Anda di halaman 1dari 6

TATA RIAS

Insani Nur Sayyidah ( X-5 )

PENGERTIAN TATA RIAS


Tata

rias

merupakan

cara

atau

usaha

seseorang

untuk

mempercantik diri khususnya pada bagian muka atau wajah, menghias


diri dalam pergaulan. Tata rias pada seni pertunjukan diperlukan untuk
menggambarkan/menentukan watak di atas pentas. Tata rias adalah seni
menggunakan bahan-bahan kosmetika untuk mewujudkan wajah peranan
dengan memberikan dandanan atau perubahan pada para pemain di atas
panggung/pentas dengan suasana yang sesuai dan wajar (Harymawan,
1993: 134). Sebagai penggambaran watak di atas pentas selain acting
yang dilakukan oleh pemain diperlukan adanya tata rias sebagai usaha
menyusun hiasan terhadap suatu objek yang akan dipertunjukan.

BAHAN-BAHAN TATA RIAS


1. Base, yang termasuk ini adalah bedak dingin atau
coldcream. Cara memakainya dengan mengambil
dengan

telunjuk,

letakkan

pada

bagian

yang

menonjol, gosok dengan cara memutar sampai rata.


2. Foundation, ada dua macam yaitu stick dan
pasta. Cara menggunakannya sama dengan
Base
3. Lines, gunanya untuk memberi batas anatomi muka. Macamnya
ada Eyebrow pencil (membentuk alis dan memperindah mata),
Eyelash (membentuk bulu mata agar melengkung).
4. Lipstick, Highlight dan Shadow (menciptakan efek tiga
dimensi pada muka), Eyeshadow (membentuk dimensi
mata).
5. Rouge, gunanya untuk menghidupkan pipi dekat mata,
tulang pipi, dagu, kelopak mata antara hidung dan mata.

pada

6. Cleansing,

gunanya

untuk

membersihkan

segala tata rias dan juga sebagai nutrient dan


pengobatan padan kulit.

LANGKAH-LANGKAH DASAR TATA RIAS


Sebelum mulai merias wajah, pastikan tangan dan wajah telah benarbenar bersih. Gunakan pembersih wajah yang sesuai dengan jenis kulit.
Selanjutnya, aplikasikan produk-produk berikut ini:
1.

Pelembab
Pelembab disini maksudnya adalah day cream/day gel
yang kita gunakan sehari2.

2.

Dasar Make-up
Dasar make-up ini mengandung silika yang berfungsi untuk
menahan

minyak

agar

tidak

cepat

keluar

sehingga

bisa

mempertahankan make up lebih lama. Contohnya adalah Make-up


Base (13878) dari seri Giordani Gold dan Face Primer (10740).

3.

Foundation
Pilih foundation yang warnanya 1 tingkat lebih terang dari warna
kulit. Namun apabila terdapat noda pada wajah, gunakan foundation
yang setingkat lebih gelap dari warna noda tersebut. Kemudian, jika
menggunakan foundation yang lebih gelap, maka nanti bedaknya
pilih yang lebih terang. Atau misalnya kulit gelap, pakai foundation
yang

lebih

terang

dan

padukan

dengan

bedak

yang

lebih

gelap.Untuk hasil sempurna, gunakan spon saat mengaplikasikan

foundation. Ingatlah untuk selalu membiarkannya kering sebelum


menambahkan bedak, agar hasilnya merata.

4.

Concealer
Pilih concealer yang berwarna setingkat lebih terang
warna bedak. Oleskan tipis-tipis saja di daerah bawah

dari
mata

dan di atas noda.

5.

Bedak Tabur/Loose powder


Aplikasikan bedak tabur dengan menggunakan
kuas

untuk

hasil

terbaik.

Atau

bisa

juga

menggunakan puff dengan cara ditekan-tekan.

6.

Bedak Padat/Compact Powder/Pressed Powder


Bedak padat sangat efektif untuk menghilangkan
kilap di wajah. Gunakan setelah bedak tabur untuk
hasil akhir sempurna.

BENTUK-BENTUK TATA RIAS


1. Rias aksen, memberikan tekanan pada pemain yang sudah
mendekati peranan yang akan dimainkannya. Misalnya pemain
orang Jawa memerankan sebagai orang Jawa hanya dibutuhkan
aksen atau memperjelas garis-garis pada wajah.
2. Rias jenis, merupakan riasan yang diperlukan untuk memberikan
perubahan wajah pemain berjenis kelamin laki-laki memerankan
menjadi perempuan, demikian sebaliknya.

3. Rias

bangsa,

merupakan

riasan

yang

diperlukan

untuk

memberikan aksen dan riasan pada pemain yang memerankan


bangsa lain. Misalnya pemain bangsa Indonesia memerankan peran
bangsa Belanda.
4. Rias usia, merupakan riasan

yang mengubah seorang muda

(remaja/pemuda/pemudi) menjadi orang tua usia tujuh puluhan


(kakek/nenek).
5. Rias tokoh, diperlukan untuk memberikan penjelasan pada tokoh
yang diperankan. Misalnya memerankan tokoh Rama, Rahwana,
Shinta, Trijata, Srikandi, Sembadra, tokoh seorang anak sholeh,
tokoh anak nakal.
6. Rias watak, merupakan rias yang difungsikan sebagai penjelas
watak yang diperankan pemain. Misalnya memerankan watak putri
luruh (lembut), putri branyak (lincah), putra alus, putra gagah.
7. Rias temporal, riasan berdasarkan waktu ketika pemain
melakukan peranannya. Misalnya pemain sedang memainkan
waktu bangun tidur, waktu dalam pesta, kedua contoh tersebut
dibutuhkan riasan yang berbeda.
8. Rias lokal, merupakan rias yang dibutuhkna untuk memperjelas
keberadaan tempat pemain. Misalnya rias seorang narapidana di
penjara akan berbeda dengan rias sesudah lepas dari penjara.

ATURAN TATA RIAS


Pilihlah kosmetik yagn tepat dan bermutu baik untuk mempercantik
wajah anda.
Pembersih kulit wajah, Sebelum melakukan rias wajah kulit muka
harus dalam keadaan bersih.

Pemilihan alas bedak, Pilihlah alas bedak yang sesuai dengan warna
kulit anda.
Pemilihan bedak,

Pilihlah

bedak

yang

warnanya

dilihat

dari

foundation (dasar bedak) yang digunakan, kalau dasar bedak warna


gelap maka bedak dipilih warna yang setingkat lebih muda dari
warna dasar bedak.
Pemilihan rias mata, perona bibir dan pipi, Pililah rias mata, perona
bibir dan pipi yang sesuai atau serasi dengan busana.
Jenis kulit, Misalnya untuk kulit kering sebaliknya digunakan
kosmetik yang mengandung minyak dan sebaliknya.
Usia, Faktor usia juga harus diperhatikan dalam tata rias wajah
korektif ini sesuaikan gaya tata rias dengan wajah.
Waktu dan suasana, Sesuaikan tata rias wajah dengan keadaan,
waktu, apakah untuk siang atau malam hari. Pakailah tata rias
sederhana pada siang hari dan yang lebih tebal pada malam hari.

Anda mungkin juga menyukai