Anda di halaman 1dari 1

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK TERHADAP

PERTUMBUHAN KACANG HIJAU

Tujuan

: Untuk mengetahui pengaruh pemberian pupuk terhadap


pertumbuhan kacang hijau

Alat & Bahan


-

:
Tanah
Gelas Aqua
Pupuk Kandang
Pupuk Urea
Spidol
Kacang hijau

Cara Kerja :
1. Siapkan 3 buah gelas aqua
2. Beri label masing-masing gelas aqua dengan A, B, dan C
3. Isi gelas aqua A dengan tanah biasa dan 5 biji kacang hijau
4. Isi gelas aqua B dengan tanah biasa dicampur pupuk
kandang dan 5 biji kacang hijau
5. Isi gelas aqua C dengan tanah dicampur pupuk urea dan
beri 5 biji kacang hijau
6. Lakukan pangamatan setiap hari dan tulis dalam tabel

Tabel pengamatan
Hari
ke -

Gelas A

Gelas B

Gelas C

1
2

Kesimpulan : .....................................................................................

Anda mungkin juga menyukai