Anda di halaman 1dari 7

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

POLITEKNIK

Gajah
Tunggal
TANGWRANG
BANTEN

Mata Kuliah

: Leadership

Kode/Kredit
Program Studi

:
/ 2 SKS
: Campuran

Tahun Akademis : 2013/2014


Hari/Jam

: Sabtu/Pk.

Dosen

: L. Sinuor Yosephus

Deskripsi Mata Kuliah


Mata Kuliah ini dirancang khusus untuk para mahasiswa Politeknik Gajah Tunggal Tangerang. Dalam sesi-sesi
perkuliahan para peserta tidak hanya akan diberikan unsur-unsur teoretis kepemimpinan melainkan juga akan
dihadapkan pada persoalan-persoalan konkret kepemimpinan mondial, khususnya dalam masyarakat Indonesia
yang tengah menghadapi tantangan globalisasi. Bertolak dari teori-teori dasar dan melalui proses pembelajaran
praktis (proyek), para peserta mata kuliah ini diharapkan dapat membangun karakter kepemimpinan dan mampu
untuk mengaktualisasi bakat-bakat kepemimpinan dalam kehidupan mereka ketika terjun ke tengah masyarakat.

Tujuan Obyektif Umum


Mata Kuliah Kepemimpinan dirancang untuk melatih para peserta dan memotivasi mereka untuk
mengembangkan potensi-potensi kepemimpinan yang dimiliki. Para peserta akan ditantang untuk membentuk
visi kepemimpinan khas mereka sendiri dengan berpartisipasi dalam sebuah proyek kelompok yang ditentukan
1

sendiri. Tiga tujuan utama dari Kuliah Kepemimpinan adalah agar para mahasiswa: 1).Memahami teori-teori
dasar tentang kepemimpinan. 2).Mengembangkan model kepemimpinan transformasional, dan 3). Menerapkan
model kepemimpinan transformasional dalam sebuah proyek konkret di lingkungan mereka.

Proses Belajar-Mengajar:
Dosen
Mahasiswa
Persyaratan Kuliah

: Menjelaskan, memberi tuntunan, memandu diskusi dan proyek serta mengevaluasi setiap kegiatan peserta.
: Mendengarkan, berdiskusi, membuat catatan, menyelesaikan proyek dan membuat laporan tentang proyek.
: Tidak ada

Polese Kelas:
1.
2.
3.
4.
5.

Para peserta mengikuti perkuliahan tepat waktu dengan menandatangani Daftar Hadir di awal kuliah.
Para peserta wajib mengikuti seluruh sesi perkuliahan. Ketidak-hadiran akan diperhitungkan dalam penilaian akhir.
Para peserta wajib berpakaian rapih dan selama sesi perkuliahan semestinya mematikan HP.
Tidak ada ujian susulan.
Peserta yang tidak mengikuti proyek kelompok dianggap gagal dalam ujian akhir semester

Media:
a. White Board
b. Modul

c. Overhead Projector dan/LCD Projector


d. Internet/Web-sites

Penilaian
1.
2.
3.
5.

Tugas 1
Tugas 2
Ujian Tengah Semester
Final Paper

10% (Tugas Individu)


20% (Diskusi dan Proyek Kelompok)
:30% (Tertulis)
40% (Presentasi dan final paper Kelompok)
2

TOTAL
Pertemu
an
1
1

Tujuan Instruksdional Khusus


2
Mahasiswa dapat berpartisipasi
aktif dalam program perkuliahan

100%
Topik
3
Pengantar ke dalam
Program
Pembelajaran dan
Proyek Kelompok.

Materi
-

Mahasiswa
dapat Esensi
menjelaskan
arti Kepemimpinan dan
keterlibatan kita.
kepemimpinan,
keterlibatannya dalam
konteks
kepemimpinan,
kelebihan
kepemimpinan dari
manajemen,
kekuasaan
dan
dimensi
spiritual
dalam proses menjadi
pemimpin.

Mahasiswa
dapat Teori-teori
menjelaskan teori-teori Kepemimpinan
dasar tentang
kepemimpinan.

Sumber

Catatan

4
Problematika
Kepemimpinan
dalam Maysrakat.
Gambaran umum
tentang
Kepemimpinan
Penjelasan SAP
dan Proyek
Team Project
(pembentukan
kelompok,
pemberian nama
dan penentuan jenis
proyek)
Kepemimpinan:
Apa itu?
Kepemimpinan:
Urusan siapa?
Kepemimpinan
lebih daripada
manajemen
Kepemimpinan dan
Kekuasaan
Dimensi Spiritual
dalam
kepemimpinan

5
Northouse, P.G., Leadership. Theory and Practice, Sage,
2000

Teori Karakter
Teori Gaya
Teori Kontingensi
Teori Jalan-

Northouse, P.G., Leadership. Theory and Practice, Sage,


2000

Ibid.

Pendekatan-pendeMahasiswa mampu
membedakan
dan katan tentang
Kepemimpinan.(1)
menjelaskan
karakteristik
pendekatanpendekatan terhadap
Kepemimpinan.

- Pendekatan Situasional
- Pendekatan
Transaksional
Transformational
- Pendekatan Tim
-

The students are able Christian Virtues in


to
explain
the Leadership: Visions of
Service
Christian visions of
leadership
in
its
relation to service.

-Life, Value and Various Texts


Virtue
-Motivation
of
Service in the
World Religions
-Christian
Visions
of
Service
(Case
Study:
Nobel
Price
Winner
Mother Teresia
of Calcuta)
-Servant
Leadership: the
Model

The
students
can
formulate
the
true
meaning
and
motivation
of
leadership
as
empowerment of the
civil society through

Civic Virtues
in
Leadership:
Service
as
Process
of
Empowerme
nt

Northouse, P.G., Leadership. Theory and Practice, Sage,


2000

F. Budi Hardiman, Modul Leadership, Bab 4, UPH Press

-Leadership and
Civil
Rights
Movement
(Case
Study:
Nobel
Price
Wnner
Martin
4

the practice of civic


virtues.

Midsemester Test

The students are able


to
formulate
the
entrepreneurial values
and strategies in their
leadership project.

The students are able


to construct a model of
transformation
in
which the Christian,
civic
and
entrepreneurial values
are integrated in a
clear
vision
to

Luther King Jr.)


-Three kinds of
politics
-Civic
Virtues:
Citizenship and
Human Rights
-Empowerment
of Civil Society
-Civic Virtues in
Leadership

-Leadership and Various Texts


Entrepreneurshi
p (Case Study:
Nobel
Price
Winner
Mohammad
Junus)
-Entrepreneur
and
Social
Responsibility
Values in
Entrepreneurshi
p
Organizational design -The
Role
of Various Texts
of Transformation
Vision
in
Leadership
(Visionary
Leadeship
by
Burt Nannus)
-Organizational
design
of
Entrepreneurial
Virtues
in
Leadership: Helping
Others to Help
Themselves

10

transform the concrete


situation
that
challenges them in the
leadership project.

Transformationa
l
Servant
Leadership
-Models
of
Transformation
(Comparative
Study on the
Service
of
Mother Teresa,
Martin
Luther
King
Jr.
and
Mohammad
Junus)

The
students
can Strategies of
analyse the steps of Transformational
Servant-Leadership
transformationalservant leadership to
influence the personal
growth,
the
empowerment of the
followers
and
the
learning
process
between leader and
his/her followers.

-Four Principle Various Texts


of
Transformation
(Heroic
Leadership
by
Chris Loney)
-Steps
to
Change
by
Serving
(Comparative
Study on the
Works
of
Mother Teresa,
Martin
Luther
King
Jr
and
Mohammad
Junus)
-Styles
of
Serving
6

-Learning from
Crisis (Resonant
Leadership
by
Boyazist)
11/12/13/
14/15

Students present
reflectively

their

Student Representative

project

Presentations and
Guided Reflections

Team Presentation
Completing
the
lecture materials to
response
the
presentation

Selected material according to the situational needs

Dipersiapkan oleh Dosen Pengampu

Name / NIM
Menyetujui,:

L. Sinuor Yosephus
Mengetahui

___________________________
Ketua Jurusan/Program

____________________________
Direktris Politeknik Gajah Tungga

Anda mungkin juga menyukai