Anda di halaman 1dari 9

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009

Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan


Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

ALTERASI DAN MINERALISASI DI DAERAH PERTAMBANGAN RAKYAT


CIHONJE, KECAMATAN GUMELAR, KABUPATEN BANYUMAS BERDASARKAN
ANALISIS KIMIA DAN MINERALOGI
1

Chusni Ansori 1 dan Eko Puswanto 1


Balai Informasi dan Konservasi Kebumian Karangsambung, LIPI, Kebumen
Email: chus001@lipi.go.id

Sari
Cihonje secara administratif berada di Kecamatan Gumelar, Kabupaten Banyumas merupakan salah satu daerah
prospek penambangan emas di rangkaian Pegunungan Serayu Utara. Tujuan penelitian untuk mengetahui
karakteristik alterasi dan mineralisasi yang berkembang pada batulempung anggota Formasi Halang di daerah
Cihonje, melalui pengamatan lapangan, analisa XRD ( X-ray Diffraction) dan AAS (Atomic Absorption
Spectrometry). Berdasarkan analisis XRD dijumpai mineral kuarsa, gipsum, or thoklas, nakrit, pirit ke arah atas
berkembang muskovit, kalsit, halloysit, dan dolomit. Tipe alterasi yang berkembang berupa silisifikasi dan argilik.
Asosiasi mineral alterasi hidrotermal mengindikasikan telah terjadi penurunan pH, suhu hingga mencapai 1 00o
200o C yang dapat disebabkan oleh pengaruh air meteorik yang lebih dominan dan berkembang sistem mineralisasi
epitermal sulfidasi rendah. Hasil perhitungan nilai ishikawa alteration index dan pengeplotan nilai ishikawa
alteration index dan CCPI pada alteration plot box menunjukkan derajat alterasi meningkat ke arah kedalaman besar.
Kandungan logam di dalam batuan relatif rendah (Au<0.05 ppm, Ag : 0.03 ppm, Cu : 0.017, Pb : <0.025, Zn : 0.01
ppm).
Kata kunci: Cihonje, pertambangan kecil, alterasi, min eralisasi, sulfidasi epitermal rendah

Abstract
Cihonje area administratively was situated in Gumelar, Banyumas District, is one of several gold mining prospect
in the west part of the Northern Serayu Mountains Range. The objectives of this research in or der to understand
characteristics alteration and mineralization which developed in siltstone member of Halang Formation at Cihonje
area, through field observation, laboratory analyses are XRD (X-ray Diffraction), and AAS (Atomic Absorption
Spectrometry).
According to XRD analysis was found quartz, gypsum, orthoclase, nacrite, pyrite, muscovite, calcite, halloysite, and
dolomite. The alteration type consists of silisification and argillic . Hydrothermal alteration minerals indicated had
happened decreased of pH, temperature until 100 o 200o C caused by controlled meteoric water and developed
epithermal low sulfidation system . The calculated result of ishikawa alteration index and alteration blox plot
suggests increased of alteration degree to the great depth . Metal compositions of the rocks are low (Au : <0.05 ppm,
Ag : 0.03 ppm, Cu : 0.017, Pb : <0.025, Zn : 0.01 ppm).
Keywords: cihonje, small mining, alteration, mineralisation, epithermal low sulfidation

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

PENDAHULUAN
Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa T engah memiliki potensi bahan tambang mineral yang bervariasi, umumnya
berupa pertambangan rakyat berskala kecil seperti pertambangan rakyat di daerah Cihonje, yang menjadi daerah
penelitian. Wilayah penambangan emas Cihonje merupakan salah satu dari beber apa daerah prospek penambangan
emas di rangkaian Pegunungan Serayu Utara. Keberadaan Cihonje sebagai salah satu wilayah pertambangan emas
rakyat menimbulkan permasalahan tersendiri terkait dengan legalitas aktivitas penambangan, persoalan modalitas,
peran lembaga yang disalahtafsirkan keberadaanya, serta kesehatan dan keselamatan kerja (Zulkarnain dkk., 2007).
Keberadaan penambangan emas di daerah Cihonje berkaitan dengan adanya indikasi alterasi dan mineralisasi yang
berkembang di daerah ini.
Penelitian ini bertujuan untuk memahami kondisi geologi, karakteristik alterasi dan mineralisasi beserta asosiasi
mineral ekonomisnya di daerah Cihonje.

METODE PENELITIAN
Metode penelitian yang dilakukan meliputi pemetaan geologi serta identifikasi zona alterasi da n mineralisasi pada
singkapan dan lubang galian hingga kedalaman 20 meter. Analisa laboratorium yang dilakukan meliputi analisa
XRD (X-ray Diffraction) dan geokimia batuan menggunakan metode AAS ( Atomic Absorption Spectrometry ).
Analisa XRD dilakukan di Ge olabs, Pusat Survei Geologi Bandung untuk mengetahui asosiasi mineral lempung di
sekitar zona alterasi, sedangkan analisa geokimia batuan dilakukan di laboratorium kimia analitik, Jurusan Kimia
Fakultas MIPA UGM. Dari analisis XRD akan diperoleh asosiasi m ineral tertentu untuk menentukan zona alterasi.
Zona alterasi batuan memiliki derajat alterasi yang berbeda. Derajat alterasi suatu batuan dapat diidentifikasikan
menggunakan indeks alterasi yang ditentukan berdasarkan data geokimia batuan. Indeks alterasi tersebut antara lain
Ishikawa Alteration Indeks (AI) dan Chlorite-Carbonate-Pyrite Indeks (CCPI) (Large et al., 2001 di dalam Idrus et
al., 2009).

GEOLOGI DAERAH PENELITIAN


Daerah Cihonje secara administratif terletak di Kecamatan Gumelar, Kabupaten B anyumas, Provinsi Jawa Tengah.
Geologi regional daerah penelitian mengacu pada peta geologi Lembar Banyumas (Djuhri M dkk, 1996) merupakan
bagian dari zona fisiografi Pegunungan Serayu Utara yang merupakan hasil aktivitas pengangkatan zona depresi
Bandung di Jawa Barat. Secara umum morfologi daerah penelitian berupa perbukitan bergelombang yang
berkembang pada cekungan belakang busur Tersier sebagai produk subduksi antara lempeng samudera Indo Australia menunjam di bawah lempeng benua Asia Tenggara (Asikin dkk,1994) berbatasan dengan cekungan
Banyumas pada bagian tengah.
Stratigrafi daerah Cihonje tersusun oleh batupasir, batulempung, napal, tuff dengan sisipan breksi anggota Formasi
Halang berumur Miosen Tengah -Pliosen Awal. Pada bagian bawah Formasi Halan g terdapat perselingan breksi
gunung api (Breksi Anggota Formasi Halang) yang umurnya dapat dikorelasikan dengan Batupasir Anggota
Formasi Halang atau dikenal sebagai Formasi Rambatan, Miosen Tengah Miosen Akhir). Satuan batuan ini
menumpang secara selaras diatas Formasi Pemali. Formasi Kumbang secara selaras diendapkan di atas Formasi
Halang, terdiri dari breksi gunungapi, lava, tuf, batupasir tufaan berumur Miosen Atas.
Struktur regional Pulau Jawa dikontrol oleh 3 pola struktur utama, yaitu pola Merat us berarah timur laut barat
daya, pola Sunda berarah utara selatan, dan pola Jawa berarah barat timur (Pulunggono dan Martodjojo, 1994).
Struktur regional daerah penelitian secara umum dikontrol oleh struktur pola Jawa yang berarah barat timur. Pulau
Jawa, khususnya Jawa Tengah memiliki garis pantai utara dan selatan yang lebih sempit dan masuk dibanding garis
pantai utara dan selatan Jawa Barat dan Jawa Timur. Hal tersebut menurut Satyana (2009) disebut sebagai gejala
indentasi yang dipengaruhi ole h aktivitas tektonik/struktur regional ( structural indentation). Adanya struktur
regional indentasi tersebut menghasilkan tinggian Karangbolong dan pengangkatan batuan Pra -Tersier
Karangsambung. Berdasarkan data peta anomali Bouguer Pulau Jawa, seismik geo logi permukaan dan SLAR hal
tersebut mengindikasikan adanya aktivitas dua struktur sesar geser besar yang berlawanan arah, yaitu sesar sinistral

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

Muria Kebumen berarah baratdaya timurlaut, dan sesar dekstral Pamanukan Cilacap berarah baratlaut
tenggara. Daerah penelitian Cihonje diperkirakan lebih dikontrol oleh keberadaan sesar dekstral Pamanukan
Cilacap berarah baratlaut tenggara yang kemudian menghasilkan zona -zona bukaan sehingga memungkinkan
larutan hidrotermal bergerak ke arah atas dan bere aksi dengan batuan yang dilaluinya.

HASIL DAN DISKUSI


Geologi Daerah Cihonje
Secara umum geologi daerah Cihonje tersusun ole h batupasir, batulempung, napal dan tuf dengan sisipan breksi
anggota Formasi Halang. Lokasi penelitian terletak di sekitar jalan Cihonje Gumelar, pada morfologi
bergelombang lemah. Beberapa lubang penambangan lebih kurang 20 titik menyebar di sekitar lokasi penelitian
dilengkapi dengan unit pengolahan dan barak penambang. Setiap lubang tambang lebih kurang dikelola oleh 4
penambang hingga kedalaman mencapai 14 17 m.
Batuan di daerah penelitian didominasi oleh batulempung. Pada bagian bawah hingga kedalaman 15 m berupa
batulempung argilik putih ke abu-abuan terbreksiasi, mineralisasi yang berkembang berupa silika -kuarsa, pirit
mengisi rekahan. Batulempung pada kedalaman 12 m setempat dijumpai urat kuarsa halus setebal 2 3 cm,
kristalin, berongga, berukuran halus. Pada bagian atas dekat permukaan batulempung argilik berwarna putih,
berstruktur laminasi konvolut sebagai indikasi produk endapan turbidit distal yang diendapkan pada lingkungan laut
dalam. Mineral sulfida pirit dijumpai mengisi rekahan. Kristal -kristal gipsum banyak dijumpai di atas permukaan
tanah dengan penyebaran tidak merata.
PETA GEOLOGI
KABUPATEN BANYUMAS
7 14' LS

109 27' BT

Kab. Brebes
Qvls
Qvls
Qvls
Qvls
Qvls
Qvls

KETERANGAN:

Baturaden
Baturaden

Pakuncen
Pakuncen

Kecamatan

Jalan

Kota Kabupaten

Jalan Kereta Api

Sungai
Sungai Serayu

Qvs
Qvs
Qvs
Qvs
Qvs
Qvs

Tmr
Tmr
Tmr
Tmr
Tmr
Tmr
Qls
Qls
Qls
Qls
Qls
Qls

LITOLOGI:

Kab. Purbalingga

Formasi Rambatan (Tmr)


Tmph
Tmph
Tmph
Tmph
Tmph
Tmph

Anggota Batugamping Fm Tapak (Tptl)


Anggota Batupasir Fm Halang (Tmhs)
Basal (Tpb)
Qls
Qls
Qls
Qls
Qls
Qls

Bat.Gunungapi Slamet tdk terdiferensiasi (Qvs)

Ajibarang
Ajibarang

Batuan Terobosan (Tmi)

PURWOKERTO
PURWOKERTO

Tptl
Tptl
Tptl
Tptl
Tptl
Tptl

Endapan Lahar G. Slamet (Qls)

Qa
Qa
Qa
Qa
Qa
Qa

Formasi Kumbang (Tmpk)


Formasi Pasean (Tmp)

D
U

Tmpk
Tmpk
Tmpk
Tmpk
Tmpk
Tmpk

Lumbir
Lumbir

Lava G. Slamet (Qvls)

Sokaraja
Sokaraja

Aluvial (Qa)

U
D

Tmi
Tmi
Tmi
Tmi
Tmi
Tmi

Anggota Breksi Fm Halang (Tmpb)


Tpt
Tpt
Tpt
Tpt
Tpt
Tpt

Endapan Undak (Qt)


Formasi Halang (Tmph)
Formasi Tapak (Tpt)

Tmhs
Tmhs
Tmhs
Tmhs
Tmhs
Tmhs
Tmp
Tmp
Tmp

Produk batuan erupsi tua Slamet (Qls)

BANYUMAS
BANYUMAS
Wangon
Wangon

Qt
Qt
Qt
Qt
Qt
Qt

Sesar
Sesar Diperkirakan

Rawalo
Rawalo

Sesar Naik

Tmpb
Tmpb
Tmpb
Tmpb
Tmpb
Tmpb

Sinklin
Antiklin

Tpb
Tpb
Tpb
Tpb
Tpb
Tpb

Lok. Penelitian
Kab. Cilacap

Indek Peta:
Tambak
Tambak

7 40' LS

Skala
0

10

kilometers

108 53' BT

Sumber Peta:
Peta Geologi Bersistem Jawa, Lembar Banyumas, Purwokerto, Majenang (skala 1:100.000), Puslitbang Geologi, Bandung 1992
Kab. Banyumas

Gambar 1. Peta Geologi Kab. Banyumas dan lokasi daerah penelitian

Alterasi dan Mineralisasi


Analisa XRD dilakukan pada 2 lokasi di daerah Cihonje. Lokasi pertama diambil pada batulempung yang dijumpai
di permukaan tanah di sebelah utara jalan. Lokasi kedua analisa XRD diambil dari lu bang penambangan pada
kedalaman sekitar 12 m pada kedalaman sekitar 15 m. Grafik hasil analisa XRD sebagaimana tampak pada gambar
2,3, dan 4. Prosentase asosiasi mineral yang dijumpai dipermukaan tanah, pada kedalaman 12 m dan 15 m
sebagaimana tampak pada Tabel 1, didominasi oleh mineral kuarsa, dolomit dan mineral lempung illit -halloysit.
Mulai pada bagian bawah hingga ke arah atas mineral kuarsa menunjukkan kecenderungan yang stabil.

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

Batulempung di permukaan tanah berasosiasi dengan dolomit, gipsum, ortok las, pirit dan mineral lempung illit.
Batulempung pada kedalaman 12 meter berasosiasi dengan mineral muskovit, kalsit, dan mineral lempung halloysit,
klinoklore. Batulempung pada kedalaman 15 meter berasosiasi dengan mineral gipsum, ortoklas, dan nakrit.
Beberapa asosiasi mineral yang terbentuk di dekat permukaan masih menunjukkan hubungan dengan mineral yang
terbentuk sebelumnya di bagian bawah. Keberadaan dolomit di dekat permukaan diperkirakan sebagai hasil ubahan
dari mineral kalsit (CaCO 3), dimana unsur Ca digantikan oleh adanya pengaruh air meteorik yang kaya unsur Mg.
Penyebaran mineral gipsum dijumpai di bagian bawah maupun di bagian atas. Gipsum yang dijumpai di dekat
permukaan berupa kristal -kristal bipiramidal dengan penyebaran tidak merata. Menur ut Harvey et al., 1983 di dalam
Corbett et al., 1996 pada kondisi tertentu terjadi penurunan suhu, sehingga anhidrit (CaSO 4) yang sudah terbentuk
sebelumnya mengalami penambahan H 2O yang berasal dari sirkulasi air meteorik membentuk mineral gipsum.
Asosiasi mineral di daerah penelitian didominasi oleh unsur Al berupa illit yang merupakan salah satu dari
kelompok mineral lempung mika, selain itu dijumpai halloysit pada bagian bawah sekitar kedalaman 12 meter.
Mineral Halloysit merupakan salah satu dioktrahed ral kaolinit. Terbentuknya mineral gypsum dan halloysit
mengindikasikan telah terjadi penurunan suhu yang dapat disebabkan oleh pengaruh air meteorik yang lebih
dominan. Mineral halloysit terbentuk pada pH yang rendah dan pada suhu sekitar 100 oC (Corbett et al., 1996).
Mineral illit pada batulempung di daerah Cihonje, berdiri sendiri dan tidak berasosiasi dengan smektit membentuk
ikatan illit-smektit (mixed layer illite-smectite). Hal tersebut mengindikasikan bahwa bahwa batulempung di daerah
Cihonje selain dipengaruhi oleh alterasi hidrotermal dalam perkembangannya juga dipengaruhi oleh proses
pelapukan yang kemungkinan disebabkan oleh adanya kontak dengan udara panas sehingga ikatan air (H 2O) di
dalam mineral smektit lepas menyisakan mineral illit (Nurc holish, 2005). Hasil pelapukan batulempung di daerah
Cihonje dimanfaatkan sebagai bahan utama pembuatan semen merah (Raharjo dkk., 2006) dan aktivitas
penambangannya masih berlangsung hingga sekarang.

56.343 []; 1.63159 []

54.912 []; 1.67069 []

50.197 []; 1.81599 []


50.819 []; 1.79522 []

44.602 []; 2.02990 []


47.532 []; 1.91141 []

41.000 []; 2.19954 []

42.574 []; 2.12181 []

39.578 []; 2.27525 []

35.089 []; 2.55537 []

36.621 []; 2.45186 []


37.168 []; 2.41701 []
38.315 []; 2.34727 []

30.837 []; 2.89731 []


33.129 []; 2.70193 []

28.612 []; 3.11734 []


29.180 []; 3.05799 []

23.493 []; 3.78373 []


24.606 []; 3.61503 []
25.354 []; 3.51005 []

19.854 []; 4.46837 []


20.922 []; 4.24250 []

17.827 []; 4.97155 []

400

11.733 []; 7.53645 []

15

8.956 []; 9.86590 []

900

26.723 []; 3.33327 []

Counts

100

0
10

20

30

40

50

Position [2Theta]

Gambar 2. Analisis XRD pada singkapan batulempung ya ng dijumpai di permukaan tanah

900

400

10
20

PWT-16d

30
33.150 []; 2.70021 []

40
59.123 []; 1.56134 []

56.353 []; 1.63132 []

54.991 []; 1.66848 []

40

52.602 []; 1.73848 []

50.230 []; 1.81488 []


50.843 []; 1.79441 []

[]; 1.91158
47.95747.527
[]; 1.89545
[] []
48.914 []; 1.86059 []

45.906 []; 1.97525 []

30

40.966 []; 2.20129 []


41.830 []; 2.15779 []
42.541 []; 2.12340 []

39.576 []; 2.27534 []

36.649 []; 2.45006 []


37.179 []; 2.41635 []

34.931 []; 2.56655 []

20

55.051
55.392[];
[];1.66678
1.65733[]
[]

50.216 []; 1.81534 []

47.619 []; 1.90812 []


48.586 []; 1.87238 []

45.421 []; 1.99519 []


45.873 []; 1.97661 []

42.541 []; 2.12339 []


43.288 []; 2.08844 []

39.538 []; 2.27745 []


40.366 []; 2.23263 []

36.634 []; 2.45104 []


37.681 []; 2.38529 []

35.102 []; 2.55440 []

31.545 []; 2.83384 []

29.498 []; 3.02575 []

25.211 []; 3.52970 []

23.103 []; 3.84670 []

17.829 []; 4.97089 []


18.891 []; 4.69378 []
19.905 []; 4.45697 []
20.925 []; 4.24185 []

11.695 []; 7.56049 []


12.563 []; 7.04016 []

26.723 []; 3.33324 []

PWT-16c

26.755 []; 3.32937 []


27.638 []; 3.22492 []
28.589 []; 3.11981 []
29.675 []; 3.00803 []
30.197 []; 2.95724 []
30.858 []; 2.89538 []
31.843 []; 2.80804 []

24.955 []; 3.56522 []

10

20.947 []; 4.23753 []

1600
8.934 []; 9.88968 []

1600

23.597 []; 3.76725 []

Counts

11.732 []; 7.53722 []


12.445 []; 7.10668 []

400
6.345 []; 13.91908 []

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

Counts

Position [2Theta]

50

Gambar 3. Analisis XRD batulempung kehitaman pada kedalaman sekitar 12 m

100

Position [2Theta]
50

Gambar 4. Analisis XRD lempung argilik terbreksikan pada kedalaman sekitar 15 m

Tabel 1. Kandungan mineral berdasarkan analisis XRD


Posisi Lokasi
Mineral
Permukaan Tanah Kedalaman 12 m Kedalman 15 m
Kuarsa
35 %
55 %
56 %
Dolomit
31 %
Ortoklas
9%
15 %
Gipsum
8%
22 %
Kalsit
11 %
Illit
14 %
Halloysit
6%
Klinochlore
4%
Muskovit
24 %
Nakrit
7%
Pirit
3%

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

Tabel 2. Hasil analisis kimia


Oksida
SiO2
Al2O3
CaO
Fe2O3
MgO
MnO2
Na2O
K 2O
Au
Ag
Cu
Pb
Zn

Posisi Lokasi
Permukaan Tanah
Kedalaman 12 m
68,5891 %
68,5891 %
8,6896 %
12,7573 %
3,9636 %
0,1647 %
10,6290 %
14,7050 %
0,2509 %
0,2047 %
0,3232 %
0,1821 %
0,0717 %
0,0951 %
2,6158 %
2,9389 %
< 0,05 ppm
0,00301 ppm
0,0176 ppm
< 0,025 ppm
0,0110 ppm

Berdasarkan analisis geokimia kimia menunjukkan batulempung di daerah penelitian umumnya memiliki komposisi
SiO2 tinggi (> 60%) dan kadar Au rendah (Au : <0.05 pp m, Ag : 0.03 ppm, Cu : 0.0176 ppm, Pb : <0.05 ppm, Zn :
0.01 ppm). Berdasarkan asosiasi mineral tersebut di atas maka dapat diinterpretasikan bahwa zona alterasi yang
berkembang berupa silisifikasi dan argilik. Zona alterasi batuan tersebut memiliki derajat alterasi yang berbeda yang
dapat ditentukan berdasarkan identifikasi indeks alterasi menggunakan data geokimia batuan yang dapat dilihat pada
Tabel 2. Indeks alterasi tersebut antara lain Ishikawa Alteration Indeks (AI) dan Chlorite-Carbonate-Pyrite Indeks
(CCPI) (Large et al., 2001 di dalam Idrus A et al., 2009).
1. Ishikawa Alteration Indeks (AI).

Derajat alterasi pada permukaan tanah

AIB = 41.53

Derajat alterasi pada kedalaman 12 m

AIC = 92.3664

2.

Chlorite-Carbonate-Pyrite Indeks (CCPI)


Derajat alterasi pada permukaan tanah

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

CCPIB = 95.700

Derajat alterasi pada kedalaman 12 m

CCPIC = 96.45

Gambar 5. Pengeplotan nilai ishikawa alteration index terhadap Na 2O dan K 2O

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

Gambar 6. Pengeplotan nilai ishikawa alteration index dan CCPI pada alteration plot box
Hasil perhitungan AI menunjukkan bahwa nilai ishikawa alteration index meningkat kearah bawah, menjadi
92.3664. Hal tersebut mengindikasikan bahwa batulempung pada bagian bawah telah teralterasi kuat dan tingkat
alterasi melemah ke arah atas. Hasil pengeplotan nilai ishikawa alteration index dan CCPI pada alteration plot box
menunjukkan bahwa alterasi batuan pada kedalaman sekitar 12 meter berlangsung intensif, hal tersebut semakin
diindikasikan oleh keberadaan asosiasi mineral sulfi da pirit yang mengisi rekahan dan klorit setempat.
Asosiasi mineral yang terbentuk di daerah peneltian mengindikasikan tingkat kestabilan pada suhu tertentu.
Pengeplotan asosiasi mineral kuarsa, halloysit, pirit, illit, kalsit, dolomit pada diagram stabil itas mineral Hedenquist
et al, 1995 dan Morrison. K., 1997 sebagaimana tampak pada Gambar 7. Berdasarkan hasil pengeplotan asosiasi
mineral di dalam diagram tersebut menunjukkan bahwa karakteristik fluida cenderung bersifat asam hingga netral
pada suhu sekitar 200 o C.

Gambar 7. Pengeplotan asosiasi mineral alterasi pada diagram stabilitas mineral menurut Hedenquist et al., 1995 &
Morrison . K., 1997

Berdasarkan data XRD dan geokimia tersebut menunjukkan bahwa sistem mineralisasi di daerah Cihonje adal ah
epitermal sulfidasi rendah yang terbentuk pada kedalaman dangkal dengan suhu sekitar 200 o C.
KESIMPULAN
Berdasarkan data XRD dan geokimia alterasi dan mineralisasi di daerah Cihonje cukup intensif diindikasikan oleh
asosiasi mineral kuarsa, sulfida d an mineral lempung yang terbentuk. Terbentuknya mineral gypsum dan mineral
lempung tertentu mengindikasikan telah terjadi penurunan pH dan suhu hingga mencapai 100 o 200o C yang dapat
disebabkan oleh pengaruh air meteorik yang lebih dominan. Hal tersebut menunjukkan bahwa sistem mineralisasi di

PROSIDING PEMAPARAN HASIL PENELITIAN PUSLIT GEOTEKNOLOGI LIPI 2009


Peran Puslit Geoteknologi dalam Optimalisasi Pemanfaatan
Sumber Daya Alam dan Mitigasi Kebencanaan di Indonesia
Bandung, 3 Desember 2009. ISBN: 978-979-8636-16-5

daerah Cihonje adalah epitermal sulfidasi rendah yang terbentuk pada kedalaman dangkal. Zona alterasi yang
terbentuk silisifikasi-argilik. Hasil perhitungan nilai ishikawa alteration index dan pengeplotan nilai ishikawa
alteration index dan CCPI pada alteration plot box menunjukkan derajat alterasi meningkat pada kedalaman besar.

DAFTAR PUSTAKA
Asikin S and Suyoto, (1994) IPA Post Convention Field Trip, Banyumas Basin, Central Java Field trip Guide
Book.
Corbett , G. J, Leach, T. M, 1996, Southwest Pacific Rim Gold Copper Systems, Structure, Alteration and
Mineralization, Manual for an Exploration Workshop, Jakarta.
Djuhri M, Samodra H, Amin TC, Gafoer S; 1996, Peta geologi lembar Purwokerto dan Tegal, Jawa, Sk ala 1 :
100.000, Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi -Bandung.
Hedenquist J. W., White N. C., 1995, Ephitermal Gold Deposit : Style, Characteristics and Implication , Society of
Economic Geologists, Newsleter no 23, p.1, 9 13.
Idrus A., Hartono, Setiawan I., Warmada I. W., Yudha R. K., 2009, Keberadaan dan Karakteristik Endapan Urat
Kuarsa Epithermal di Gunung Tukung, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur : Implikasi pada Eksplorasi Emas
di pegunungan Selatan, International Conference Earth Science and Techno logy, Yogyakarta.
Large, R.R., Gemmel. J.B., Paulick, H., and Huston, D.L., 2001, The Alteration Box: A Simple Approach to
Understanding the Relationship between Alteration Mineralogy and Lithogeochemistry Associated with
Volcanic Hosted Massive Sulfide Deposits, Economic Geology vol 96, Bulletin of the Society of Economic
Geologist, Lancaster Press Inc.
Morrison K; 1997, Important Hydrothermal Minerals and Their Significance, Geothermal and mineral Service
Division, 7 th ed, New Zealand.
Nurcholis M, 2005, Some Properties and Problems of Smectite Minerals in Java Soils , Jurnal Ilmu Tanah dan
Lingkungan vol 5 (2), p 63-70.
Pulunggono, A dan Martodjojo, S., 1994, Perubahan Tektonik Paleogen Neogen Merupakan Peristiwa Tektonik
Terpenting di Jawa : Proceeding Geologi dan Geoteknik Pulau Jawa , Perecetakan Nafiri, Yogyakarta.
Raharjo Hutamadi dan Mulyana, Evaluasi Sumber Daya dan Cadangan Bahan Galian Untuk Pertambangan Sekala
Kecil, Daerah Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah , Proceeding Pemaparan Hasil -Hasil Kegiatan
Lapangan dan Non Lapangan, Pusat Sumber Daya Geologi , 2006.
Satyana A. H., 2009, Disappearance of the Javas Southern Mountains in Kebumen and Lumajang Depressions :
Tectonic Collapse and Indentations by Javas Transverse Major Fault Zones , International Conference
Earth Science and Technology , Yogyakarta.
Zulkarnain I, Tri Nuke Pudjiastuti, Eko Tri Sumarnadi A, Betty Rosita Sari, 2007, Dinamika dan Peran
Pertambangan Rakyat di Indonesia , LIPI Press, Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai