Anda di halaman 1dari 6

9/21/2016

HOME

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim

ARSITEKTURMINIMALIS

RUANGTIDUR

R.KELUARGA

RUMAHMINIMALIS

RUANGTAMU

RUANGMAKAN

KATEGORI

DAFTARISI

DAPUR

KAMARMANDI

TANGGA

Searchhere....

konsultasi&pemesanan
jasadesainrumah

Homedesain6StrategiDesainRumahBiayaMurah
8JUN2013

6StrategiDesainRumahBiayaMurah
Untuk kalangan tertentu membangun
rumah

terasa

begitu

berat.

Sementara kebutuhan untuk memiliki


rumah terasa begitu mendesak.
Terutama bila anda yang masih
tinggaldiPondokMertuaIndah

Katakata sindirian dari ibu mertua


tentunya membuat kuping anda
panas, wajah memerah serta hati
mendidih..
Meskidiucapkandenganhalustetapiterasatajammerobekhati.Danharga
diri anda pun jatuh ke dasar jurang yang paling dalam. Mata berkunang
kunangduniapunterasabegitugelap...hehehe..terlalulebayya.
Tapiapadaya,uangtabungandirasabelumcukupuntukmembangunrumah

SEKAPURSIRIH

seperti rumahrumah di Pondok Indah. Anda tak perlu putus asa, buang
jauhjauhniatandauntukmenenggakracunserangga.

www.gambarrumahminimalis.org
adalah situs jasa desain arsitektur
rumahminimalissecaraonline.

Rumahyangbagusdanbaikbukanberartiharusmahaldanmewah.
Sangat mungkin rumah dengan biaya murah menghasilkan rumah yang
bagus,baikdansehat,sertamenarik.
Tetapi butuh perencanaan berupa desain yang strategis serta perhitungan

yangmatanguntukmewujudkanrumahmurahimpiananda.

artikelterlaris
Berikutini6strategidesainrumahdenganbiayamurah,antaralain:
1.BentukRumahYangSederhana
2.EfisiensiUkuranRuangRuang

StandarFee/Harga/BiayaJasaArsitek
2014

3.EfisiensiStruktur

DenahRumahMinimalisType36

4.PenggunaanMaterialLokal

6StrategiDesainRumahBiayaMurah

5.MemanfaatkanMaterialBekas

10DesainRuangTidurMungilUntuk
RumahKost

6.MetodeTanpaFinishingatauMaterialEkspose

DenahRumahMinimalis2LantaidiLahan
Memanjang
Strategistrategidesainrumahmurahtsb.disusunberdasarkanpengalaman
saya dan ditambah beberapa masukan dari rekanrekan arsitek lainnya.
Seperti arsitek Yu Sing yang terkenal sebagai arsitek rumah murah.. tapi
Berikutdibawahinipenjabarannya.

DesainDenahRumahMinimalisDiLahan
Sempit

1.BentukRumahYangSederhana.

Bentuk rumah yang berlekuklekuk tentunya akan mengakibatkan struktur

artikelmenarik
MemanfaatkanSisaPotonganKeramik
Lantai

banyakdanpengerjaannyapunyanglebihrumit.

DesainFasadeRumahMinimalisdiGowa

Rumah berbentuk kotak akan memungkinkan desain bentuk atap yang


sederhana. Seperti atap bentuk perisai dan pelana , serta atap miring satu
arah. Bentuk atap pelana lebih murah dibandingkan atap perisai bila
menggunakanmaterialyangsama.
Desain rumah minimalis yang sedang tren di Indonesia pada dasarnya
mengadopsibentukkotakyangsederhanaini.

InginUpDate
artikelterbarukami..?!
Silahkanbergabungdengan
fanpagefacebook

RumahMinimalisLover

PrinsipDasarDesainDapurModern

yang berlekuklekuk juga. Akibatnya membutuhkan material yang lebih


Usahakanruangruangdidalamnyajugaterbagisecarasimetrisdanteratur.

Terminologi 'rumah minimalis' kami


terjemahkan melalui desain yang
efisien, murah terjangkau, hemat
energi, berdasarkan kearifan lokal
nusantara (local wisdom), dan
mengedepankan aspek estetika atau
keindahan.
BacaselanjutnyaAboutMe

DesainDenahRumahMinimalis2Lantai
CaraMemilihWarnaCatRumahMinimalis

tekukanataubelokan.

Prinsip desain arsitektur kami lainnya


adalah desain arsitektur yang
berwawasan lingkungan (environment
friendly).

GambarFasadRumahMinimalis2Lantai
diLahanMemanjang

bukan'rumahmurahan'loch!

Usahakandesainmassarumahdenganbentukkotaksimetristanpabanyak

Kami mendesain berdasarkan kaidah


kaidaharsitekturbaikestetikamaupun
fungsidankekokohanbangunan.

3HalYangMempengaruhiArsitektur
RumahMinimalis
7HalPentingPersiapanMembangun
RumahSendiri
DenahRumahMinimalisModernBekasi
RumahJogloMinimalisVillaResort

2.EfisiensiUkuranRuangRuang.

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

1/6

9/21/2016

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim

Jangan membuat ruangruang yang terlalu besar. Karena ruang yang


berdimensi besar akan membutuhkan biaya yang lebih besar pula.
Sesuaikanlahruangdengankebutuhandandanayangandamiliki.
Ruang tidur yang akan ditempati oleh 1 orang tentunya tidak perlu dibuat
sebesarruangtiduruntuk2orang.
Ruang tidur kapasitas 1orang tersebut dapat dilengkapi dengan ranjang
bertingkatsehinggakamartersebutdapatmenampung2orang.
Kamar mandi tidak perlu terlalu luas, cukup hanya berukuran 1,5x1,8 m
berisikakusdanshowermandi.
Dibandingkan bak mandi penggunaan shower akan dapat menghemat
penggunaanair,dansecaralangsungdapatmenghematpenggunaanlistrik.
Ketinggian dinding dari lantai sampai plafon atau sampai beton lantai 2
cukup berkisar ketinggian 2,53 m saja. Semakin tinggi dinding akan
membutuhkan material yang semakin banyak. Struktur pondasi harus lebih
besardankolomdindingakanlebihpanjang.

3.EfisiensiStruktur.
Besaranbiayayangharusdikeluarkanuntukstruktursebuahrumahsangat
besar, yaitu sekitar 5060% dari total keseluruhan biaya pembangunan
rumah.Darimulaistrukturpondasi,kolombalok,lantaisertarangkaatap.
Penghematan biaya struktur berkaitan dengan efisiensi dimensi dan sistem
struktur.
Efisiensi struktur ini dapat dihasilkan oleh perhitunganperhitungan yang
dilakukanolehtenagaahlistruktur.
Seorang ahli struktur dapat memilih dan menentukan sistem struktur yang
sederhanadanmurah,tapitentunyakekokohanrumahtetapterjamin.
JASADESAINRUMAH BIAYADESAINRUMAH

Misalnya atap dengan penutup asbes (yang tidak mengandung zat


berbahaya asbestos) hanya membutuhkan balok gording tanpa usuk
maupun reng. Karena bobot keseluruhannya yang ringan sehingga struktur
pendukung dibawahnya dapat dibuat lebih kecil dibandingkan dengan atap
genteng. Akibat pemilihan material yang murah serta sistem struktur yang
lebih efisien serta berbobot ringan maka akan menghasilkan biaya yang
murah.
Tanpa perhitungan ahli struktur kemungkinan terjadi pemborosan biaya
struktur.
Meminimalkan dimensi struktur tanpa perhitungan tentunya akan beresiko
terhadapkekokohanrumahanda.
Sering terjadi pemborosan struktur beton akibat jumlah besi beton yang
terlalubanyak
Sebaliknya banyak juga struktur beton yang riskan akibat pembesian yang
jauhdibawahstandarminimal.

4.MenggunakanMaterialLokal.
Gunakanlahmateriallokalyangmudahdidapatsekitarlokasianda.
Tentunya

penggunaan

material

lokal

akan

menekan

biaya

transportasi.Semakindekattentuongkosnyasemakinmurah.
Kenalidanpelajaripotensidaerahanda.Kemungkinanbanyakproduklokal
dan material alam yang dapat anda gunakan sebagai material bangunan.
Contohnyasepertibambu,kayukelapa,batako,gentengdll.
Bambu dapat anda gunakan sebagai bahan bangunan. Tentunya setelah
bambu melewati proses pengawetan. Bambu yang telah diawetkan akan
mampubertahanselama25tahun.
Proses pengawetan bambu ini cukup sederhana sehingga dapat anda
lakukansendiri.

5.MemanfaatkanMaterialBekas.
Material bekas dengan kondisi yang masih baik tentunya dapat anda
gunakankembali.Harganyapunakanlebihmurahdibandingkanyangbaru.
Potongankeramiksisa,gentengbekas,sengbekaspagarproyek,dankayu
bekasstegerbekistingdapatandabeliuntukdigunakankembali.
Dibeberapa daerah banyak ditemukan penjual material konstruksi bekas
sepertikusenpintudanjendela,genteng,bakmandi,tangkiair,kloset,dll.
Butuhidedankreatifitasdalammenggunakandanmemperlakukanmaterial
bekastersebutsehinggaakanterlihatmenariksaatdikomposisikanmenjadi
sebuahrumah.

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

2/6

9/21/2016

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim

6.MetodeTanpaFinishingatauEksposeMaterial.
Metode ini awalnya bermaksud untuk menonjolkan secara visual wujud
aslinya sebuah material tanpa ditutupi oleh elemen lain. Karena secara
visualmemilikikaraktertertentuyangcukupbagusatauunik.
Misalnya permukaan beton yang kasar tanpa dihaluskan oleh acian dan
tanpadicat.
Metodepengeksposaninidapatmemangkasbiayafinishingbangnanrumah.
Dindingbatakoyanghanyadiplesterdandenganteknikaciankhususakan
terlihatmenariktanpaharusdicatsehiggamenghematbiaya.
Atau dinding bata merah yang ekspose tanpa plesteran dengan susunan
rapihdapatdijadikanalternatiflainnya.
Untuk rumah berlantai 2 dengan lantai beton tak perlu menggunakan
plafond,biarkansajabetonlantai2tersebuttereksposedarilantai1.
Lantai semen biasa dengan acian berwarna tanpa penutup keramik dapat
jugaandaterapkan.
Selamalantaiitubersih,kuatdansehat.Kenapatidak?!
Tentunya beberapa strategi desain rumah murah tersebut membutuhkan
perencanaan dan desain yang matang serta penggunaan material yang
tepat.Sehinggasaatprosespembangunantidakterjadiperubahan.Karena
setiapperubahanyangdisertaipembongkaranberujungpadapembekakkan
biaya.
Jangan ragu untuk menggunakan jasa arsitek dan ahli struktur. Walaupun
anda akan mengeluarkan biaya tertentu, tetapi hasilnya justru akan

JASADESAINRUMAH BIAYADESAINRUMAH

menghematkeseluruhanbiaya.

Sebuah kekeliruan bila anda berpendapat arsitek hanya dibutuhkan untuk


bangunan rumah mewah saja. Sesungguhnya rumah dengan biaya minim
atau murah sangat membutuhkan perencanaan dan desain dari seorang
arsitek.
Masihbanyakkokarsitekdanahlistrukturyangbaikhatidantidaksombong
sertabersediadibayardibawahstandar.

Akhirkata.."Rumahmertuamemangtidakseindahrumahanda!"

Postedbyrumahminimat02:17 19commentsLabels:desain

RumahMinim
Penulismerupakancofounderrumahminim
Selainberarsitekturdanberkesenianpenulisjugaaktif
sebagaiblogger.Silahkanmenambahkanpenulisdi

ArtikelTerkait:desain
6StrategiDesainRumahBiayaMurah
4FaktorUtamaYangMendasariDesainSebuahRumah
10CaraMudahMerubahRumahMenjadiBerkonsepMinimalis
RuangTidurMinimalis:SebuahIdeMenarik!
DesainEleganRumahMinimalisBerlantai2

SOSIALISASIKANARTIKELINI:

1 9 K O M E N TA R :

rejekikambing

8Juni201321.34

Menariksekaliulasannya,sayasetujusekalidenganpernyataan
rumahygbaiktidaksealumewahdanmahal'.
Segalasesuatutergantungdesainnya.
Balas

Hapus

HendraHacc

8Juni201322.07

Mantapganulasannya,jdnambahpengetahuansayanih.Makasih
ataskunjungannya.*HappyBlogging*
http://haccfiles.blogspot.com
Balas

Hapus

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

3/6

9/21/2016

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim

rumahminim

9Juni201312.51

rejekikambing&HendraHacc:
Terimakasihataskunjungannya..suksesselaluuntukandaberdua.
Balas

Hapus

Balasan

rejekikambing

14Juni201303.52

Suksesjgbuatrumahminimalis
Hapus

Balas

Hendralesmana

19Juli201322.03

ma,afsaymautnybrapakhkisrnbiayauntukbangunrumah
murah/sedrhana
trimksh
Balas

Hapus

Balasan

rumahminim

21Juli201317.39

JASADESAINRUMAH
BIAYADESAINRUMAH
PakHendraLesmana.
Untukkisaranhargaatauestimasibiayarumahmurah
atausederhanatergantukspesifikasimaterialyang
digunakan.
Untukspesifikasisepertidiartikeliniberkisar11,5juta
per/m2.
Terimakasihataskunjungannya.
Hapus

nashwaeyj

11Oktober201318.44

Sayarencanamobikinrumah7x6,uangcuma
sedikit,takutgkcukup..inginya2lt.Ataprumahmo
dijadiinlantaiatas...Adasarankhususgk?Terimaasih
rumahminim..
Hapus

rumahminim

14Oktober201314.29

NashwaEyj..untuksarankhusustergantungdesain
arsitekturnya.
Kamitidakbisamemberikansaranygspesifik,krnkami
tidaktahupersisdesainrumahandasepertiapa.
Penjelasandiatashanyabersifatumumsaja.
Terimakasihataskunjungannya
Hapus

BundaeNizam

1Mei201616.11

Masklotanahnyacuma6ubinkira2bisadibiking
Hapus

Balas

agungdeha

17Juni201414.12

berapakisaranhargakalausayamemintaAndauntuk
mendesainkanrumah?
Balas

Hapus

Balasan

rumahminim

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

4/6

9/21/2016

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim
18Januari201518.53

MaksudpakAgungDehaharga
bangunanataubiayadesainya..?
Untukbiayadesainbisadibacadilinkberikutini:
http://www.gambarrumahminimalis.org/p/biayajasa
desainrumah.html
Hapus

BundaeNizam

1Mei201616.15

Masgmnklotanahnyacuma6ubinkira2bisadi
bangunrumahsederhanasepertiitug,klobstotal
ongkosnyaberapa?alamatsydidaerahcilacap
Hapus

Balas

Ermasagussetiawan

18Januari201516.13

thaks
Balas

Hapus

Balasan

rumahminim

18Januari201518.54

Terimakasihataskunjungannya.

JASADESAINRUMAH BIAYADESAINRUMAH
Hapus

Balas

pithoer

2Agustus201516.00

JualBatuBataMerahBerkualitassepertiperumahanElitepakai
khassentrapengrajinbataADIPALACILACAP
Harga:@Rp.370,
(Hargaditempatkamipertanggal9Juni2013)
Ongkoskirimsilahkannegosiasikanviatelepon
Ukuran:20x9,5x4cm
Stock:2.000.000bata
MinimumOrder:700010000batatiaptruk.
Biasasupplytoko2bangunandanproyek2perumahandi
PurwokertodansekitarnyahinggaPekalongandanTegaldengan
tigaarmadatrukyangdimodifikasikeren2sehinggaprestigeanda
terjagadenganmenerimapengirimandenganarmadakami.
Untukinformasidannegosiasiharga,hubungi:
IbuSuparti
Hp.085385847897
PinBB:5175544E
Alamat:Jl.PisangNo.28
RW/RT04/05Kel.Adipala
Kec.AdipalaKab.Cilacap
JAWATENGAH
Balas

Hapus

DeveloperRumah

3September201513.21

SelamatSiang,
Kamidariperusahaanpropertiinginmengajakteman2bloggeryang
punyablogpribadi,untukmelakukanpaidreview
untukteman2yangberminatmelakukanpaidreviewdanmemiliki
nichesbb:
rumah
desainrumah
berita
properti
arsitek
dekorasi
atauyangberhubungandengannichediatas.
kitaakanmenawarkanmulaidarirp.100rbu500rbu/blogpost
tergantungkualitasblognyadenganjumlahkatamin.400kata.
danmencantumkanminimal1linkkesitusyangkitaminta.

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

5/6

9/21/2016

6StrategiDesainRumahBiayaMurah|rumahminim

blogharusmemilikimin.pr1danberumurmin.1tahunbknfree
blog.
yangberminatsilahkanPMkeinboxataukirimemail:
developerrumahku@gmail.com
Balas

Hapus

Balasan

BundaeNizam

1Mei201616.13

Maksudnyapak,maafsykurangbegitujelas
Hapus

Balas

ineztw

25November201510.54

Senengbacaulasannya...
Kebetulanmmgberencanabikinrumahdidesadgdesignminimalis
tpmenarik.
Dgmengeksposmaterial2sepertinyaakanterlihatsmakinmenarik.
Balas

Hapus

Unknown

25November201512.56

JASADESAINRUMAH
BIAYADESAINRUMAH
Terimkasih..Sngatmmbantu..Maafnisekaliantanya...Syapngin
bngunrumahtpdgnbagianbawahitupkebatacmastengahy.Ke
atasypakeasbestembok/ppan..Sayapnginad3kmartidur.ruang
tamunkluargajdsatu.1kmrmndi.Ndapur..Bgiandalambuat
sekatkamar2atruangansyapkeppan..Kira2brpabiayanyay..
Syacmpnyamodalsedikit...Syaddaerahrawalotepatya
banyumas..Terimakasihmohonkshsaran..
Balas

Hapus

rumahminimmengucapkanterimakasihataskunjungannya.
Terutamabilaandabersediameninggalkankomentar,sekedarbertanya,
ataumemberikankritikyangmembangun.
Bilaandainginmeninggalkanlink,silahkanmenggunakanpilihanOpenID.
Mohonmaafbila,andamenyertakanlinkaktifdalamboxkomentarmaka
akanterhapussecaraotomatis.

MasukkankomentarAnda...

Berikomentarsebagai:

Publikasikan

Unknown(Google)

Keluar

Beritahusaya

Pratinjau

Langganan:PoskanKomentar
PostingLebihBaru

HOME

PostingLama

RSS

LINKPARTNER

TOP

Copyright2016rumahminimPoweredbyBLOGGER

http://www.gambarrumahminimalis.org/2013/06/desainrumahmurah.html

6/6

Anda mungkin juga menyukai