Anda di halaman 1dari 3

MATERI KPS

MATERI
Perencanaan

Uraian tugas

Proses rekrutmen

Pengetahuan dan ketrampilan


staf klinis

Pengetahuan dan ketrampilan


staf non klinis

Data kepegawaian

Perencanaan penempatan/ pola


ketenagaan

KEGIATAN

Pola ketenagaan
Perencanaan kebutuhan staf RS berdasarkan
pendidikan dan kualifikasi
Mengacu peraturan perundang-undangan
Setiap staf
Para manajer, termasuk yang tugas rangkap
Peserta didik
Pekerja paruh waktu
Regulasi rekrutmen
Proses rekrutmen
Persyaratan jabatan
Evaluasi terhadap kompetensi staf baru
Penetapan sebagai staf RS
Capacity/kompetensi staf sesuai dengan kebutuhan
pasien
Evaluasi staf klinis baru oleh Unit Kerja
Ditetapkan waktu evaluasi
Hasil evaluasi didokumentasikan
Capacity/kompetensi sesuai kebutuhan RS dan
persyaratan jabatan
Evaluasi staf non klinis baru oleh Unit Kerja
Ditetapkan waktu evaluasi
Hasil evaluasi didokumentasikan
Seluruh staf RS
Kelengkapan sesuai kualifikasi, seperti:
o ijazah
o sertifikat uji kompetensi
o ijin praktik
o sertifikat pelatihan
Uraian tugas
Riwayat pekerjaan
Hasil evaluasi
Data pelatihan
Pola ketenagaan RS berdasarkan pola ketenagaan
unit kerja
Pola ketenagaan juga meliputi pendidikan dan
kualifikasi staf
Regulasi dan pelaksanaan mutasi/rotasi
Regulasi dan pelaksanaan penetapan penugasan
atau penetapan mutasi/rotasi
Proses serah terima

Orientasi dan diklat

Program pendidikan dan


pelatihan

K3

STAF MEDIS

STAF KEPERAWATAN

Evaluasi pola ketenagaan berdasarkan beban kerja


Orientasi umum
Orientasi khusus
Meliputi juga program mutu, keselamatan pasien,
PPI dan program lainnya seperti K3 dan lain-lain
Termasuk kontrak, tenaga suka rela dan peserta
didik
Perencanaan diklat berdasarkan kebutuhan dan
hasil penilaian mutu dan keselamatan pasien
Pelaksanaan diklat
Staf klinis dan yang diidentifikasi dilatih dan lulus
pelatihan cardiac life support dan diulang sesuai
ketentuan
Tersedia fasilitas untuk pelatihan
Semua staf mengikuti diklat sesuai kebutuhan
Dokumentasi kegiatan pelatihan dan sertifikatnya
Supervisi pelaksanaan pelatihan
Program K3 RS
Pengobatan dan rujukan staf RS
Vaksinasi
Penanganan staf yang terpapar penyakit infeksi
Kredensial sesuai peraturan
Pelaksanaan kredensial minimal setiap 3 tahun
Termasuk bukti-bukti ijazah, STR, SIP dan dilakukan
verifikasi
Penugasan klinis dan rincian kewenangan klinis
(RKK)
RKK dikomunikasikan ke seluruh unit kerja
Disimpan dalam file kepegawaian
Petugas yang memperbarui persyaratan administrsi
tersebut
Evalusia pelaksanaan praktik kedokteran sekurangkurangnya 1 tahun sekali, meliputi:
o kesesuaian prosedur operai dan hasilnya
o penggunaan darah dan obat (a.l. polifarmasi)
o pemeriksaan penunjang
o morbiditas dan mortalitas
o konsultasi
o dan lain-lain
Hasil evaluasi didokumentasikan
Kredensial termasuk staf keperawatan kontrak
Bukti ijazah, uji kompetensi, registrasi dan ijin
praktik dan dilakukan verifikasi
Disimpan dalam file kepegawaian
Penugasan klinis sesuai standar profesi dan

STAF KESEHATAN LAINNYA

peraturan yang berlaku


Aktif dalam program mutu dan keselamatan pasien
Review kinerja bila ada temuan terkait program
mutu dan didokumentasikan
Kredensial sesuai standar profesi
Bukti ijazah, uji kompetensi, registrasi dan ijin
praktik dan dilakukan verifikasi
Disimpan dalam file kepegawaian
Penugasan klinis sesuai standar profesi dan
peraturan yang berlaku
Aktif dalam program mutu dan keselamatan pasien
Review kinerja bila ada temuan terkait program
mutu dan didokumentasikan

Anda mungkin juga menyukai