (+). Pada pemeriksaan fisik tidak didapatkan nyeri perut, tenesmus, KU lemah,
mata cowong dan kulit keriput. Tanda vital baik. Apakah diagnosis pada kasus diatas?
a. Disentri basiler
d. Kolera
b. Disentri amoeba
e. Intoleransi laktosa
c. Irritable Bowel Syndrome

4.

Seorang perempuan berusia 20 tahun G2P1A0 hamil 32 minggu dibawa ke UGD RS


dengan keluhan demam sejak 1 minggu yang lalu. Keluhan demam tinggi terutama
pada malam hari disertai menggigil dan keringat malam. Pasien baru pulang dari Papua
dan tinggal disana selama 1 tahun. Keluhan disertai nyeri kepala, nyeri ulu hati, mual
muntah, dan berak hitam. Pada pemeriksaan fisik ditemukan kesadaran somnolen, KU
lemah, TD : 90/50, N 120x/m, RR 24x/m, dan t 39,2 C. Pada pemeriksaan lain
ditemukan rhonki kasar pada kedua paru, splenomegali dan kulit dan konjuntiva pucat,
sklera sedikit ikterik. Pada pemeriksaan hapusan darah ditemukan cicncin biru accloen
dan banyak eritrosit rusak. Apa obat yang tidak boleh diberikan pada pasien ini?
a. Klorokuin
c. Mefloquin
e. Artesunat
b. Kina
d. Primaquin

5.

Seorang perempuan berusia 50 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri saat
buang air kecil sejak 2 hari yang lalu. Keluhan disertai susah menahan kencing dan
harus mengedan saat kencing. Ttv normal. Leukosit 9000. Kreatinin 40 mg/dl ureum 0.8
mg/dl . Urinalisis erotrosit 10-20 . Leukosit penuh bakteri positive. Apakah diagnosis
pada kasuss ini?
a. Sistisis
d. D.pyelonefritis kronis
b. B.adneksitis
e. Pid
c. C.pyelonefritis akut

6.

Seorang perempuan datang ke puskesmas dengan keluhan cepat pusing lelah pucat.
Ttv normal hb 8.5 g dl. Leukosit 8000. Hapusan darah hipokromik mikrositik sel pensil.

a. Anemia Def. Besi


b. Anemia Apalastik
c. Anemia Hemolitikk

d. Anemia Megaloblatik
e. Anemia Def asam folat

7.

Seorang laki-laki gemuk berusia 60 tahun datang dengan keluhan sesak nafas &
mempunyai riwayat PJK 10 thn yg lalu. Pmx fisik dbn. Pmx apa yg menunjang untuk
melengkapi dx
a. TG & LDL
c. Kolestrol & HDL
e. LDL & HDL
b. TG & HDL
d. Kolestrol & LDL

8.

Seorang anak laki-laki berusia 3 tahun dibawa ke UGD RS dengan keluhan nyeri pada
penis. Pada pemeriksaan fisik didapatkan nonretrackable preputioum. Apakah diagnosis
pada pasien ini?
a. Phimosis
c. Hipospadia
e.
b. Paraphimosis
d. Epispadia

9.

Efek samping obat antihipertensi yang bikin batuk kering...


a. captopril
c. bisoprolol
b. nifedifin
d.

10.

Efek samping obat hipertensi yang tidak boleh di gunakan pada pasien asma
a. beta blocker
c.
b. ACE inhibitor

11.

Obat bipertensi yang dapat digunakan oleh ibu hamil..


a. metildopa
c.
b.

12.

Pasien datang dengan tanda2syok anafilaktik diberikan..


a. adrenalin IM 0,5 mg
c.
b.

13.

Diare lendir darah mikroorganisme penyebab..


a. shigella
b. Giardia

c.

Diare berlemak mikroorganisme penyebab...


a. shigella
b. Giardia

c.

Diare seperti cucian beras..


a. cholera
b.

c.

14.

15.

16.

Pasien 30th kejang d bawa ke UGD sudah tidak kejang, HIV + tanpa pengobatan, apa
yang dilakukan pertama kali?
a.
b.

17.

Wanita 18th datang dengan keluhan sesitif thd sinar matahari, malar rush, ANA test (+)
RF (+), diagnosis?
a. SLE

b.
18.

Jenis obat migrain yang nyebabin nyeri dada?


a. b. -

19.

Pasien datang dengan kejang, kaku kuduk (+), brudzinki I, II (+), mikroskopis darah sel
netrofil meningkat, limfotik menurun,diagnosis..
a. meningitis virus
c. meningitis TB
b. meningitis bakterialis
d.

20.

Laki laki anemis, edem, scrotum bengkak, penyebab..


a. w. bancrofti
d. Lumbricoides
b. taenia saginata
e.
c. taenia solium

21.

terapi untuk soal 20 secara massal


a. albendazol
b. prazikuantel

c. DEC
d.

22.

Seorang pasien datang dengan keluhan luka terbuka terkena pecahan kaca di
pergelangan tangan 2 jam yang lalu perdarahan aktif, TV masih dbn, apa yang harus
dilakukan?
a. rujuk ke RS
d. infus cairan
b. hentikan perdarahan
e.
c. tranfusi darah

23.

Laki laki demam menggigil bari datang dari timika, mikroskopis trofozoit bentuk cincin
1/6 dari eritrosit, tanpa pembesaran eritrosit, diagnosis..
a. malaria vivax
c. malaria malarae
palcifarum
b. malaria ovale
d. malaria
e.

24.

Seorang anak suka main bola tanpa alas kaki terdapat luka di kaki awal nya kecil
menjadi lebar dengan bau busuk, organisme penyebabnya?
a. Clostridium perfringens
c.
b.

25.

Pasien anemis, lemas, slenomegali scufner 2, Hb 10, leukosit 6000, trombosit


200.0000, diagnosis....
a. anemia defisiensi besi
d. anemia aplastik
b. anemia hemolitik
e.
c. anemia penyakit kronik

26.

Peremppuan 28 tahun datang ke IGD dengan penurunan kesadaran sejak tadi pagi. + 1
bulan yang lalu sulit btidur dan badan terasa panas. + 3 hari demam dan batuk
berdahak. Badan tampakk kurus, sejak satu tahun yang lalu pernah mendapatkan terpai
yang sama namun berhenti sejak 3 bulan yang lalu. PF koma, TD 150/90, N 120
x/menit, t : 38 0C, mata menonjol, leher teraba pembesaran kelenjar tiroid difus. GDS 80
mg/dl
a. Koma miksedema
d. Hipotiroid subklinis
b. Krisis tiroid
e. Koma hipoglikemia
c. Hipertiroid subklinis

27.

Seorang perempuan 18 tahun datang ke dokter mengeluh nyeri pinggang sebelah kiri.
Keluhan tersebut disertai demam, menggigil, dan peningkatan frekuensi berkemih. Pada
pemeriksaan mikroskopis ditemukan bakteri batang gram (+) di urine. Kemungkinan
bakteri penyebab tersebut adalah ...
a. Chlamydia trachomatis
d. S. saphrophyticus
b. Leptospira interogans
e. S. aureus
c. E. coli

28.

Seorang perempuan 23 tahun mengeluh kemerahan pada kedua pipi. Diketahui dari
anamnesa pasien baru saja berganti kosmetika baru. Selain itu pasien juga mengeluh
rambut rontok, sering sariawan, nyeri pada sendi dan kulit menjadi kemerahan jika
terkena sinar matahari lama. Diagnosa apa yang mungkin?
a. SIstemik Lupus Eritematosus
d. Dermatitis kontak
b. Stomatitis angularis
e. Alergi obat
c. Rheumatoid arthritis

29.

Seorang wanita 24 tahun datang dengan keluhan nyeri pada pinggang dan lutut sebelah
kanan. Tunangannya pernah menderita kencing dengan sekret. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan lutut kanan edema, hiperemi, teraba hangat. (Lupa seingetku mengarah ke
PID). Didapatkan sekret purulen pada vagina. Mikroorganisme penyebabnya adalah ...
a. Treponema pallidum
c. Nisseria gonorrhea
b. Yersinia pestis

30.

Seorang laki-laki 39 tahun(?) datang dengan keluhan sesak napas sejak 1 minggu yang
lalu. Pasien menjalani kemoterapi 2 bulan yang lalu karena kanker kolorektal yang
dideritanya. Pada foto thorax didapatkan gambaran infiltrat interstitial(?). Paien
diberikan terapi antibiotik dan tidak membaik. Pada biopsi didapatkan gambaran
penumonitis interstitial akut dan kronis disertai dengan sel besar dan inklusi nuklear
berwarna biru gelap. Kemungkinan organisme penyebab adalah.
a. Cytomegalovirus
d. Mycoplasma
b. Ebstein-Barr Virus
e. Pnemocystis jiroveci
c. Herpes Simplex Virus

31.

Wanita 45 tahun mengeluh diare 3 4 kali sehari sejak 3 minggu yang lalu. Terdapat
darah dan lendir pada feses, disertai keluhan nyeri perut sebelum BAB. Pasien
mengeluh badan terasa hangat dan penurunan berat badan. Pasien baru pertama kali
sakit seperti ini. Tidak ada riwayat sakit kronis maupun kencing manis. Komplikasi yang
paling sering terjadi pada kasus tersebut adalah...
a. Perforasi
c. Abses hati
e. Toxic megacolon
b. Peritonitis
d. Amoeboma

32.

Laki laki 30 tahun datang dengan keluhan demam sejak 1 minggu yang lalu, lemah,
bercak kemerahan di kulit. Lab : Hb 9, leukosit 45.000, trombosit 70.000. didapatkan sel
neutrofil dan auer rod (+). Diagnosis?
a. Leukemia mieloblastik akut
d. Leukemia limfoblastik kronik
b. Leukemia mieloblastik kronik
e. Anemia aplastik
c. Leukemia limfoblastik akut

33.

Wanita 54 tahun, (lupa panjangnya, yang jelas klinisnya DM). Hasil GDA 110, GD2JPP
120. Yang diperlukan pemeriksaan apalagi?
a. Hba1c

b. HbsAg
34.

Seorang pelari marathon mengeluarkan banyak keringat dan merasa kehausan,


kemudian ia meminum air dan merasa segara, lalu melanjutkan larinya. Yang terjadi
pada peredaran darah orang tersebut setelah minum air adalah
a. Volume Meningkat, Osmolaritas Tetap
b. Volume meningkat, osmolaritas meningkat
c. Volume Tetap, Osmolaritas tetap
d. Volume meningkat, osmolaritas menurun
e. Volume menurun, osmolaritas tetap

35.

Wanita gemuk usia 45 tahun mengeluhkan mual dan muntah setelah makan dan nyeri
perut kanan atas. Nyeri perut menghilang tiba tiba. Vital sign stabil. BB 75 kg, TB 160
cm. Murphy sign (+). Diet yang menyebabkan keadaan ini ...
a. Diet tinggi lemak
d. Diet tinggi purin
b. Diet tinggi protein
e. Diet tinggi pirimidin
c. Diet tinggi karbohidrat

36.

Wanita usia 50 th kontrol rutin sejak terdiagnosis DM tipe 2 setahun yang lalu. Pasien
rutin minum obat 3 kali sehari, olahraga, dan diet teratur. Vital sign stabil, gula darah
puasa 110 mg/dl, gula darah setelah loading 170 mg/dl. Pemeriksaan selanjutnya ?
a. GDP
c. Pemeriksaan kolesterol
b. Gula Darah setelah makan
d. Hba1c

37.

Pasien wanita 24 tahun mengeluh pipi bengkak, sebelumnya dirujuk ke spesialis untuk
lupus. Tindakan anda...
a. Meneruskan steroid
b. Menurunkan dosis
c. Menghentikan steroid
d. Mengganti steroid dengan NSAID
e. Meneruskan steroid dengan kombinasi NSAID

38.

Wanita 25 tahun datang ke puskesmas saudara dengan keluhan nyeri daerah ulu hati,
hilang dengan obat maag tapi lalu kambuh lagi. Saat ini menurut keluarga, pasien tidak
mau berobat lagi karena tidak bisa sembuh. Apa yang anda lakukan?
a. MRS-kan
b. Obati dengan obat standar puskesmas
c. KIE untuk konsul ke dokter yang ahli
d. Konsulkan ke dokter jiwa
e. Konsultasi psikolog sambil diterapi dokter

39.

Pasien dengan keluhan badan lemas, konjungtiva pucat, sclera kuning (-) didapatkan
papil lidah atrofi, cheilitis (+) Hb 8 MCV 70 MCHC 30. Diagnosa
a. Anemia normokromik normositer
d. Thalasimia
b. Anemia hipokrom mikrositer
e. Hemophilia
c. Anemia hipokrom makrositer

40.

Pasien wanita hamil 16 minggu mengeluh benjolan di leher, anamnesis ... (tanda
hipertiroid). Terapi?
a. PTU
c. Iodine
b. Metimazole
d. Iodine radioaktif

41.

Pasien mengeluh nyeri ulu hati menetap, disertai mual muntah. Riwayat nyeri ulu hati
kumat kumatan sebelumnya, riwayat minum obat anti nyeri tiap sakit kepala.
Pemeriksaan fisik yang patognomonis?
a. Free air subdiafragma
c. Bising usus meningkat
b. Pekak hepar menghilang

42.

Pria 33th mengeluh sering bersendawa dan tembangun malam karena dada terasa
terbakar sejak 2th, kebiasaan berbaring setelah makan. Telah diberi pengobatan..
tidak membaik. VS dbn BB115kg TB 160cm, pengobatan apa yang tepat
a. Omeprazole
c. Aluminium hidroksida
b. Antasida
d. Ranitidine

43.

Ada gambaran mikroskopis anemia aplastik, yang ditanyakan apa kelainannya


gambarannya anemia aplastik (?)

44.

Ada klinis dan gambaran mikroskopis tiroid folikelnya membesar dikelilingi sel epitel
selapis kuboid. Penyakitnya apa kemungkinan adenoma folikuler tiroid (?)

45.

Pasien datang dengan keluhan .. diberi penicillin prokain. Tiba-tiba pasien sesak
TD90/50 disebut apakah keadaan ini
a. Syok
c. Syok hipovlemik
b. Syok anafilaktik

46.

Pasien datang dengan keluhan .. diberi penicillin prokain. Tiba-tiba pasien sesak
TD90/50. Terapi pertama kali pada pasien ini?
a. Anti histamine
c. Efedrin
b. Kortikostreroid
d. Epinefrin

47.

Px mengalami penurunan kesadaran jam yang lalu. Sebelumnya pasien


mengkonsumsi glibenklamid karena mnederita DM. Penyebab yang paling mungkin
atas kondisi pasien adalah
a. Hipoglikemia
b.

48.

Seorang pria 42th datang dengan keluhan nyeri pingang sejak 2 hari yang lalu disertai
demam menggigil nyeri, dan sering BAK. TD, RR, N dbn, t 38.5, dari UL didapatkan
bakteriuria, piuria, dan hematuria, dilakukan kultur urin. Berapa CFU (colony forming
Unit) minimal untuk acuan interpretasi hasil kulutur yag menunjukkan adanya proses
infeksi?
a. >105
c. >103
e. >10
4
b. >10
d. >102

49.

Wanita 45tahun datang ke puskesmas dengan membungkuk dan pincang, pasien


sebelumnya mengeluh sakit dilutut kanan setiap bangun pagi tidur, pada saat istirahat
dan terasa kaku. Px fisik didaprkan pembengkakkan pada lutut kanan, pergerakan sendi
terbatas, atrofi pada otot betis. Dx
a. Gout
c. Osteomielitis
e. RA
b. OA
d. Osteoporosis

50.

Perempuan, 26 tahun datang dengan keluhan sariawan sejak 1 tahun yang lalu.
Keluhan disertai demam, pegal-pegal dan nyeri sendi. Wajah dirasakan mengalami

kemerahan sejak 6 bulan yang lalu.Telapak tangan berwarna merah dan terdapat
bercak merah kehitaman. Kelainan kulit timbul jika terpapar sinar matahari. ANA test (+),
ds DNA meningkattinggi.
a. Paracetamol
c. Kortikosteroid
b. Anti histamine
d. Antibiotik
51.

Perempuan, 42 tahun datang dengan keluhan nyeri perut kanan atas sejak 2 bulan
yang lalu, Pasien senang makan makanan berlemak, haid teratur. TB 145 cm, BB 65 kg.
Murphy sign (+), Pemerisaanfisikdalambatas normal. Diagnosa yang tepat?
a. Kolesistitis
b.

52.

Perempuan 32 tahun ke puskesmas dengan keluhan otot melemah. Riwayat hipertensi


5 tahun, rutin minum Captopril 2x25mg sehari. BB naik 10 kg dalam 6 bulan terakhir.
Pemeriksaan fisik: BMI 30, Striae pada kulit abdomen, moon face (+), TD 180/120, Nadi
78x/menit. Diagnosis:
a. Cushing disease
c. Sindr.metabolik
b. Peny Addison
d. DM tipe II

53.

Laki-laki 28 tahun datang ke RS poliklinik rawat jalan RS dengan keluhan demam sejak
4 hari. Pasien sering mengonsumsi obat kuat yang dijual bebas. Pada pemeriksaan
fisik didapatkan kesadaran Compos mentis, temp 39C, TD 160/90, Nadi 120/menit,
muka pucat, moon face, obesitas sentral, striae pada perut dan kulit, bula yang pecah
meninggalkan bercak kehitaman pada ekstremitas bawah. Diagnosis pasien ini?
a. Hipertiroid
d. Penyakit cushing
b. Hiperglikemia
e. Penyakit Addison
c. Hiperkortisolisme

54.

Pria 35 tahun, datang dengan keluhan badan terasa lemas, nafsu makan berkurang.
Pekerjaan sehari-hari petani dan jarang memakai alas kaki. TD 110/70, Nadi 100, RR
20, konjungtiva pucat, Hb 6. Pemeriksaan mikroskopis ditemukan telur bentukan oval
berdinding tipis satu lapis transparan berisi larva di dalamnya. Yang dilihat adalah:
a. Ascaris lumbricoides
d. Hookworm
b. Taenia saginata
e. Trichuris trichiura
c. Enterobius vermicularis

55.

Pengambilan sampel urine untuk pemeriksaan ISK paling tepat adalah?


a. Urin sewaktu
c. Urin 24 jam
b. Urin pagi hari
d. Aspirasi suprapubik

56.

Seorang laki laki usia 50 tahunan didiagnosis Diabetes mellitus tipe 2. Pasien
mendapatkan obat hipoglikemik oral. Pasien mengeluh sering buang angin dan diare.
Dari OHO di bawah ini mana yang dapat menyebabkan hal tersebut?
a. Glibenklamid
d. Alfa glukosidase inhibitor
b. Metformin
e. Repaglinid
c. Poiglitazon

57.

Pasienperempuan datang keluhan nyeri perut karena telat makan dan masih nyeri
walau sudah makan. Pasien saat ini sedang hamil. Terapi yg tdk boleh?
a. Lansoprazol
b. Simetidin
c. Sukralfat

d. Enprostil

e. Antasida

58.

Pasien dengan rheumatoid arthritis. Hb rendah dgn agranulositosis. Akan mendapatkan


terapi DMARDs. Analgesik yg cocok?
a. Asam mefenamat
c. Aspirin
b. Parasetamol

59.

Pasien dengan rheumatoid arthritis. Hb rendah dgn agranulositosis. Akan mendapatkan


terapi DMARDs. DMARDS yg cocok?
a. Dexamethasone
e. Siklofosfamid
b. Metotrexate

60.

pasien datang dgn keluhan mudah lelah. Mudah berdebar berat badan turun
exophtalmus BB turun. Terapi yg tepat?
a. PTU
c. Amitriptilin
e. Fluoxetine
b. Captopril
d. Clobazam

61.

Laki2 diputusin pacar, minum baygon, tx pertama yg dilakukan?


a. Pasang oksigen
c. Kumbah lambung
b. Masukan sulfas atropine
d. Pasang infuse

62.

Wanita diantar ibunya krn muntah darah. Dari alloanamnesa didapatkan riwayat abis
putus dan minum cairan ?. Penyebab muntah darah?
a. Gastritis
c. Ulkus duodenum
b. Ulkus peptikum
d. Gastritis erosive

63.

Pasien dengan hipertiroid. Terpai yg tepat?


a. PTU 100-200mg/6-8 jam
b. propanolol ........../6-8 jam

c. PTU 200-400mg/6-8 jam

64.

Pria 60th dgn batuk pilek VS dbn dan peningkatan BUN SK. Kuman h.influenza. Ab?
a. Amoksisilin
c. Gentamycin
b. Ceftriaxone
d. Cotrimoxazole

65.

Pasien datang dengan keluhan nyeri ulu hati. Tidak membaik setelah makan. Pasien
minum aspirin rutin karena RA. Terapi yg tepat?
a. Omeprazole
c. Antasida
e. Sukralfat
b. Ranitidine
d. Misoprostol

66.

Pria datang dengan keluhan nyeri perut kanan hilang timbul. Didapatkan kencing darah.
Nyeri tekan suprapubik. Radiologi terdapat sesuatu (lupa tepate apa) d vesika. Urinalisis
leu 6-7/lp eri 40an/lp. Penyebab keluhan utama pasien?
a. isk atas
c. gangguan pasase uretra
b. peningkatan tekanan ureter

67.

Terapi antibiotik untuk ISK?

68.

Pria 50 th dtg k dokter dgn keluhan cepat lelah. Px sudah 5 th didiagnosa DM tipe 2 dan
rutin minum sulfonilirea dan metformin. Tp saat dcek glukosa darah tetap tinggi. Dokter
menyarankan mengganti dgn insulin. Edukasi apa yg hrs disampaikan tntg pengganti
obat tsb?

a. ada resiko hipoglikemi


b. trjdi penurunan nafsu makan
c. trjdi peningkatan bb

d. risiko thrombosis
e. risiko keganasan

69.

Pasien wanita tua 55th dengan keluhan nyeri sendi. Didapatkan bengkak pada ujung
ibu jari bagian dalam,tofi +....metabolisme apakah yg terganggu?
a. Metabolisme purin
b.

70.

Pasien pria 35thn, datang nyeri pinggang, keton pinggang positif, kencing kadang
merah, suka makan petai, lab lupa urea tinggi, as urat tinggi, Makanan apa yg haru di
hindari?
a. Kacang
c. Jus wortel (lagi)
b. Jus wortel

71.

Pasien datang kuning iktera sklerik nyeri perut kanan atas seperti diiris. Hepatomegali
ada riwayat diare berdarah dan lendir. Dx?
a. Hepatitis
c. Kolesistitis
b. Abses hepar
d. Aktinomikosis hepar

72.

Wanita 27th mengeluh nyeri saat BAK. BAK drasa sering dan tidak bisa ditahan.
Urinalisis leu 20-25/lp eri 0-1/lp bakteri +. Penyebab yg plg sering
a. Proteus mirabilis
d. Chlamydia trachomatis
b. E. coli
e. S. aureus
c. Klebsiella pneumonia

73.

Laki laki 48 tahun, 3 bulan yang lalu di diagnosis


obat hanya diet teratur. BMI : 29 HbA1C 8,2
a. Glibenclamid
d.
b. Metformin
e.
c. Acarbose

DM tipe II, selama ini tidak minum


Insulin basal
Lanjut modifikasi gaya hidup tanpa
farmakoterapi

74.

Obat DM yang sering menimbulkan hipoglikemia:


a. Gol. Sulfonylurea
b.

75.

Demam 7 hari terutama malam hari. Disertai mual, muntah, mencret. Pemeriksaan yang
dilakukan? Widal

76.

Perempuan 14 tahun dibawa orang tuanya dengan keluhan demam 1 minggu, hilang
timbul. Pasien juga mengeluh mual muntah, 1 hari sebelumnya, BAB berwarna seperti
the pekat danmatakuning. Beberapatemanpasien di sekolahjugasakitserupa.
Kemugkinan diagnosis:
a. Hepatitis a
c. Hepatitis c
e. Hepatitis e
b. Hepatitis b
d. Hepatitis d

77.

Gambar ulkus di telapak kaki. Px tidak merasakan nyeri. Px menderita DM. Hal ini
disebabkan oleh?
a. Neuropati
c. Makroangiopati
b. Mikroangiopati

78.

Malaria. Gambaran ring.Terapinya?


a. Klorokuin
b. Artesunat 400mg p.otiaphari

c. Artesunatinjeksi

79.

Px setelah banjir. Mata kuning, nyeri tekan otot gastrocnemius. Diagnosis?


Leptospirosis

80.

Px dalam program diet karena kegenukan yang dialaminya. Bb 60, TB 150an datang
dengan keluhan nyeri perut seperti terbakar di epigastrium. Terapi?
a. Antasida
b. Hentikan diet, olahraga teratur

81.

Px BAB hitam karena konsumsi obat NSAID. Terapi yagn perlu ditambahkan?
a. Omeprazole
c. Sucralfat
b. Ranitidin

82.

Wanita 30 th. Demam tinggi, nyeri kencing, kencing keruh. Pengambilan urin paling
tepat untuk menegakkan diagnosis?
a. Urin sewaktu
c. Urin kateter
b. Urin 24 jam
d. Pungsi suprapubik

83.

Wanita, diare kronis 3 bulan, demam kronis, penurunan berat badan, candidiasis oral.
Diagnosis?
a. HIV stadium 1
c. 3
e. 5
b. 2
d. 4

84.

Seorang wanita usia 60 tahun datang ke ugd dengan diantar oleh anaknya, karena
mengalami penurunan kesadaran. Pada hasil pemeriksaan fisik didapatkan TD 150/100,
N 112 x/m, rr 22 x/m. Pasien memiliki riwayat diabetes selama 7 tahun dan rutin
meminum obat dari dokter. GDA 55 mg/dL. Obat apa saja yang dapat menyebabkan
keadaan ini?
a. Sulfonilurea
c. Glibenclamid
b. Metformin
d. Penghambat alfa glukosidase

85.

Laki2 datang dengan keluhan panas dan nyeri pada ulu hati, semakin memberat ketika
makan, terutama makanan panas dan pedas Obat?
a. Ranitidin
c. Antacida
e. Misoprostol
b. Omeprazole
d. Sucralfat

86.

Pasien datang dengan keluhan muntah - muntah. pH: 7.20, pCO2: 40 , pHCO3?, pO2
70. Kelainan yang mungkin terjadi
a. Acidosis respiratorik
c. Acidosis metabolic
b. Alkalosis metabolic
d. Alkalosis respiratorik

87.

12 org dlm 1RW ke IGD RS karena muntah 2 jam yg lalu. Habis makan hajatan
tetangga 7 jam yg lalu. Keluhan demam, nyeri abdomen, diare. Pmx fisik suhu 3838,5C, nyeri seluruh abdomen. Pmx feses tampak leokosit. Dalam kultur media SS
tampak bakteri.Agen penyebab?
a. Salmonella sp
c. Clostridium perferingen
b. Clostridium botulinm

88.

Pasien wanita 65 th dtg dg keluhan berat badan bertambah 10kg dalam 3 bulan.
Disertai keluhan tidak tahan terhadap dingin,konstipasi,.... Pemeriksaan fisik edema
wajah, pluffy faceN: 54x/menit
a. TSH T4
b. TSH T4 TPO antibodi

c. TSH T3 T4
d. TSH FT3 FT4
e. TSH FT4 TPO antibody

89.

Pegawai akan pergi bekerja ke daerah kalimantan, malaria disana resisten sama
kuinolon mbe apa ngono. Buat mencegah kena malaria, sebaiknya diberi apa?
a. Kuinolon yg diminum saat sampai di tempat hingga 14 hari setelah kembali
b.

90.

Seorang wanita 50 th datang ke IGD dengan keadaan tidak sadar, 15 menit yg lalu
pasien merasa sakit kepala kemudian pasien minum obat paracetamol 500mg dan
asam mefenamat 500mg. 1-2 menit setelah minum obat tersebut, pasien mengalami
gatal-gatal, mual, muntah dan tidak sadar. Apa yang terjadi pada pasien tersebut?
a. reaksi anafilaktik
d. syok sepsis
b. reaksi anafilaktoid
e. syok hipovolemi
c. syok anafilaktik

91.

Seorang wanita 40 tahun datang ke puwkesmas dgn keluhan sering terbangun malam
hari krn sering kencing. Dari pemeriksaan didapatkan BMI 29, gula darah puasa 150,
gula darah 2 jam pp 205. Terapi apa yg diberikan untuk pasien ini?
a. Diet rendah kalori
d. Diet dan insulin
b. Diet dan olah raga
e. OAD
c. Diet dan OAD

92.

Seorang laki2 40th dibawa ke UGD dgn keluhan mata kuning sejak 3 hari yll. Px demam
tinggi sejak 1mggu yll, tidak menggigil, disertai sakit kepala dan sakit semua otot. Px
mrpkn pegawai kelurahan yg baru saja mengalami bencana banjir 2mggu yll. Pmx
didapatkan skera ikterik, konjunctiva tidak anemis, nyeri tekan gastroknemius positif.
Apa dx yg mungkin?
a. hepatitis
c. leptospira
e. demam dengue
b. malaria
d. demam tifoid

93.

Seorang wanita 40 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri saat kencing.
Kencing seperti tertahan keluar sedikit - sedikit. Pasien bekerja di sebuah bank yang
seharian hanya duduk. Apa bakteri yang menyebabkan keluhann pasien?
a. E. coli
c. Salmonella spp.
b. Pseudomonas aeruginosa

94.

Wanita 50 th datang dgn keluhan nyeri pd kedua sendi pergelangan tangan, nyeri timbul
saat pagi ketika bangun tidur. Pasien punya dm tipe 2. Pada pemx fisik, bengkak pd
sendi, simetris pergelangan tangan, deformitas pd jari2 sendi pergelangan tangan. Baku
emas pemeriksaan untuk penegakkan diagnosis:
a. Faktor rematoid
c. Ana test
b. Protein reaktif C
d. DR+

95.

Laki laki 21 th diantar keluarga dg mata buram,susah menelan,susah bicara setelah


makan kacang polong kalengan yang sudah kadaluarsa. Kuman penyebab?
a. Bacteroides
b. Clostridiumtetani

c. Actinomycesisraelii
d. Clostridiumbotulinum

e. Clostridiumperfringens

96.

Diare seperti air cucian beras.apa penyebabnya?


a. S. typhii
d. Entamoeba histolitica
b. S. disentri
e. V. cholera
c. E. coli

97.

Pasien wanita, usia 35 tahun, mengeluh nyeri sendi pergelangan tangan, siku, dan lutut
sejak 7 minggu yang lalu. Nyeri timbul saat beraktifitas. Pada hasil pemeriksaan fisik,
didapatkan edem pada sendi pergelangan tangan, siku, dan lutut, dan teraba
pembesaran nodul subkutis. Diagnosis apa yang paling tepat?
a. Osteoarthritis
c. Osteosarcoma
b. Gout arthritis
d. Osteomalacia

98.

Laki2 35th demam sjk 2 hari yll dsertai menggigil,nyeri kepala,nyeri otot.sebelumnya
kerja bakti membersihkan selokan.pemeriksaan didapatkan t:39,5 sklera
ikterus,hepatosplenomegali,nyeri gastroc.dx?
a. Leptospirosis
c. Shigellosis
b. Malaria

99.

Seorang laki2 usia 28 th datang dg keluhan demam naik turun sejak 1 bln yll. Demam
turun sedikit dengan minum obat yg dibeli sendiri tetapi kemudian naik lg. Selain itu di
sekitar bibir px juga timbul bintik2 putih yang terasa nyeri. Selain itu berat badan pasien
sebelumnya 50 kg turun menjadi 45 kg dalam 2 minggu. Pasien memiliki riwayat sering
berhubungan dengan PSK tanpa menggunakan kondom. Saran kepada Px?
a. Dokter merujuk kepada dokter yg lebih ahli
b. Pasien disuruh periksa ke klinik VCT
c. Pasien disuruh menghabiskan obat yg diberikan oleh dokter
d. Pasien disuruh memakai kondom setiap berhubungan seksual
e. Pasien dilarang utk berhubungan seksual dg PSK

100. Wanita 25 thn datang dg keluhan nyeri saat kencing dan frekuensi meningkat. Pasien
baru saja menikah. Demam disangkal, riwayat kencing berdarah, batu dan sekret
disangkal. terdapat nyeri tekan suprapubik. Pemeriksaan penunjang?
a. DL
c. Pemeriksaan tinja
b. Pemeriksaan urin
d. Pemeriksaan secret
101. Wanita 30 thn, dtg ke poli dgn keluhan nyeri pd kedua sendi pergelangan tangan, siku,
dan lutut. Nyeri timbul sejak 7 minggu/bln yll(aku lupa minggu/bln) . Nyeri timbul pd saat
bangun tidur , menghilang saat aktivitas. Pd pemeriksaan fisik didapatkan bengkak pd
persendian kedua tangan . Diagnosa :
a. osteomalacia
b. osteoartritis
d. gout arthritis
c. osteoporosis
e. reumatoid artritis
102. Wanita 48th mengeluh diare dan kotoran mengapung.keluhan muncul setelah makan
makanan berlemak.riwayat operasi batu empedu 2bln yll.defisiensi apa yg
menyebabkan keluhan?
a. Garam empedu
d. Enzim enterokinase
b. Lipase pankreas
e. Sekretin
c. CCK

103. Pria 18th datang dengan keluhan mata kuning. Demam sejak 1mgg yll tidak tinggi.
Mual,tanpa muntah. Teman 1 kos menderita keluhan yg sama. Pmx didapat ikterus
pada mata,hepar membesar dengan tepi rata,tidak berdungkul. Bilirubin total 8,4,SGOT
460,SGPT 520,HAV(+)
a. self-limiting disease + edukasi
b. aspirin+vitamin
104. Seorang pria berumur 40 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan demam dan gusi
berdarah sejak 2 minggu yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan hepatomegali 4
cm di bawah arcus costae, spleen schuffner II, Dari hasil Lab: Hb 8 g/dl, leukosit
200.000, trombosit 72.000. dif count -/4/?/?/? (Stab dan segmen meningkat) Dx:
a. Acute lymphocytic leukemia
d. Chronic myeloblastic leukemia
b. Acute myelocytic leukemia
e. Multiple myeloma
c. Chronic lymphoblastic leukemia
105. Seorang pria berumur 40 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan demam dan gusi
berdarah sejak 2 minggu yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan hepatomegali 4
cm di bawah arcus costae, spleen schuffner II, Dari hasil Lab: Hb 8 g/dl, leukosit
200.000, trombosit 72.000. dif count -/4/?/?/? (Stab dan segmen meningkat).
Pemeriksaan penunjang yang perlu dilakukan:
a. Hapusan darah tepi
d. Pewarnaan sudan black
b. Pemeriksaan sumsum tulang
e. Retikulosit
c. Pemeriksaan kromosom filadelfia
106. Pria datang dengan penurunan kesadaran, 3 tahun lalu didiagnosis dm tipe 2. Tidak
pernah berobat. Pada pemeriksaan TD 180/100 GDA 530. Terapi pertama yang
diberikan:
a. Injeksi Insulin 20U
b. Drip insulin kontinyu

c. NaCl 0,9% 500 cc


d. NaCl 5% 500cc
e. RL

107. laki-laki 28 tahun, keluhan demam 1 minggu disertai mual, muntah, dan diare. Suhu 39,
nadi 68, lidah kotor hyperemia
a. demam berdarah
c. demam tifoid
e. enteritis akut
b. malaria
d. tonsilofaringitis
108. Pria datang ke dr untuk konsultasi kesehatan, mengaku mempunyai kebiasaan setiap
hari makan daging, sayur, dan karbohidrat sedikit. Saat ini mengaku sering sariawan
dan kulit keriput. Zat apa yang seharusnya dikonsumsi ?
a. Thiamin
c. Asam askorbat
b. Kobalamin
109. Laki-laki 54 tahun mengeluhkan perutnya membuncit. Pasien juga mengeluhkan sesak
nafas saat berbaring. Pada pemeriksaan fisik didapatkan eritema palmaris, spider nevi.
Terapi pertama pada pasien adalah:
a. Blocker
c. Ca Channel Blocker
b. Spironolakton
110. Laki-laki, 60 tahun dengan keluhan berdebar, banyak keringat, nafsu makan meningkat.
Pemeriksaan fisik TD 140/90, nadi 80. Diagnosisnya adalah

a. Sindrom cushing
b. Diabetes Insipidus
c. Diabetes Mellitus

d. Hipotiroid
e. Hipertiroid

111. Seorang laki-laki riwayat DM dan minum glibenclamide, dibawa karena tidak sadarkan
diri. Pemeriksaan GCS koma, VS tanda shock, GDA 50. Penyebab kondisi pasien
a. Syok hipoglikemi
d. Syok kardiogenik
b. Syok hipovolemik
e. Syok anafilaktik
c. Syok neurologic
112. Seorang pria dating dengan keluhan pucat dan lemas, pasien merupakan petugas di
bagian radiologi, didapatkan Hb 8, leukosit 2300, dan trombosit 100000. Dari biopsy
sutul didapatkan gambaran [pic] Dx?
a. Anemia aplastik
b. Leukemia limfoblastik kronik
113. Seorang laki-laki, usia 20 tahun, dibawa polisi ke UGD karena kecelakaan lalu lintas.
Didapatkan fraktur femur kanan terbuka dengan perdarahan sebanyak 1.500 ml.
Pemeriksaan didapatkan TD 70/40 mmHg; nadi 140x/menit; RR 28x/menit; dan akral
dingin, pucat, basah. Gangguan asam basa apakah yang akan terjadi bila shock pada
pasien tidak teratasi:
a. Asidosis metabolic
d. Alkalosis respiratorik
b. Asidosis respiratorik
e. Asidosis metabolic dan respiratorik
c. Alkalosis metabolic
114. Seorang laki-laki, usia 25 tahun, datang ke dokter dengan keluhan mudah lelah dan
sering mengantuk sejak 6 bulan yang lalu. Sejak 3 bulan yang lalu, berat badannya
turun dan pasien merasa sering haus dan lapar. Pasien mengaku kurang berolah-raga.
Ibu pasien merupakan penderita DM. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Apa
pemeriksaan penunjang yang diperlukan untuk menegakkan diagnosis pada pasien:
a. Gula darah sewaktu
d. Pemeriksaan hormone insulin
b. Pemeriksaan reduksi urine
e. Pemeriksaan fruktosamin
c. HbA1C
115. Seorang laki-laki, usia 60 tahun, dibawa keluarganya ke UGD dengan keluhan lemah
dan sesak napas. Pasien memiliki riwayat DM selama 15 tahun. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan TD 190/100 mmHg, nadi 110x/menit, dan RR 40x. Tampak wajah pasien
sembab, konjungtiva anemis, dan ditemukan ronki basah halus di seluruh lapangan
paru. Kulitnya kasar seperti bekas garukan (ekskoriasi) dan terdapat edema
ekstremitas. Produksi urine 200cc/12 jam. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan:
hiperglikemia, kalium 7,4 mmol/L, natrium 136 mEq/L. Hal yang perlu dilakukan
sebelum merujuk ke RS terdekat?
a. Pemberian Na Bic
d. Pemberian furosemide
b. Injeksi Ca glukonas
e. Pemberian spironolactone
c. Injeksi D40% dan insulin
116. Seorang pasien berusia 28 tahun datang ke dokter dengan keluhan tidak bisa tidur
sejak 6 bulan yang lalu. Keluhan disertai dengan berdebar-debar, berkeringat, buang air
besar lebih dari 3 kali/hari, dan berat badan yang turun. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan kesadaran compos mentis, TD = 120/60 mmHg, N = 120 kali/menit, RR = 20
kali/menit. Didapatkan nodul difus di leher dan mata menonjol. Apakah pemeriksaan
yang sebaiknya dilakukan?

a. Anti TPO
b. T3

c. T4
d. fT4

e. TSHs

117. Seorang perempuan, usia 58 tahun datang ke praktik pribadi dokter dengan keluhan
perut membesar sejak 3 bulan. Pemeriksaan fisik terdapat anemia, sclera ikterik, tandatanda vital dalam batas normal, pemeriksaan hepar teraba keras, permukaan tidak rata
dan nyeri tekan (+). HbsAg (+), alfa fetoprotein 1000/l. Diagnosis pada pasien ini
adalah:
a. Sirosis hepatis
c. Abses hepar
e. Hepatitis kronis
b. Hepatoma
d. Hepatitis akut
118. Seorang perempuan, usia 68 tahun, datang ke tempat praktik dokter dengan keluhan
pucat dan lemah sejak 1 bulan yang lalu. Riwayat gagal terapi TB paru 4 tahun lalu.
Pada pemeriksaan fisik pasien compos mentis, konjungtiva anemis, TD 120/70 mmHg,
Nadi 100x/menit, RR 28x/menit, Tax 37,80C. Pemeriksaan lain dalam batas normal.
Pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 8 g/dL, leukosit 4.200/ml, dan trombosit
200.000/ml. Anemia pada pasien disebabkan oleh:
a. Perdarahan akut
d. Autoimun
b. Penyakit kronis
e. Kekurangan zat besi
c. Efek samping obat
119. Seorang laki-laki, usia 48 tahun, datang ke dokter dengan keluhan pucat dan mudah
lemah sejak 1 minggu. Sebelumnya pasien mengaku BAB mengeluarkan darah segar
sejak 1 tahun dan sering diberi obat lewat dubur. Pemeriksaan tanda vital dalam batas
normal. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan Hb 8 g/dL, leukosit 4.200/ml, dan
trombosit 200.000/ml. Penyebab anemia pada pasien ini adalah:
a. Perdarahan
c. Efek
samping
d. Autoimun
b. Penyakit kronis
obat
e. Kurang zat besi
120. Seorang laki laki, usia 50 tahun, datang ke UGD dengan keluhan demam dan luka
bernanah di telapak kaki yang tak kunjung sembuh. Sekitar 2 minggu yang lalu kakinya
tertusuk paku, kemudian luka meluas sampai ke punggung kaki dan berbau busuk tapi
tidak menimbulkan rasa nyeri. Pasien memiliki penyakit DM namun tidak rutin minum
obat. Saat ini pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 150/80 mmHg, nadi
120x/menit, suhu 380C, RR 22x/menit, Tax 380C, dan GDS 450g/dL. Terapi untuk pasien
ini:
a. Sulfonilurea
c. Acarbose
e. Insulin
b. Biguanide
d. Thiazolidinedione
121. Seorang wanita, usia 48 tahun, datang ke puskesmas dengan keluhan utama sering
kencing sejak 2 bulan, disertai sering haus, dan BB turun. Pada pemeriksaan fisik
dalam batas normal. Hasil pemeriksaan laboratorium: GDA 360mg/dL dan kolesterol
total 290 mg/dL. Apa penyebab keluhan utama?
a. Polydipsi
b. Dyslipidemia
d. Hiperglikemia
e. Proteolysis
c. Lypolisis
122. Seorang wanita, usia 14 tahun, datang ke RS dengan keluhan adanya benjolan di leher
depan sejak 6 bulan yang lalu. Pasien juga mengeluh susah konsentrasi di sekolahnya,
suka marah, berdebar-debar, tangan berkeringat, banyak makan tapi BB turun. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan pasien gelisah, takikardi dan hipertensi. Kemungkinan
hasil pemeriksaan pada hipertiroid primer adalah?
a. T3 rendah, T4 rendah, TSH tinggi
b. T3 rendah, T4 tinggi, TSH tinggi

c. T3 tinggi, T4 tinggi, TSH rendah


d. T3 tinggi, T4 rendah, TSH rendah

e. T3 tinggi, T4 tinggi, TSH tinggi

123. Seorang wanita, usia 20 tahun G1P0A0 usia kehamilan 2 bulan, datang ke UGD
dengan keluhan mual muntah. Keluhan ini diikuti dengan nyeri ulu hati dan pasien tidak
bisa makan dan minum selama 7 hari. Dari pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah
90/60 mmHg, Nadi 90x/menit, RR 30x/menit, Tax 36,80C. Nyeri tekan epigastrium (+).
Pemeriksaan laboratorium: GDS 65, Keton 3+. Diagnosis pasien tersebut:
a. Gastritis akut
d. Hyperemesis gravidarum
b. Gastritis kronis
e. Irritabel bowel syndrome
c. Diabetes gestasional
124. Pasien wanita, umur 30 tahun, datang dengan keluhan pusing sejak 6 bulan yang lalu.
Keluhan tersebut disertai dengan keluhan nafsu makan yang menurun, mual dan
muntah. Pada pemeriksaan fisik didapatkan gizi kurang, lemah, pucat, conjungtiva
anemis, atropi papil lidah dan pada pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 7 g/dl,
retikulosit index < 10%, MCV >100, MCHC >30. Kelainan anemia pada kasus ini
adalah:
a. Anemia normokrom-normositer
d. Anemia mikrositik
b. Anemia normokrom-makrositer
e. Anemia makrositik
c. Anemia hipokrom mikrositer
125. Seorang wanita, usia 25 tahun, dibawa ke UGD karena tiba-tiba mengalami kejang.
Sebelum kejang, 3 hari yang lalu pasien mengeluh nyeri kepala. Pasien telah
terdiagnosis HIV(+). Gambaran CT scan kepala didapatkan lesi bulat dengan tepi ring
enhancement dan edema otak di daerah basal ganglia. Infeksi oportunis apa yang
diderita pasien tersebut:
a. Toxoplasmosis cerebri
d. Malaria cerebral
b. Cysticercosis sellulosa
e. Amoebic granulomatous abscess
c. Amoebic brain abscess
126. Seorang wanita 28 tahun, hamil, datang ke UGD dengan keluhan berdebar. Sejak 1
bulan sulit tidur, sering BAB. Badan tampak kurus. 1 tahun yang lalu pernah mendapat
terapi dengan keluhan serupa, tapi 3 bulan terakhir tidak minum obat. Pada emeriksaan
fisik didapatkan pasien koma, TD 150/90 mmHg, nadi 120x/menit regular, Tax 38 0C,
mata menonjol, dan perabaan leher didapatkan nodul tiroid diffuse. Terapi yang
diberikan pada pasien:
a. Metimazol
b. Euthyrax
c. PTU
d. Propanolol
e. Bisoprolol

Anda mungkin juga menyukai