Anda di halaman 1dari 4

SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA (WAJIB)

(Berdasarkan KI dan KD Permendikbud No. 24 Tahun 2016)


SATUAN PENDIDIKAN
KELAS
KI 3

: SMA N 4 PPU
: XI
: Memahami ,menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4

: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif,
serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar
KD dari KI 3 :
Menjelaskan program
linear dua variabel dan
metode penyelesaiannya
dengan
menggunakan
masalah kontekstual

Materi Pokok
Program Linear
Dua Variabel
- Pengertian
Program Linear
Dua Variabel
- Sistem
Pertidaksamaa
n Linier Dua
Variabel
- Nilai Optimum
Fungsi Objektif
- Penerapan

Kegiatan Pembelajaran
Mengamati dan mengidentifikasi
fakta pada program linear dua
variabel dan metode penyelesaian
masalah kontekstual
Mengumpulkan dan mengolah
informasi untuk membuat
kesimpulan, serta menggunakan
prosedur untukmenyelesaikan
masalah kontekstual yang
berkaitan dengan program linear
dua variabel
Memecahkan masalah yang
berkaitan dengan program linear

Penilaian

Alokas
i
Waktu

Sumber
Belajar

Tugas
Membaca
mengenai pengertian
sistem persamaan dan
pertidaksamaan linier
dua variabel dan
penerapannya dalam
pemecahan masalah
program linear,
penerapan prosedur
untuk menyelesaikan
masalah program
linear yang terkait

Kompetensi Dasar

Materi Pokok
program
Liniear Dua
Variabel

Kegiatan Pembelajaran
dua variabel
Menyajikan penyelesaian masalah
yang berkaitan dengan program
linear dua variabel

Penilaian

Alokas
i
Waktu

Sumber
Belajar

masalah nyata,
menentukan nilai
optimum dengan
menggunakan titik
pojok
Mengerjakan
latihan soal-soal yang
terkait dengan
pengertian sistem
persamaan dan
pertidaksamaan linier
dua variabel dan
penerapannya dalam
pemecahan masalah
program linear,
penerapan prosedur
untuk menyelesaikan
masalah program
linear yang terkait
masalah nyata,
menentukan nilai
optimum dengan
menggunakan titik
pojok
Tes
Tes tertulis bentuk
uraian mengenai

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Kegiatan Pembelajaran

Penilaian

Alokas
i
Waktu

Sumber
Belajar

pengertian sistem
persamaan dan
pertidaksamaan linier
dua variabel dan
penerapannya dalam
pemecahan masalah
program linear,
penerapan prosedur
untuk menyelesaikan
masalah program
linear yang terkait
masalah nyata,
menentukan nilai
optimum dengan
menggunakan metode
titik pojok.

KD dari KI 4 :
Menyelesaikan masalah
kontekstual yang
berkaitan dengan
program linear dua
variabel

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Kegiatan Pembelajaran

Penilaian

Alokas
i
Waktu

Sumber
Belajar

Anda mungkin juga menyukai