Anda di halaman 1dari 10

Latihan soal pkn

Nama : ..

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c dan d pada jawaban yang paling benar!

1. Yang merupakan pengertian organisasi yang paling tepat adalah....


A. kelompok manusia yang saling bersaing untuk mencapai tujuan
B. kelompok manusia yang diatur untuk bekerja sama dalam rangka mencapai tujuan bersama
C. kelompok manusia yang memiliki tujuan yang sama dengan bekerja masing-masing
D. kelompok manusia yang hidup bersama
2. Berikut adalah hal-hal yang harus dimiliki organisasi, kecuali....
A. memiliki ketua
B. memiliki anggota
C. memiliki pembagian tugas yang jelas
D. memiliki tujuan sendiri-sendiri
3. Apabila setiap anggota organisasi bekerja masing-masing, maka....
A. tujuan organisasi dapat tercapai
B. organisasi sulit mencapai tujuan
C. akan timbul saling percaya antar sesama anggota
D. organisasi berjalan efektif dan
efisien
4. Sebuah organisasi dibentuk karena....
A. memiliki tujuan yang sama
C. untuk menyaingi organisasi lain

B. memiliki minat yang berbeda


D. memiliki visi yang berbeda

5. Berikut ini adalah ciri-ciri organisasi yang baik, kecuali....


A. memiliki tujuan yang jelas dan nyata
B. adanya pembagian tugas yang jelas
C. selalu mendengar yang diperintahkan pimpinan
D. adanya koordinasi yang baik
6. Berikut adalah organisasi yang terdapat di sekolah adalah....
A. OSIS
B. Organisasi Kelas
C. Pramuka

D. RW

7. Organisasi yang bertujuan mencari keuntungan disebut....


A. organisasi social
B. organisasi bisnis
organisasi keagamaan

C. organisasi informal

8. Hubungan kerja antar bagian dalam organisasi disebut....


A. tujuan organisasi
B. Struktur organisasi
visi organisasi

C. tugas organisasi

D.

D.

9. Dalam mengambil keputuasan sebaiknya pimpinan organisasi....


A. mengutamakan pendapat sendiri
B. mengutamakan pendapat anggotanya
C. melalui musyawarah dengan anggotanya
D. mendengar pendapat orang lain
10. Jika pemimpin melakukan kesalahan, maka yang dilakukan anggotanya adalah....
A. pura-pura tidak tahu
B. membiarkan
C. membicarakan dengan anggota lain
D. mengingatkan dengan baik-baik
11. Salah satu cara untuk mengatasi permasalahan dalam organisasi adalah melakukan....
A. perdebatan
B. diskusi
C. perdamaian
D. perlombaan
12. Musyawarah dilakukan untuk menetapkan....
A. keputusan bersama
B. tujuan masing-masing
C. kepentingan golongan
D. kepentingan pribadi
13. Sikap yang paling baik terhadap orang yang berbeda pendapat denganmu adalah....
A. memusuhi
B. memalingkan muka
C. berlapang dada
D. memaafkan
14. Sikapmu terhadap keputusan musyawarah yang berbeda dengan kehendakmu adalah....
A. mematuhinya
B. tidak memaksakan
C. mengikuti dengan terpaksa
D. tetap teguh dengan pendapat sendiri
15. Keputusan yang dibuat sekolah tertuang dalam....
A. ketetapan sekolah
B. tata tertib
C. undang-undang
D. musyawarah

16. Dalam bermusyswarah kita harus...


A. mempertahankan pendapat sendiri
C. menghargai pendapat orang lain

B. merasa paling benar


D. selalu memberikan tanggapan

17. Dua cara dalam mengambil keputusan bersama adalah....


A. musyawarah untuk mufakat dan pemungutan suara terbanyak
B. musyswarah dan mufakat
C. musyawarah dan pemilihan umum
D. musyswarah dan penyuapan
18. Jumlah paling sedikit dari peserta musyawarah untuk bisa mengambil keputusan melalui
pemungutan suara disebut....
A. voting
B. mufakat
C. aklamasi
D. kuorum
19. Nilai yang harus tercermin dalam keputusan bersama adalah....
A. kebersamaan
B. perbedaan hak
C. kekuasaan
D. pemaksaan kehendak
20. Apabila dengan musyswarah mufakat tidak dapat mengambil keputusan, maka dilakukan
dengan cara....
A. pemilihan umum
B. pemungutan suara terbanyak
C. demontrasi
D. diskusi dan dialog
21. Berikut ini yang merupakan contoh persoalan yang dapat dipecahkan dengan keputusan
bersama adalah....
A. Radia tidak dapat mengerjakan ulangan karena tidak belajar
B. Selokan di gang Kelinci mampat karena sudah lama tidak dibersihkan
C. Firman telat masuk sekolah karena bangun kesiangan
D. Pak RT sakit karena tidak pernah berolahraga
22. Keputusan bersama dengan cara pemungutan suara disebut....
A. kuorum
B. pemilihan umum
C. mufakat
D. voting
23. Musyawarah telah mencapai mufakat apabila....
A. sebagian besar anggota sudah menyatakan pendapatnya
B. pimpinan telah menyatakan pendapatnya
C. pimpinan telah menyatakan persetujuannya
D. semua anggota sudah sepakat dengan keputusan yang dianggap paling baik
24. Keputusan yang sudah diambil dalam musyawarah harus...
A. ditaati dan dilaksanakan
B. ditaati tapi tidak dilaksanakan
C. dilaksanakan yang sesuai dengan keinginan
D. dilaksanakan sebagian
25. Pemilihan presiden merupakan salah satu contoh keputusan bersama yang dilakukan dengan
cara....
A. musyawarah
B. mufakat
C. pemungutan suara terbanyak
D. aklamasi
26. Berikut ini adalah pernyataan yang tepat mengenai musyawarah adalah...
A. musyawarah hanya menghabiskan waktu dan tenaga
B. dalam rapat, pimpinan musyawarah memiliki hak lebih besar untuk mengutamakan
pendapat
C. musyawarah mufakat diliputi semangat kekeluargaan
D. musyawarah mufakat hanya menimbulkan perpecahan dan kericuhan
27. Pernyataan setuju dari seluruh peserta musyawarah secara lisan disebut....
A. proklamasi
B. deklamasi
C. voting

D. aklamasi

28. Hal yang tidak seharusnya dilakukan dalam bermusyawarah adalah....


A. angggota yang pendapatnya kalah menerima dengan lapang dada terhadap suara
terbanyak

B. memaksakan pendapatnya kepada orang lain dengan cara memberi uang


C. menyatakan pendapat dengan singkat, padat dan jelas
D. memaksakan keputusan musyawarah dengan penuh rasa tanggung jawab

29. Dalam pemilihan ketua kelas, Amir terpilih. Sikap amir terhadap teman-teman yang tidak
mendukungnya adalah...
A. tidak melibatkan mereka dalam pengambilan keputusan kelas
B. mendengar dan memperhatiakan pendapat mereka walau berbeda
C. memaksa mereka untuk mengikuti kemauan Amir
D. menyingkirkan mereka karena pasti tidak akan mendukungnya
30. Berikut ini adalah nilai-nilai yang terdapat dalam musyswarah, kecuali....
A. kekeluargaan
B. kebenaran dan keadilan
C. perbedaan ham
D. menghargai orang lain
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
1. Target yang harus dikerjakan dalam berorganisasi disebut....
2. Organisasi usaha kesehatan sekolah berada di....
3. Manusia....orang lain dalam menjalankan kehidupannya
4. Organisasi pemerintah tingkat terkecil adalah....
5. Tujuan bersama dalam organisasi harus diwujudkan oleh....
6. Panti asuhan merupakan contoh organisasi....
7. Pemimpin organisasi dipimpin oleh....
8. Contoh organisasi pemuda di tingkat RW adalah....
9. Setiap organisasi memiliki...yang harus ditaati oleh setiap anggotanya
10. Perusahaan adalah organisasi yang memiliki motif.....

III. jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang benar!


1.
2.
3.
4.
5.

Apa yang dimaksud dengan musyawarah?


Sebutkan 5 hal yang merupakan nilai-nilai dalam musyswarah!
Sebutkan 2 manfaat dari musyawarah!
Sebutkan 4 syarat dilakukan voting!
Bagaimana sikap kita terhadap orang yang pendapatnya kalah dengan pendapat kita!

Kunci Jawaban Bagian I


1. b
2. d
3.b
4. a
5. c
6. d
7. b
8. b
9. c
10.d
11.b
12.a
13.c
14.a
15.b
16.c
17.a
18.d
19.a
20.b
21.b
22.d
23.d
24.a
25.c
26.c
27.d
28.b
29.b
30. c

Kunci Jawaban Bagian II


1. tujuan
2. sekolah
3. membutuhkan/memerlukan
4. Rukun Tetangga
5. seluruh anggotanya
6. sosial
7. anggotanya
8. karang taruna
9. aturan
10. ekonomi/mencari keuntungan
Kunci Jawaban Bagian III
1. pengambilan keputusan setiap pendapat kemudian mengambil keputusan yang paling baik
untuk disepakati dengan mengedepankan kepentingan bersama
2. kekeluargaan, saling menghargai, gotong royong, kebenaran dan keadilan, persamaan hak,
tanggung jawab, lapang dada dll
3. meningkatkan semangat kekeluargaan dapat menghasilkan keputusan saat terjadi perbedaan,
belajar menghargai orang lain
4. bila mufakat tidak tercapai, sempitnya waktu pengambilan keputusan, peserta musyawarah
hadir mencapai kuorum, keputusan dianggap sah jika memenuhi separuh lebih peserta yang

hadir
5. tetap mengajak bekerja sama dan mendengarkan pendapatnya

Soal pilihan ganda


1.

Sebagai suatu organisasi sekolah dapat mencapai tujuannya bila..


a. memiliki banyak guru dan murid
b. biaya sekolahnya mahal
c. gedung sekolahnya banyak
d. memiliki pengurus yang bertanggung jawab

2.

Berikut ini yang bukan contoh organisasi adalah...


a. regu pramuka
b. kelas 5
c. kelompok belajar
d. segerombolan anak sedang makan

3.

Yang ingin dicapai oleh organisasi adalah...


a. ingin mendapatkan uang
b. ingin terkenal
c. ingin mendapat perhatian
d.ingin mencapai tujuan bersama

4.

Dalam struktur kepengurusan sekolah, kepala sekolah memiliki wewenang untuk...


a. mengatur jalannya organisasi
b. membuat peraturan sekolah
c. menentukan jumlah siswa yang naik sekolah
d. memilih dan mengangkat guru

5.

Tugas utama siswa adalah...


a. membersihkan sekolah
b. menjaga keamanan sekolah
c. penghubung antara sekolah dan orangtua
d.belajar dengan tekun

6.

Berikut ini yang bukan organisasi intera sekolah...


a. koperasi sekolah
b. pramuka
c. koperasi guru
d. osis

7.

RT dan RW merupakan organisasi yang berada di....


a. lingkungan sekolah

b. lingkungan keluarga
c. lingkungan masyarakat
d. pemerintah pusat
8.

Berikut organisasi di masyaakat yang dibentuk berdasar aspirasi masyarakat...


a. pengajian keliling
b. karangtaruna
c. arisan
d. klub futsal RT

9.

Sebagai pelajar dalam memilih suatu organisasi interasekolah kita harus berdasar pada...
a. perintah orang tua
b. sesuai kegemaran
c. ajakan teman akrab
d. sesuai biaya pendaftaran saja, kalau murah ikut kalau mahal tidak

10. Berikut ini merupakan ciri suatu organisasi, kecuali...


a. melakukan kegiatan sosial
b. memiliki struktur organisasi yang jelas
c. memiliki tujuan bersama
d. memiliki anggota yang terdiri dari manusia-manusia
Soal titik-titik
1.

Organisasi adalah...........................

2.

Hewan-hewan yang ada di kebun binatang bukan organisasi karena.............

3.

Tujuan strukutr kepengurusan dalam organisasi adalah.....

4.

Sekolah termasuk organisasi jenis.........

5.

Pemegang wewenang tertinggi dalam organisasi adalah.....

Soal esay
1.

Sebutkan dasar hukum warga Indonesia memiliki kebebasan berorganisasi?

2.

Jelaskan tujuan yang ingin dicapai koperasi sekolah sebagai suatu organisasi?

Kunci jawaban
Plihan ganda:
1. D 2. D, 3. D, 4. A, 5. D, 6. C, 7. C, 8. B, 9. b, 10. A

Latihan soal IPA

Nama : ..

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c dan d pada jawaban yang paling benar!
1. Berikut ini adalah bahan-bahan yang dapat ditarik magnet, yaitu ....
a. besi, baja, serbuk besi

b. emas, perak, kuningan

c. emas, tembaga, kuningan

d. aluminium, kuningan, tembaga

2. Apabila sebuah magnet batang dipotong menjadi dua bagian, maka setiap potongan magnet itu
akan ....
a. menjadi setengah magnet

b. kemagnetannya menjadi hilang

c. menjadi dua magnet dengan satu kutub


d. menjadi dua magnet dengan dua kutub, masing-masing kutub utara dan selatan
3. Berikut ini yang termasuk sifat magnet adalah ....
a. kutub senama tarik-menarik

b. kutub tidak senama tolak-menolak

c. kutub utara dengan kutub utara tarik- menarik

d. kutub utara dengan kutub selatan tarik-

menarik
4. Arah gerakan magnet pada besi yang benar ketika membuat magnet adalah ....
a. maju mundur

b. searah

c. naik turun

d. tidak tentu

5. Bayangan benda yang dapat ditangkap oleh layar disebut bayangan ....
a. difus

b. semu

c. nyata

d. teratur

6. Pemantulan difus/ tidak teratur terjadi jika bidang pantulnya ....


a. halus

b. mendatar

c. kasar

d. berwarna

7. Pakaian hitam yang dijemur bersamaan dengan pakaian putih, maka pakaian hitam akan kering
terlebih dahulu. Hal ini membuktikan bahwa warna hitam ....
a. menyerap panas

b. memantulkan panas

c. merambatkan cahaya

d.

membiaskan cahaya
8. Perpaduan warna-warna cahaya yang membentuk cahaya putih disebut ....
a. pelangi

b. spectrum

c. dispersi

d. pembiasan

9. Peristiwa penguraian cahaya putih menjadi warna-warna pelangi disebut ....


a. warna pelangi

b. dispersi cahaya

c. dispersi warna

d. spektrum cahaya

10. Semua benda di bumi bisa tetap pada posisinya, karena ....
a. gaya magnet
b. gaya rekat
gesekan antara dua permukaan

c. gaya gravitasi bumi

II. Isilah titik titik di bawah ini dengan benar !


11.
12.
13.
14.
15.

Gaya tarik magnet yang terkuat terletak di ....


Jika bumi tidak memiliki gaya tarik, maka akibatnya adalah ....
Pengurangan kecepatan mobil di jalan raya disebabkan oleh gaya ....
Jika makin halus permukaan suatu benda, maka gaya geseknya makin ....
Bagian pengungkit yang posisinya tidak ikut berubah disebut ....

d. gaya

16.
17.
18.
19.
20.

Sebutkan alat rumah tangga yang sering menggunakan pesawat!


Mengapa jalan di pegunungan dibuat berkelok-kelok?
Sebutkan sifat-sifat cahaya!
Sebutkan tiga sinar istimewa pada cermin cekung!
Apakah kegunaan periskop?

I. Berilah tanda silang (X) pada lembar jawaban yang telah disediakan !
1. Gaya gravitasi bumi sering disebut ...
a. Gaya magnet bumi
b. Gaya magnet alam

c. Gaya tarik bumi


d. Gaya sentuh bumi

2. Gaya gravitasi bumi mengakibatkan ...


a. Melayang diudara c. Menapak kaki ditanah
b. Berenang di air d. Menghirup napas
3. Ban sepeda berhenti bergerak akibat ...
a. Gaya magnet
b. Gaya gravitasi

c. Gaya gesek
d. Gaya dorong

4. Jenis lantai yang memiliki gaya gesek paling kecil adalah lantai yang dilapisi..
a. Karpet c. Permadani
b. Keramik d. Keset
5. Kekuatan magnet yang terbesar terletak pada bagian..
a. Atas
b. Bawah

c. Tengah
d. Kutub

6. Dua kutub magnet yang terbesar diletakkan akan..


a. Tolak-menolak c. Diam saja
b. Tarik-menarik d. Menempel terus
7. Pesawat sederhana berfungsi untuk...
a. Memudahkan pekerjaan c. Menambah beban
b. Menambah tenaga d. Meniadakan gaya
8. Alat yang menggunakan prinsip kerja pengungkit ialah..

a. Derek
c. Timba
b. Pembuka botol d. Kursi
9. Pesawat yang digunakan untuk ambil air dari dalam sumur ialah.....
a. Katrol
b. Paku

c. Roda
d. Tuas

10. Alat yang menerapkan prinsip bidang miring ialah..


a. Pisau
b. Tukul

c. Sekrup
d. Cangkul

11. Alat untuk mempercepat bergerak manusia menggunakan pesawat jenis..


a. Roda berporos c. Kapak
b. Katrol
d. Kerek
12. Salah satu sifat cahaya adalah..
a. Dapat dipantulkan c. Gelap
b. Dapat diteliti d. Memulai
13. Salah satu contoh benda gelap adalah..
a. Batu
b. Tuas

c. Cermin
d. Air

14. Benda yang dapat memantulkan cahaya adalah..


a. Cermin c. Kayu
b. Air
d. Kertas
15. Cermin yang digunakan untuk spion kendaraan bermotor adalah..
a. Cermin cekung c. Cermin datar
b. Cermin cembung d. Cembung cekung
16. Alat yang digunakan kapal selam untuk mengamati permukaan laut ialah..
a. Lup
c. Periskop
b. Teleskop d. Kaleidoskop
17. Berikut ini yang termasuk benda tembus cahaya adalah..
a. Kertas
b. Kayu

c. Air jernih
d. Kain

18. Cermin yang digunakan untuk bercermin adalah..


a. Cermin cembung c. Cermin datar
b. Cermin cekung d. Cembung cekung
19. Sumber cahaya yang paling utama di bumi adalah..
a. Bulan c. Air
b. Matahari d. Tanah
20. Mainan yang dibuat dari cermin untuk memperoleh pola-pola bayangan benda
disebut..
a. Lup
c. Kaleidoskop
b. Periskop d. Teleskop
21. Tempat kita berpijak adalah..
a. Air
b. Kayu

c. Batu
d. Tanah

22. Tanah yang paling subur adalah..


a. Tanah berhumus c. Tanah liat
b. Tanah berpasir d. Tanah berkapur
23. Tanah yang digunakan untuk membuat batu bata adalah..
a. Tanah berpasir c. Tanah berkapur
b. Tanah liat
d. Tanah berhumus
24. Benda cair yang sangat panas yang berada di perut bumi adalah..
a. Magma
b. Lava

c. Granit
d. Sedimen

25. Batu yang berasal dari magma yang membeku dipermukaan bumi adalah..
a. Batu pasir c. Batu apung
b. Batu kapur d. Batu obsidian
Kunci Jawaban Soal SAINS IPA Semester 2
Kelas V (5-Lima)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.

C
C
C
B
D
A
A
B
A
C
A
A
A
A
B
C
C
C
B
C
D
A
B
A
C

Anda mungkin juga menyukai