Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA BANJAR

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 4 BANJAR
Jalan Madjalikin Nomor 235 Telp. (0265) 2730190 Langensari Kota Banjar
ULANGAN KENAIKAN KELAS (UKK)
SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2015 / 2016
Mata Pelajaran
Kelas

: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti


: VII (Tujuh)

Hari /Tanggal
Waktu

: Senin / 23 Mei 2016


: Pukul 07.30 09.30

Pilihlah salah satu jawaban yang tepat a, b, c, dan d. Dengan memberi tanda (X) pada lembar
jawaban yang telah disediakan !
1. Mahluk Allah SWT yang ghaib, terbuat dari nur atau cahaya, dengan wujud dan sifat-sifat
tertentu, dapat menyamar sesuai kehendak Allah SWT, tidak pernah lelah dalam beribadah, dan
tidak mau masuk rumah yang ada anjing dan patungnya adalah .
A. Jin

B. Setan

C. Malaikat

D. Manusia

2. Di bawah ini adalah termasuk sifat-sifat malaikat yang lainnya, kecuali..


A. Berjenis kelamin laki-laki

C. Tidak makan dan tidak minum

B. Patuh dan taat kepada Allah SWT

D. Senang mencari dan mengelilingi majlis zikir

3. Fenomena hancurnya alam semesta merupakan gambaran terjadinya hari kiamat. Allah SWT
menugasi malaikat peniup sangkakala yang dapat menghancurkan alam semesta ini. Malaikat
tersebut adalah
A. Jibril

B. Mikail

C. Israfil

D. Izrail

4. Setiap perbuatan manusia akan dimintai pertanggungjawabannya kelak di akhirat. Semua itu
akan dicatat oleh malaikat
A. Jibril dan Mikail

C. Munkar dan Nakir

B. Raqib dan Atid

D. Malik dan Ridwan

5. Ada beberapa hikmah yang dapat kita petik dari beriman kepada malaikat, kecuali
A. Memotivasi kita untuk selalu taat dan bertakwa kepada Allah SWT
B. Malaikat mengawasi perkataan dan perbuatan kita
C. Memotivasi kita untuk selalu berusaha karena Allah SWT
D. Memberi rasa pesimis untuk selalu berusaha karena Allah SWT
6. Perilaku yang mencerminkan beriman kepada malaikat Mikail adalah
A. Berbagi ilmu dengan orang lain

C. Mempersiapkan diri menghadapi kematian

B. Berusaha mencari rizki Allah SWT

D. Menjauhi niat buruk atau perilaku tercela

7. Perilaku yang dapat kita wujudkan dengan selalu memohon kepada Allah SWT, agar dapat
masuk surga dengan aman dan penuh kedamaian. Hal ini merupakan ciri beriman kepada
Malaikat ......
A. Ridwan

B. Munkar Nakir

C. Malik

D. Raqib Atid

8. Keadaan mental yang membuat orang merasa dirinya dalam keadaan, perasaan pikirannya sama
dengan orang lain, adalah pengertian dari
A. Amanah

B. Jujur

C. Empati

D. Istiqomah

9. Sikap empati seorang pelajar dapat diwujudkan dalam bentuk


A. Berbagi contekan saat ulangan

C. Membiarkan teman merasa kesusahan

B. Berbagi makanan saat makan bersama

D. Meminjamkan alat tulis kepada teman

10. Perilaku empati terhadap sesama dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan caracara di bawah ini, kecuali..
A. Menyakiti orang lain

C. Berlatih mengorbankan milik sendiri

B. Peka terhadap perasaan orang lain

D. Membayangkan seandainya aku adalah dia

11. Perhatikan pernyataan berikut ini :


1. Membantu pekerjaan orang tua di rumah
2. Tidak mengikuti nasihat-nasihat orang tua
3. Membantu kehidupan ekonomi orang tua saat dibutuhkan
4. Memperlakukan kedua orang tua dengan sopan dan hormat
Yang termasuk perilaku berbuat baik kepada kedua orang tua adalah
A. 1, 2 dan 3

B. 1, 3 dan 4

C. 2, 3 dan 4

D. 1, 2 dan 4

12. Contoh perilaku berbuat baik kepada kedua orang tua yang sudah meninggal adalah
A. Membantu keperluannya

C. Memperebutkan harta warisannya

B. Membagi harta kekayaannya

D. Mengunjungi kerabat dan sahabat orang tuanya

13. Contoh perilaku menghormati dan menghargai guru dapat diwujudkan dengan berbuat baik
kepada guru, antara lain ..
A. Mengucapkan salam bila bertemu guru C. Belajar dengan sungguh sungguh
B. Selalu menceritakan keburukan guru

D. Berpakaian seragam sesuai dengan aturan

14. Perhatikan penggalan surat Q.S. Al-Baqarah/2 ayat 83,


SWT menegaskan bahwa kita seharusnya .

Allah

A. Berkata baik kepada kedua orang tua

C. Membantu pekerjaan kedua orang tua

B. Berbuat baik kepada kedua orang tua

D. Menjalankan perintah dari kedua orang tua

15. Ayat Al-Quran yang menjelaskan tentang perintah shalat Jumat adalah
A. Q.S Al-Baqarah/2 ayat 184

C. Q.S Al-Jumuah/62 ayat 9

B. Q.S. Al-Maidah/5 ayat 3

D. Q.S. Al-Ahzab/33 ayat 21

16. Di bawah ini termasuk sunnah-sunnah shalat Jumat adalah .


A. Berwasiat

C. Memakai wangi-wangian

B. Mengucapkan puji-pujian

D. Mengucapkan dua kalimat syahadat

17. Perhatikan pernyataan berikut :


1. Mengucapkan puji-pujian kepada Allah SWT
2. Mengucapkan dua kalimat syahadat
3. Melaksanakan di waktu dzuhur dan setelah shalat
4. Membaca ayat al-Quran pada salah satu dua khutbah
Yang merupakan rukun khutbah yaitu
A. 1, 2 dan 3

C. 2, 3 dan 4

B. 1, 2 dan 4

D. 1, 3 dan 4

18. Potongan ayat di bawah ini menjelaskan tentang perintah .




A. Menjalankan puasa

C. Melaksanakan haji

B. Menunaikan zakat

D. Melaksanakan shalat Jumat

19. Amir mengingatkan kepada temannya untuk tidak berbicara di dalam masjid pada hari Jumat
dengan mengatakan diam kamu padahal saat itu khatib sedang berkhutbah. Sikap amir
tersebut menurut ketentuan agama Islam maka shalat Jumatnya
A. Sah

B. Boleh

C. Sia-sia

D. Mendapat Dosa

20. Halangan yang membolehkan kita umat Islam tidak melaksanakan shalat Jumat adalah
kecuali ....
A. Musafir

C. Hujan deras disertai angin kencang

B. Bencana alam

D. Terlalu sibuk dengan pekerjaannya

21. Hikmah shalat Jumat adalah, kecuali ..


A. Memuliakan hari Jumat

C. Membiasakan diri untuk disiplin waktu

B. Menguatkan tali silaturahmi

D. Mencari rezeki yang banyak di hari jumat

22. Bila kita mengqashar shalat dzuhur dan asar berarti kita melaksanakan shalat .
3

A. 2 rekaat dzuhur dan 2 rekaat asar

C. 4 rekaat dzuhur dan 4 rekaat asar

B. 2 rekaat sekaligus dzuhur dan asar

D. 4 rekaat sekaligus dzuhur dan asar

23. Rosyid bersama teman-temannya pergi tamasya ke pangandaran. Mereka berangkat dari Kota
Banjar pukul 05.30 pagi. Mereka pulang dari pangandaran, pukul 14.00 berhenti di masjid
untuk istirahat dan melakukan shalat. Rosyid dan teman-temannya melakukan shalat dzuhur,
kemudian mengerjakan shalat asar. Shalat yang dilakukan oleh rasyid dan teman-temannya
adalah shalat
A. Jama

C. Qashar

B. Jama takhir

D. Jama taqdim

24. Pernyataan di bawah ini adalah contoh shalat jama takhir adalah
A. Shalat magrib dan isya dikerjakan pada waktu shalat isya
B. Shalat dzuhur dan asar dikerjakan pada waktu shalat dzuhur
C. Shalat subuh dan dzuhur dikerjakan pada waktu shalat dzuhur
D. Shalat isya dan subuh dikerjakan pada waktu subuh
25. Aminah pergi ke salah satu pesantren yang ada di kota Bandung. Aminah berangkat pukul 06.00
dari Kota Banjar. Aminah datang di Kota Bandung pada waktu shalat dzuhur. Aminah
melaksanakan shalat dzuhur dan asar sekaligus meringkas shalatnya. Yang dilakukan aminah
adalah .
A. Qashar

C. Qashar Jama takhir

B. Jama

D. Qashar Jama takdim

26. Amin dan teman-temannya pergi tamasya ke Kota Jakarta. Mereka berangkat dari Kota Banjar
pukul 16.00 sore. Mereka berhenti di salah satu masjid di Kota Bandung pukul 20.00 untuk
istirahat dan melakukan shalat. Amin dan teman-temannya melaksanakan shalat magrib,
kemudian mengerjakan shalat isya. Shalat yang dikerjakan Amin adalah shalat .
A. Munfarid

B. Jama takdim

C. Jama takhir

D. Jama Qashar

27. Jihan pergi ke salah satu pesantren yang ada di Kota Yogyakarta. Ia berangkat dari rumah di
Kota Banjar pukul 09.00 pagi dan datang di Kota Yogyakarta pada waktu shalat asar. Jihan
kemudian melaksanakan shalat dzuhur dan asar sekaligus meringkas jumlah rekaat shalatnya.
Shalat yang dilakukan jihan adalah .
A. Jama qashar

B. Jama taqdim

D. Jama takhir

D. Qashar jama takhir

28. Pernyataan di bawah ini adalah contoh shalat jama takhir, yaitu
A. Shalat subuh dan dzuhur dikerjakan pada waktu dzuhur
B. Shalat dzuhur dan asar dikerjakan pada waktu dzuhur
C. Shalat magrib dan isya dikerjakan pada waktu isya
D. Shalat isya dan subuh dikerjakan pada waktu subuh
29. Tahun kesedihan atau tahun duka cita bagi Nabi Muhammad saw. disebut .
4

A. Tahun Gajah

B. Isra Miraj

C. Amul Huzni

D. lailatul Qadar

30. Nabi Muhammad saw. hijrah dari


A. Mekah ke Syiria B. Mekah ke Quba

C. Mekah ke Jeddah D. Mekah ke Madinah

31. Nabi Muhammad saw. saat hijrah berpesan kepada , supaya memakai selimut beliau dan
berbaring di tempat tidurnya.
A. Usman bin Affan

C. Zait bin Haritsah

B. Ali bin Abu Thalib

D. Aisyah binti Wahhab

32. Saat perjalanan hijrah, Nabi Muhammad saw. bersembunyi di gua tsur. Tidak ada seorangpun
yang mengetahui tempat persembunyian itu selain Abdullah bin Abu Bakar, kedua puterinya
Aisyah dan Asma, dan pembantu mereka yang bernama .
A. Amir bin Fuhaira

C. Abdullah bin Uraiqit

B. Zait bin Haritsah

D. Suraqa bin Malik

33. Nabi Muhammad saw. saat hijrah bersembunyi di gua tsur selama .
A. Dua hari dua malam

C. lima hari lima malam

B. Tiga hari tiga malam

D. empat hari empat malam

34. Setelah sampai di Madinah, Nabi Muhammad saw. mulai membuat program kerja dan
melaksanakannya yaitu, kecuali .
A. Membangun masjid Madinah
B. Mempersaudarakan antara Muhajirin dan Ansar
C. Membuat perjanjian dengan penduduk Madinah
D. Membuat parit yang mengelilingi seluruh Madinah
35. Isi Piagam Madinah nomor delapan adalah
A. Kaum yahudi bersama kaum muslimin wajib turut serta dalam peperangan
B. Kaum yahudi dan muslimin harus saling tolong menolong dalam memerangi musuh
C. Semua penduduk Madinah dijamin keselamatannya kecuali orang yang berbuat jahat
D. Kota Madinah dipertahankan bersama dari serangan pihak luar
36. Empat sahabat Nabi Muhammad saw. mendapat gelar al-Khulafau ar-Rasyidun yang artinya
pemimpin yang . Allah SWT.
A. Diberikan petunjuk

B. Dihormati C. Dikasihi

D. Mendapat gelar

37. Di bawah ini yang tidak termasuk al-Khulafau ar-Rasyidun adalah


A. Abu Bakar as-Siddiq

C. Usman bin Haritsah

B. Umar bin Khattab

D. Ali bin Abi Thalib

38. Di bawah ini adalah khalifah yang mendapat julukan Zunnurain yaitu pemilik dua cahaya,
karena menikahi putri kedua dan putri ketiga Nabi Muhammad saw. adalah .
A. Abu Bakar as-Siddiq

C. Usman bin Affan

B. Umar bin Khattab

D. Ali bin Abi Thalib

39. Rasulullah bersabda Anaa madinatul ilm wa aliyu babuha saya adalah kota ilmu dan ..
adalah pintu gerbangnya.
A. Abu Bakar as-Siddiq

C. Usman bin Affan

B. Umar bin Khattab

D. Ali bin Abi Thalib

40. Di bawah ini khalifah yang mendapat gelar singa padang pasir adalah
A. Abu Bakar as-Siddiq

C. Usman bin Affan

B. Umar bin Khattab

D. Ali bin Abi Thalib

41. Khalifah Abu Bakar as-Shiddiq bersifat bijaksana dan tegas terhadap, kecuali .
A. Orang yang mengaku nabi

C. Orang murtad

B. Tidak mau membayar zakat

D. Orang munafik

42. Khalifah Usman bin Affan bersifat .


A. Bijaksana

B. Tegas

C. Cerdas

D. Dermawan

43. Yang termasuk huruf-huruf Idgam adalah ....

A.

C.

B.

D.

44. Kalimat

mengandung bacaan izhar karena .....

A. Tanwin berhadapan dengan huruf ra

C. Tanwin berhadapan dengan huruf ain

B. Alif sukun sebelumnya tanwin

D. Kasroh berhadapan dengan huruf ya sukun

45. Sayidina Ali bin Abi Thalib mengatakan Assobru minal imani bimanzilati ar-rosi minal
jazadi yang artinya sabar adalah bagian dari iman, sebagaimana
A. Kepala bagian dari tubuh

C. Hati bagian dari jiwa

B. Obat bagian dari kesembuhan

D. Ikhtiar bagian dari kejayaan

46. Al-Quran surah Ali Imran ayat 134 menjelaskan tentang orang yang mau menginfaqkan
sebagian harta, yang bisa menahan dari amarah serta sesama manusia



A. Memaafkan

B. Mengasihi

C. Menyukai

D. Menghormati

47. Perilaku ikhlas dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan cara sebagai berikut,
kecuali
A. Gemar melakukan perbuatan terpuji dan tidak dipamerkan kepada orang lain
B. Beribadah semata-mata karena Allah SWT
C. Tidak mengharapkan pujian maupun sanjungan dari orang lain
D. Membedakan antara amal besar dengan amal kecil
48. Perilaku sabar dalam kehidupan sehari-hari ada tiga, kecuali
A. Sabar dalam menjalankan perintah Allah SWT
B. Sabar dalam menjauhi maksiat atau meninggalkan larangan AllahSWT
C. Sabar dalam menerima dan menghadapi musibah
D. Sabar dalam perang melawan kemiskinan dan kebodohan
49. Sabar juga berarti menahan diri untuk tidak melampiaskan .
A. Hawa nafsu

C. Akal fikiran

B. Hati nurani

D. Kekuasaan

50. Perilaku pemaaf dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan cara sebagai berikut,
kecuali.
A. Memberikan maaf dengan ikhlas kepada orang yang meminta maaf
B. Meminta maaf atas kesalahan yang diperbuat
C. Tidak memendam rasa benci dan perasaan dendam kepada orang lain
D. Merasa diri masum yang senantiasa dalam bimbingan Allah SWT

*************** Semoga Sukses ***************

Anda mungkin juga menyukai