Anda di halaman 1dari 24

Your Text Here

Your Subtitle

PREFACE
Tiada suatu pemberian yang lebih utama dari orang tua kepada anaknya selain pendidikan yang baik .
(HR. Al Hakim: 7679)

Keluarga Islam saat ini banyak berhadapan dengan pilihan teori pengasuhan dari berbagai pemikiran.
Dan betapa kita terkesima dengan berbagai teori yang dunia suguhkan. Namun sejatinya semua itu hanya
menyentuh permukaan, tidak menyelesaikan masalah yang muncul hingga ke akar. Kita bisa lancar
menyebutkan tips dan trik melakukan toilet training pada anak misalnya, namun lupa mengajarkan
tentang konsep thoharoh (bersuci). Dan banyak lagi hal lainnya dalam pendidikan anak Islami yang
mungkin sering kita lupakan dalam aplikasi keseharian.
Oleh karena itu, MoMMee sebagai komunitas ibu muslimah yang memiliki visi membentuk dan
memberdayakan ibu yang shalihah, cerdas dan bermanfaat dan misi menambah ilmu tentang dunia
keibuan dan keluarga dalam kerangka islami mencoba memfasilitasi ibu muslimah dengan cara
mengadakan Sekolah MoMMee. Kegiatan ini diharapkan dapat berlangsung secara kontinyu dan
berkesinambungan, seiring dengan terus bertambahnya ibu baru dan semangat untuk mempelajari
pengasuhan dalam Islam.

DETAILS
NAMA KEGIATAN

Sekolah MoMMee

BENTUK KEGIATAN
o Studium Generale. Akan diadakan pada Sabtu, 30 Juli 2016 di Aula Gedung LPMP Jakarta. Pukul 08.30.
12.30. Target peserta 100 orang.
o Sekolah MoMMee. Kuliah tematik setengah hari, mulai pukul 8 12 siang (2 materi). Kegiatan ini akan
dilaksanakan di Jakarta, setiap hari Sabtu pekan pertama selama 6 bulan, terhitung sejak bulan agustus

2016 sampai dengan Januari 2017. Artinya akan ada 6x pertemuan selama 1 periode angkatan. Kurikulum
kuliah tematik terlampir.
o Terdapat monitoring dan evaluasi (monev) pasca mengikuti Sekolah MoMMee. Program terlampir.

PESERTA

Peserta merupakan anggota komunitas MoMMee.org dan terbuka pula bagi kalangan umum, lakilaki/perempuan yang sudah maupun yang belum menikah. Total target peserta sekolah sebanyak 80 orang.

COMMITTEE

Panitia Pelaksana
o SG Project Officer

: Yurika Nawwal Ulfa

o Bendanus

: Ratna Ningtyastuti

o Koord Acara & Kids Corner

: Gitalia Budhi Utami

o Koord Humas & Pub

: Indah Katinanda

o Koord Kepesertaan

: Dania Tigarani

o Koord Konsumsi & Perlap

: Fitria Nurina Ramadhani

BUDGET STUDIUM GENERALE


Keterangan
Narasumber
Snack

Tempat (SG + KC)


Goodie Bag, Modul, Suvenir
Suvenir Narsum
Penggandaan Proposal
Spanduk dan Backdrop
Doorprize Peserta
FB Advertising
Perlengkapan
Kids Corner
Lunch box
Komunikasi
TOTAL ANGGARAN

Jumlah
Unit
3
150
1
150
2
10
1
5
1
1
12
30
2

Satuan

Harga per unit

Jumlah

orang

1.000.000

3.000.000

paket

12.000

1.800.000

paket

2.000.000

2.000.000

paket

40.000

6.000.000

paket

50.000

100.000

paket

30.000

300.000

paket

500.000

500.000

paket

25.000

125.000

paket

750.000

750.000

paket

500.000

500.000

orang

75.000

900.000

orang

25.000

750.000

orang

50.000

100.000
16.825.000

BUDGET SEKOLAH MOMMEE


Keterangan

Unit

Satuan

Frekuensi

orang

1.000.000

12.000.000

100

paket

12.000

7.200.000

paket

2.000.000

12.000.000

100

paket

10.000

6.000.000

Souvenir Narsum

paket

75.000

900.000

Spanduk dan Standing Banner

paket

500.000

500.000

Doorprize Peserta

paket

25.000

1.200.000

Komunikasi

10

paket

25.000

1.500.000

Transportasi

paket

250.000

1.500.000

Kids Corner

15

orang

75.000

6.750.000

Lunch Box
TOTAL ANGGARAN

35

paket

25.000

5.250.000
54.800.000

Narasumber

Snack
Sewa Gedung (aula dan ruang anak)

Modul

Harga per unit

Jumlah

SPONSORSHIP
Paket-paket sponsorship yang kami tawarkan dalam kegiatan Sekolah MoMMee adalah sebagai berikut:

MEGA Sponsorship

DIAMOND

Rp. 71.625.000

PLATINUM-ELITE

Rp. 40.000.000

PLATINUM

Rp. 25.000.000

ULTRA Sponsorship

GOLD

Rp. 15.000.000

SILVER

Rp. 10.000.000

BRONZE

Rp. 5.000.000

Others
Bentuk dari alternative sponsorship adalah apabila pihak sponsor menghendaki adanya kerjasama
dalam bentuk lain yang tidak terdapat dalam paket sponsorship tersebut, dapat diadakan negosiasi yang
bersifat fleksibel sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak.

BENEFIT
No

Kontraprestasi

PE

Pencantuman nama sponsor dalam nama


kegiatan (misal: Studium Generale &
Sekolah MoMMee bersama Perusahaan X)

Promosi Produk/Perusahaan 3 menit dalam


acara

Space iklan di website Mommee selama 6


bulan

Spanduk/Umbul-umbul sponsor

10

Stand sponsor

Nama/logo sponsor via e-flyer, media online


dan media publikasi lainnya, ukuran
menyesuaikan

Ad lips dalam acara (menyesuaikan)

LOGO SPONSORED

TERMS AND CONDITIONS


1.

Sponsorship diberikan selambat-lambatnya satu minggu setelah konfirmasi follow-up atau


sekurang-kurangnya (1) satu minggu sebelum pelaksanaan acara.

2.

Perusahaan dan/atau lembaga dapat menampilkan iklan atau banner berlogo


perusahaan/lembaga. Keseluruhan materi iklan/banner berlogo didesain oleh
perusahaan/lembaga. Penyelenggara hanya menyediakan tempat untuk pemasangan materi
iklan/banner berlogo.

3.

Setelah pelaksanaan acara, perusahaan/lembaga yang memberikan sponsorship akan


mendapatkan dokumentasi yang memuat iklan/banner berlogo serta berita acara penyaluran,
baik dalam bentuk hardcopy maupun softcopy.

4.

Apabila terdapat usulan tertentu di antara penyelenggara dengan pihak sponsor, dapat
ditentukan melalui kesepakatan yang sah di kemudian hari.

MoMMee FUN & FACT


- Komunitas Muslimah yang bergerak dalam pengembangan diri wanita
muslimah secara online dan offline
- Mommee kepanjangan dari Mother and Moslemah Meet up
- Berdiri sejak 25 April 2014
- Seluruh membernya berasal dari universitas favorit di Indonesia, internet
consumer
- Usia member antara 23 tahun hingga 40 tahun
- Portal mommee.org dikunjungi ratusan orang setiap harinya

VISI - MISI
Meningkatkan Peran Ibu di Keluarga

Ibu saling berbagi, mendukung,


beraktualisasi

Aktualisasi dan Pengembangan

Bermanfaat bagi Masyarakat

WEB OUTLOOK

ADVERTISE

VISITOR

Source: 13 July 2016

WhatsApp GROUPS

SEGMENTATION

MARKET TARGET
BPS shows a total of 61.7 million moms in Indonesia, 2010 shows
great potential for brands/products #mombabySIGMA

MARKET POTENCIAL

SERVICE
- Sarana beriklan di web, facebook, whatsapp,
instagram, twitter
- Mengiklankan pada acara-acara online ataupun
offline

ATTACHMENT-1
CURRICULUM

Studium Generale 30 Juli 2016: Sekeluarga Meraih Surga ~ Visi Keluarga Muslim
oleh: ust. Satria Hadi Lubis dan ustzh. Kingkin Annida

Kurikulum kuliah tematik (6 x pertemuan tiap bulan, 2 materi tiap petemuan):


1.

Seperti Sepatu ~ Peran Suami & Istri (plus komunikasi pasangan): ust Hilman Rosyad

2.

Menunggu Ayah Pulang ~ Peran Ayah dalam Pendidikan : ust Irwan Rinaldi/ ust Eri Setiawan

3.

Anakku, Jangan Sekutukan Rabb-mu ~ Mengajarkan Tauhid pada Anak : ust Bahtiar Nasir/ ust Amir Faishol

4.

Prince and Princess of Mine ~ Mendidik Anak Laki-laki dan Perempuan: Bendri Jaysurrahman, S.Sos

5.

I Love You, Sweetheart ~ Mendidik Anak Usia Pra-baligh + Tarbiyah Jinsiyah: ust Herfi Ghulam Faizi, Lc

6.

Hello, Buddy! ~ Mendidik Anak Usia Baligh + Tarbiyah Jinsiyah: ust Herfi Ghulam Faizi, Lc

7.

Once Upon A Time ~ Berkisah dalam Islam: ust Walid Ilham

8.

Dear Kids... ~ Komunikasi Efektif pada Anak: ust Elvin Sasmita

9.

Jangan Bully Aku! ~ Mendidik Anak dalam Interaksi Sosial: Novi Hardian

10.

Ketika Gaji Tak Pernah Cukup ~ Pengelolaan Keuangan Keluarga Muslim: Ahmad Ghozali

11.

Ke Dokter? Nanti Dulu! ~ Menjadi Dokter dalam Keluarga: dr. Arifianto/ dr. Piprim Basarah Yanuarso

12.

Nak, Ini Pesan Kami Padamu ~ Action Plan Keluarga & SEMAI: Iqbal Setyarso

ATTACHMENT-2
MONEV PROGRAM
SEMAI INDONESIA
o

SEMAI merupakan singkatan dari program Sejuta Email yang diinisasi oleh member
MoMMee. Program ini dilatarbelakangi dengan adanya gap antara orang tua dengan
anaknya yang seharusnya bisa diciptakan bonding sejak kecil.

Praktik menulis email dimulai dengan cerita semasa anak kecil hingga ia bisa membuka
emailnya sendiri di usia belia. Semua telah dibuat sistematis dengan program email yang
bisa diatur sesuai kebutuhan orang tua. Terlebih lagi dengan latar belakang orang tua
saat ini yang melek media dan teknologi pada genggaman tangan.

SEMAI bertujuan untuk mengisi kekosongan pada lingkup pendidikan orangtua yang
kurang mendapat perhatian. SEMAI mengajak orangtua untuk menulis hingga sejuta
email sebagai salah satu cara menjadi orangtua yang efektif.

WHY WRITING A LETTER?

LETS JOIN US
Contact Person:
Dewi (0818-874-312)
Indra Fathiana (0857-1577-5585)
Account Number:
Bank Mandiri 900-00-045547-55 a.n Ratna Ningtyastuti
Secretariat:
Perumahan Orchid Residence Blok. C7
Jl. Dahlia 2A, RT 04 RW 17 Beji, Depok Jabar
Web : www.mommee.org
Twitter : @mommeeID
FB Page: mommee.org
Instagram: mommeid

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai