Anda di halaman 1dari 16

SISTEM KOMUNIKASI DATA

DAN JARINGAN KOMPUTER


Dalam suatu sistem, komunikasi merupakan
kebutuhan dasar bagi semua bagian atau unit.
Semua sistem membutuhkan data dan informasi dari
lembaga atau unit lainnya.
Semua sistem menyajikan data untuk keperluan
lembaga atau unit lainnya.

Pengertian Komunikasi Data


Komunikasi
data
adalah
sistem
penyaluran dan penerimaan data dari satu
unit atau lebih ke satu atau lebih unit
lainnya
untuk
mendukung
sistem
pengelolaan atau manajemen.

Kebutuhan Akan Komunikasi Data


Dalam suatu sistem, komunikasi merupakan
kebutuhan dasar bagi semua bagian atau unit.
Semua sistem membutuhkan data dan
informasi dari lembaga atau unit lainnya.
Semua sistem menyajikan data untuk
keperluan lembaga atau unit lainnya.

Contoh Komunikasi Data


Antar Sub-sistem
Disimpan

Sub-sistem 1

Data

Proses

Informasi

Dikirimkan ke Subsistem lain


Sub-sistem 2

Sub-sistem n

Data

Proses

Informasi

Data

Proses

Informasi

Ditampil
kan

Cakupan Jaringan (Network) Komputer


Didasarkan pada cakupan komunikasi
datanya, maka jaringan
komputer dapat dibedakan atas;
LAN (Local Area Network),
MAN(Metropolitan Area Network) dan
WAN (Wide Area Network).

1. LAN (Local Area Network)


Adalah jaringan komputer yang menghubungan
sejumlah komputer dari berbagai sub-sistem
dari sebuah organisasi yang berlokasi di sebuah
kompleks atau ruangan kantor.

Contoh LAN adalah jaringan yang


menghubungkan antara semua bagian di Kantor
Dinas Pendidikan Dasar DKI Jakarta

MAN (Metropolitan Area Network)


MAN atau Metropolitan Area Network adalah
jaringan komputer yang menghubungan LAN
dari berbagai sub-sistem dari sebuah organisasi
atau antar organisasi yang berbeda dan
berlokasi di sebuah kota yang sama. Contoh
MAN adalah jaringan komunikasi data yang
menghubungkan:
LAN DEPDIKNAS, Jl. Sudirman
LAN DISDIKMENTI DKI JAKARTA, Jl. Gatot
Subroto
LAN BKN, Cililitan

WAN (Wide Area Network)


WAN atau Wide Area Network yaitu jaringan yang
menghubungan sejumlah MAN komputer antar negara
dan atau antar benua.

Contoh WAN adalah jaringan yang menghubungkan:


MAN Jakarta yang menghubungkan LAN Depdiknas di
Senayan Jakarta dan LAN Disdikmenti DKI Jakarta di
Jalan Jenderal Gatot Subroto Jakarta.
MAN di Tokyo yang mencakup LAN Mombusho yaitu
Departemen Pendidikan Jepang di Tokyo Jepang , dan
Tokyo Gakugei atau Universitas Pendidikan Tokyo yang
terletak di Tokyo Jepang.

Topologi Jaringan
Pada dasarnya ada 3 (tiga) jenis topologi
atau bentuk jaringan komputer, yaitu:
Topologi Bus atau Backbone
Topologi Star atau Bintang
Topologi Ring atau Cincin

Diagram Topologi Bus

Diagram Topologi Bintang Yang


Sederhana

Host Computer atau PC


Sebagai Server

Diagram Topologi Cincin

Tugas Baca
Arah Komunikasi:
Simpleks
Half Dupleks
Full Dupleks

Perangkat Keras Komunikasi Data


Macam-Macam Saluran Transmisi:
Twisted Pair
Coaxial Cable
Fiber Optic
Komunikasi Radio
Komunikas Satelit

Perangkat Keras Komunikasi Data


(Lanjutan)
MODEM (Modulator dan Demodulator)
Multiplexer

Demultiplexer

PEMANFAATAN TEKNOLOGI
INFORMASI KOMUNIKASI (TIK)

E-Mail
Teleconference
E-Learning
Telebanking
Electronics Ticketing
Faksmili
Remote Sensing
Teleprinter

Anda mungkin juga menyukai