Anda di halaman 1dari 18

ep

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ng

Dokumen ini diunduh dari situs http://putusan.mahkamahagung.go.id dan bukan


merupakan salinan otentik putusan pengadilan.
P U T U S A N
No.039 PK/Pdt.Sus/2009

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA


MAHKAMAH

AGUNG

gu

memeriksa perkara perselisihan hubungan industrial dalam peninjauan kembali

telah memutuskan sebagai berikut dalam perkara :

SUGENG DARSONO, bertempat tinggal di Jalan Karangrejo ll


No. 43 Banyumanik, Semarang, dalam hal ini memberi kuasa

ub
lik

ah

kepada : M.B. Setia Dharma, SH. MH. Advokat berkantor di

Jalan Kwitang Raya Kav.24-26 Jakarta, berdasarkan Surat

am

Kuasa Khusus tanggal 14 Januari 2009 ;

Pemohon peninjauan Kembali dahulu Tergugat, Pemohon


Kasasi ;

ah
k

ep

melawan :

Ir. PURNOMO WILLY BS, bertempat tinggal di Jalan Teuku

Umar No. 47 Semarang ;

In
do
ne
si

Termohon Peninjauan Kembali dahulu Penggugat, Termohon

A
gu
ng

Kasasi ;

Mahkamah Agung tersebut ;


Membaca surat-surat yang bersangkutan ;

Menimbang, bahwa dari surat-surat tersebut ternyata bahwa Pemohon

Peninjauan Kembali dahulu Tergugat/Pemohon Kasasi telah mengajukan


permohonan peninjauan kembali terhadap putusan Mahkamah Agung No. 470

K/PHI/2007 tanggal 27 Pebruari 2008 yang telah berkekuatan hukum tetap,

lik

Termohon Kasasi dengan posita gugatan sebagai berikut :

Bahwa yang menjadi objek sengketa perkara ini adalah keputusan

ub

Penggugat yaitu Keputusan General Manager PT. PLN (Pesero) Distribusi


Jawa Tengah dan DIY No.305.K/462/GM.DJTY/2005 tanggal 27 Desember
2005 tentang Penjatuhan Hukuman Disiplin, yang menjatuhkan hukuman

ep

ka

ah

dalam perkaranya melawan Termohon Peninjauan Kembali dahulu Penggugat/

disiplin kepada Tergugat berupa Pemberhentian Tidak dengan Hormat sebagai


pegawai PT. PLN (Persero) Unit Pelayanan dan Jaringan (UPJ) Semarang
Semarang;

ng

Fakta dan peristiwa hukum yang menimbulkan sengketa :

on

Hal.1 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

1. Bahwa berdasarkan Surat Manager PT. PLN (Persero) APJ Semarang

es

Tengah pada PT. PLN (Persero) Area Pelayanan dan Jaringan (APJ)

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ah

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Halaman 1

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

No.119/462/APJ.SMG/2005, tanggal 29 Agustus 2005, dilaporkan bahwa


Tergugat pada saat menjabat sebagai Juru Utama Administrasi di PT.

ng

PLN (Persero) APJ Semarang pada PT.PLN (Persero) APJ Semarang,

telah melakukan perbuatan tindak pidana perjudian, yang dibuktikan


dengan :

gu

a. Surat Perintah Penahanan dari Polwiltabes Semarang No.


Pol : SPP/216/ VII/Reskrim, tanggal 27 Juli 2005, berisi

Tergugat ditahan pada tanggal 27 Juli sampai dengan 15


Agustus 2005 ;

ah

b. Surat Perpanjangan

Penahanan

dari

Negeri

tanggal

11

ub
lik

Ambarawa No. B-1179/0.3.42/Ep.l/08/2005,

Kejaksaan

Agustus 2005, berisi perpanjangan penahanan Tergugat pada

am

tanggal 16 Agustus sampai dengan 4 September 2005 ;


c. Surat Perpanjangan

Penahanan

dari

Kejaksaan

Negeri

ep

Ambarawa No.B1282/ tanggal 30 Agustus 2005, berisi per2005 ;

Pengadilan

d. Putusan

Negeri

Kabupaten

Semarang

In
do
ne
si

ah
k

panjangan penahanan Tergugat pada tanggal 5 September

No.151/Pid.B/2005/ PN.Ung tanggal 27 September 2005 yang

A
gu
ng

telah mempunyai kekuatan hukum tetap yang menyatakan


bahwa Tergugat telah terbukti secara sah dan meyakinkan

bersalah melakukan tindak pidana perjudian, dan memidana

yang bersangkutan dengan pidana penjara selama 1 (satu)


bulan 15 (lima belas) hari potong tahanan yang telah dijalani ;

2. Bahwa disamping melakukan tindak pidana perjudian, Tergugat juga


telah melakukan perbuatan yang merugikan Perusahaan, yaitu :
sejumlah

Rp.1.000.000,-

(satu

juta

rupiah)

atas

nama

ub

Pelanggan Herlina ;

lik

ah

a. Tidak membayar biaya penambahan daya kepada PLN,

b. Tidak membayar biaya pemasangan baru kepada PLN,

ka

sejumlah Rp.800.000,- (delapan ratus ribu rupiah) atas nama

ep

calon Pelanggan Ny. FX. Sutar ;

ah

c. Tidak membayar uang tagihan rekening listrik pelanggan atas


kepada Tergugat sejumlah Rp.400.000,- (empat ratus ribu

ng

rupiah) ;

on

Hal.2 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

3. Bahwa sehubungan dengan penahanan yang dilakukan oleh Polwiltabes

es

nama dr. Susie Setyowati Sp.PD kepada PLN yang dititipkan

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 2

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Semarang terhadap Tergugat sebagaimana dimaksud di atas, maka


melalui Keputusan Manager PT. PLN (Persero) APJ Semarang

ng

No.045.K/MAPJ. SMG/2005 tanggal 27 Juli 2005 dijatuhkan skorsing


terhadap Tergugat selama Tergugat menjalani pemeriksaan dan
penahanan mulai tanggal 27 Juli sampai dengan 15 Agustus 2005 ;

gu

4. Bahwa dikarenakan adanya perpanjangan penahanan oleh Kejaksaan

Negeri Ambarawa, maka skorsing yang dikenakan kepada Tergugat

ah

diadakan pepanjangan melalui Keputusan Manager PT. PLN (Persero)

APJ Semarang No.046.K/MAPJ.SMG/2005, tanggal 15 Agustus 2005,


yaitu mulai tanggal 16 Agustus 2005 sampai dengan 4 September 2005 ;

ub
lik

5. Bahwa dikarenakan masih adanya perpanjangan penahanan oleh


Kejaksaan Negeri Ambarawa, maka skorsing yang dikenakan kepada

am

Tergugat diadakan perpanjangan melalui Keputusan Manager PT. PLN


(Perseo)

APJ

Semarang,

No.049.K/MAPJ.SMG/2005,

tanggal

ah
k

24 September 2005 ;

ep

September 2005, yaitu mulai tanggal 5 September 2005 sampai dengan


6. Bahwa sesuai dengan Peraturan Disiplin Pegawai PT.PLN (Persero)
No.225.K/010/DIR/2000

In
do
ne
si

sebagaimana diatur dalam Keputusan Direksi PT. PLN (Persero)


jis Keputusan Direksi PT. PLN (Persero)

A
gu
ng

No.029.K/010/DIR/2002, jis Keputusan. Direksi PT. PLN (Persero)


No.133.K/010/DIR/2000,

dan

Edaran

Direksi

PT.

PLN

(Persero)

No.003.E/012/DIR/2002, Penggugat selaku pejabat yang berwenang

membentuk Tim Pemeriksa Pelanggaran Disiplin Pegawai (TP2DP)


dengan Keputusan General Manager PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa

Tengah dan DIY No.080/K/462/GM.DJTY/2005, tanggal 22 September

perbuatan

Tergugat

yang

merugikan

dimaksud dalam angka 2 gugatan ini ;

lik

disiplin yang dilakukan oleh Tergugat, terkait dengan perbuatanPerusahaan

sebagaimana

ub

ah

2005 yang bertugas untuk melakukan pemeriksaan atas pelanggaran

7. Bahwa hasil pemeriksaan yang telah dilakukan oleh TP2DP maka

ka

dibuat :
Acara

ep

a. Berita

Pemeriksaan

(BAP)

Acara

b. Berita

Pemeriksaan

(BAP)

No.

002.BAP/47/TF.DIST/X/2005 tanggal 25 Oktober 2005 ;


Acara

Pemeriksaan

(BAP)

ng

c. Berita

No.

on

Hal.3 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

003.BAP/47/TP.DIST/X/2005 tanggal 28 Oktober 2005 ;

es

ah

No.001.BAP/47/TP.DIST/X/2005 tanggal 25 Oktober 2005 ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 3

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia


Acara

Pemeriksaan

d. Berita

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

(BAP)

No.004.BAP/47/TP.DIST/X/2005 tanggal 28 Oktober 2005 ;


Pemeriksaan

ng

e. Berita Acara Evaluasi

(BAEP)

No.001.BAEP/47/TP.DIST/ X/2005 tanggal 15 Nopember


2005 ;

gu

8. Bahwa dari hasil BAP dan BAEP sebagaimana dimaksud di atas, dapat
disimpulkan hal-hal sebagai berikut :

a. Bahwa Tergugat mengaku telah menerima sejumlah uang


titipan dari pelanggan maupun calon pelanggan atas nama

ah

Herlina dan NY. FX Sutar untuk membayar tambah daya dan

ub
lik

pasang baru dengan jumlah total Rp.1.800.000,- (satu juta


delapan ratus ribu rupiah) dan telah dikembalikan kepada

am

calon pelanggan
(delapan

ratus

NY. FX
ribu

Sutar sebesar Rp.800.000,-

rupiah)

dengan

dipotongkan

dari

ep

penghasilan Tergugat ;

ah
k

b. Bahwa Tergugat mengaku pernah ditahan berdasarkan


putusan

Pengadilan

Negeri

Kabupaten

Semarang

In
do
ne
si

No.151/Pid.B/2005/PN.Ung, tanggal 27 September 2005


selama 1 bulan 15 hari karena melakukan tindak pidana

A
gu
ng

perjudian ;

c. Bahwa Tergugat telah banyak melakukan pelanggaran


disiplin pegawai antara lain dengan tidak mematuhi ketentuan
jam kerja dan tidak melakukan tugas pekerjaan sebagai juru

Utama Administrasi di PT.PLN (Persero) UJ Semarang, tetapi


lebih sering membantu tugas di Dinas Gangguan di PT. PLN
(Persero) UJ Semarang ;

lik

ah

d. Bahwa perilaku Tergugat tidak mencerminkan sebagai


pegawai yang bermartabat karena terbukti telah melakukan

ub

perjudian ;

e. Bahwa Tergugat mengetahui prosedur pasang baru dan

ka

penambahan daya serta ketentuan jam kerja, sehingga

ep

Tergugat menyadari bahwa perbuatan-perbuatannya yang

ah

merugikan Perusahaan merupakan Pelanggaran Disiplin


konsekuensinya ;

Pemeriksaan

dan

Berita

Acara

Evaluasi

on

Acara

Hal.4 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

Berita

gu

dalam

ng

9. Bahwa berdasarkan hasil pemeriksaan TP2DP sebagaimana tercantum

es

Pegawai yang dapat dijatuhi hukuman serta siap rnenerima

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 4

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia


maka

Penggugat

menetapkan

Pemeriksaan,

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Keputusan

General

Manager PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY

ng

No.305.K/462/GM DJTY/2005, tanggal 27 Desember 2005 tentang


Penjatuhan Hukuman Disiplin yang menjatuhkan hukuman disiplin
kepada Tergugat berupa Pemberhentian Tidak Dengan Hormat sebagai

gu

pegawai PT.PLN (Persero) karena terbukti secara sah dan meyakinkan


adanya perbuatan Tergugat yang melanggar Pasal 3 huruf a dan c angka
PT. PLN (Persero). No.225.K/0 I 0/DIR/2002

jis Keputusan Direksi PT.

PLN (Persero) No.029.K/010/DIR/2602, Keputusan Direksi PT. PLN

ub
lik

ah

1, Pasal 11 ayat (1) huruf b dan c, Pasal 26 ayat (2) Keputusan Direksi

(Persero) No.133.K/010/DIR/2000, dan Edaran Direksi PT. PLN (Persero)


No.003.E/012/DIR/2002 ;

am

10. Bahwa atas Keputusan General Manager PT. PLN (Persero) Distribusi
Jawa Tengah dan DIY No.305.K/462/GM DJTY/2005, tanggal 27

ep

Desember 2005 tentang Penjatuhan Hukuman Disiplin, Tergugat

ah
k

mengajukan keberatan kepada Direktur Utama PT. PLN (Persero) pada


tanggal 30 Desember 2005, dan telah ditindaklanjuti oleh Manajemen PT.

In
do
ne
si

PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY untuk menyampaikan

keberatan tersebut kepada Direktur Utama PT. PLN (Persero) dengan

A
gu
ng

surat No.002/462/DJTY/2006.R, tanggal 3 Januari 2006 ;

11. Bahwa pada tanggal 28 Maret 2006, Direktur Sumber Daya Manusia dan

Organisasi PT. PLN (Persero) menerbitkan Surat No.00023/46/DITSDM/


2006-R tentang prosedur penyelesaian PHK, yang berisi agar proses
penjatuhan hukuman disiplin dilingkungan perusahaan antara lain
didasarkan

pada

Undang-undang

No.2

Tahun

2004

tentang

lik

tanggal 14 Januari 2006 ;

12. Bahwa pada tanggal 24 April 2006, Deputi Direktur Pengembangan


Sistem Sumber Daya Manusia PT. PLN (Persero) mengeluarkan Surat

ub

ah

Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial yang berlaku efektif pada

No.00032/471/DDSDM/2006-R, yang berisi pengembalian berkas kasus

ka

PHK Tergugat dan agar diproses sesuai petunjuk dan Surat Edaran

ep

Direktur Sumber Daya Manusia dan Organisasi PT. PLN (Persero)

ah

No.00023/46/DITSDM/2006-DR, tentang prosedur penyelesaian PHK


13. Bahwa berdasarkan Surat Direktur Sumber Daya Manusia dan

ng

Organisasi PT. PLN (Persero) No.00023/46/DITSDM/2006-R dan Surat

on

Hal.5 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

Deputi Direktur Pengembangan Sistem Sumber Daya Manusia PT. PLN

es

(sebagaimana dimaksud dalam angka 11 gugatan ini) ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 5

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

(Persero) mengeluarkan Surat No.00032/471/DDSDM/2006-R, maka


diadakan perundingan bipartit antara Manajemen dengan Tergugat, yaitu

ng

tanggal 12 Mei 2006, 22 Mei 2006, 6 Juni 2006 dan 7 Juni 2006, dengan

hasil tidak ada kesepakatan antara kedua belah pihak mengenai


penyelesaian

PHK

Tergugat

sebagaimana

ditulis

dalam

Risalah

gu

Perundingan Bipartit tanggal 12 Mei 2006 dan 7 Juni 2006 ;

14. Bahwa dikarenakan tidak ada kesepakatan dalam perundingan bipartit,

ah

maka sesuai Undang-undang No.2 Tahun 2004, penyelesaian kasus


PHK Tergugat tersebut dilanjutkan dengan Mediasi di Dinas Tenaga
Kerja dan Transmigrasi Kota Semarang, dengan hasil tetap tidak ada

ub
lik

kesepakatan antara kedua belah pihak mengenai penyelesaian PHK


Tergugat, kemudian oleh pihak Mediator dibuat anjuran, sebagaimana

am

tertulis dalam Surat No.567/2339/2006, tanggal 23 September 2006 dan


Risalah Hasil Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial Melalui

ep

Mediasi Laporan No. 10/PHI/PHK/X/2006 tanggal 19 Okober 2006 ;

ah
k

Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut di atas Penggugat mohon kepada

berikut :

1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

In
do
ne
si

Pengadilan Hubungan Industrial Semarang agar memberikan putusan sebagai

A
gu
ng

2. Menyatakan sah dan berharga Keputusan General Manager PT. PLN


(Persero)

Distribusi

Jawa

Tengah

dan

DIY

No.305.K/462/GM.DJTY/2005, tanggal 27 Desember 2005 tentang


Penjatuhan Hukuman Disiplin yang menjatuhkan hukuman disiplin

kepada, Tergugat berupa Pemberhentian Tidak Dengan Hormat


sebagai pegawai PT. PLN Persero ;

3. Menyatakan Tergugat bersalah secara sah dan meyakinkan karena

lik

ah

terbukti telah melakukan pelanggaran disiplin pegawai, yakni melanggar


Pasal 3 huruf a dan c angka 1, Pasal 11 ayat (1) huruf b dan c, Pasal 26

ub

ayat (2) Keputusan Direksi PT. PLN (Persero) No.225.K/010/DIR/2000


jis Keputusan Direksi PT. PLN (Persero) No.029.K/010/DIR/2002,
Keputusan Direksi PT. PLN (Persero) No.133.K/010/DIR/2000, dan

ka

ep

Edaran Direksi PT. PLN (Persero) No.003.E/012/DIR/2002 ;

Menimbang, bahwa terhadap gugatan tersebut Tergugat mengajukan

ng

eksepsi yang pada pokoknya atas dalil-dalil sebagai berikut :

on

Hal.6 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

Bahwa gugatan yang diajukan oleh Ir. Purnomo Willy BS, selaku

es

4. Membebankan Tergugat membayar biaya yang timbul dalam perkara ini

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ah

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Halaman 6

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

General Manager PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa Tenyah dan DIY tidak
mempunyai

kualitas,

dikarenakan

Jabatan

General

Manager

dalam

ng

perusahaan perseroan bukanlah sebagai organ perseroan sehingga tidak


dapat mewakili perseroan guna melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK)

dengan pekerja (vide Undang-undang No.1 Tahun 1995 tentang Perseroan

gu

Terbatas) ;

Bahwa Legal Standing (kedudukan hukum) gugatan Penguggat dalam

perkara Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) adalah tidak memenuhi ketentuan

yuridis normatif Undang-undang No.13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan,

ah

yang seharusnya dan sepatutnya adalah permohonan penetapan akan PHK/

ub
lik

sebeIum melakukan PHK (vide Pasal 151 (3) Undang-undang No.13 Tahun
2003), serta tidak mencukupi ketentuan BAB IV Bagian Kesatu, Paragraf 1

am

tentang pengajuan gugatan ;

Bahwa terjadi Conflict of interest (benturan kepentingan) dalam

ep

perkara aquo, salah satu kuasa hukum Penggugat Sdr. Kunto Herwin Bono,

ah
k

SH, ST mempunyai dobel kapasitas yakni pada tanggal 12 Mei 2006 dan 22
Mei 2006 pada forum bipartit menjalankan kapasitas sebagai wakil dari pekerja

In
do
ne
si

dengan jabatan organisasi sebagai Wakil Sekretaris DPD Serikat Pekerja PT.

PLN (Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY dan pada saat gugatan ini

A
gu
ng

diajukan bertindak untuk dan atas nama pengusaha sebagai Penggugat ;

Menimbang, bahwa terhadap gugatan tersebut Tergugat telah

menyangkal dalil-dalil gugatan tersebut dan sebaliknya mengajukan gugatan


balik (rekonpensi) yang pada pokoknya atas dalil-dalil sebagai berikut :

Bahwa proses PHK yang dilakukan oleh Tergugat Rekonpensi adalah

sebagai berikut :

a. Didasarkan oleh fakta-fakta yang sengaja diformulasikan untuk

lik

ah

PHK, padahal nyata-nyata tidak mencukupi ketentuan peraturan


perusahaan ;

ub

b. Menjalankan otoritas penyidik dengan melakukan investigasi dan


penekanan-penekanan dalam pembuatan BAP ;
c. Tanpa meminta penetapan terlebih dahulu dari lembaga yang

ka

ep

diamanatkan oleh undang-undang ;

d. Menghentikan hak-hak pekerja dan menjalankan kembali hak-hak


Bahwa dengan kejadian dan tindakan hukum Tergugat Rekonpensi,

ng

maka Penggugat Rekonpensi menanggung akibat langsung berupa kerugian

on

Hal.7 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

baik materiil maupun immateriil, baik secara perorangan maupun secara

es

tersebut secara sewenang-wenang ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ah

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Halaman 7

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

keluarga (terjadi pada anak dan isteri) ;

Bahwa kerugian materiil berupa kenaikan penghasilan dan penghasilan

ng

lain-lain yang terlambat selama 10 tahun (sampai dengan usia pensiun yakni

56 tahun) Rp.12 juta x Rp.1,2 miliar, sedangkan kerugian immateriil sebesar


Rp.1 miliar, total Rp.2,2 miliar ;

gu

Bahwa untuk menjaga supaya gugatan rekonpensi aquo mempunyai

makna dan menjamin tanggung jawab hukum Tergugat Rekonpensi, maka

dengan ini Penggugat Rekonpensi mengajukan permohonan untuk dapat

diletakkan sita jaminan (conservatoir beslag) terhadap aset Tergugat

ah

Rekonpensi selaku Perusahaan Perseroan berupa sebidang tanah berikut

ub
lik

bangunan yang terletak dan dikenal sebagai Kantor PLN di Jalan Teuku Umar
Sebelah Utara

: Tanah dan Gedung Askes ;

Sebelah Selatan

: JI. Karangrejo ;

Sebelah Timur

: JI. Teuku Umar ;

Sebelah Barat

: Jalan Desa Karangrejo ;

ep

ah
k

am

No.47 Semarang dengan batas-batas :

Bahwa prosedur PHK dan perbuatan Tergugat Rekonpensi telah nyata-

In
do
ne
si

nyata bertentangan dengan hukum, maka sangat patut dihukum untuk


membayar dwangsom/uang paksa sebesar Rp.100.000,- (seratus ribu rupiah)

A
gu
ng

setiap hari kelalaian tidak mentaati putusan pengadilan yang telah mempunyai
kekuatan hukum tetap ;

Bahwa berdasarkan hal-hal tersebut di atas Penggugat Rekonpensi

mohon kepada Pengadilan Hubungan Industrial Semarang agar memberikan


Menerima gugatan Penggugat Rekonpensi untuk seluruhnya ;

Menyatakan Tergugat Rekonpensi melakukan perbuatan melawan

hukum ;
-

Menghukum
Penggugat

Tergugat

Rekonpensi

Rekonpensi

baik

lik

membayar

materiil

dan

kerugian

immaterii

kepada
sebesar

ub

ah

putusan sebagai berikut :

Rp.2.200.000.000,- (dua miliar dua ratus juta rupiah) ;

ka

Menetapkan meletakkan sita jaminan terhadap tanah dan bangunan

ep

kantor milik Tergugat Rekonpensi yang terletak di Jalan Teuku Umar


Menghukum Tergugat Rekonpensi membayar uang dwangsom sebesar

Rp.100.000,- (seratus ribu rupiah) setiap hari apabila lalai menjalankan

ng

putusan terhitung sejak putusan dinyatakan telah mempunyai kekuatan

on

Hal.8 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

hukum tetap (inkracht van gewijsde) ;

es

ah

No.47 Semarang ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 8

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Menghukum Tergugat Rekonpensi membayar biaya perkara ;

Apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon untuk diberikan

ng

putusan yang seadil-adilnya berdasarkan peradilan yang baik ;

Menimbang bahwa Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan

Negeri Semarang telah mengambil putusan, yaitu putusan No.53/G/2006/

gu

PHI.Smg, tanggal 22 Maret 2007 yang amarnya sebagai berikut :


DALAM EKSEPSI :

Menolak eksepsi Tergugat ;

Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

Menyatakan sah dan berharga Keputusan General Manager PT. PLN

ub
lik

ah

DALAM POKOK PERKARA :

(Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY No.305.K/462),GM.DJTY/2005

am

tanggal 27 Desember 2005 tentang Penjatuhan Hukuman Disiplin yang


menjatuhkan hukuman disiplin kepada Tergugat berupa Pemberhentian

ah
k

ep

Tidak dengan Hormat sebagai pegawai PT. PLN (Persero) ;


Menyatakan Tergugat bersalah secara sah dan meyakinkan terbukti telah
melakukan pelanggaran disiplin pegawai, yakni melanggar pasal 3 huruf

In
do
ne
si

(a) dan ( c ) angkat ( 1 ), pasal 11 ayat ( 1 ) huruf ( b ) dan ( c ), pasal 26


ayat (2) Keputusan Direksi PT. PLN (Persero) ;

Menghukum Tergugat untuk membayar biaya dalam perkira ini sebesar

A
gu
ng

nihil;

DALAM REKONPENSI :
-

Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

Menghukum Penggugat Rekonpensi untuk membayar biaya perkara ini


sebesar nihil ;

lik

K/PHI/2007 tanggal 27 Pebruari 2008 yang telah berkekuatan hukum tetap


tersebut adalah sebagai berikut :

Menolak permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi : SUGENG

ub

ah

Menimbang bahwa amar putusan Mahkamah Agung RI No.470

DARSONO tersebut ;
-

ka

Memperbaiki amar putusan Pengadilan Hubungan Industrial pada

ep

Pengadilan Negeri Semarang No.53/G/2006/PHI.Smg tanggal 22


Maret 2007 sehingga amar selengkapnya sebagai berikut;
Menolak eksepsi Tergugat ;

ng

Dalam Pokok Perkara :

es

Dalam Eksepsi :

on

Hal.9 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ah

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

Halaman 9

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

2. Menyatakan sah dan berharga Keputusan General Manager PT. PLN


(Persero)

Distribusi

Jawa

Tengah

dan

DIY

ng

No.305.K/462/GM.DJTY/2005 tanggal 27 Desember 2005 tentang


Penjatuhan Hukuman Disiplin yang menjatuhkan hukuman disiplin
kepada Tergugat berupa Pemberhentian Tidak Dengan Hormat sebagai

gu

pegawai PT. PLN (Persero) ;

3. Menyatakan Tergugat bersalah telah melakukan pelanggaran disiplin

ah

pegawai, yakni melanggar pasal 3 huruf (a ) dan ( c ) angka ( 1 ), pasal

11 ayat ( 1 ) huruf ( b ) dan ( c ), pasal 26 ayat ( 2 ) Keputusan Direksi


PT. PLN (Persero) No.225.K/010/Dir/2000 ;

ub
lik

4. Menghukum Penggugat untuk membayar kepada Tergugat ;


a. Hak-hak Kepegawaian Tergugat sesuai dengan peraturan

am

yang berlaku;

b. Uang pisah sebesar 15% x (16 x Upah/bulan) ;

ah
k

ep

Dalam Rekonpensi :

Menolak gugatan Penggugat Rekonpensi untuk seluruhnya ;


Membebankan biaya kepada Negara ;

In
do
ne
si

Dalam Konpensi dan Rekonpensi :

Menimbang, bahwa sesudah putusan yang telah mempunyai kekuatan

A
gu
ng

hukum tetap tersebut, yaitu putusan Mahkamah Agung

No.470 K/PHI/2007

tanggal 27 Pebruari 2008 diberitahukan kepada Pemohon Kasasi pada tanggal


7 Oktober 2008 kemudian terhadapnya oleh Pemohon Kasasi/Tergugat dengan
perantaraan kuasanya, berdasarkan surat kuasa khusus tanggal 14 Januari

2009 permohonan peninjauan kembali secara lisan pada tanggal 3 Maret 2009
mana ternyata dari akte permohonan peninjauan kembali No. 01/PK/2009/

lik

Pengadilan Negeri Semarang, permohonan mana disertai dengan memori


peninjauan kembali yang memuat alasan-alasan yang diterima di Kepaniteraan

ub

Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri tersebut pada tanggal


3 Maret 2009 ;

Bahwa bahwa tentang permohonan peninjauan kembali tersebut telah


diberitahukan kepada pihak lawan dengan seksama pada tanggal 8 April 2009

ep

ka

ah

PHI.Smg. yang dibuat oleh Panitera Pengadilan Hubungan Industrial pada

kemudian terhadapnya oleh pihak lawannya telah diajukan jawaban yang


Negeri Semarang pada tanggal 1 April 2009 ;

ng

Menimbang, bahwa oleh karena itu sesuai dengan pasal 68, 69, 71 dan

on

Hal.10 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

72 Undang-Undang No.14 Tahun 1985 sebagaimana yang telah diubah dengan

es

diterima di Kepaniteraan Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ah

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Halaman 10

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Undang-Undang No.5 Tahun 2004, permohonan peninjauan kembali aquo

beserta alasan-alasannya yang diajukan dalam tenggang waktu dan dengan

ng

cara yang ditentukan undang-undang, formal dapat diterima ;

Menimbang, bahwa Pemohon Peninjauan Kembali/Tergugat/Pemohon

Kasasi telah mengajukan alasan-alasan peninjauan kembali yang pada

gu

pokoknya sebagai berikut :


Dictum dan Pertimbangan Hukum Keputusan PN.

ah

1. Bahwa Majelis Hakim Pengadilan Hubungan Industrial Pengadilan


Negeri

Semarang

yang

memeriksa

Perkara

Nomor

53/G/2006/PHI.Smg (Judex Facti) telah menyatakan dalam Dictum

ub
lik

Keputusan PN sebagai berikut :


MENGADILI :

am

DALAM EKSEPSI :
a. Menolak Eksepsi Tergugat ;

ep

DALAM POKOK PERKARA :

ah
k

a. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;


b. Menyatakan sah dan berharga Keputusan General Manager PT. PLN

In
do
ne
si

(Persero) Distribusi Jawa Tengah dan DIY No.305.K/462/GM.DJTY /


2005, tanggal 27 Desember 2005 tentang Penjatuhan Hukuman
yang

menjatuhkan

A
gu
ng

Disiplin

disiplin

kepada

Tergugat

berupa

Pemberhentian Tidak Dengan Hormat sebagai pegawai PT. PLN


(Persero) ;

c. Menyatakan Tergugat bersalah secara sah dan meyakinkan terbukti


telah melakukan pelanggaran disiplin pegawai, yakni melanggar Pasal
3 huruf (a) dan (c) angka (1), Pasal 11 Ayat (1) huruf (b) dan (c), Pasal

lik

Dir/2000 ;

d. Menghukum Tergugat untuk membayar biaya dalam perkara ini sebesar


NIHIL ;

ub

ah

26 ayat (2) Keputusan Direksi PT. PLN (Persero) No.225.K./010/

Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;

Menghukum Penggugat Rekonpensi untuk membayar biaya dalam

ep

ka

DALAM REKONPENSI :

ah

perkara ini sebesar NIHIL ;

berdasarkan pertimbangan hukum sebagai berikut :

ng

1. Pemberhentian Tidak Dengan Hormat sebagai Pegawai

on

Hal.11 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

terhadap Tergugat telah mempunyai landasan hukum yang

es

2. Bahwa dictum Keputusan Pengadilan Negeri tersebut ditetapkan

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 11

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

kuat sebagaimana tertuang dalam Perjanjian Kerja Bersama


antara PT. PLN (Pesero) dan Serikat Pekerja PT. PLN

ng

(Persero) khususnya Pasal 34 jo Keputusan Direksi PT. PLN


(Pesero) No.225 K/010/Dir/2000 Pasal 11 ayat (1).c, sehingga

Penggugat dapat melakukan Pemutusan Hubungan Kerja

gu

karena telah melanggar aturan Disiplin Pegawai karena


Tergugat terbukti melaku-kan perjudian dan tidak membayar

biaya penambahan daya atas nama pelanggan Herlina serta


tidak

membayar

biaya

pemasangan

baru

atas

nama

ah

pelanggan Ny. Fx Sutar (v. Halaman 30 - 31 Salinan


2. Tergugat

juga

ub
lik

Keputusan Pengadilan Negeri);


melanggar

aturan

Disiplin

Pegawai

am

berdasarkan Perjanjian Kerja Bersama antara PLN (Pesero)


dan Serikat Pekerja PT. PLN (Persero) khususnya Pasal 34 jo

ep

Keputusan Direksi PT.PLN (Pesero) No. 225 K/010/Dir/2000

ah
k

Pasal 3 huruf a dan c angka (1), Pasal 11 ayat (1) huruf b dan

Pengadilan Negeri) ;

Dictum dan Pertimbangan Hukum Keputusan Kasasi.

In
do
ne
si

c, Pasal 26 ayat (2) (v. Halaman 32 Salinan Keputusan

A
gu
ng

3. Bahwa Majelis Hakim Agung pada Mahkamah Agung Republik


Indonesia yang memeriksa Keputusan Pengadilan Negeri ("Hakim
Kasasi) telah menyatakan dalam dictum Keputusan Kasasi sebagai
berikut :

MENGADILI :
1. Menolak

permohonan

kasasi

dari

Pemohon

SUGENG DARSONO;

pada

Pengadilan

lik

2. Memperbaiki amar putusan Pengadilan Hubungan Industrial

ah

Negeri

Semarang

Nomor

53/G/2006/PHI.Smg, tanggal 22 Maret 2007 sehingga amar

ub

Kasasi

selengkapnya sebagai berikut :


-

Menolak eksepsi Tergugat ;

ep

ka

DALAM EKSEPSI :

ah

DALAM POKOK PERKARA :

2. Menyatakan sah dan berharga Keputusan General Manager


PLN

(Persero) Distribusi

Jawa

Tengan

ng

PT.

dan

DIY

on

Hal.12 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

No.305.K/462/GM.DJTY/ 2005, tanggal 27 Desember 2005

es

1. Mengabulkan gugatan Penggugat untuk sebagian ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 12

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

tentang Penjatuhan Hukuman Disiplin yang menjatuhkan


disiplin

kepada

Tergugat

berupa

Pemberhentian

Tidak

ng

Dengan Hormat sebagai pegawai PLN (Pesero) (Keputusan


GM);

gu

3. Menyatakan Tergugat bersalah secara sah dan meyakinkan


terbukti telah melakukan pelanggaran disiplin pegawai, yakni

melanggar Pasal 3 huruf (a) dan (c) angka (1), Pasal 11 Ayat
(1) huruf (b) dan (c), Pasal 26 Ayat (2) Keputusan Direksi PT.

PLN (Persero) No. 225.K/010/Dir/2000 (Peraturan Disiplin

ah

Pegawai) ;

ub
lik

4. Menghukum Penggugat untuk membayar kepada Tergugat :


a. Hak-hak kepegawaian Tergugat sesuai dengan

am

peraturan yang berlaku ;

b. Uang pisah sebesar 15% x (16 x Upah/Bulan) ;

ah
k

ep

DALAM REKONPENSI :

Menolak gugatan Penggugat untuk seluruhnya ;


Membebankan biaya ke negara ;

In
do
ne
si

DALAM KOMPENSI DAN REKONPENSI :


4. Bahwa dictum Keputusan Kasasi tersebut ditetapkan berdasarkan
hukum

A
gu
ng

pertimbangan
menerapkan

hukum,

bahwa

Judex

namun

Hakim

Facti

tidak

Kasasi

salah

berpendapat

dalam
perlu

diperbaikinya Keputusan PN sepanjang hak-hak yang dapat diperoleh


oleh pegawai (Pemohon PK);

Pertimbangan Hukum Judex Facti dan Hakim Kasasi Telah Melanggar Hukum
atau Setidaknya Salah Dalam Menerapkan Hukum.

lik

Keputusan GM yang menyatakan PHK terhadap Pemohon PK adalah


sah dan berharga dengan alasan Pemohon PK (Tergugat) melakukan
pelanggaran

terhadap

Peraturan

Disiplin

Pegawai

sebagaimana

ub

ah

5. Bahwa dasar gugatan Termohon PK (Penggugat) adalah jelas yaitu

dimaksud dalam Perjanjian Kerja Bersama antara PT. PLN (Pesero)

ka

dan Serikat Pekerja PT. PLN (Persero) khususnya Pasal 34 jo

ep

Keputusan Direksi PT. PLN (Pesero) No. 225 K/010/Dir/2000 (v. Butir

ah

9 Posita Gugatan Termohon PK). Alasan ini dengan tegas juga telah
keputusannya (v. Halaman 30 s/d 32 Salinan Keputusan PN) ;

ng

6. Bahwa Judex Facti dalam menetapkan dictum Keputusan Pengadilan

on

Hal.13 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

Negeri dan Hakim Kasasi dalam menenetapkan dictum Keputusan

es

diterima dan dijadikan dasar bagi Judex Facti dalam mengambil

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 13

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Kasasi telah menggunakan pertimbangan pertimbangan hukum yang

melanggar hukum atau setidaknya salah dalam menerapkan hukum karena

ng

HANYA berpedoman pada ketentuan Pasal 11 Ayat (1) huruf (c)

Peraturan Disiplin Pegawai saja dan TIDAK MEMPERTIMBANGKAN


syarat dan prosedur pemutusan hubungan kerja yang dimaksud dalam

gu

ketentuan-ketentuan Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang


Ketenagakerjaan,

yang

mengatur

tentang

ketentuan

mengenai

ah

Pemberhentian Hubungan Kerja (PHK), sehingga Keputusan Pengadilan


Negeri dan Keputusan Kasasi patut dibatalkan karena bertentangan dengan
hukum, keadilan dan kebenaran ;

ub
lik

7. Bahwa Judex Facti dan Hakim Kasasi dalam mengambil keputusan


SEHARUSNYA mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut :

am

1. Menurut ketentuan Pasal 161 jo Pasal 151 (3) Undangundang No.13 Tahun 2003, mekanisme pemberhentian

ep

pegawai yang melanggar aturan dalam perjanjian kerja,

ah
k

perjanjian kerja bersama atau peraturan perusahaan harus


melalui tahapan-tahapan penegoran yang ditentukan dalam

In
do
ne
si

Pasal 161 dan akhirnya tindakan pemberhentian (pemutusan

hubungan kerja) HANYA dapat dilakukan SETELAH memperoleh

A
gu
ng

penetapan dari instansi yang berwenang i.c. Pengadilan Hubungan


Industrial ;

2. Dengan demikian sesungguhnya Pemutusan Hubungan Kerja

(PHK) terhadap Pemohon PK BARU DAPAT DILAKUKAN

SETELAH Termohon PK memperoleh penetapan untuk Pemutusan


Hubunaan Kerja dari Pengadilan Hubungan Industrial ;

3. Butir KELIMA Keputusan GM dengan tegas menyatakan

lik

ah

bahwa keputusan pemberhentian terhadap Pemohon PK


EFFEKTIF SEJAK TANGGAL 1 JANUARI 2006 ( v. Bukti P - 1) ;

ub

4. Keputusan Pengadilan Negeri yang kemudian dibenarkan oleh


Keputusan Kasasi telah menyatakan sah dan berharga

ka

Keputusan GM, sehingga keputusan Termohon PK

untuk

ep

melakukan PHK terhadap Pemohon PK EFFEKTIF TANGGAL I

ah

JANUARl 2006 DIKUKUHKAN oleh Judex Facti dan Hakim Kasasi ;


Kasasi ini, TERJADI PENETAPAN UNTUK PHK YANG
SURUT

(RETROAKTIF)

karena

ng

BERLAKU

upaya

on

Hal.14 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

Termohon PK untuk melakukan PHK terhadap Pemohon

es

5. Dengan Keputusan Pengadilan Negeri d an Keputusan

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 14

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

PK terhitung tanggal 1 Januari 2006 dengan Keputusan GM


DIKUKUHKAN oIeh Judex Facti dan Hakim Kasasi ;

ng

6. Langkah Judex Facti dan Hakim Kasasi ini sangat


bertentangan dengan ketentuan dalam Pasal 151 (3) Undang-

undang No.13 Tahun 2003 yang secara tegas menyatakan

ah

gu

bahwa:...........pengusaha
hubungan

kerja

hanya

dengan

MEMPEROLEH

dapat

memutuskan

pekerja/buruh

SETELAH

penetapan dari lembaga penyelesaian

perselisihan hubungan industrial" ;

7. Oleh karenanya Keputusan GM yang bertentangan dengan

ub
lik

ketentuan dalam Pasal 161 jo Pasal 151 (3) Undang-undang


No.13 Tahun 2003 itu menurut hukum patut ditolak ;

am

8. Bahwa benar Peraturan Disiplin Pegawai tersebut merupakan


kesepakatan yang mengikat para pihak dan harus ditaati oleh

ep

perusahaan dan pekerja/buruh (Termohon PK dan Pemohon

ah
k

PK) sesuai dengan ketentuan Pasal 1338 Kitab Undang-undang


Hukum Perdata, namun demikian kesepakatan (Perjanjian Kerja
TIDAK

BOLEH

BERTENTANGAN

ATAU

In
do
ne
si

tersebut

Bersama)

MELANGGAR ketentuan prinsip dan kaedah Public Order atau

A
gu
ng

ketertiban umum dalam Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003


tentang Ketenagakerjaan atau dengan kata lain kesepakatan kerja yang
dibuat

oleh

perusahaan

MENGESAMPINGKAN

dan

pekerja/buruh

TIDAK

DAPAT

Undang-undang Nomor 13 Tahun 2003

tentang Ketenagakerjaan ;

9. Bahwa sesungguhnya praktis Termohon PK TELAH MENGANULIR


MEMBATALKAN

SENDIRI

Keputusan

GM

tersebut,

lik

karena terbukti bahwa Termohon PK telah mengeluarkan surat-surat


atau dokumen-dokumen yang menunjukkan Pemohon PK:
MASlH SEBAGAI KARYAWAN PT. PLN (PERSERO)
DISTRIBUSI

ub

i.

ah

ATAU

JAWA

TENGAH

DAN

DIY

OLEH

ii.

TIDAK DIPUTUSKAN HUBUNGAN KERJANYA ATAU

ep

ka

TERMOHON PK atau setidaknya ;

ah

DI-BERHENTIKAN DENGAN TIDAK HORMAT, atau


TIDAK PERNAH MENDAPATKAN KEPUTUSAN GM ;

ng

Hal tersebut dikarenakan sejak dikeluarkannya Keputusan GM sampai

on

Hal.15 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

dengan diterimanya pemberitahuan Putusan Kasasi dari Juru Sita

es

iii.

setidaknya ;

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 15

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Pengganti Pengadilan Hubungan Industrial Pada Pengadilan Negeri


Semarang pada tanggal 7 OKTOBER 2008, Pemohon PK telah

ng

mendapatkan atau memperoleh hak-hak layaknya karyawan yang tidak


sedang diputuskan hubungan kerjanya, antara lain :

gu

a. Pemohon PK mendapatkan kenaikan gaji berkala,

sebagaimana diuraikan dalam Surat Keputusan GM

No. 0304.K/430/GM DTJY/2006, tanggal 5 JANUARI

2006 tentang Kenaikan Berkala Tahunan Gaji Dasar


Pegawai ( v. Bukti P-2);

ah

b. Dibayarkannya

kembali

hak-hak

kepegawaian

ub
lik

Pemohon PK sebagaimana diuraikan dalam Surat


General Manager No.148/44/ D.JTY/2006.R, tanggal

am

SEPTEMBER

Penangguhan

2006

Hak-Hak

tentang

Pembatalan

Kepegawaian

Sugeng

ep

Darsono (Pemohon Kasasi) (v. Bukti P-3);

ah
k

c. Pemohon PK mendapatkan kenaikan gaji berkala,


sebagaimana diuraikan dalam Surat Keputusan

In
do
ne
si

Manajer No. 0230.K/430/MAPJ SMG/2006, tanggal


12 DESEMBER 2006 tentang Kenaikan Berkala

A
gu
ng

Tahunan Gaji Dasar Pegawai ( v. Bukti P-4) ;

d. Pemohon PK mendapatkan kenaikan gaji berkala,

sebagaimana diuraikan dalam Surat Keputusan GM


No.

0604.K/430/GM

DJTY/2008,

tanggal

21

JANUARI 2008 tentang Kenaikan Berkala (v. Bukti


P-5) ;

e. Surat

Keterangan

Penghasilan

lik

ah

No.008.Skt/49/SDM/2008 bertanggal 29 Pebruari


2008 dari Supervisor SDM (v. Bukti P-6) ;

ub

f. Pemohon PK mendapatkan perincian penghasilan


sebagaimana diuraikan dalam Surat Keterangan

ka

Perincian Penghasilan No. /49/ SDM/APJ.SMG/2008

ep

bertanggal 26 AGUSTUS 2008 dari Asman SDM &

ah

ADM PLN (v. Bukti P-7) ;


mengajukan

pinjaman

ke

PT,

Bank

Rakyat

ng

Indonesia (Persero) Tbk sebagaimana diuraikan

on

Hal.16 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

dalam Surat Rekomendasi, tanggal 9 SEPTEMBER

es

g. Pemohon PK mendapatkan rekomendasi untuk

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 16

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

2008 dari Asman SDM & Administrasi (v. Bukti P-8) ;


h. Pemohon

PK mendapatkan

persetujuan

untuk

ah

gu

ng

menjadi Peserta Dana Pensiun PLN, sebagaimana


diuraikan dalam Surat Permohonan untuk Menjadi
Peserta Dana Pensiun, tanggal 10 SEPTEMBER
2008, yang telah diketahui oleh Pejabat Fungsi
Kepegawaian Asman SDM & ADM ( v. Bukti P-9) ;

10.Bahwa, Keputusan Judex Facti yang kemudian dikuatkan oleh

Keputusan Kasasi yang pada hakekatnya mengandung KESALAHAN

ub
lik

DALAM MENERAPKAN HUKUM kemudian telah digunakan oleh


Termohon PK SEBAGAI DASAR UNTUK SUNGGUH-SUNGGUH

am

MENGAKHIRI STATUS PEMOHON PK SEBAGAI PEGAWAI ( v.


Bukti

P-10).

HAL

INI

SUNGGUH-SUNGGUH

MENIMBULKAN

ep

KETIDAK ADILAN DAN BERTENTANGAN DENGAN HUKUM ;

ah
k

Menimbang, bahwa terhadap alasan-alasan peninjauan kembali tersebut


Mahkamah Agung berpendapat :

In
do
ne
si

Menimbang, bahwa alasan-alasan Peninjauan Kembali tidak dapat


dibenarkan karena tidak memenuhi pasal 67 huruf f Undang-undang No.5

A
gu
ng

Tahun 2004 yang telah dirubah dengan Undang-undang No.3 Tahun 2009

dimana tidak terdapat suatu kekhilafan atau suatu kekeliruan yang nyata dan
Judex Yuris telah tepat dan benar dalam pertimbangan hukum serta dalam
putusannya ;

Menimbang,

bahwa

berdasarkan

pertimbangan

di

atas,

maka

permohonan peninjauan kembali yang diajukan oleh Pemohon Peninjauan

lik

Menimbang, bahwa oleh karena nilai gugatan dalam perkara ini di bawah
Rp.150.000.000,- (seratus lima puluh juta rupiah), maka pihak-pihak yang

ub

berperkara tidak dikenakan biaya perkara dan berdasarkan Pasal 58 Undangundang No.2 Tahun 2004 biaya perkara dibebankan kepada Negara ;
Memperhatikan pasal-pasal dari Undang-undang No.2 Tahun 2004,

ep

Undang-undang No.4 Tahun 2004, Undang-undang No.14 Tahun 1985


sebagaimana yang telah diubah dan ditambah dengan Undang-undang No.5
serta peraturan perundang-undangan lain yang bersangkutan ;
MENGADILI:

ng

on

Hal.17 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

Menolak permohonan peninjauan kembali dari Pemohon Peninjauan

es

Tahun 2004 dan perubahan kedua dengan Undang-undang No.3 Tahun 2009

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

ik

ah

ka

ah

Kembali : SUGENG DARSONO tersebut harus ditolak ;

Halaman 17

ep
u

hk
am

Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

In
do
ne
si
a

putusan.mahkamahagung.go.id

Kembali : SUGENG DARSONO tersebut ;

Membebankan biaya perkara kepada Negara ;

ng

Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Mahkamah

Agung pada hari: Rabu, tanggal 24 Juni 2009 oleh H. Dirwoto, SH., Hakim
Agung yang ditetapkan oleh Ketua Mahkamah Agung sebagai Ketua Majelis,

gu

H. Buyung Marizal, SH, dan Dwi Tjahyo Soewarsono, SH, Hakim-hakim


Ad.Hoc PHI sebagai Anggota, dan diucapkan dalam sidang terbuka untuk

umum pada hari itu juga oleh Ketua Majelis beserta Hakim-hakim Anggota

ah

tersebut dan dibantu oleh Endah Detty Pertiwi, SH, MH., Panitera Pengganti

ub
lik

dengan tidak dihadiri oleh para pihak ;

am

Hakim-hakim Anggota :

Ketua :

ttd/

ttd/

H. Dirwoto, SH.

ep

H. Buyung Marizal, SH.

ah
k

ttd/

In
do
ne
si

Dwi Tjahyo Soewarsono, SH.

A
gu
ng

Panitera Pengganti :
ttd/

Endah Detty Pertiwi, SH, MH.,


Untuk Salinan
Mahkamah Agung RI
Atas Nama Panitera

lik

ah

Panitera Muda Perdata Khusus

ub

Rahmi Mulyati, SH., MH.

es
on

Hal.18 dari 18 hal.Put.No.039PK/Pdt.Sus/2009

In
d

gu

ng

ah

ep

ka

Nip. 040 049 629

ik

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318)

Halaman 18

Anda mungkin juga menyukai