Anda di halaman 1dari 4

1.

Fotosintesis pada tumbuhan terjadi di dalam kloroplas, tepatnya pada


bagian
a. Membran luar
b. Stroma
c. Grana
d. Dalam lumen grana
e. Semua salah
2. Struktur sel yang terdapat baik pada sel hewan maupun tumbuhan
adalah
a. Sentriol
b. Lisosom
c. Dinding sel
d. Kloroplas
e. A dan B benar
3. Transpor molekul dari satu lokasi ke lokasi yang lainnya menggunakan
energi, dinamakan
a. Transpor aktif
b. Transpor pasif
c. Tekanan turgor
d. Fagositosis
e. Endositosis
4. Apabila larutan garam 10% dan larutan garam 2% dipisahkan oleh sebuah
membran semipermeabel maka...
a. Air akan berpindah dari larutan garam 10% ke larutan garam 2%
b. Tidak terjadi perubahan
c. Tidak bisa diprediksi
d. Terjadi difusi dari larutan garam 2% ke larutan garam 10%
e. Air akan berpindah dari larutan garam 2% ke larutan garam 10%
5. Perhatikan ciri-ciri berikut!
i.
Tidak melalui membran semipermeabel
ii.
Melalui membran semipermeabel
iii.
Waktu relatif lambat
iv.
Waktu relatif cepat
v.
Molekul yang berpindah : zat pelarut
vi.
Molekul yang berpindah : zat terlarut
Ciri-ciri difusi ditunjukkan oleh nomor...
a.
b.
c.
d.
e.

i, ii, dan iii


i, iv, dan vi
i, iv, dan v
ii, iv, dan vi
ii, iv, dan v

6. Jika suatu gedung bertingkat diumpamakan adalah sebuah organisme,


maka sel dapat dianalogikan sebagai...
a. Ruangan dalam gedung
b. Pondasi gedung
c. Tiang penopang gedung
d. Peghuni gedung

e. Atap gedung
Perhatikan gambar berikut ini!

7. Organel yang mengasilkan ATP ditunjukkan nomor...


a. 8
b. 9
c. 10
d. 11
e. 13
8. Organel nomor 9 bernama...
a. Mitokondria
b. Nukleus
c. Nukleolus
d. RE kasar
e. RE halus
9. Sel merupakan unit hereditas. Hal tersebut dikemukakan oleh...
a. Mendel
b. Rudolf Virchow
c. Max Schultze
d. Robert Hooke
e. Schleiden
10. Badan golgi pada sel tumbuhan sering disebut...
a. Sekretory
b. Mesosom
c. Lisosom
d. Sentrosom
e. Diktiosom
11.Jaringan tumbuhan yang bersifat embrional (selalu membelah) adalah...
a. Kolenkim
b. Parenkim
c. Skelerenkim
d. Spons
e. Meristem
12.Lingkaran tahun pada dikotil disebabkan oleh aktivitas...
a. Kambium
b. Xilem
c. Floem
d. Stomata
e. Klorofil

13.Fungsi stomata adalah...


a. Mengangkut air
b. Mengangkut zat hara
c. Tempat pertukaran gas
d. Tempat penyimpanan makanan
e. Tempat fotosintesis
14.Yang dimaksud jaringan adalah...
a. Sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi berbeda
b. Sekumpulan organ yang memiliki fungsi yan sama
c. Sekumpulan organ yang memiliki bentuk fungsi sama
d. Sekumpulan sel yang memiliki bentuk dan fungsi sama
e. Tidak ada pernyataan yang benar
15.Berdasar bentuk dan sifat, jaringan penyokong terbagi atas...
a. Kolenkim dan meristem
b. Kolenkim dan sklerenkim
c. Sklerenkim dan parenkim
d. Parenkim dan meristem
e. Meristem dan sklerenkim
Perhatikan gambar berikut!

16.Bagian yang ditunjukkan nomor 2 berfungsi sebagai...


a. pelindung
b. memberi bentuk
c. melakukan pembelahan
d. mengangkut hasil fotosintesis
e. mengankut air
17. Penyusun batang dikotil urut dari dalam ke luar adalah...
a. Epidermis korteks endodermis stele
b. Endodermis korteks epidermis stele
c. Stele endodermis korteks epidermis
d. Stele epidermis korteks endodermis
e. Stele korteks endodermis epidermis
18.Sel epidermis pada batang dapat termodifikasi menjadi...
a. Rambut akar
b. Stomata
c. Lentisel
d. Kutikula
e. Kambium
19.Sel epidermis pada akar dapat termodifikasi menjadi...
a. Rambut akar

b.
c.
d.
e.

Stomata
Lentisel
Kutikula
Pangkal akar

Perhatikan gambar berikut!

20.Gambar tersebut merupakan potongan ... dari ...


a. Melintang ; batang dikotil
b. Membujur ; batang dikotil
c. Melintang ; batang monokotil
d. Membujur ; batang monokotil
e. Membujur ; akar monokotil

Anda mungkin juga menyukai