Anda di halaman 1dari 4

SOFTWARE PERPUSTAKAAN SEKOLAH

Panduan Singkat Penggunaan Software Perpustakaan Sekolah


Software perpustakaan sekolah adalah program aplikasi komputer untuk membantu manajemen di
perpustakaan sekolah atau madrasah. Software perpustakaan sekolah terdiri dari beberapa menu diantaranya
adalah menu database buku, menu database anggota, transaksi peminjaman dan pengembalian buku serta
beberapa menu lainnya yang mungkin dibutuhkan oleh perpustakaan sekolah tertentu, mungki juga tidak
diperlukan oleh perpustakaan seklah lainnya.
INSTAL KE KOMPUTER
Untuk melakukan instalasi ke dalam komputer, silakan siapkan file installer software perpustakaan sekolah.

Pada gambar diatas adalah gambar installer software perpustakaan sekolah. Silakan dobel klik file
installernya, lalu klik lanjut sampai finish, maka software perpustakaan sekolah sudah terinstal di komputer
anda.

Setelah instalasi selasai, maka software perpustakaan sekolah siap untuk dijalankan.

DATABASE BUKU
Database buku adalah fasilitas dari software perpustakaan sekolah yang fungsinya untuk melakukan
pendataan terhadap koleksi buku yang terdapat di perpustakaan sekolah.

Fungsi tombol yang terdapat di bagian database buku adalah sebagai berikut:
Tambah digunakan untuk input data baru.
Edit digunakan untuk melakukan perubahan dari data yang telah ada di daftar. Caranya adalah dengan
cara melakukan klik pada baris yang akan diedit lalu klik tombol edit. Selain menggunakan tombol edit,
untuk melalukan edit bisa dengan cara melakukan dobel klik pada item yang akan diedit.
Hapus digunakan untuk menghapus item yang dipilih.

DATABASE SISWA
Database siswa adalah fasilitas dari software perpustakaan sekolah yang fungsinya digunakan untuk
melakukan pendataan terhadap siswa anggota perpustakaan.

Fungsi tombol yang terdapat di bagian database siswa adalah sebagai berikut:
Tambah digunakan untuk input data baru.
Edit digunakan untuk melakukan perubahan dari data yang telah ada di daftar. Caranya adalah dengan
cara melakukan klik pada baris yang akan diedit lalu klik tombol edit. Selain menggunakan tombol edit,
untuk melalukan edit bisa dengan cara melakukan dobel klik pada item yang akan diedit.
Hapus digunakan untuk menghapus item yang dipilih.
DATABASE GURU
Database guruadalah fasilitas dari software perpustakaan sekolah yang fungsinya untuk mendata guru yang
menjadi anggota perpustakaan.

Fungsi tombol yang terdapat di bagian database guru adalah sebagai berikut:
Tambah digunakan untuk input data baru.
Edit digunakan untuk melakukan perubahan dari data yang telah ada di daftar. Caranya adalah dengan
cara melakukan klik pada baris yang akan diedit lalu klik tombol edit. Selain menggunakan tombol edit,
untuk melalukan edit bisa dengan cara melakukan dobel klik pada item yang akan diedit.
Hapus digunakan untuk menghapus item yang dipilih.
DATABASE STAFF
Database staff adalah fasilitas dari software perpustakaan sekolah yang fungsinya untuk database staff atau
perangkat sekolah yang menjadi anggota perpustakaan sekolah.

Fungsi tombol yang terdapat di bagian database staff adalah sebagai berikut:
Tambah digunakan untuk input data baru.
Edit digunakan untuk melakukan perubahan dari data yang telah ada di daftar. Caranya adalah dengan
cara melakukan klik pada baris yang akan diedit lalu klik tombol edit. Selain menggunakan tombol edit,
untuk melalukan edit bisa dengan cara melakukan dobel klik pada item yang akan diedit.
Hapus digunakan untuk menghapus item yang dipilih.
TRANSAKSI PEMINJAMAN
Transaksi peminjaman merupakan proses sirkulasi dari buku diperpustakaan yang mana seorang anggota
perpustakaan melakukan peminjaman terhadap buku perpustakaan dengan bebeapa aturan diantaranya durasi
pinjam yang telah ditentukan.

Prosesnya adalah:
Isikan data anggota yang akan pinjam
Isikan semua buku yang dipinjam
Klik simpan
Kalau perlu silakan dicetak.
Klik baru untuk ganti ke peminjam berikutnya.
TRANSAKSI PENGEMBALIAN
Transaksi pengembalian adalah sirkulasi buku yang mana buku tersebut dikembalikan oleh anggota perpus
yang sebelumnya telah dipinjam.

Prosesnya adalah sebagai berikut:

Isikan anggota yang mengembalikan buku.


Pilih dari daftar buku yang dikembalikan.
Isikan dendanya jika memang terlambat.
Simpan.
Kalau perlu dicetak.

LAPORAN
Laporan merupakan bagian dari software perpustakaan untuk mereview jalannya perpustakaan pada periode
tertentu.

PENGATURAN
Pengaturan digunakan untuk mengkonfigurasi software perpustakaan sekolah.

9
9
9
9

Pengaturan data operator digunakan untuk mendata siapa saja yang boleh login serta hak-haknya dia.
Header digunakan untuk mengisikan data sekolah.
Durasi pinjam untuk menentukan lamanya siswa boleh pinjam dalam satu periode.
Denda merupakan besarnya denda jika anggota terlambat mengembalikan buku. Denda dihitung
perhari perbuku keterlambatan.
9 Lokasi database untuk menentukan lokasi database apakah dalam satu komputer sendiri atau di
komputer jaringan dan sebagainya.
9 Manage database untuk proses penghapusan total data di database.
9 Deteksi pengetikan kode untuk menentukan mode deteksi kode.

---oOo---

Anda mungkin juga menyukai