Anda di halaman 1dari 7

LAZADA

LAZADA Indonesia adalah pusat belanja online yang menawarkan berbagai macam jenis produk
mulai dari elektronik, buku, mainan anak dan perlengkapan bayi, alat kesehatan dan produk kecantikan,
peralatan rumah tangga, dan perlengkapan traveling dan olah raga. LAZADA Indonesia didirikan pada
tahun 2012 dan merupakan salah satu cabang dari jaringan retail online LAZADA di Asia Tenggara.
Grup LAZADA International di Asia Tenggara terdiri dari LAZADA Indonesia, LAZADA Malaysia,
LAZADA Vietnam, LAZADA Thailand, LAZADA Filipina.

Bagaimana cara menjadi seller di Lazada? Untuk itu kita harus mngerti beberapa hal penting terlebih
dahulu :
1. Seller Center merupakan tempat untuk mengakses seluruh informasi bisnis Anda bersama
Lazada:

Mengatur produce Anda

Memperbarui stok dan harga

Mengatur pesanan

Mengutus komisi dan pembayaran

Memantau status barang yang dikembalikan

Memeriksa laporan keuangan

Mengetahui kabar terbaru dari Lazada!

Bagaimana cara masuk (log in) :

Lazada akan mengirimkan email berisi ID dan password. Dengan kedua informasi
tersebut, Anda dapat mengakses Seller Center kapan pun dan dimana pun.

Anda dapat memperbarui informasi umum seperti nomor rekening di Settings Your
Profile

2. Mengatur Produk Taat Hukum.

Anda adalah pemilik resmi dari produce yang Anda jual di Lazada.

Semua produce (termasuk foto, logo, trademark, dll) harus mengikuti hukum yang ada:

IP dan hak distribusi: Anda memerlukan lisensi valid untuk menerbitkan dan menjual
produce Anda di Lazada

Bajakan: semua produce harus asli

Produk harus mengikuti regulasi keamanan, garansi, dan label.

Bila ada klaim terhadap Lazada yang berkaitan dengan produce Anda, Anda diharuskan
untuk memberikan kerjasama sepenuhnya.

Jika ada salah satu produck Anda yang melanggar hukum yang berlaku (misalnya, barang
palsu), langkah berikut akan diambil:
Akun Anda akan langsung dimatika;
Lazada dapat menahan pembayaran apapun;
Menginformasikan otoritas legal, untuk legal investigasi dan tuntutan hukum;
Kontrak dengan Lazada akan dihentikan.

3. Mengatur Produk Membuat Konten

Dalam e-commerce, Konten yang baik, dengan gambar, teks atau video akan lebih
menarik konsumen untuk membeli produce Anda.

Konten berkualitas = penjualan meningkat

Atur konten produck melalui Seller Center kapan saja.

Lazada memiliki fotografer profesional, penulis, dan produser video yang siap membantu
Anda.

4. Mengatur Produk Harga & Stok

Dengan Seller Center, Anda dapat memperbarui harga kapan pun. Namun, pastikan
produce Anda lebih baik dari produce kompetitor!

Mohon perbarui informasi stok dan harga secara akurat di Seller Center minimal tiga kali
seminggu.

Sambil menjaga kerahasiaan, Vendor Manager Anda akan menganalisis strategi pricing
Anda dan membandingkannya dengan competitor.

PSC dapat membantu Anda dengan sales forecasting dan perencanaan sourcing sehingga
produck tidak kehabisan stok

Hindari pembatalan. Pembatalan akan menimbulkan dampak yang negatif pada


pelanggan di e-commerce dan Anda akan dikenakan penalti sebesar Rp 100.000 yang
dipotong dar komisi.

5. Mengatur Pesanan

Cepat, cepat, dan cepat. Pelanggan Lazada menginginkan pengiriman yang cepat.

Periksa status pesanan Anda secara rutin di Seller Center. Pengecekan harus dilakukan
setiap pagi dan idealnya setiap 2 jam sekali. Siapkan dan kirim pesanan Anda serta
dokumen yang dibutuhkan dengan segera.

Mohon perhatikan pengemasan. Kemas pesanan Anda layaknya sebuah hadiah

Keterlambatan dan pengemasan yang buruk akan meningkatkan kemungkinan


pembatalan dan pengembalian barang oleh pelanggan.

Semuanya tentang kecepatan! Jika pesanan tidak dikirim dalam waktu 48 jam, Anda akan
dikenai penalti senilai Rp 100.000 yang dipotong dari komisi Anda

Mengatur Pesanan Bagaimana cara melakukannya?

6. Mengatur Pengembalian Barang

Konsumen selalu benar! Di Lazada, kami ingin memperlakukan pelanggan kami seperti
Raja.

Berhati-hati lah! Pelanggan yang tidak puas mungkin tidak akan membeli produce di
Lazada lagi dan menyebarluaskan pengalaman buruknya dengan pelanggan yang lain!

Lazada akan membantu proses pengembalian produce, sehingga produce tersebut akan
kembali ke Anda atau ke fasilitas Lazada sesegera mungkin (maks. 30 hari) dan siap
untuk dijual kembali.

Harap diingat bahwa semua produce yang ditawarkan Lazada harus mengikuti dan
mematuhi hukum yang berlaku. Selain itu, produce tersebut harus dalam kondisi yang
baik dan sesuai dengan konten yang ditampilkan di website

Harap diingat bahwa produck dengan tingkat pengembalian yang tinggi (lebih dari 2%)
akan dihilangkan dari daftar.

7. Rekonsiliasi Finansial

Lazada melakukan perhitungan finansial dan pembayaran secara mingguan.

Anda perlu memperhatikan hal-hal berikut:

Daftar harga barang yang telah dikirim (status delivered)

Komisi

Biaya pembayaran

Biaya pengiriman

Biaya pengiriman barang berukuran besar

Barang yang dikembalikan

Penalti (untuk pembatalan oleh penjual atau penundaan pengiriman)

Dan untuk FBL, biaya FBL warehouse dan biaya penanganan

Anda dapat memeriksa laporan keuangan yang terbaru kapan saja di Seller Center.

Hingga saat ini, Lazada telah membayar milyaran rupiah untuk memuaskan partner bisnis
kami!

Rekonsiliasi Finansial Bagaimana saya dibayar?

Kesimpulan
Lazada adalah salah satu pusat belanja yang bisa dikatan besar dan booming dikalangan
masyarakat Indonesia saat ini. Menurut kelompok kami lazada termasuk pusat belanja online dengan
aturan-aturan yang jelas serta sangat mudah dipahami jika ingin menjadi salah satu seller di Lazada.
Untuk menjadi seller di Lazada memang membutuhkan ketelitian dan yang pasti harus mengikuti
aturan yang berlaku. Hal pertama yang mungkin bisa kita lakukan sebagai seller di Lazada adalah
Perlakukan pelanggan seperti raja, Pahami penggunaan Seller Center, Tawarkan konten yang paling

kuat dan menarik pelanggan, Dapatkan lisensi asli untuk menjual produk di Lazada, Selalu
sediakan stok cadangan dan perbarui jumlah stok minimal tiga kali seminggu, Cek harga secara
rutin dan selalu tawarkan harga yang paling kompetitif, Hindari pembatalan, Cek pesanan Anda
setiap pagi, Perhatikan pengemasan,kemas produck dengan baik layaknya mengemas kado,
Pastikan produck dalam kondisi baik dan mengikuti kebijakan yang berlaku.
Dan disini lazada juga berusaha membantu para seller yang akan bergabung di lazada
dengan mencantukan alamat web yang bisa dituju jika mengalami kendala saat menjadi seller
dari Lazada

E-Business
Seller LAZADA

Nama kelompok:
Angga Saputra

212013046

Aryawan Rizaldi

212013132

Ahmad Bhasori

212013143

R.Rizky Andhika Putra

212013146

Dedek Heriyana

212013154

Rino Setiyawan

212013189

Bagus Masaji

212013147

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA


SALATIGA

Anda mungkin juga menyukai