Anda di halaman 1dari 1

Pelepasan ion flourida dari bahan tumpatan dipengaruhi beberapa faktor yaitu

komposisi bahan tumpatan, formulasi bentuk bahan, proses setting dan kondisi
lingkungan rongga mulut. Komposisi bahan tumpatan terdiri atas filter yang
mengikat

ion

flourida

(Wiegand

dkk,

2007).

Menurut

Mousavinasab

(2009)perbedaan jumlah dan jenis matriks resin bahan tumpatan mempengaruhi


absorbsi cairan, sehingga jumlah ion flourida yang terlepas berbeda. Absorbsi
cairan kematriks resin menyebabkan polimer matriks resin menjadi permeable.
Matriks

resin

yang

permeable

mengakibatkan

ikatan

polimer

menjadi

mengembang, sehingga ikatan antara polimer dan filler menjadi putus. Kondisi ini
menyebabkan ion flourida dalam filler bahan tumpatan terlepas ke gigi dan saliva
(Preston, 2003).

Anda mungkin juga menyukai