Anda di halaman 1dari 4

LAMPIRAN 1 (PERTEMUAN PERTAMA)

LEMBAR KERJA SISWA (LKS 1)


NAMA

NO.ABSEN
KELAS
KELOMPOK

: Cening Intan Sri Delvy


Komang Dirga Mega Buana
Ni Putu Fitri Eka Yanti
Ni Made Jayantini Laksani
Ni Putu Rima Paramita
Sindy Astika Damayanti
: ________________
: ________________
: ________________
LEMBAR KEGIATAN SISWA
(LKS)
JAMUR (FUNGI)

A. Tujuan
1. Mengidentifikasi ciri-ciri jamur
2. Mengidentifikasi struktur jamur
3. Mengidenytiufikasi morfologi jamur
4.
Menjelaskan cara hidup jamur
5.
Menjelaskan proses reproduksi jamur
6.
Mengidentifikasi klasifikasi jamur
7. Mengidentifikasi jamur Yang Merugikan
8. Mengidentifikasi jamur Yang menguntungkan
Cara Kerja
Bacalah buku paket dan akses melalui internet materi tentang jamur, diskusikan dengan kelompokmu,
dan lengkapi lembar kegiatan dibawah !
Bahan Diskusi :
1. Berikut adalah contoh gambar dari jamur, lengkapi ! dan Tuliskan pada tabel ciri-ciri umum
jamur, struktur tubuh jamur dan isilah keterangan gambar tubuh jamur di bawah ini !

No

Keterangan Gambar

Ciri-ciri Jamur

Struktur tubuh jamur

1
2
3
4
5
6
7
2. Berdasarkan morfologinya ada tiga macam kelompok jamur, yaitu Khamir (Yeast), Kapang
(Mold) dan Fungi bertubuh buah/cendawan ( Mushroom). Tuliskan pada table perbedaan
kelompok jamur tesebut !
Karakteristik

Khamir (Yeast)

Kapang (Mold)

Cendawan
(Musroom)

Jumlah sel
pembangun tubuh
Ukuran sel
(diameter)
Bentuk
pertumbuhan sel
Komponen dinding
sel
Nukleus (inti)
3. Berdasarkan morfologinya terdapat tiga macam hifa.Tuliskan perbedaan ketiga macam hifa
tersebut !

Hifa Aseptat

Hifa Septat

Haustoria

4. Tuliskan perbedaan hifa vegetative dengan hifa reproduktif !

5. Berdasarkan cara memperoleh makanannya fungi dapat dibedakan menjadi fungi parasitic,
fungi saprobik dan fungi mutualistik. Tuliskan pada table apa yang dimaksud dengan ketiga hal
tersebut !
Fungi parasitic,

Fungi saprobik

Fungi mutualistik

6. Jamur terbagi menjadi empat kelompok besar, yaitu divisi Zygomycota, divisi Askomycota,
divisi Basidiomycota, divisi Deutero mycota Tulislah cirri-ciri dan berikan contoh keempat
kelompok jamur tersebut?
Ciri-ciri
Miselium
Reproduksi

Zygomycota

Askomycota

Basidiomycota

Deutero mycota

aseksual
Reproduksi
Seksual
Habita alamiah
Contoh
Gambar

7. Jamur bereproduksi secara aseksual dan seksual. Reproduksi aseksual jamur melalui
pembelahan biner, pertunasan atau penguncupan,fragmentasi atau pembentukan spora aseksual
sedangkan reproduksi seksual pada jamur ditandai dengan pembentukan spora seksual.
Tuliskan pada table dan jelaskan macam-macam spora aseksual dan type spora sksual jamur !
Spora Aseksual

Spora Seksual

8. Jamur memiliki peran penting dalam kesehatan manusia. Karakteristik dan aktivitas hidup
jamur dapat memberikan dampak positif (menguntungkan) maupun dampak negative
(merugikan) bagi kesehatan manusia
a. Jamur yang menguntungkan di bidang kesehatan
Jenis jamur

Produk yang dihasilkan

Peranannya

b. Jamur yang merugikan di bidang kesehatan


Jenis jamur

Akibat yang ditimbulkan

Anda mungkin juga menyukai