Anda di halaman 1dari 4

Struktur umum laporan / makalah

Komunikasi
Ilmiah / Teknis
Hendra Grandis
Program Studi Geofisika
Fakultas Ilmu Kebumian dan
Teknologi Mineral ITB

Pendahuluan

Bermanfaat untuk menarik minat pembaca sehingga


bersedia membaca keseluruhan laporan / makalah

Secara umum berisi :

judul

abstrak

pendahuluan

metodologi

hasil dan pembahasan

diskusi dan kesimpulan

daftar pustaka

lampiran

Pendahuluan
(1) masalah dan ruangruang-lingkup
(2) tinjauan pustaka

(1) masalah dan ruangruang-lingkup

review
domain publik

(2) tinjauan pustaka


(3) metoda
(3) metoda

termasuk tujuan (implisit maupun eksplisit)


eksplisit)

(4) hasil (singkat)

(4) hasil (singkat)


singkat)
kadangkadang-kadang diganti / diikuti babbab-bab yang
akan dibahas

Review

hasil kita

Pendahuluan (untuk laporan teknis)


teknis)

Gunakan 3-5 makalah yg melatarbelakangi penelitian


dan bahas secara singkat (1(1-2 kalimat yang disusun
kembali dari setiap abstrak)
abstrak)

Susun review sehingga mengarah ke sesuatu yg dapat


disebut sebagai klaim

Membahas metoda dan hasil penelitian secara ringkas

Bagian paling penting dari pendahuluan,


pendahuluan, mempertegas
batas antara halhal-hal yg bersifat umum,
umum, hasil penelitian
sebelumnya dan hasil penelitian yg sekarang

Latar belakang
landasan kerja (no. kontrak dsb.)
dsb.)
Lokasi daerah survey
batas administratif
kondisi geografis

Klaim

klaim

kesampaian daerah

Geologi regional (bila


(bila dianggap perlu)
perlu)

Sistematika laporan

Struktur umum laporan / makalah

judul

abstrak

pendahuluan

metodologi

hasil dan pembahasan

diskusi dan kesimpulan

daftar pustaka

lampiran

Metoda / Metodologi

Menjelaskan secara detail metoda / teknik yg digunakan


(jika proses diulang dapat memberikan hasil yg sama)
sama)

Meskipun detail, bagian yg hanya menarik bagi sebagian


pembaca (misal penurunan persamaan matematika,
matematika,
prosedur lengkap,
lengkap, dsb.)
dsb.) sebaiknya dimasukkan pada
lampiran / apendiks

Pembagian ke dalam subsub-bab atau subsub-bagian dapat


disesuaikan dengan keperluan,
keperluan, namun sebaiknya tidak
sampai level terlalu rendah
lihat divisi/pembagian pada pembahasan outline

Struktur umum laporan / makalah

3.1 Penyelidikan Geofisika


3.1.1 Gravitasi

Akuisisi data

Pengolahan data

Pemodelan

judul subsub-seksi yg
cukup di tulis bold

3.1.2 Magnetik

Hasil dan pembahasan

Membahas hasil penerapan metoda / teknik penelitian,


penelitian,
umumnya dalam bentuk presentasi data, tabel,
tabel, gambar
serta pembahasan atau analisa

Hasil yg ditampilkan pada laporan / makalah cukup yg


representatif sehingga perlu dipilah dan dipilih untuk
menghindari redundancy
redundancy

judul

abstrak

pendahuluan

metodologi

hasil dan pembahasan

diskusi dan kesimpulan

daftar pustaka

lampiran

Misal

Pada hasil perhitungan anomali Bouguer dg 3 densitas


batuan yg berbeda ( = 2.2, 2.5 dan 2.7 gr/cm3)
dilakukan filtering (upward continuation) dg h = 1, 3 dan
5 km. Maka terdapat 3 x 3 = 9 hasil / peta yg harus
disajikan dan dibahas.
dibahas.

Pembahasan detail (yg


(yg disertai gambargambar-2) cukup
dilakukan terhadap salah satu data yg dianggap paling
signifikan dan digunakan utk tahap selanjutnya
(pemodelan dan interpretasi).
interpretasi).

Hasil penerapan filtering pada densitas lain cukup


dibahas sepintas dg menunjukkan adanya pola
kemiripan dsb.
dsb.

Hasil yg dianggap kurang signifikan cukup didi-sintesasintesa-kan


dalam pembahasan

Struktur umum laporan / makalah

judul

abstrak

pendahuluan

metodologi

Contoh :

hasil dan pembahasan

Kesimpulan:
Kesimpulan:

diskusi dan kesimpulan

daftar pustaka

lampiran

Diskusi dan kesimpulan

Diskusi dan kesimpulan

Tidak berisi halhal-hal yang sudah dianggap sebagai


pengetahuan umum
umum (common sense), kecuali sebagai
pengantar kesimpulan yang konkret

Pengukuran geolistrik dapat mendelineasi daerah yg


mengalami intrusi air laut.
laut.
Pada daerah survey, intrusi air laut diperkirakan
terjadi pada lintasan A (antara
(antara titik A5A5-A10) dan
lintasan C (antara
(antara titik C15C15-C30).

Diskusi dan kesimpulan

perkecualian dari hal tsb.


tsb. di atas (bila ada)
ada)

Kesimpulan :

kesesuaian atau penyimpangan terhadap hasil riset


sebelumnya

Pengukuran geolistrik dapat mendelineasi daerah yg


mengalami intrusi air laut.
laut. Pada daerah survey,
intrusi air laut diperkirakan terjadi pada lintasan A
(antara titik A5A5-A10) dan lintasan C (antara
(antara titik C15C15C30).

judul

abstrak

pendahuluan

metodologi

hasil dan pembahasan

diskusi dan kesimpulan

daftar pustaka

lampiran

Umumnya membahas :
prinsip,
prinsip, hubungan dan generalisasi yg diperoleh dari
hasil (bukan sekedar pengulangan atau penyebutan
kembali hasil)
hasil)

Contoh :

Struktur umum laporan / makalah

Tidak berisi halhal-hal yang sudah dianggap sebagai


pengetahuan umum
umum (common sense), kecuali sebagai
pengantar kesimpulan yang konkret

implikasi teoritis dan kemungkinan aplikasi praktis


kesimpulan yg dapat diambil (yg menyangkut
signifikansi)
signifikansi) dengan uraian singkat mengenai bukti /
justifikasi tiap kesimpulan

Daftar Pustaka

Tidak ada standar yg baku dan berlaku secara umum


untuk semua keperluan
jurnal tertentu mensyaratkan format tertentu yg
harus diikuti

Ada kaidahkaidah-kaidah umum yg harus diikuti


penulisan nama adalah nama keluarga tanpa gelar,
gelar,
bukan nama lengkap atau nama kecil
biasanya nama belakang dianggap nama keluarga
nama depan disingkat

Daftar Pustaka

Berisi pustaka (makalah,


makalah, laporan,
laporan, buku,
buku, ) yg telah
digunakan sebagai referensi (acuan)
acuan) utk menyusun
laporan / makalah

Contoh penulisan Daftar Pustaka

harus didi-refer (di


(di--acu)
acu) dalam teks laporan / makalah

Zonge,
Zonge, K.L., and Wynn, J.C., 1975, EM coupling, its
intrinsic value and its removal problem, Geophysics, 40,
40,
83 - 850.

untuk laporan boleh tidak didi-refer dalam teks,


teks, namun
sebaiknya disebut sebagai bahan bacaan (bukan
referensi atau daftar pustaka)
pustaka)

Lindsey, J.P., 1988, Measuring wavelet phase from


seismic data, The Leading Edge, v. 7, no. 7, 1010-16.

Yang penting:
penting:

informatif (mudah ditelusuri kembali)


kembali)
mengikuti kaidahkaidah-kaidah umum
konsisten

Contoh penulisan Daftar Pustaka

Thesis:

Contoh penulisan acuan

Prosiding Pertemuan Ilmiah:


Ilmiah:
Lodha,
Lodha, G., 1986, Electromagnetic surveying techniques,
The 56th Ann. Internat.
Internat. Mtg., Soc. Expl.
Expl. Geophys.,
Geophys.,
Expanded Abstracts, 81 - 82.

Contoh penulisan acuan

Data magnetik yang telah didi-reduksi ke kutub (RTP)


menunjukkan pola anomali yang lebih mudah
diinterpretasi karena bersifat monopol.
monopol. Algoritma yang
digunakan pada proses RTP adalah metoda sumber
ekivalen (equivalent source)
source) sebagaimana dikemukakan
oleh Pedersen (1997).
sebagai obyek dari suatu kalimat
menjadi bagian dari suatu kalimat

Buku / textbook:
Davis, P.J., and Rabinowitz,
Rabinowitz, P., 1978, Methods of
numerical integration, Academic Press Inc.

Lodha,
Lodha, G., 1974, Interpretation of electromagnetic
response, M.Sc.
M.Sc. Thesis, University of Toronto.

Jurnal Ilmiah atau majalah ilmiah:


ilmiah:

Anisotropi anomali resistivitasresistivitas-semu pada data VLFVLF-EM


harus diperhitungkan dalam interpretasi.
interpretasi. Tabbagh (1991)
mengkoreksi anisotropi resistivitasresistivitas-semu akibat
polarisasi medan VLFVLF-EM menggunakan prinsip yang
identik dengan reduksi ke kutub data geomagnet.
geomagnet.
sebagai subyek dari suatu kalimat
menjadi bagian dari suatu kalimat

Contoh penulisan acuan

Heterogenitas lokal dekat permukaan dan faktor


topografi menimbulkan distorsi pada data MT. Distorsi
yang dikenal sebagai static shift menyebabkan
pergeseran vertikal kurva sounding MT, sedangkan fasa
relatif tidak terganggu (deGrottdeGrott-Hedlin,
Hedlin, 1991).
memberikan indikasi bahwa kalimat (atau pernyataan
sebelumnya merupakan bagian dari makalah yg didirefer

Anda mungkin juga menyukai