Anda di halaman 1dari 3

TUGAS PRAKTIK

PERAWATAN DAN PERBAIKAN ALAT LABORATORIUM IPA


Buatlah program perawatan alat terencana dan tidak terencana dari alat yang ada laboratorium berdasarkan pengalaman di sekolah dengan mengisi tabel di
bawah ini
PROGRAM PERAWATAN ALAT LAB IPA BIOLOGI/FISIKA/KIMIA (PILIH)
A. PERAWATAN TERENCANA
PERNAH

POTENSI
TINDAKAN
NO

NAMA ALAT

JADWAL/
DILAKUKAN?

KERUSAKAN /
YG PERLU DILAKUKAN
HAMBATAN

WAKTU
YA

BELUM

Mikroskop
1

Pecah pada lensanya,

Membersihkan dari debu dan

pembesaran kasar

mengecek berfungsi apa

Tiap 1 tahun

tidak.
Gelas ukur
2

Pecah, endapan kapur

Diberi endapan kapur/HCl

Tiap 1 tahun

Timbangan

Tidak balance

Dikaliberasi

Tiap 1 tahun

Neraca Pegas

Tidak balance

Dikaliberasi

Tiap 1 tahun

Kotak Cahaya

Karat , cermin pecah

Dibersihkan dijaga supaya


tidak lembab, cermin

Tiap 1 tahun

KETERANGAN

dilindungi pada kotak


6

Kasa asbes dan


kaki tiga

Berkarat

Digosok dengan kertas gosok

Tiap 1 tahun

Statif

Mur lepas

Dipasang dan rapatkan


kembali

Tiap 1 tahun
Tiap 1 tahun
8

Muschenbroeck Mur berkarat sehingga


jarum tidak bisa bergerak

Digosok dengan kertas gosok

B. PERAWATAN TIDAK TERENCANA


JENIS KERUSAKAN/
NO

TINDAKAN PERBAIKAN/

PERNAH

NAMA ALAT

BERHASIL?
HAMBATAN YANG

UTK MENGATASI

DITEMUI

HAMBATAN

KETERANGAN

DILAKUKAN?
YA

BELUM

YA

TIDAK

Gelas kimia
1

Pecah dan kotor

Membersihkan dari noda dan

Alat alat yang berbahan kaca

meletakkkan pada tempat yang

bisa masuk pada perawatan tak

aman

terencana karena menjadi alat


yang paling sering digunakan

Pipet tetes
2

Pecah dan kotor

Membersihkan dari noda dan


meletakkan pada tempat yang
aman

Tabung reaksi

Pecah dan kotor

Membersihkan dari noda dan

meletakkan pada tempat yang


aman
4

Charta

Sobek

Diisolasi

Pembakar
bunsen

Sumbu habis

Diganti dengan yang baru

NAMA KELOMPOK : 6
1. HINDAJATI
2. NURUL AZIZAH

Anda mungkin juga menyukai