Anda di halaman 1dari 23

LAPORAN INDIVIDU

KULIAH KERJA NYATA TEMATIK POS PEMBERDAYAAN


KELUARGA (POSDAYA) BERBASIS MASJID ANGKATAN 66
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN FATAH
PALEMBANG
TAHUN 2016
Dari tanggal 2 Februari sampai dengan 17 Maret 2016
Di

Desa

: Pulau Panas

Kecamatan

: Tanjung Sakti PUMI

Kabupaten

: Lahat

OLEH :

NAMA

: ARDIYANSYAH

NPM

:082111000

FAKULTAS

:KIP

PRODI

:Bahasa Inggris

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT


(LPPM)
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU
2011

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN KULIAH KERJA NYATA


PEMBERDAYAAN MASYARAKAT (KKN-PM)
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU
Tanggal 25 Juli s.d 25 Agustus 2011

Di

Desa/Kelurahan
Kecamatan
Kabupaten

: Jumat
: Talang Empat
: Bengkulu Tengah

Disahkan Oleh :
Dosen Pembimbing Lapangan

Kepala Desa Jumat

AHMAD SUMARLAN, SE. M.Si


NBK. 068 817 865

RAKIIN

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur Tim Penyusun KKN PM UMB Desa Jumat


Kecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah ucapkan atas kehadirat
Allah s.w.t, berkat rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan Laporan
Akhir KKN PM Periode II. Penulisan laporan ini merupakan sabagai salah satu
persyaratan untuk evaluasi program KKN PM ke depannya.
Laporan Akhir ini disusun berdasarkan data-data yang bersumber dari
pengamatan langsung maupun literatur-literatur yang berkaitan dengan penulisan
Laporan Akhir ini.
Pada kesempatan ini Tim Penyusun meyampaikan penghargaan dan rasa
terimakasih kepada :
1. Dr. Khairil, M.Pd selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Bengkulu
2. Dr.Bahrin, M.Si Selaku Ketua LPPM UMB
3. Drs.S Azwar Selaku Ketua panitia KKN PM UMB Periode II Tahun
2011
4. Bpk. Rakiin selaku Kepala Desa Jumat
5. Ahmad Sumarlan, SE. M.Si selaku Dosen Pembimbing Lapangan
6. Dan semua pihak yang telah membantu proses kegiatan dilapangan dan
pembuatan laporan akhir ini, sehingga dapat diselesaikan dengan baik.
Akhirnya Tim Penyusun berharap Laporan Akhir ini dapat berguna dan
bermanfaat bagi semua pihak.
Desa Jumat,
September 2011

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................ i
HALAMAN PENGESAHAN............................................................................. ii

KATA PENGANTAR.......................................................................................... iii


DAFTAR ISI........................................................................................................ iv
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang........................................................................................... 1
1.2. Tujuan........................................................................................................ 1
1.3. Metode....................................................................................................... 1
BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI KKN PM
2.1. Letak dan Luas Wilayah............................................................................ 4
2.2. Kondisi Geografis......................................................................................
2.3. Pendidikan.................................................................................................
BAB III IDENTIFIKASI MASALAH .............................................................. 6
BAB IV MASALAH DAN ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH ...... 7
BAB V KESIMPULAN ..................................................................................... 8
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................... 9
LAMPIRAN

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Kuliah Kerja Nyata Pemberdayaan Masyarakat (KKN PM) merupakan salah


satu kegiatan dalam pendidikan perguruan tinggi yang diselenggarakan
berdasarkan UUD 1945 dan UU No. 2 Tahun 1999 tentang sistem Pendidikan
Nasioanal serta peraturan pemerintah Republik Indonesia No. 60 Tahun 1999
tentang Pendidikan Tinggi. Kuliah Kerja Nyata Pemberdayaan Masyarakat (KKN
PM) bertujuan sebagai salah satu bentuk pengabdian kepada masyarakat yang
tertuang dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu Pendidikan, Penilitian, dan
Pengabdian Masyarakat. Ketiga aspek tersebut dilaksanakan dengan proporsi yang
seimbang dengan harapan mahasiswa/i lulusan perguruan tinggi dapat menjadi
manusia berlimu penelitian dan bersedia mengabdikan diri demi kepentingan
masyarakat.
Universitas Muhammadiayah Bengkulu (UMB) sebagai universitas swasta
memiliki visi dan misi dalam pengembangan mahasiswa/i yang dituangkan
melalui kegiatan KKN Pemberdayaan Masyarakat.
Kegiatan KKN PM merupakan kegiatan lapangan bagi mahasiswa yang
menempuh bagian akhir dari program pendidikan S -1. Program ini wajib bagi
semua mahasiswa, karena universitas mempercayai bahwa program ini mampu
mendorong empati mahasiswa, dan dapat memberikan sumbangan bagi
penyelesaian persoalan yang ada di masyarakat. Dengan belajar bersama-sama
masyarakat, akan banyak hal baru yang ditemui mahasiswa. Masyarakat akan
belajar dari mahasiswa dan sebaliknya mahasiswa akan banyak memperoleh
pengetahuan dari masyarakat. Interaksi seperti inilah yang diharapkan akan
muncul dan menjadikan program ini menjadi program yang menyenangkan dan

mempunyai manfaat yang signifikan bagi mahasiswa. Kegiatan KKN PM menjadi


bentuk nyata kontribusi universitas bagi masyarakat, industri, pemerintah daerah
dan kelompok masyarakat yang ingin mandiri secara ekonomi maupun sosial.
Program KKN mensyaratkan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) dan
mahasiswa berperan aktif dalam mengetahui permasalahan yang ada dalam
masyarakat.
1.2. Tujuan KKN PM
1. Bagi Mahasiswa
a. Memberikan pemikiran konstruktif, berdasarkan IPTEK dalam upaya
menumbuhkan, megembangkan, mempercepat proses pembanguan di
suatu desa/kelularahan
b. Mendewasakan pikiran dan tindakan mahasiswa dalam setiap
penalaahan dan pemecahan masalah yang ada di masyarakat secara
ilmiah.
c. Membentuk sikap dan rasa cinta, kepedulian sosial, dan tanggung
jawab mahasiswa terhadap kemajuan masyarakat
d. Memperoleh pengalaman belajar melalui peran langsung dalam
menemukan, merumuskan dan memecahkan masalah masyarakat
dalam pembangunan.
2. Bagi Universitas Muhammadiyah Bengkulu
a. Meningkatkan

kerjasama

dengan

instansi

pemerintah

melaksanakan pembangunan dan pengembangan IPTEK.

dalam

b. Mengembangkan ilmu dan pengetahuan kepada mahasiswa, dengan


adanya umpa balik sebagai integrasi mahasiswa dengan masyarakat
1.3. Metode Pelaksanaan Kegiatan KKN PM
Untuk mencapai tujuan yang diharapkan, maka dalam pelaksanaan program
kerja/kegiatan KKN PM maka dibutuhkannya data-data sebagai pendukung
terlaksanakannnya kegiatan terseut, teknik pengmpulan data yang digunakan :
a. Metode Observasi (Pengamatan)
Pengamatan adalah alat pengumpulan data yang dilakukan dengan cara
mengamati dan mencatat secara sitematik gejala-gejala yang diselidiki
(Supardi,2006:88) pada metode pengamatan ini, pengamat terjun
langsung kelapangan secara langsung terhadap fenomena-fenomena
sosial yang ada di lokasi KKN PM UMB periode II tahun 2011.
b.

Metode Interview
Metode ini disebut juga dengan metode wawancara, yaitu suatu metode
pengumpulan data yang dilakukan melalui tanya jawab secara langsung
dengan sumber data. Sehubungan denagn ini Margono (2003:165),
mengemukan bahwa interview merupakan alat pegumpulan informasi
dengan cara mengguakan pertanyaan secara lisan maupun tertulis, ciri
utama dari interview adalah kontak langsung dan bertatap muka antara
pencari informasi dengan sumber data. Kegiatan interview ini dilakukan
di lokasi KKN PM UMB dengan terlebih dahulu melihat latar belakang
masyarakatnya, mulai dari tingkat pendidikan, pekarjaan, agama, dan
adat istiadat.

c. Metode Dokumentasi
Metode dokumentasi merupakan satu bentuk pengumpulan data yang
paling mudah, karena pengamat hanya mengamati benda mati dan
apabila mengalami kesulitan medah untuk mengubahnya kembali karena
sumber datanya tetap dan tidak berubah. Menurut Ariyanto (2000:234)
metode dokumentasi adalah mencari data mengenai hal-hal yang berupa
catatan,

transkip,

buku,

surat

kabar, prasasti

dan

sebagainya.

Dokumentasi yang dugunakan dalam pengamatan ini meliputi struktur


organisasi masyarakat, sarana dan prasarana yang dimiliki oleh desa,
seperti balai desa, profil desa dan data-data penting lainnya.

BAB II
GAMBARAN UMUM LOKASI KKN PM

2.1. Letak dan Luas Wilayah


Desa Jumat terletak dikecamatan Talang Empat Kabupaten Bengkulu Tengah
dengan luas desa 3220 Ha.
Secara administrasi batas-batas Desa Jumat :
a. Sebelah Utara

: Pulau Panggung

b.

: Desa Lagan

Sebelah Selatan

c. Sebelah Barat

: Desa lagan bungin

d. Sebelah Timur

: Desa taba lagan

(Sumber: Sekdes Desa Jumat 2011)


Jarak Desa Jumat dengan Kecamatan adalah 7 km, dengan waktu tempuh 30
menit menggunkan kendaraan angkutan desa/ojek. Jarak desa dengan Ibukota
Kabupaten adalah 20 km, dengan waktu tempuh 45 menit menggunakan
kendaraan angkuta desa, sedangkan jarak desa dengan Ibukota Provinsi adalah
60 km.

1.1. Perhubungan dan Transportasi

Sarana perhubungan yang digunakan oleh masyarakat Desa Jumat menggunakan


jalur darat (mobil dan motor), jalan yang menghubungkan Desa Jumat dengan desa yang
lain pada umumnya beraspal tetapi sedikit berlubang dan berbatu.

1.2. Keadaan Pendidikan


Penduduk desa jumat menurut tingkat pendidikan ini dapat dilihat pada tabel 1
berikut :
Tabel 1. Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan di Desa Jumat
No
1.

Pendidikan
Buta Aksara dan Angka

Jumlah (jiwa)

2.

Tidak tamat SD

104

3.

Tamat SD

177

4.

Tamat SLTP

79

5.

Tamat SLTA

59

6.

Tamat Perguruan Tinggi

10

Jumlah
Sumber: Profil Desa Jumat 2011

429

Tabel 2 diatas menunjukkan bahwa tingkat pendidikan di Desa Jumat masih sangat
rendah. Ini dapat dilihat dari angka penduduk yang tidak tamat Sekolah Dasar (SD)
sebanyak 104 dan yang tamatan perguruan tinggi hanya 10 jiwa. Melihat kondisi seperti
ini seharusnya pemerintah daerah setempat lebih memperhatikan anak-anak dan
masyarakat pada umumnya dengan program nasional yaitu wajib belajar 9 tahun.
1.3. Kesehatan
Desa Jumat tidak memiliki sarana dan prasarana kesehatan seperti puskesmas
ataupun pos kesehatan, untuk pelayanan kesehatan di dapat masyarakat hanya satu bulan

sekali karena bidan desa masuk satu bulan sekali bertempat di balai Desa Jumat. Bagi
masyarakat yang membutuhkan pelayanan kesehatan yang maksimal mereka harus pergi
ke puskesmas Desa Taba Lagan dengan waktu tempuh 5 menit menggunakan kendaraan
bermotor.

1.4. Agama Sosial dan Budaya


Masyarakat Desa Jumat yang terdiri dari 114 KK , dengan laki-laki 217 jiwa dan
perempuan sebanyak 212 jiwa yang tersebar di dua dusun dan di pimpin oleh kepala
dusun satu dan dua. Masyarakat Desa Jumat mayoritas memeluk agama islam dan 2 KK
yang memeluk agama Kristen. Kekerabatan antar warga masyarakat masih erat dan
menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan adat istiadat daerah setempat, sedangkan untuk
suku terdapat 5 suku yang terdiri dari suku jawa, suku sunda, suku serawai, suku rejang ,
dan suku batak.

1.5. Sarana dan Prasarana


Sarana dan prasarana Desa Jumat terdiri dari 1 bagunan balai desa, 1 bangunan
masjid, 1 bangunan mushola, 1 bangunan sekolah swadaya masyarakat Madrasyah
Aliyah. Melihat kondisi sarana dan prasarana yang dimiliki Desa Jumat sangat minim
sekali sehingga perkembangan desa cukup lamban, ini juga di pengaruhi karena Desa
Jumat baru dua tahun mengalami pemekaran dari Desa Taba Lagan sehingga sarana dan
prasarana desa kurang terstruktur dengan baik.

1.6. Kelembagaan
Struktur kelembagaan Desa Jumat terdiri dari Kepala Desa, Sekretaris Desa,
Badan Permusyawaratan Desa (BPD), Ketua Dusun 1, Ketua Dusun 2, Kasi Keamanan,

11

Kasi Pamong Kasasi, juga memiliki Imam dan Khatib serta Bilal. Sedangkan Organisasi
kemasyarakatan yang ada di Desa Jumat antara lain: Kelompok Tani, PKK, kelompok
pengajian Ibu-Ibu, kelompok pengajian Bapak-bapak, Karang Taruna dan Risma, namun
untuk organisasi kemasyarakat dan kepemudaannya belum berjalan dengan baik ini
disebabkan kurangnya pengalaman dan pegetahuan terhadap pengembangan organisasi
itu sendiri.

BAB III
IDENTIFIKASI MASALAH

Dari hasil pengamatan dan pengumpulan data yang telah dilakukan baik
dengan metode observasi,dan penataan data sekunder serta lokakarya , maka
permasalahan yang ada di desa Jumat ,Kecamatan Talang Empat adalah sebagai
berikut :
3 Bimbingan belajar anak anak SD dan SMP
a) Masalah pokok

orang

tua

kurang

memperhatikan

pendidikan anak anak nya , sehingga anak anak tersebut


mengalami kesulitan dalam belajar dan memahami pelajaran
mereka di sekolah
b) Penunjang
: Respon positif dari orang tua ,anak anak
sangat antusias untuk belajar, serta dukungan dari berbagai
pihak ,terutama pemerintah desa jumat.
c) Penghambat
: Kurangnya sarana dan prasarana untuk
kegiatan belajar mengajar .
d) Alternative
: Mengadakan bimbingan belajar di
secretariat KKN PM UMB di desa Jumat .
e) Target
: Anak anak usia sekolah ( SD dan SMP )
di desa Jumat
3.1. Membantu Mengajar di Madrasah Aliyah
1) Masalah Pokok

: Kurangnya tenaga pengajar terutama di

bidang pendidikan bahasa inggris.bahasa indonesia


2) Penunjang

: Respon dari pihak sekolah yang baik.

3) Penghambat

: buku sumber mata pelajaran yang sangat

kurang ,serta buku- buku yang di gunakan tidak sesuai dengan


kurikulum KTSP ,dan Keterbatasan waktu mengajar ,

13

4) Alternatif

: Membantu mengajar matematika, bahasa

Inggris dan Bahasa Indonesia di Madrasa Aliyah Muslim


Cendikia Desa Jumat
5) Terget
3.2.

: Siswa/i Madrasah Aliyah Muslim Cendikia

Kegiatan tambahan
Kunjungan ke DIKNAS Kab.Bengkulu tengah
Sosialisasi Program Kerja ke Bupati Bengkulu tengah
Sosialisasi Program Kerja dan Ngajukan Proposal
kepada Bank BRI Unit Kab.Bengkulu tengah
Sosialisasi dan kerjasama Antara kelompok KKN-PM
UMB dengan Dinas pertanian BP3K dan BP4K
Program Kerja Usaha Kelompok tani desa Jumat .
Berkunjung
ke
BARKORLUH
pertanian
Prov.Bengkulu.

BAB IV
MASALAH DAN ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH

4.1. KEGIATAN
4.2. Membantu Mengajar di Madrasah Aliyah
4.2.1 Pertemuan ke-1 dan ke-2
Pada pertemuan pertama ,materi yang di sampaikan peda siswa kelas XII
IPS di madrasa aliyah muslim cendikia adalah menganalisa cerita berbentuk

narrative text , kemudian siswa mampu mengidentifikasi struktur atau generic


structure,tensis yang di gunakan di dalan text,dan sekaligus membahas tentang
tensis yang di gunakan di dalam cerita nararive text.
Tujuan:
Siswa dapat mengidentifikasi generic structure pada narrative text
Siswa dapat mengelompokan language features (ex:using past
tense , using adverb ,using action verb and using adjective)
Siswa dapat menganalisa cerita tentang narrative text.
4.2.2 Pertemuan ke-3 dan ke-4
Materi yang di ajarkan kepada siswa kelas XII IPS Madrasa Aliyah
Muslim Cendikia adalah tentang

active and Passive voice.yang terdiri

dari :definition active voice and passive voice, the formula of active and passive
voice,give the examples and the last exercise.
Tujuan :

Siswa dapat mengetahui dari definisi active and passive voice


Siswa dapat menggunakan 12 tensis yang terdapat pada active voice
Siswa dapat menggunakan 9 tensis yang terdapat pada passive voice
Siswa dapat meribah kalimat active menjadi passive
Siswa dapat merubah kalimat passive menjadi kalimat active berdasarkan

rumus yang ada


Siswa dapat membedakan antara kalimat active dan kalimat passive .

4.3 Mengadakan Bimbingan Belajar SD dan SLTP


Bimbingan belajar ini dilakukan dengan maksud agar dapat membantu
adik adik

yang bersekolah SD dan SLTP yang mengalai kesulitan di dalam

15

memahami pelajaran di sekolah mereka ,yang di lakukan oleh mahasiswa KKN


sesuai dengan ilmu masing masing dan yang di bahas semua bidang studi
mereka ,terutama bimbingan belajar bahasa inggris.kegiatan ini di lakukan pada
sore hari ,pukul 14.00 -15.30, yang berlokasikan di dalam sekre KKN-P
4.4 kegiatan tambahan
Kunjungan ke DIKNAS Kab.Bengkulu tengah
Sosialisasi Program Kerja ke Bupati Bengkulu tengah
Sosialisasi Program Kerja dan Ngajukan Proposal kepada Bank BRI
Unit Kab.Bengkulu tengah
Sosialisasi dan kerjasama Antara kelompok KKN-PM UMB dengan
Dinas pertanian BP3K dan BP4K Program Kerja Usaha Kelompok tani
desa Jumat .
Berkunjung ke BARKORLUH pertanian Prov.Bengkulu.
Membersihkan Masjid dan musholah
Kultum pada saat sholat taraweh dan tadarusan

Lampiran Fhoto Kegiatan

17

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Dari pelaksanaan kegiatan KKN PM Universitas Muhammadiyah
Bengkulu Periode II tahun 2011 di Desa Jumat ,Kecamatan Talang
Empat ,Kabupaten Bengkulu Tengah dapat diambil kesimpulan :
1. Kedatangan mahasiswa KKN PM Universitas Muhammadiyah
Bengkulu disambut dan ditanggapi secara positif oleh Kepala Desa
dan perangkatnya serta warga masyarakat.
2. Program kegiatan KKN PM Universitas Muhammadiyah
Bengkulu periode II tahun 2011 dapat berjalan dengan baik dan
lancar.
3. Masyarakat desa membantu dalam kelangsungan program kegiatan
KKN PM.
4. Berdasarkan pelaksanaan program selama KKN dapat dilihat bahwa
mahasiswa dan masyarakat mempunyai rasa kekeluargaan dan
gotong royong yang tinggi.
B. Saran
1. Berdasarkan tujuan KKN PM Universitas Muhammadiyah
Bengkulu dapat mendatangkan manfaat bagi masyarakat,maka
hendaklah badan pelaksana KKN PM Universitas Muhammadiyah
Bengkulu menempatkan mahasiswa peserta KKN di daerah yang
benar benar membutuhkan.
2. Agar tujuan KKN PM dapat dicapai sesuai dengan yang
diharapkan,maka hendaklah adanya koordinasi dan komunikasi
yang baik dari semua pihak.

19

3. Kekompakkan dalam anggota kelompok harus diprioritaskan,karena


apapun yang terjadi dalam kelompok tersebut adalah tanggung
jawab bersama.

DAFTAR PUSTAKA
Anonim.2011. Paduan KKN PM Universitas Muhammadiyah Bengkulu
Anonim.2011.Profil Desa Jumat ,Kecamatan Talang empat ,Kabupaten
Bengkulu Tengah

21

STRUKTUR PEMERINTAH DESA JUMAT


Kec. Talang Empat Kab. Bengkulu Tengah
Provinsi Bengkulu

LPM

Kepala
Desa Desa

BPD

RAKIIN

KASTAMAN HADI,
S.Ag

Sekdes
MARTINI
Kadun I
SEDAR
HATI

Kadun II
SUGIARSO

Kasi
Keamanan
SUYANTO

Kasasi
ENPRAWA
TI
Kasi Pamons
HARTONO

NAMA SISWA KELAS III MADRASAH AKIYAH


MUSLIM CENDIKIA

NO

NAMA

KELAS

AIDIL FITRIADI

XII A

HENDRI DONAN

XII A

MUHAMMAD ZAINI

XII A

NOVIANTO

XII A

NUR CAHYANI

XII A

SYAHRUL HAZYANI

XII A

YUSPITA

XII A

23

PARAF

Anda mungkin juga menyukai