Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas rahmat
dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktek Kerja
Profesi Apoteker di Apotek Kimia Farma No. 143 Depok. Laporan ini disusun untuk
memenuhi persyaratan dalam memperoleh gelar Profesi Apoteker di Fakultas
Farmasi Institut Sains dan Teknologi Nasional.
Dalam penyusunan laporan ini, Penulis telah mendapat bantuan dan
bimbingan dari berbagai pihak. Penulis mengucapkan terimakasih kepada Ibu
Anggie Retno Raharja, S. Farm., Apt. dan Ibu Putu Rika Veriyanti, M.Pharm,
Apt, selaku pembimbing Praktek Kerja Profesi Apoteker yang telah meluangkan
waktu dan perhatiannya untuk memberikan bimbingan dan pengarahan selama
pelaksanaan praktek kerja dan penyusunan laporan ini. Pada kesempatan ini, penulis
juga menyampaikan rasa terima kasih kepada :
1

Prof. DR. Teti Indrawati, MS, Apt selaku Dekan Fakultas Farmasi Institut Sains
dan Teknologi Nasional.

Drs. Tahoma Siregar, M.Sc, Apt selaku Ketua Program Profesi Apoteker
Fakultas Farmasi Institut Sains dan Teknologi Nasional.

Seluruh Staf Apotek Kimia Farma No. 143 Depok yang telah memberikan
bantuan dan bimbingan selama pelaksanaan Praktek Kerja Profesi Apoteker.
Penulis menyadari keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang dimiliki,

sehingga penyusunan laporan ini jauh dari sempurna. Kritik dan saran yang
membangun senantiasa diharapkan oleh penulis. Akhir kata, semoga laporan ini
bermanfaat dan menambah wawasan bagi para pembaca.

Jakarta, April 2016

Penulis
iii

Anda mungkin juga menyukai