Anda di halaman 1dari 1

Gerakan Tanam Padi Serentak BAPEKANHUT. KAB.

Tanjab Barat Bersama Kodim 0419 Di


Kelompok Tani Mekar Jaya Desa Kuala Indah Kecamatan Kuala Betara
Pada hari Senin tanggal 21-12-2015 Badan pelaksana penyuluhan pertanian, Perikan
an dan Kehutanan Kab. Tanjung Jabung Barat bersama kodim 0419/ Tanjab Barat dan
SKPD Lingkup pertanian melakukan gerakan tanam padi serentak yang berlokasi di D
esa Kuala Indah Kecamatan Kuala Betara dengan luas lahan 1 Ha Lebih. Pada acara
tersebut dihadiri oleh kodim 0419/ Tanjab Barat, polres Tanjab Barat, Kadis Ta
naman Pangan dan Hortikultura, Kakan Ketahanan Pangan , Camat Kuala Betara, Kade
s Kuala Indah, Seluruh Babinsa Koranmil kec. tungkal ilir, seluruh penyuluh dike
camatan Kuala Betara Bersama 100 orang yang merupakan Anggota kelompok Tani . Ke
giatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung program nasional penongkatan prod
uksi padi melalui Upaya Khusu (UPSUS) Padi Jagung dan Kedele yang bersinergi den
gan program daerah gerakan serentak tanam padi dua kali (GERTAK PADUKA). Acara d
i awali dengan pembacaan doa oleh tokoh agama setempat setelah pembacaan doa dil
anjutkan dengan tanam bersama secara simbolis yang dilakukan oleh seluruh pimpin
an FORKOPIMDA. Dalam kegiatan tanaman pasdi serentak tersebut juga di isi dengan
kegiatan SARASEHAN yaitu berupa pengarahan dan diskusi antara FORKOPIMDA dengan
kelompoktani serta penyampaian materi penyuluhan tentang penumbuhan kebersamaan
didalam kelompok tani oleh Sekertaris Bapekanhut Jajang Hermawan, SP . Kegiatan
-kegiatan seperti ini selanjutnya akan digalakan dan diagendakan oleh bapekanhut
kab. Tanjab Baratbersama Kodim 0419/ Tanjab di kecamatan kecamatan lain dalam r
angka memotivasi seluruh kelompok tani di kabupaten Tanjung Jabung Barat agar ma
u ikut berpartisipasi mendukung ketahanan pangan di wilayah kabupaten Tanjung Ja
bung Barat

Anda mungkin juga menyukai