Anda di halaman 1dari 9

PANDUANOPERASIONALTRIMSs13DAPODIK

Pendahuluan
TRIMS s13 Dapodik adalah Aplikasi TRIMS sekolah versi 13 (s13) yang sudah dilengkapi dengan
fasilitas impor data dapodik. Dengan demikian, bagi sekolah yang sudah mengisi data aplikasi
pendataan dikdas (dapodik) bisa mengunakan TRIMS untuk alat analisis dan pelaporan indikator
indikator pendidikan yang diperlukan untuk membuat perencanaan sekolah. Apabila sekolah juga
ingin mengetahui capaianSPMdandatakeuangan sekolah,makasekolahhanyaperlu menginput
dataterkaitSPMyangtidaktersediadidapodik.
LangkahlangkahmengoperasikanTRIMSs13Dapodik
1. CopyfolderTRIMSs13DapodikkedalamKomputer/Laptopanda
2. Buka folder tersebut dan double click file TRIMS s13 untuk membuka aplikasi. Setelah itu
akanmuncultampilansebagaiberikut:

Klikpada

Klik tombol option, sehingga


muncul tampilan Security Alerts
Macros & ActiveX seperti
pada gambar di bawah.

option

PitaSecurity

Klikpadalingkaran
didepanEnable
thiscontent

Tekan lingkaran di depan


tulisan Enable this content,
sehingga muncul titik hijau di
tengahnya.
Tekan tombol OK
gambar di samping).

(lihat

Klikok

Apabilaperingatantersebuttidakmunculmakaadaduakemungkinanyang
terjadi;pertamasettingsecuritypadatingkatyangtinggisehinggaaplikasi
makrolangsungdiblokolehExceldanaplikasiTRIMStidakbisaberfungsi.
Kemungkinankeduaadalahsettingsecuritynyapadalevelpalingrendah,
sehinggaaplikasimacrolangsungdapatditerima.Untukprosedurlebihdetail
lihatmanualTRIMSs13hal13.

Klikok

Setelah klik tombol OK maka makro akan mulai


bekerja dan pita security warning akan hilang
sehingga muncul tampilan pembuka aplikasi
TRIMS seperti gambar di samping ini yang
berarti aplikasi TRIMS bisa berfungsi .Klik OK
untuk melanjutkan

3. Silahkan isi identitas penginput data dan kepala sekolah serta dilanjutkan dengan memilih
Jenjangsekolahandasepertigambarberikut:

Window
Perkenalan
danJenjang
Sekolah


4. Silahkanisistatus,namadanNPSNsekolahanda

Nama
Sekolah,
Status dan
NPSN

Setelah mengisi status, nama dan NPSN sekolah anda, silahkan klik lanjut maka akan
tampilMenuUtamasepertigambarberikut:

Menu Utama

5. SilahkanklikisidaneditdatapadaMenuUtamamakaakanmunculformIsidanEditData
sepertiberikut:


6. Silahkan Klik Identitas dan Alamat Sekolah kemudian cukup isikan tahun ajaran dan
semesterI(padakotakmerah).SetelahituklikKeluar.

7. Pada menu Input/Edit Data seperti gambar berikut Klik Impor Data Dapodik, maka akan
ada2kemungkinanuntukprosesimpordatayaitu:


a. Apabila pada komputer/laptop anda telah terinstal aplikasi dapodik maka secara
otomatisTRIMSs13akanmengimpordatadaridatadapodikyangtelahandaisi.
b. Apabila pada komputer/laptop anda belum terinstal aplikasi dapodik maka anda
diminta untuk mencari lokasi file backup anda. Jika belum mempunyai file backup
anda harus mengcopy dari komputer/laptop tempat aplikasi dapodik terinstal, jika
file backup belum ada anda harus membuat bakup file aplikasi dapodik sesuai
denganpetunjukoperasionalaplikasidapodik.Jikaandatelahtahulokasifilebackup
dapodik silahkan klik file tersebut kemudian klik open seperti gambar dibawah
makaTRIMSs13akanotomatismengimpordatadaridatadapodikyangtelahanda
isi.

8. Setelahselesaiprosesimpordata,makaTRIMSs13akankembalikeMenuUtama.Silahkan
simpan hasil impor dengan klik Simpan File & Keluar dilanjutkan dengan Simpan dan
LanjutlaluKlikOk.

9. Jika anda ingin melihat data yang telah diimpor dari dapodik, Silahkan klik Lihat Data
Sekolah seperti gambar berikut. TRIMS s13 anda telah terisi dengan datadata sarana
prasarana,siswa,gurudantenagakependidikan.

10. MelengkapidataTRIMSs13
DataSPMdandatakeuangandanbeberapadatasekolahtidaktersediadiaplikasidapodik
sehinggasekolahharusmenginputsendiri.

a. InputdataSPM.Padadialogboxeditdata,kliktombolDataSPMsehinggakeluarform
sepertigambarberikut:

LangkahdetailpengisiandataSPMbisadilihatpadamanualTRIMSs13hal41.
b. Data SPM terkait guru, harus diinput melalui tombol Data Guru sehingga keluar form
datagurusepertigambarberikut:

LangkahdetailpengisiandataSPMgurubisadilihatpadamanualTRIMSs13hal51.
c. Input data sekolah, beberapa data sekolah yang tidak ada dalam aplikasi dapodik
sehinggaperludiinputdalamTRIMSadalahsbb:
7


Contohdatasekolahyangbelumadadidapodik,silahkanandamelengkapisepertipada
gambar diatas. Anda diminta untuk melanjutkan untuk tab berikutnya sampai pada
kualitas.LangkahdetailpengisiandatasekolahbisadilihatpadamanualTRIMSs13hal31.
d. Inputdatakeuangan.Padadialogboxedit data,kliktombolDataKeuangansehingga
keluarformisiandatasepertigambarberikut:

LangkahdetailbisadilihatpadamanualTRIMSs13hal58.

ProsedurSingkatMengoperasikanTRIMSs13Dapodik
Persiapan

CopyFolderTRIMSs13Dapodik

BukaFileTRIMSs13 Dapodik

EnableMacro

MengisiIdentitasSekolahdanOperator

MengisiIdentitas
Operatordan
KepalaSekolah

Memilih
Bahasa

MengisiJenjang&
StatusSekolah

MengisiNamadan
NPSNSekolah

MengimporDataDapodik

MenyimpanDataDapodikdanMelengkapiDataTRIMSs13

Anda mungkin juga menyukai