Anda di halaman 1dari 1

Klorin (Cl

2
) merupakan salah satu unsur yang ada di bumi dan jarang
dijumpai dalam bentuk bebas. Pada umumnya klorin dijumpai dalam bentuk
senyawa terikat dengan unsur atau senyawa lain seperti membentuk natrium
klorida atau dalam bentuk ion klorida di air laut. Ketika klorin di isolasi sebagai
unsur bebas, klorin akan berwujud gas berwarna hijau kekuning-kuningan,
beratnya 2,5 kali lebih berat dari udara dan pada suhu -34
o
C klorin akan berubah
ke fasa cair serta pada suhu -103
o
C akan berubah ke fasa padat berbentuk
Kristal kekuning-kuningan. Klorin termasuk dalam unsur golongan halogen
(golongan VII), sangat reaktif dan merupakan oksidator kuat yang mudah
bereaksi dengan berbagai unsur. Klorin tidak akan menyala, tetapi akan
membantu proses pembakaran. Klorin juga tidak mudah meledak, tetapi akan
bereaksi keras dengan terpentin, ammonia, hidrokarbon dan bahan-bahan yang
mudah terbakar. Pada keadaan kering, gas khlor tidak korosif, tetapi sangat
korosif terhadap metal bila klorin dalam keadaan lembab.
Dengan sifat yang mudah untuk terikat dengan unsur lain, klorin
mempunyai banyak turunan senyawa yang berguna bagi kehidupan manusia.
Telah didentifikasi sekitar 3500 senyawa baru yang merupakan produk turunan
klorin

Anda mungkin juga menyukai