Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN KEGIATAN

1. Dasar

: Surat Tugas Kepala Puskesmas No: 800/ 233/

35.73.306.01/ 2013
tanggal: 14-5-2013
Tentang: Kelas Ibu Hamil
Di Kelurahan Tunggulwulung
2. Tujuan Kegiatan
:
Pertemuan I : Meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan ibu tentang
kehamilan.
Pertemuan II : Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu
tentang persalinan, nifas dan pencegahan penyakit dan
komplikasi
Pertemuan III : Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu
tentang perawatan bayi baru lahir dan aktifitas fisik ibu
hamil
3. Hasil Kegiatan
:
a. Proses Pelaksanaan
Kelas Ibu hamil dilaksanakan pada hari Selasa tanggal 14-5-2013 tempat
di Balai RW 04 Tunggulwulung dengan jumlah peserta 10 ibu, waktu
pelaksanaan 09.00-selesai. Metode yang digunakan: ceramah, Tanya
jawab dan praktek. Fasilitator: Bidan Koordinator rawat jalan dan Bidan
pemegang wilayah Tunggulwulung. Media : lembar balik kelas ibu hamil
dan buku KIA.
b. Uraian Kegiatan
1. Pre test
2. Review
3. Materi tentang :
-Hari I : Diskusi tentang kehamilan, keluhan saat hamil, gizi ibu hamil,
kesiapan ibu tentang kehamilan, tanda bahaya kehamilan,
perencanaan persalinan, persiapan melahirkan
- Hari II
: Diskusi tentang persalinan, tanda bahaya persalinan,
proses persalinan, perawatan nifas, IMD, ASI Eksklusif, tanda bahaya
nifas, KB Pasca salin, peragaan senam ibuhamil
- Hari III
: Diskusi tentang perawatan bayi, Mitos
4. Post test
5. Senam Hamil
4. Masalah/ kendala
5. Hasil evaluasi
6. Kesimpulan

Anda mungkin juga menyukai