Anda di halaman 1dari 13

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

I. PENDAHULUAN
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ) dalam
melaksanakan

fungsinya,

memiliki

visi

tertuang

yakni

Terwujudnya lembaga pendidikan tinggi kesehatan masyarakat


yang berkualitas dan profesional. Visi tersebut diwujudkan ke
dalam misi FKM yaitu: 1). Menyelenggarakan Tridharma Perguruan
Tinggi (pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat)
bidang kesehatan masyarakat secara terprogram; 2). Menata dan
mengembangkan manajemen kelembagaan, dan 3). Membina dan
mengembangkan jaringan kerjasama dengan lembaga terkait.
Tujuan Program Pendidikan FKM adalah menghasilkan lulusan yaitu
Sarjana Kesehatan Masyarakat (S.KM.) dengan kualifikasi: 1).
Mampu berkomunikasi dan bekerjasama dengan baik; 2). Memiliki
kreatifitas tinggi ; 3). Mampu dan mandiri dalam kegiatan
pemecahan masalah kesehatan masyarakat secara terpadu dan
multidisipliner, dan 4). Mempunyai etika yang positif.
Magang merupakan salah satu kurikulum program pendidikan FKM
untuk mencapai hal tersebut. Kegiatan Magang bagi mahasiswa
dimaksudkan untuk memberi bekal tambahan ketrampilan bekerja
sebelum

mahasiswa

dilepas

untuk

bekerja

sendiri.

FKM-UJ

melaksanakan kegiatan Magang dengan harapan para lulusan


mempunyai kemampuan yang bersifat akademik profesional dan
lapangan kerja yang bisa dimasuki lulusan lebih bervariasi.
Magang menurut FKM-UJ adalah kegiatan mandiri mahasiswa
untuk memperoleh pengalaman, ketrampilan kerja, penyesuaian
sikap,

dan

rasa

di

dunia

kerja

nyata

dan

penghayatan

pengetahuan yang telah didapat dalam kampus perguruan tinggi


dengan metode observasi dan partisipasi. Magang juga merupakan
metode

penerapan

untuk

mencapai

keselarasan

dan

keseimbangan antara substansi akademik dengan institusi dimana


mahasiswa melaksanakan magang. Magang dilaksanakan pada
berbagai tempat kerja yang diharapkan pelaksanaan beban

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

kerjanya sesuai dengan minat studi yang sebelumnya telah


dipelajari secara komprehensif. Kemitraan yang sepadan dan
seimbang

antara

pendekatan

akademik

dengan

pendekatan

operasional juga merupakan salah satu harapan yang hendak


dicapai dalam kegiatan ini.
II.

TUJUAN
Tujuan Umum :
Secara umum Magang mempunyai tujuan untuk mengembangkan
wawasan

dan

pemahaman

yang

komprehensif

sehingga

mahasiswa memperoleh pengalaman di dunia kerja dalam rangka


memperkaya pengetahuan, sikap dan ketrampilan bidang ilmu
kesehatan masyarakat, serta melatih kemampuan bekerja sama
dengan orang lain dalam satu tim, belajar sambil bekerja sehingga
diperoleh manfaat bersama baik bagi peserta Magang maupun
institusi dimana mahasiswa melakukan kegiatan Magang.
Tujuan Khusus :
Secara khusus tujuan program Magang tergantung pada spesifikasi
bagian sesuai dengan minat masing-masing sebagai berikut :
1.

Peminatan Administrasi & Kebijakan Kesehatan


Tujuan khusus:
a) Mengetahui,

menganalisis

dan

berpartisipasi

dalam

manajemen institusi pelayanan kesehatan

Perencanaan dan atau evaluasi program

Perencanaan dan atau evaluasi anggaran

Pengorganisasian;

b) Mengetahui

dan

menganalisis

kebijakan

institusi

pelayanan kesehatan;
c) Mengetahui,

menganalisis

dan

berpartisipasi

manajemen SDM institusi pelayanan kesehatan;

dalam

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

d) Mengetahui dan menganalisis pembiayaan di institusi


pelayanan

kesehatan

(unit

cost,

tarif,

asuransi,

remunerasi);
e) Mempelajari,

menganalisis

dan

berpartisipasi

dalam

manajemen logistik institusi pelayanan kesehatan.


f) Mempelajari,

menganalisis

dan

berpartisipasi

dalam

manajemen pemasaran institusi pelayanan kesehatan.


g) Mempelajari dan menganalisis dalam manajemen mutu
institusi pelayanan kesehatan.
h) Mempelajari dan menganalisis terhadap sistem informasi
institusi pelayanan kesehatan.
2. Peminatan Biostatistik Kependudukan
Tujuan khusus:
a) Mampu menampilkan dan mengolah data yang ada di
tempat kerja dalam bentuk grafik, tabel dan diagram;
b) Mampu menganalisa data yang ada di tempat kerja;
c) Mampu merumuskan alternatif pemecahan masalah yang
ditemukan dari data tersebut.
3. Peminatan Epidemiologi
Tujuan Khusus :
a) Mampu

mengimplementasikan

teori,

konsep

dan

pendekatan epidemiologi deskriptif maupun analitik untuk


membantu

menyelesaikan

masalah

kesehatan

merumuskan

alternatif

masyarakat di tempat Magang;


b) Mampu

menyusun

dan

pemecahan masalah kesehatan masyarakat di tempat


Magang dengan menggunakan pendekatan 4 model
pencegahan (primordial, primer, sekunder dan tersier).
4. Peminatan Gizi Kesehatan Masyarakat

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

Tujuan Khusus:
a) Mempelajari alur kerja, susunan organisasi, struktur
organisasi institusi/ instansi tempat Magang;
b) Mengenal dan mampu menjelaskan proses (mekanisme
dan prosedur) kegiatan gizi di institusi/ instansi tempat
Magang;
c) Mengenal dan mampu melaksanakan kegiatan pelaporan
kegiatan gizi (LB 3 Puskesmas);
d) Mampu menganalisis masalah gizi di wilayah kerja
instansi Magang;
e) Mampu mengevaluasi dan menyusun problem solving
terhadap masalah gizi dan wilayah kerja instansi Magang.
5. Peminatan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
Tujuan khusus:
a) Mempelajari alur kerja, susunan organisasi dan struktur
organisasi tempat Magang khususnya bagian K3;
b) Mampu

mengidentifikasi

masalah

dan

memberikan

alternatif pemecahan yang terkait dengan K3;


c) Mengikuti kegiatan K3 yang dilaksanakan di tempat
Magang.
6. Peminatan Kesehatan Lingkungan
Tujuan khusus:
a) Mengenal
Kesehatan

dan

mampu

Lingkungan

menjelaskan
di

ruang

lingkup

Institusi/Instansi

tempat

Magang;
b) Mengenal dan mampu menjelaskan proses (mekanisme
dan prosedur) kegiatan Kesehatan Lingkungan di institusi/
Instansi tempat Magang;
c) Mengikuti

kegiatan

Kesehatan

Lingkungan

dilaksanakan di Institusi/ Instansi tempat Magang;

yang

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

d) Membantu mencari alternatif pemecahan masalah di


bidang Kesehatan Lingkungan di Institusi /Instansi tempat
Magang.
7.

Peminatan Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku


Tujuan khusus:
a) Mampu

mengidentifikasi

masalah,

merumuskan

dan

memberi alternatif pemecahan masalah terkait promosi


kesehatan dan perilaku kesehatan di tempat Magang;
b) Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi
kegiatan di tempat Magang khususnya bidang perilaku
kesehatan/ promosi kesehatan masyarakat.

III.TUJUAN PKL DI TEMPAT/ UNIT KERJA MASING-MASING


1. Peminatan Administrasi dan Kebijakan Kesehatan (AKK)
NO
1

TEMPAT
Rumah Sakit
Kaliwates
Jember

UNIT KERJA
Bidang
Perencanaan

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Mempelajari, menganalisis
dan berpartisipasi dalam
proses perencanaan rumah
sakit
a. Visi dan misi RS
b. Strategi RS
c. Rencana strategis RS
d. Rencana operasional
tahun 2013 atau tahun
2014 RS

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

NO

TEMPAT

UNIT KERJA
Bidang Keuangan

1.

2.
Bidang Rekam
Medik & SIM RS

1.

2.

3.

4.

5.

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Melakukan analisis biaya
dan penetapan tarif pada
salah satu unit pelayanan
a. Mengidentifikasi pusat
biaya
b. Mengumpulkan data
(data out put dan data
biaya)
c. Menghitung biaya
asli/biaya total
d. Menghitung unit cost
normative
e. Menghitung tarif
Membuat penganggaran
satu unit di RS
Mempelajari,
menganalisis dan
berpartisipasi dalam
proses analisis kebutuhan
terkait SIM RS
Mengidentifikasi dan
menganalisis
permasalahan terkait SIM
RS
Mempelajari,
menganalisis dan
berpartisipasi dalam
proses perencanaan
kegiatan SIM RS
Mempelajari,
menganalisis dan
berpartisipasi dalam
proses evaluasi kegiatan
SIM RS
Mempelajari,
menganalisis dan
berpartisipasi dalam
proses pengembangan
SIM RS

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

NO

TEMPAT

UNIT KERJA
Bidang SDM/
Kepegawaian

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Menganalisis dan
berpartisipasi dalam
manajemen sumberdaya
manusia di rumah sakit
a. Perencanaan SDM
b. Job analysis
c. Perekrutan, seleksi, dan
orientasi SDM
d. Pelatihan SDM
e. Penilaian kinerja SDM
f. Kompensasi SDM

2. Peminatan Gizi Kesehatan Masyarakat


N
O
1

TEMPAT
Rumah Sakit
Kaliwates
Jember

UNIT KERJA
Bidang/ Instalasi
Gizi

1.
2.

3.
4.

5.

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Mampu menjelaskan
struktur organisasi, fungsi
dan wewenang RS;
Mampu menjelaskan
struktur organisasi, fungsi
dan wewenang instalasi
gizi
Mampu menjelaskan alur
penyelenggaraan makan
di RS;
Mampu menjelaskan
kegiatan pelayanan gizi
bagi penderita rawat
jalan;
Mampu mengidentifikasi
dan memberikan solusi
terhadap permasalahan
gizi di RS berdasarkan
studi kasus.

3. Peminatan Kesehatan Lingkungan


N
O
1

TEMPAT
Rumah Sakit
Bina Sehat
Bina Sehat
Jember

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Kesling/ 1. Mengenal dan mampu
menjelaskan ruang lingkup
kesehatan lingkungan di
instansi tempat kerja.
2. Mengenal dan mampu
menjelaskan proses

UNIT KERJA
Bagian
IPAL

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

kegiatan kesehatan
lingkungan di instansi
tempat kerja
3. Membantu mencari
alternative pemecahan
masalah di bidang
kesehatan lingkungan di
instant tempat kerja.
4. Peminatan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
N
O
1

TEMPAT
PT. PAL
Indonesia

UNIT KERJA
K3LH

1.

2.
3.

PT. Charoen
Pokphand
Indonesia,
Tbk

K3LH

1.

2.
3.

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Mengenal dan
menjelaskan ruang
lingkup K3 di instansi
tempat magang
Mengidentifikasi
permasalahan K3 di
instansi tempat magang
Membantu mencari
alternative pemecahan
masalah K3 di instansi
tempat magang.
Mengenal dan
menjelaskan ruang
lingkup K3 di instansi
tempat magang
Mengidentifikasi
permasalahan K3 di
instansi tempat magang
Membantu mencari
alternative pemecahan
masalah K3 di instansi
tempat magang.

5. Peminatan Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku


N
O
1

TEMPAT
Rumah Sakit
Kaliwates,
Jember

UNIT KERJA
Bidang Promosi
Kesehatan

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
Mampu mengidentifikasi,
merumuskan masalah dan
alternatif penyelesaian
masalah (problem solving)
pada kegiatan promosi
kesehatan serta
menghasilkan produk
berupa media promosi

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

N
O

TEMPAT

KOMPETENSI YANG
DICAPAI
kesehatan.

UNIT KERJA

Komisi
Penanggulang
an AIDS
Kabupaten
Jember

Mampu menjelaskan
perencanaan
pelaksanaan dan evaluasi
program promosi
kesehatan
Mampu merumuskan
alternatif pemecahan
masalah promosi
kesehatan
Mampu membuat media
promosi kesehatan
berkaitan isu HIV AIDS di
Kabupaten Jember

IV. BEBAN STUDI DAN WAKTU MAGANG


Program Magang merupakan kegiatan kurikulum wajib dengan
beban studi sebesar 3 SKS dengan rincian jadwal pelaksanaan
(tentative) sebagai berikut:

PRA PELAKSANAAN MAGANG


1. Pengarahan Magang

: 6 Agustus 2015

2. Persiapan Magang

: 4 14 Agustus 2015

3. Pembekalan Magang

: 8 Agustus 2015

PELAKSANAAN MAGANG
4. Pelaksanaan kerja Magang

14

September

Oktober 2015

PASCA PELAKSANAAN MAGANG


5. Seminar hasil

: 26 30 Oktober 2015

6. Pengumpulan nilai akhir Magang

: 2 6 Nopember 2015

23

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

7. Evaluasi Magang

: 9 13 Nopember 2015

Secara lebih rinci, tahapan kegiatan Magang dapat dilihat pada tabel
sebagai berikut:
Tabel Rincian Kegiatan Magang Berdasarkan Waktu (Tahapan
Minggu).
MINGGU KEKEGIATAN

II

III

IV

VI

VII

VII
I

IX

XI

Pra Pelaksanaan PKL:

Pengarahan

Persiapan

Pembekalan

Pelaksanaan PKL:

Pelaksanaan

Supervisi

Pasca Pelaksanaan PKL:

Seminar

Collecting
Nilai

Evaluasi

V.

TEMPAT MAGANG
Tempat Magang adalah institusi baik pemerintah maupun swasta
terutama yang bergerak di bidang kesehatan masyarakat,
bersedia dan mampu menerima mahasiswa tenaga Magang dan
selama Magang menyediakan tenaga pembimbing lapangan
(daftar tempat Magang terlampir).

VI. PENGELOLAAN PROGRAM MAGANG


Penanggung jawab

Dekan

10

XII

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

Pengarah
Koordinator

:
:

Pembantu Dekan I
Eri Witcahyo, S.KM., M.Kes.

Wakil Koordinator

Dr.

Pembimbing

M.Kes.
Dosen Fakultas Kesehatan Masyarakat

Akademik

Farida

Wahyuningtyias,

S.KM.,

Universitas Jember (Nama pembimbing


akademik terlampir)

VII. PENUTUP
Demikian proposal kegiatan ini kami susun. Besar harapan kami
agar kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar serta
bermanfaat bagi semua elemen yang terlibat baik secara langsung
maupun tidak langsung. Atas partisipasi, perhatian, dan kerjasama
Bapak/Ibu/Saudara kami mengucapkan terima kasih.
Jember, 26 Agustus 2015
Mengetahui
Pembantu Dekan Bidang Akademik,

Koordinator Magang,

Abu Khoiri, S.KM., M.Kes.


NIP. 19790305 200501 1 002

Eri Witcahyo, S,KM., M.Kes.


NIP. 19820723 201012 1 003

11

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

DAFTAR MAHASISWA DAN PEMBIMBING MAGANG


SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2015/2016

NO

NAMA

NIM

Faridatul Khoiriyah

11211010107
6

Alif Dewi Ratnasari

Hafis Nur
Wicaksono

PEMINATAN

11211010112
4

Zahrotul Awaliyah

11211010101
1

Ferdianhadi
Kristanto

11211010110
3

Devy Indah
Purnama

11211010112
8

Dwi Ajeng Aprilya

11211010115
0

Ria Meliana

10

Tia Ayu Savila

PEMBIMBING
AKADEMIK

LAPANGAN
(tentative)

RSU
Kaliwates,
Jember

Bidang
Keu.

Eri Witcahyo,
S.KM., M.Kes.

Bidang
Kepegawai
an

1 orang

SIM RS

Gizi
Kesehatan
Masyarakat

RSU
Kaliwates,
Jember

Bidang/
Instalasi Gizi

Dr. Farida
Wahyuningtyias,
S.KM., M.Kes.

1 orang

Kesehatan
Lingkungan

RS Bina
Sehat, Jember

Bidang
Kesling/ IPAL
RS

Ellyke, S.KM., M.KL.

1 orang

Dr. Isa Marufi,


S.KM., M.Kes.

1 orang

11211010104 Keselamatan
6
& Kesehatan
Kerja
11211010106
12

UNIT KERJA
(USULAN)
Bidang
Perencanan

11211010111 Administrasi
5
dan
Kebijakan
Kesehatan
11211010115
4

Atika Saraswati N

INSTANSI
(USULAN)

PT PAL
Surabaya

Bagian K3

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Jember (FKM-UJ)

NO

NAMA

NIM

PEMINATAN

INSTANSI
(USULAN)

UNIT KERJA
(USULAN)

PT Charoen
Pokphand
Indonesia,
Tbk

Bagian K3

PEMBIMBING
AKADEMIK

LAPANGAN
(tentative)

Anita Dewi PS,


S.KM., M.Sc.

1 orang

Erdi Istiaji, S.Psi.,


M.Psi., Psikolog

1 orang

Mury Ririanty,
S.KM., M.Kes.

1 orang

4
11

Shinta Umi
Agustina

11211010113
1

12

Irrienelga Nastity

11211010114
9

13

Ilham Delta Timur

11211010109
5

14

Wahyu Hidayat

15

M. Noval Ubaidillah

16
17
18
19
20

11211010112
5

11211010113
0
11211010116
Sigit Bayu P
8
11211010113
Devy Novita
Promosi
6
Kesehatan &
11211010103
Ilmu Perilaku
Roro Antasari
3
11211010114
Heni Nurvitasari
4
11211010110
Dewi Amalia Insani
6

13

RSU
Kaliwates,
Jember

KPA
Kabupaten
Jember

Bidang PKRS/
PKMRS

Anda mungkin juga menyukai