Anda di halaman 1dari 1

SITUS KEBUDAYAAN SUMATERA SELATAN

Pulau Kemaro dan Pagoda

(dari kiri) Pagoda di tengah Pulau Kemaro; Suasana Pulau Kemaro saat perayaan Cap Go Mei; Tampak pulau dari udara;
Legenda singkat Pulau Kemaro

Pulau Kemaro adalah salah satu tempat wisata dan situs kebudayaan di Sumatera Selatan. Pulau
yang bisa diakses dengan perahu melewati Sungai Musi dengan waktu tempuh sekitar 45 menit
ini menyimpan sejarah mengenai percintaan antara Tan Bun An, Pangeran dari Negeri China
dengan Siti Fatimah, Putri Kerajaan Sriwijaya.
Daya tarik utama pulau ini adalah pagoda 9 lantai yang berada di tengah pulau yang dibangun
pada tahun 2006 lalu. Pagoda yang dihiasi dengan ornamen-ornamen China ini menambah kesan
budaya China di pulau ini. Di samping itu pulau ini juga memiliki kuil tempat ibadah etnis
Tionghoa dan ramai dikunjungi terutama saat Imlek dan Cap Go Meh.

Anda mungkin juga menyukai