Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan status lokalis

Tanda-tanda klinis pada cedera, khususnya pada fraktur:


a. Look, cari apakah terdapat:
1. Deformitas, terdiri dari penonjolan yang abnormal, angulasi, rotasi, dan
pemendekan
2. Functio laesa (hilangnya rasa).
3. Membandingkan ukuran panjang tulang (kesimetrian)
b. Feel, apakah terdapat nyeri tekan. Pemeriksaan sumbu tidak dilakukan lagi karena akan
menambah trauma.
c. Move, untuk mencari:
1. Krepitasi, terasa bila fraktur digerakkan.
2. Nyeri bila digerakkan, baik pada gerakan yang aktif maupun pasif.
Ciri-ciri patah tulang antara lain:
1. Situasi sekitar menimbulkan dugaan bahwa telah terjadi cedera (tulang mencuat keluar
kulit)
2. Terasa nyeri yang menusuk pada area cedera
3. Terjadi pembengkakan, ini disebabkan oleh darah dan cairan tubuh lain
yang mengumpul di sekitar area cedera
4. Kelainan bentuk, kadang-kadang kepatahan tulang menyebabkan bentuk yang tidak
biasa atau pembengkokan dari bagian tubuh.
5. Hilangnya kemampuan gerak, penderita mungkin bisa sedikit mengerakkan bagian
yang cedera, tetapi tidak bisa mengerakkan secara penuh.

Pucak massa tulang dicapai pada usia 30 34 tahun

Rata-rata kehilangan massa tulang pasca menopause 1.4% / tahun

Di skenario disebutkan bahwa pasien sering mengkonsumsi obat anti nyeri


dan anti radang. Nah kebiasaan orang2 di indonesia sering menggunakan
obat2 gol kortikosteroid kaya deksametason, kortison, hidrokrotison,
prednison, prednisolon, metil prednisolon . padahal salah satu efek
sampingnya adalah osteoporosis yang tidak disadari banyak orang
Penderita kesakitan saat bergerak, mendukung diagnosis fraktur ( tanda2 tidak pasti
fraktur)
Knp dilakukan pemeriksaan EKG ? kali aja nyeri punggungnya gara-gara
jantung iskemik? Nyeri alih dan sebenarnya waktu jatuh itu yang gak ada
hubungannya. Semuanya kan perlu dipastikan. Jadi intinya untuk
memastikan juga.
Hubungan hormon esterogen terhadap kolesterol akan semakin bisa
dilihat ketika wanita memasuki masa menopouse. Pada masa ini, hormon
esterogen yang dihasilkan menurun, sehingga resiko terjadinya
penumpukan kolesterol pada pembuluh darah arteri akan makin
meningkat. *fyi aja sihh

Anda mungkin juga menyukai