Anda di halaman 1dari 1

CARDIAC DISEASE SCREENING FOR RISKY POPULATION

LATAR BELAKANG
Sejalan dengan semakin tingginya taraf hidup dan usia harapan hidup orang
Indonesia semakin banyak juga kasus kematian akibat serangan jantung. Gaya
hidup masyarakat urban yang sibuk dan makanan cepat saji serta kurangnya
kebiasaan olahraga membuat penyakit jantung mulai merambah masyarakat usia
produktif.
Penatalaksanaan penyakit jantung coroner saat ini semakin canggih tetapi perlu
didukung dengan usaha deteksi dini untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

TUJUAN
Memasyakatkan deteksi dini penyakit jantung pada golongan masyarakat usia
produktif dan selanjutnya bias meningkatkan utilitas sarana dan prasarana
pemeriksaan jantung yang ada di RS Jantung Jakarta.

SASARAN
1. Penduduk usia produktif yang menempati posisi tertentu di perusahaan.
2. Penduduk usia produktif yang merupaka anggota komunitas otomotif, hobby
dll
3. Pensiunan lembaga tertentu yang menyediakan pemeriksaan deteksi dini
jantung.

PEMASARAN
Sosialisasi dan penawaran deteksi dini oenyakit jantung dilakukan melalui :
1. Health Talk di perusahaan melalui penawaran program Cardiovascular
Prevention Program
2. Health Talk di kalangan komunitas otomotif, hobby, arisan, pensiunan
3. Simposium untuk masyarakat awam
4. Publikasi artikel tentang penyakit jantung di media sosial online

Anda mungkin juga menyukai