Anda di halaman 1dari 1

TUBERKULOSIS PARU (TB PARU)

Pengertian
Tuberkulosis merupakan penyakit infeksi
yang disebabkan oleh Mycobacterium
tuberculosis. Kuman batang tanhan
asam ini dapat merupakan organisme
patogen maupun saprofit. Ada beberapa
mikrobakteria patogen , tettapi hanya
strain bovin dan human yang patogenik
terhadap manusia. Basil tuberkel ini
berukuran 0,3 x 2 sampai 4 m, ukuran
ini lebih kecil dari satu sel darah merah.

Penyebab
Penyebabnya adalah kuman
microorganisme termasuk golongan

bakteri aerob gram positif serta tahan


asam atau basil tahan asam.

Ramuan Obat Tradisional


TBC/Tuberkulosis Paru

Tanda dan Gejala

Bahan-bahan :

Keadaan postur tubuh klien yang


tampak terangkat kedua bahunya.
BB klien biasanya menurun; agak
kurus.
Demam, dengan suhu Panas tinggi
(400C 410C).
Batuk lama, > 1 bulan atau adanya
batuk kronis.
Batuk yang kadang disertai
hemaptoe.
Sesak nafas.
Nyeri dada.
nafsu makan menurun
sakit kepala
berkeringat pada malam hari

Segepok pucuk daun anom, sejenis


pare yang kulitnya berbintik-bintik.
Adas pulo sari satu cangkir.
Gula aren 2 sendok makan.
Cara membuatnya :
Campurkan daun anom dengan adas
pulo sari.
Rebuslah diatas api kecil, biarkan
sampai mendidih.
Campurkan gula aren lalu tiriskan.
Ramuan siap diminum.

Anda mungkin juga menyukai