Anda di halaman 1dari 1

SOAL ULANGAN HARIAN 1

MATA PELAJARAN IPA

1. Peristiwa-peristiwa berikut berkaitan dengan gaya tak


sentuh:
(1) buah kelapa jatuh dari pohon ke tanah
(2) magnet batang menarik lempengan besi
(3) alas sepatu menjadi aus setelah lama dipakai
(4) Budi mendorong balok hingga bergeser ke arah
kanan
Peristiwa di atas yang melibatkan gaya sentuh adalah
peristiwa nomor....
A. 1 dan 2
C. 3 dan 4
B. 1 dan 3
D. 4
2. Berikut ini merupakan pengaruh gaya pada suatu benda
adalah....
A. benda mengalami perubahan gerak dan bentuk
B. benda mengalami perubahan wujud dan bentuk
C. benda mengalami perubahan massa dan gerak
D. benda mengalami perubahan massa dan berat
3. Peristiwa berikut berkaitan dengan gaya gesek:
(1) gesekan antara kampas rem dan piringan besi pada
roda
(2) gesekan antara ban dan jalan yang diaspal
(3) gesekan antara udara dan badan motor
(4) gesekan antara mesin yang satu dengan mesin lain
Contoh gaya gesek yang menguntungkan adalah....
A. 1, 2 dan 3
C. 2 dan 4
B. 1 dan 2
D. 4
4. Perhatikan pernyataan berikut!
1. baik massa maupun berat pesawat berbeda ketika di
bulan dibandingkan saat di Bumi
2. massa pesawat di bulan sama dengan di Bumi, tetapi
beratnya berubah
3. massa maupun berat pesawat di bulan dan di Bumi
adalah sama
4. massa pesawat di bulan berbeda dengan di Bumi,
tetapi beratnya sama saja
Pernyataan yang benar adalah ....
A. 1
C. 3
B. 2
D. 4
5. Perhatikan gambar berikut!

8. Bila resultan gaya yang bekerja sama dengan nol,


ada kemungkinan :
(1) Benda tidak bergerak
(2) Benda yang sedang bergerak akan berhenti
(3) Benda bergerak dengan kecepatan tetap
(4) Benda bergerak dengan percepatan tetap
Penyataan yang benar adalah ....
A. (1) dan (3)
C. (1), (2), dan (3)
B. (2) dan (4)
D. (4) saja
9. Massa suatu benda di Bulan adalah 20 kg. Massa
benda tersebut di Bumi adalah ....
A.
20 kg
C. > 20 kg
B.
< 20 kg
D. 20 N
10. Perhatikan diagram dibawah ini!
F1

F2

Sebuah benda diletakkan diatas lantai, jika besarnya


F1 adalah 600 N dan F2 sebesar 800 N, serta gaya
gesek antara lantai dengan benda di abaikan, maka
besarnya resultan gaya yang terjadi adalah .
A. 100 N
C. 1.000 N
B. 200 N
D. 1.400 N
ESSAY
1. Sebutkan macam-macam gaya, dan sebutkan
contohnya?
2. Perhatikan gambar berikut!
F1 = 5 N

F2 = 10 N
F3 = 35 N

Tentukan Resultan gaya dan arah yang bekerja pada


Besarnya Resultan gaya dan arah yang bekerja pada
benda adalah ...
A. 70 N ke kiri
C. 570 N ke kiri
B. 70 N ke kanan
D. diam

6. Sebuah benda di Bumi beratnya 300 N dengan


percepatan gravitasi 10 m/s2. Jika beratnya di Bulan
60 N, berarti percepatan gravitasi di Bulan
sebesar.
A. 2 m/s2.
C. 0,2 m/s2.
2
B. 50 m/s .
D. 0,5 m/s2.
7. Pada permukaan yang kasar, gaya geseknya
menjadi ....
A. Hilang
C. Besar
B. Kecil
D. Tetap

benda tersebut!

3. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi besar


kecilnya gaya gesek?
4. Massa sebuah batu di bumi 20 kg. Jika percepatan
gravitasi bumi 9,8 N/kg dan percepatan gravitasi
bulan seperenam percepatan gravitasi bumi.
Tentukan massa dan berat batu di bulan?
5. Apakah yang dimaksud dengan gaya seimbang?

###SELAMAT MENGERJAKAN###

Anda mungkin juga menyukai