Anda di halaman 1dari 11

WORKSHOP MODELPEMBELAJARAN KOOPRATIVE TIPE JIGSAW

SISTEM PERSAMAAN LINIER 2 VARIABEL

OLEH :
Viara Novita Suci R.

(14030174028)

Eva Kurnia. Z. M

(14030174032)

M. Misbakhul abid

(14030174047)

Iqlimatus Saadah

(14030174050)

2014 A

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
JURUSAN MATEMATIKA
2016
A. Kompetensi Dasar

4.4 Mengolah dan menganalisis informasi dari suatu permasalahan nyata dengan
memilih variabel dan membuat model matematika berupa sistem persamaan
linierdan kuadrat dua variabel dan menginterpretasikan hasil penyelesaian sistem
tersebut.
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
menyatakan konsep sistem persaaan linier dua variabel dengan metode grafik
menyatakan konsep sistem persamaan linier dua variabel dengan metode eliminasi
menyatakan konsep sistem persamaan linier dua variabel dengan metode subtitusi
menyatakan konsep sistem persamaan linier dua variabel dengan metode determinan
matrik
menyelesaikan permasalahan sistem persamaan linier dua variabel dengan metode
eliminasi
menyelesaikan permasalahan sistem persamaan linier dua variabel dengan metode
subtitusi
menyelesaikan permasalahan sistem persamaan linier dua variabel dengan metode grafik
menyelesaikan permasalahan sistem persamaan linier dua variabel dengan metode
determinan matrik

4.4.1

Menentukan model matematika dari permasalahan sistem persamaan linier dua

4.4.2

variabel yang diberikan.


Menyelesaikan model matematika dari permasalahan sistem persamaan linier dua
variabel yang diberikan.

C. Tujuan
1. Melalui diskusi kelompok siswa dapat Menentukan model matematika dari
permasalahan sistem persamaan linier dua variabel yang diberikan dengan tepat.
2. Melalui diskusi kelompok siswa dapat Menyelesaikan model matematika dari
permasalahan sistem persamaan linier dua variabel yang diberikan dengan benar.
D. Kegiatan
a. Kegiatan Pendahuluan
Fase 1 : Menyampaikan Tujuan dan Menotivasi Siswa (5 menit)
1. Guru mengingatkan materi prasyarat mengenai SPLSV, mengidentifikasi
konstanta, variabel, dan koefisien.
metode grafik, subtitusi, eliminasi dan campuran sitem persamaan linier
dua variabel.
2. Guru memotivasi siswa dengan menunjukkan manfaat setelah mempelajari
materi sistem persamaan linier dua varibel.
Misal :

Pak Yudi membeli tiket masuk tempat rekreasi sebanyak 2 lembar untuk
dewasa dan 3 lembar untuk anak-anak dengan harga Rp 255.000,00 . Joko
membeli tiket 3 lembar untuk dewasa dan 1 lembar untuk anak-anak dengan
harga Rp 225.000,00. Jika Andika membeli tiket 1 lembar untuk dewasa dan 1
lembar untuk anak-anak dengan menggunakan 2 lembar uang Rp 100.000,00.
Berapa uang kembalian yang diterima Andika?
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
b. Kegiatan Inti
Fase 2 : Menyajikan informasi (20 menit)
1. Guru menginformasikan pengertian sistem persamaan linier dua variabel dan
metode-metode dalam penyelesaian persamaan linier dua variabel.
Fase 3 : Mengorganisasikan siswa ke dalam kelompok kooperatif
2. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok dengan tiap kelompok terdiri
dari 4-5 orang dan kelompok tersebut disebut kelompok asal.
3. Guru meminta kelompok asal untuk berbagi tugas berdasarkan metode (grafik,
substitusi, eliminasi, dan campuran).
4. Guru meminta siswa untuk membaca materi yang telah dibagi dari kelompoknya
untuk didiskusikan bersama tim ahli.
5. Guru meminta siswa yang mendapat bagian metode yang sama untuk berkumpul
membentuk kelompok baru yang disebut kelompok ahli
a. Tim ahli metode grafik
b. Tim ahli metode subtitusi
c. Tim ahli metode eliminasi
d. Tim ahli metode campuran
Fase 4 : Membimbing kelompok bekerja dan belajar (30 menit)
6. Guru memberikan LKS pada tiap-tiap tim ahli.
a. Tim ahli metode grafik membahas soal
b. Tim ahli metode subtitusi membahas soal
c. Tim ahli metode eliminasi membahas soal
d. Tim ahli metode campuran membahas soal
7. Guru meminta tim ahli untuk membahas permasalahan sistem persamaan linier
dua variabel yang diberikan guruserta mendiskusikandengan sesama tim ahli
sesuai materi.
8. Guru berkeliling dan membantu tim ahli jika ada yang mengalami kesulitan.
9. Siswa dari masing-masing tim ahli diminta untuk kembali ke kelompok asal untuk
menyampaikan hasil diskusi yang didapat di kelompok ahli. Setiap siswa
bertanggung jawab menyampaikan bagian materi yang didapat kepada
kelompoknya.
Fase 5 : Evaluasi

10. Guru memberi kuis kepada tiap siswa tentang sistem persamaan linier dua
variabel(terlampir 2).
Fase 6 : Memberi penghargaan
11. Guru melihat hasil kuis beberapa siswa secara sekilas dan memberi pujian kepada
siswa yang telah mengerjakann kuis dengan benar.
.
D. Evaluasi / Penilaian
1. Penilaian
No
1

Indikator
Menentukan

Penilaian
model Tertulis

Instrumen
Quiz

matematika dari permasalahan


program linier yang diberikan.
2

Menentukan daerah himpunan Tertulis


penyelesaian

Quiz

dari

permasalahan program linier


yang diberikan
3

Menentukan titik ekstrim dari Tertulis

Quiz

daerah himpunan penyelesaian


4

Menentukan

nilai

optimum Tertulis

Quiz

dari permasalahan program


linier yang diberikan
5

Menentukan

nilai

optimum Tertulis

Quiz

dari permasalahan program


linier yang diberikan.

2. Pedoman Penyekoran
No.
Soal

Jawaban

Skor

a) Menentukan variabel
Misal :

10

x=

banyaknya mobil kecil yang terparkir

y=

banyaknya mobil besar yang terparkir

Jenis Mobil
Banyak Mobil
x
Mobil
Kecil

(x)
Mobil

Besar

Kapasitas Truk
4x

20 y

200

440

Fungsi Objektif
2.000 x
3.000 y

( y)

b) Menentukanmodel matematika
(1) x+ y 200
(2) 4 x +20 y 1.760
x+ 5 y 440
(3)

x0

(4)

y0
fungsi objektifnya adalah
f ( x , y ) =2.000 x +3.000 y

15

c) Menentukan daerah himpunan penyelesaian

10

d) Menentukantitikekstrim

10

- Titik potong garis x+ 5 y =440 dengan sumbu-y adalah


titik (0 , 88)
- Titik potong garis x+ y=200 dengan sumbu-x adalah
titik (200 , 0) .
- Titik potong garis-garis

x+ y=200 dan

x+ y=200
x+ 5 y =440

x+ y=200
x+ 5 y =440

1
1

x+ 5 y =440

4 y=240

x+ y=200
x+ 5 y =440

240
4
y=60

5
1

5 x+5 y=1.000
x+ 5 y =440

y=

4 x =560

560
4
x=140
x=

e) Menentukantitik yang memaksimumkankanfungsiobjektif

f (x, y)

2.000 x +3.000 y

f (0,88)

2.000(0)+3.000(88)

264.000

f (200,0)

f (140,60)

Titik

yang

2.000(200)+3.000(0)
400.000

2.000(140)+3.000(60)
280.000+180.000
460.000
memaksimumkan
fungsiobjektifadalah

( 140,60 ) . Jadipendapatan maksimum yang diperoleh


2

tukang parkir adalah Rp 460.000, 00 dalam satu jam.


a.Menentukanvariabel

10

misal:
x = banyaknyatruk A
y = banyaknyatrukB

Jenis Truk
Banyak truk
x
Truk
A

(x)
Truk

Kapasitas Truk
6x

4y

48

240

Fungsi Objektif
100.000 x
50.000 y

( y)
b. Menentukankendala (model matematika) danfungsiobjektif

15

x+ y 48

6 x+ 4 y 240
x0, y0

fungsi objektifnya adalah


f ( x , y ) =100.000 x +50.000 y

c.Menentukan daerah himpunan penyelesaian

10

d. Menentukantitikekstrim
-Titik potong garis

10

6 x+ 4 y =240 dengan sumbu-y adalah titik

(0 , 60)

-Titik potong garis

x+ y=48 dengan sumbu-x adalah titik

(48 , 0) .

x+ y=48 dan 6 x+ 4 y =240

- Titik potong garis-garis

x+ y=48
6 x+ 4 y =240

4
1

4 x + 4 y=192
6 x+ 4 y =240
2 x=48

x+ y=48
6 x+ 4 y =240

48
2
x=24

6
1

6 x+ 6 y=288
6 x+ 4 y =240

x=

2 y=48

48
2
y=24
y=

e. Menentukantitik yang meminimumkanfungsiobjektif

f (x , y )
f (0,60)

100.000 x +50.000 y

100.000(0)+50.000(60)
3.000.000

f (48,0)

100.000(48)+50.000(0)
4.800 .000

f (24,24) 100.000(24)+50.000(24 )
2.400.000+ 1.200.000
3.600.000
Titik yang meminimumkan f objektifadalah (0,60)

Jadi

agar

biaya

yangdikeluarkan

minimummakaevaharusmemesantruk B sebanyak 60 .

Lembar Kerja Siswa1


Pokok Bahasan :

: Sistem Persamaan Linier Dua Variabel

Nama

Kelas

Soal :
1. Angga anak Pak Purwoko memiliki setumpuk kartu. Keseluruhan kartu dapat dipilah
menjadi dua bagian menurut bentuknya. Satu jenis berbentuk persegi yang di dalamnya
terdapat gambar seekor kerbau dan empat ekor burung. Satu jenis lagi berbentuk
segitiga yang di dalamnya terdapat gambar seekor kerbau dan dua ekor burung. Lihat
gambarberikut!

Berapa banyak kartu persegi dan segitiga yang harus diambil dari tumpukan kartu agar
jumlah gambar kerbau 33 dan jumlah gambar burung 100?
a. Susunlah sistem persamaan yang sesuai dengan sistem persamaan yang di atas!
b. Selesakan sitem persamaan di atas dengan metode grafik! Tulislah beserta langkahlangkahnya!
c. Selesakan sitem persamaan di atas dengan metode substitusi! Tulislah beserta
langkah-langkahnya!
d. Selesakan sitem persamaan di atas dengan metode eliminasi! Tulislah beserta
langkah-langkahnya!
e. Selesakan sitem persamaan di atas dengan metode campuran! Tulislah beserta
langkah-langkahnya!
2. Luas daerah parkir 1.760 m2 . Luas rata-rata untuk mobil kecil 4 m2 dan mobil besar 20
m2. Daya tampung maksimum hanya 200 kendaraan, biaya parkir mobil kecil Rp
2000/jam dan mobil besar Rp 3000/jam. Jika dalam satu jam terisi penuh dan tidak ada
kendaraan yang pergi dan datang, tentukan:
a.Variabelnya
b.
Buatlah model matematika dari persoalan diatas
c.Cari daerah himpunan penyelesainnya
d.
Hitunglah pendapatan maksimum yang diperoleh dari tempat parkir

Pekerjaan Rumah
1. Seorang pemilik toko sepatu ingin mengisi tokonya dengan sepatu laki-laki paling sedikit
100 pasang dan sepatu wanita paling sedikit 150 pasang. Toko tersebut hanya dapat
menampung 400 pasang sepatu. Keuntungan setiap pasang sepatu laki-laki adalah Rp
10.000,00 dan keuntungan setiap pasang sepatu wanita adalah Rp 5.000,00. Jika
banyaknya sepatu laki-laki tidak boleh melebihi 150 pasang, maka tentukanlah
keuntungan terbesar yang dapat diperoleh pemilik toko.
2. Sebuah perusahaan properti memproduksi dua macam lemari pakaian yaitu tipe lux dan
tipe sport dengan menggunakan 2 bahan dasar yang sama yaitu kayu jati dan cat pernis.
Untuk memproduksi 1 unit tipe lux dibutuhkan 10 batang kayu jati dan 3 kaleng cat
pernis, sedangkan untuk memproduksi 1 unit tipe sport dibutuhkan 6 batang kayu jati dan
1 kaleng cat pernis. Biaya roduksi tipe lux dan tipe sport masing-masing adalah Rp 40.000
dan Rp 28.000 per unit. Utuk satu periode produksi, perusahaan menggunakan paling
sedikit 120 batang kayu jati dan 24 kaleng cat pernis. Bila perusahaan harus memproduksi
lemari tipe lux paling sedikit 2 buah dan tipe sport paling sedikit 4 buah, Tentukan banyak
lemari tipe lux dan tipe sport yang harus diproduksi agar biaya produksinya minimum.
3. Seorang tukang roti mempunyai bahan A,B dan C masing-masing sebanyak 160 kg, 110 kg
dan 150 kg. Roti I memerlukan 2 kg bahan A, 1 kg bahan B dan 1 Kg bahan C Roti II
memerlukan 1 kg bahan A, 2 kg bahan B dan 3 Kg bahan C Sebuah roti I dijual dengan
harga Rp.30.000,00 dan sebuah roti II dijual dengan harga Rp.50.000,00. Berapakah
pendapatan maksimum yang dapat diperoleh tukang roti tersebut?
4.Seorang petani memiliki tanah tidak kurang dari 10 hektar. Ia merencanakan akan
menanami padi seluas 2 hektar sampai dengan 6 hektar dan menanam jagung seluas 4
hektar sampai dengan 6 hektar. Untuk menanam padi perhektarnya diperlukan biaya Rp
400.000,00 sedangkan untuk menanam jagung per hektarnya diperlukan biaya Rp
200.000,00. Agar biaya tanam minimum, tentukan berapa banyak masing-masing padi dan
jagung yang harus ditanam.

Anda mungkin juga menyukai