Anda di halaman 1dari 1

Akuntabilitas pada Masa Orde Baru (1966-1998)

Pada masa orde baru konsep akuntabilitas tidak mampu diterapkan secara konsisten di
setiap lini kepemerintahan yang pada akhirnya menjadi salah satu penyebab lemahnya
birokrasi dan menjadi pemicu munculnya berbagai penyimpangan-penyimpangan dalam
pengelolaan keuangan dan administrasi negara di Indonesia. Sebab Soeharto memimpin
Indonesia secara sewenang-wenang dan korup. Ini terbukti dari cara Soeharto berkuasa, yakni
dengan menyalahgunakan Surat Perintah Sebelas Maret untuk mengkudeta Presiden sah
waktu itu, Ir. Soekarno. Tidak itu saja, Soeharto menangkapi dan membunuh jutaan orang
tidak bersalah agar kekuasaannya dapat bertahan 31 tahun lamanya.

Anda mungkin juga menyukai