Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
No. Dokumen :
Tanggal Terbit :
PROSEDUR
TETAP
KEPERAWATAN
01/12/2012
No. Revisi :
Ditetapkan :
Direktur RSUD Dr Mohamad Saleh
Kota Probolinggo
Pengertian
Tujuan
Kebijakan
Halaman :
1/1
Prosedur
Persiapan alat :
1. Bak instrument steril berisi
- Gunting angkat jahit
- Pincet chirurrgie
- Pincet anatomie
- Arteri klem
- Agrave tang
2. Korentang dan tempatnya
3. Handshoen steriel
4. Nierbeken/bengkok
5. Kom kecil/sedang
6. Kasa steriel
7. Cairan normal sahlin(PZ)
8. Schort/gown
9. Perlak/underpad
10.Gunting verband
11.Plester.
:
: 1 buah.
: 2 buah.
: 1 buah.
: 1 buah.
: 1 buah.
: 1 buah.
: 2-3 pasang.
: 1 buah.
: 1 buah.
: secukupnya.
: Dalam botol.
: 1 buah.
: 1 buah.
: 1 buah.
: secukupnya.
Pelaksanaan
1. jelaskan prosedur kepada klien/keluarga
2. Anjurkankeluarga/penunggu untuk menunggu di luar
kamar selama perawatan luka berlangsung,bila perlu
pasang sketsel,menutup tirai jendela/pintu ruangan
klien.
3. Bawa peralatan ke dekat klien
4. Chek
program
perawatan
luka/penggantian
balutan.perhatikan bila ada drain.
5. perawat cuci tangan.
6. Letakkan perlak&alat perlak/under pad di bawah tubuh
klien,gunakan selimut untuk menutupi bagian tubuh yg
terbuka.
7. Bantu mengatur posisi klien senyaman mungkin yg
memudahkan perawatan.
8. Tempatkan tempat sampah medis di dekat area kerja.
9. Kenakan gloves steriel,buka plester yg menempel di kulit
klien dgn menggunakan aseton/alkhohol 70%.
10.Lepaskan/angkat pembalut lama secara hati-hati dari
area yg bersih ke area yg kotor,jangan menyentuh
bagian aras luka.
11.Kaji adaptasi tepi luka,jenis jahitan/letak simpul jahitan
dan jumlah jahitan,kulit disekitar luka,jahitan terhadap
tanda2 peradangan/infeksi.
12.Lepaskan handshoen/goves [dgn bagian luarnya berada
di dalam.] dan dibuang.
13.Kenakan gloves steriel.
14.Ambil cotton aplicator/lidi kapas dan basahi dgn NS/RL
usapkan secara lembut diatas luka (selah2 jahitan)
Unit Terkait
IRNA,IRD,IRJA, ICU
PERSIAPAN ALAT :
Steril
1. Bak instrument steril berisi :
Gunting angkat jahitan
Pincet chirurgis
: 1 buah
: 2 buah
Pincet anatomis
: 1 buah
Arteri klem
: 1 buah
Agrave tang
: 1 buah
: 1 set
3. Handschoen/gloves steril
: 2 3 pasang
4. Nierbeken (bengkok)
: 1 buah
: 1 buah
: secukupnya dalam
: secukupnya
: dalam botol
9. Alkohol 70%
: secukupnya
10.
Schort (gown)
: 1 buah
11.
: 1 buah
12.
Handschoen/gloves steril
: 1 pasang
13.
Sketsel/tirai
: bila perlu
14.
Aceton
: secukupnya
15.
Gunting verband
: 1 buah
16.
Nierbeken (bengkok)
: 1 buah
17.
: 1 roll
18.
: 1 lembar
PELAKSANAAN
1. Jelaskan prosedur pada klien
2. Anjurkan orang lain/keluarga klien untuk menunggu diluar kamar selama
perawatan luka berlangsung. Pasang sketsel atau menutup tirai jendela/pintu
ruangan klien.
3. Bawa peralatan kedekat klien
4. Chek program perawatan luka/penggantian balutan. Perhatikan bila ada
drain.
5. Cuci tangan dengan sabun
6. Letakkan perlak + alat perlak atau under pad dibawah tubuh klien. Gunakan
selimut untuk menutup bagian tubuh yang terbuka.
7. Bantu mengatur
perawatan luka.
posisi
klien
senyaman
mungkin
yang
memudahkan
Atau
1. Ambilpinset steril, jepit kapas steril yang dibasahi Normal Staline, bersihkan
luka
a. Usapkan secara lembut diatas luka (disela-sela jahitan luka) sampai
bersih.
b. Gunakan satu buah kapas lembab NS untuk setiap usapan, kemudian
buang kapas tersebut ke dalam tas plastic.
2. Bersihkan area sekitar drain (bila ada), usapkan cotton bud yang dibasahi NS
dengan gerakan melingkar dari tengah keluar. Gunakan satu buah cotton bud
untuk setiap usapan , lalu buang.
3. Bersihkan kulit di sekitar jahitan dengan mengusapkan kassa alcohol 70%
secara lembut dan searah dengan garis (sampai radius 4 5 cm dari tepi
luka).
4. Tempatkan kassa steril didekat luka.
5. Ambil pinset chirrugis dan gunting AJ. Lakukan angkat jahitan (jika jenis
sature silk atau prolene) :
a. Jepit simpul jahitan dengan pinset chirrugis, angkat sedikit sambil
meminta klien menarik nafas panjang
b. Gunting sature di bagian bawah simpul jahitan denga gunting AJ dan
angkat. Satu persatu sature diangkat sesuai program perawatan luka.
Buang sature tersebut diatas kassa yang di sediakan.
c. Gunting dan angkat sature drain dengan tetap mempertahankan
kepatenan drain
6. Jika sature dari bahan staples stainless steel, gunakan agrave tang untuk
mengangkat staples.
7. Oleskan antiseptic solution atau cream antibiotika diatas permukaan luka.
8. Tutup luka dengan kassa steril.
9. Letakkan pinset dan gunting dalam bengkok yang berisi desinfectan.
10.Cuci tangan dan bereskan peralatan dan berikan kenyamanan pada klien
11.Catat di chart tentang penggantian pembalut, penampilan luka dan jumlah
sature yang telah/belum diangkat.