Anda di halaman 1dari 1

HORDEOLUM

DAFTAR
TILIK

No. Dokumen

: 50.H/MED/429.114.35/2016

No. Revisi

: 00

TanggalTerbit

: 20 Januari 2016

Halaman

: 1/1

PUSKESMAS

Hadi Kusairi,SKM

SEMPU

NIP 19640705 198801 1 004

Unit

: Puskesmas Sempu

Nama Petugas

Tanggal Pelaksanaan

No
1.
2.
3.

Kegiatan
Apakah petugas mengucapkan salam, memperkenalkan diri, dan
menyapa dengan menyebutkan nama pasien?
Apakah petugas menanyakan identitas pasien dengan lengkap?
Apakah petugas melakukan anamnesis sesuai dengan keluhan
pasien?

4.
5.

6.
7.
8.
9.
10.
11.

Ya

Tidak

Kelopak yang bengkak dengan rasa sakit dan mengganjal, merah


dan nyeri bila ditekan, serta perasaan tidak nyaman sensasi terbakar
pada kelopak mata

Apakah petugas mencuci tangan dan mengeringkannya sebelum


melakukan pemeriksaan?
Apakah petugas melakukan pemeriksaan fisik secara sistematis?
Tanda vital
Pemeriksaan lokalis pada mata
Apakah petugas mencuci tangan dan mengeringkannya setelah
melakukan pemeriksaan?
Apakah petugas menjelaskan diagnosis kepada pasien?
Apakah petugas menjelaskan tentang rencana pengobatan yang
akan diberikan?
Apakah petugas telah melakukan edukasi kepada pasien?
Apakah petugas memberikan kesempatan kepada pasien untuk
menanyakan kembali tentang penyakitnya?
Apakah petugas menjelaskan kapan harus kontrol kembali?

SOP ............................................... I 1

Anda mungkin juga menyukai