Anda di halaman 1dari 4

Contoh surat lamaran kerja - Hal paling penting saat kita akan melamar pekerjaan

di sebuah perusahaan atau instansi adalah surat lamaran kerja, Dimana surat lamaran
kerja ini berisikan sebuah permohonan agar kita bisa menjadi bagian atau karyawan di
tempat yang kita inginkan, untuk itu sangatlah penting dalam membuat surat lamaran
kerja tersebut tidak boleh ada kesalahan dalam penulisan sedikitpun.
Dalam menulis surat lamaran kerja tidak boleh menggunakan bahasa yang tidak sesuai
dengan EYD, sebab sebuah teori mengatakan bahwa kepribadian seseorang bisa di baca
dari jenis tulisannya, jadi gaya penulisan merupakan salah satu faktor penentu akan di
terima atau tidak, dan selain itu kerapian tulisan juga harus di perhatikan.
Sebelum menulis kemudian mengirim surat lamaran kerja ke tempat atau
perusahaan yang kita inginkan, ada beberapa hal yang harus di perhatikan agar surat
lamaran kerja yang kita buat dan kita serahkan bisa menjadi pertimbangan di tempat
kita melamar pekerjaan, dan hal hal yang harus di perhatikan dalam menulis surat
lamaran kerja tersebut diantaranya adalah

Bahasa Penulisan - Seperti yang saya terangkan di atas bahwa bahasa yang di
gunakan dalam menulis surat lamaran kerja harus sesuai EYD, jadi bahasa dalam
menulis surat lamaran kerja harus benar benar di perhatikan, sopan dan teratur.

Persyaratan Dari Instansi/Lembaga - Sebelum tempat anda melamar


pekerjaan menindak lanjuti surat lamaran kerja anda, hal yang juga akan di perhatikan
adalah persyaratan dari tempat anda melamar pekerjaan tersebut, jadi lengkapi dulu
persyaratannya baru ajukan surat lamaran kerja anda.

Keahlian Anda

- Jika anda merasa memiliki keahlian khusus dalam sebuah


bidang, maka bisa anda menyertakan keahlian tersebut di dalam surat lamaran kerja
sebagai daya tarik, tapi jangan terlalu berlebihan karena akan terkesan anda sedang
menyombongkan diri, malah bisa berakibat fatal.

Di Ketik/Tulis Tangan - Dalam hal ini anda bisa menulis surat dengan cara
di ketik, tapi saya lebih menyarankan anda agar surat lamaran kerja di buat
menggunakan tulisan tangan, jadi tulislah serapi mungkin.
Itulah beberapa hal yang harus anda perhatikan sebelum membuat surat lamaran kerja,
dan berikut adalah contoh surat lamaran pekerjaan yang bisa anda gunakan

Contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar


Contoh
Kepada

Surat
Yth.

Bapak/Ibu

Lamaran
Pimpinan

Kerja
PT.Maju

1
Mundur

Jl.
Hal

Kenari

No.2
Denpasar

Lamaran

Pekerjaan

Dengan
Yang

hormat,

bertandatangan

di

Nama
Tempat,
Tanggal
Lahir
Usia
Pendidikan
Terakhir

Alamat Asal
Domisili
Telepon

bawah
ini:
:
Guntur
Menyambar
:
Denpasar,
16-April-1990
:
21
tahun
:
SMKN
1
DENPASAR
Mahasiswa STIKOM DENPASAR
: Kelurahan Padang Sambean
: Jl.Ahmad Yani No. 07
:
085737xxxxxx

Berdasarkan Info Kerja yang dimuat di Majalah Bali Post Edisi Kamis 3 Nop 2014,
saya bermaksud mengajukan lamaran kerja pada perusahaan yang Bapak/Ibu
pimpin untuk menempati posisi sebagai karyawan. Dengan bekal kemampuan yang
saya miliki diantaranya mampu mengoperasikan komputer,Teknisi Komputer,
Troubleshooting Hardware,Instalasi Hardware dan Software, Microsoft Word,Exel
dan lain-lain. Saya dapat bekerja keras, rajin dan jujur, dapat bekerja secara mandiri
maupun
tim.
Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan beberapa berkas sebagai berikut:
1.
Foto
Copy
Ijazah
terakhir
2.
Daftar
Riwayat
Hidup
3.
Foto
Copy
KTP
4.
Foto
ukuran
3
x
4
=
2
lembar
5.
Sertifikat
Ketrampilan
Khusus
Demikian surat permohonan pekerjaan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.
Besar harapan saya untuk dapat diterima di perusahaan yang Bapak / Ibu pimpin.
Atas
perhatiannya
saya
ucapkan
terima
kasih.
Denpasar,

14

Feb

Hormat
(

Contoh
Hal

Guntur

Surat
:

2015
Saya

Menyambar

Lamaran
Lamaran

Kerja

2
Pekerjaan

Kepada
Manajer
PT.
Jl.

Sukar
Gatsu

Yth.,
Industri
Maju
Barat
Denpasar

Dengan
hormat,
Sesuai dengan penawaran lowongan pekerjaan dari PT. Sukar Maju, seperti yang
termuat di harian Bali Post tanggal 3 Januari 2015. Saya mengajukan diri untuk
bergabung
ke
dalam
Tim
Marketing
di
PT.Sukar
Maju.
Data
singkat
saya,
seperti
berikut
ini.
Nama
Tempat, Tanggal Lahir
Usia
Pendidikan
Terakhir
Alamat Asal
Domisili
Telepon
Email

:
:

:
Guntur
Menyambar
Denpasar, 16 April 1990
:
21
tahun
STIKOM
DENPASAR
(S1)
: Kelurahan Padang Sambean
: Jl.Ahmad Yani No. 07
:
085737xxxxxx
:
petirguntur@gmail.com

Saya memiliki kondisi kesehatan yang sangat baik, dan dapat berbahasa Inggris
dengan baik secara lisan maupun tulisan. Latar belakang pendidikan saya sangat
memuaskan serta memiliki kemampuan manajemen dan marketing yang baik. Saya
telah terbiasa bekerja dengan menggunakan komputer. Terutama mengoperasikan
aplikasi paket MS Office, seperti Excel, Word, Acces, PowerPoint, OutLook, juga
internet,
maupun
surat-menyurat
dalam
Bahasa
Inggris.
Saat ini saya bekerja sebagai staff Marketing di PT. Malas Maju. Saya senang
untuk belajar, dan dapat bekerja secara mandiri maupun dalam tim dengan baik.
Sebagai
2.

3.

1.
Foto
4.

bahan
copy
Foto

pertimbangan,
saya
lampirkan
:
Daftar
Riwayat
Hidup.
ijazah
S-1
dan
transkrip
nilai.
copy
sertifikat
kursus/pelatihan.
Pas
foto
terbaru.

Saya berharap Bapak/Ibu bersedia meluangkan waktu untuk memberikan


kesempatan wawancara, sehingga saya dapat menjelaskan secara lebih terperinci
tentang
potensi
diri
saya.
Demikian surat lamaran ini, dan terima kasih atas perhatian Bapak/Ibu.
Hormat
(

Guntur

saya
Menyambar)

Itulah 2 contoh surat lamaran pekerjaan yang bisa anda jadikan contoh jika anda

ingin membuat surat lamaran kerja, dan semoga contoh surat lamaran kerja di atas
bermanfaat sehingga anda bisa mendapat pekerjaan di tempat yang anda inginkan.

Anda mungkin juga menyukai