Anda di halaman 1dari 12

APLIKASI MONITORING DAN EVALUASI PERKULIAHAN

(Studi Kasus Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Gunung Djati
Bandung)
Titi Syamsiyah R. - 207700475
Jurusan Teknik Informatika
Fakultas Sains dan Teknologi
UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Email : titisyamsiyah@gmail.com
ABSTRAK
Berdasarkan keadaan Fakultas Sains dan Teknologi yang telah mendukung
kegiatan komputerisasi dalam administrasi kampus yaitu menggunakan jaringan
komputer, maka dalam hal ini monitoring dan evaluasi perkuliahanpun dapat
dilakukan dengan menggunakan jaringan komputer.
Untuk itu, maka dbuatlah aplikasi yang membantu pihak jurusan dalam
memonitor perkuliahan. Aplikasi ini dibuat dengan bahasa pemograman PHP
dengan menggunakan Framework Code Igniter dan pemodelannya menggunakan
UML dengan tool Enterprise Architect, dan penyajiannya dalam bentuk web.
Dengan adanya Aplikasi Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan ini,
diharapkan mampu meningkatkan kualitas perkuliahan.
Kata kunci : monev perkuliahan, web, php, codeigniter, uml.
PENDAHULUAN
Latar Belakang
Perkuliahan adalah program
akademik yang dilaksanakan sesuai
dengan kurikulum yang telah
direncanakan. Program perkuliahan
yang telah direncanakan akan
dilaksanakan untuk pencapaian yang
maksimal untuk program itu sendiri.
Untuk itu dalam pencapaiannya,
pelaksanaan
perkuliahan
perlu
dimonitor.
Kemudian
kegiatan
perkuliahan tersebut dievaluasi oleh
dosen dan jurusan yang bersangkutan
sebagai
penilaian
terhadap
pelaksanaan perkuliahan dengan
program yang direncanakan. Dan
untuk
umpan
balik
terhadap
perkuliahan yang telah terlaksana
mahasiswa
diberikan
semacam
angket/quisioner. Hasil monitoring

dan evaluasi selanjutnya menjadi


laporan kegiatan proses perkuliahan
pada semester tersebut.
Aplikasi Monitoring dan
Evaluasi (MonEv) merupakan solusi
bagi Manajemen Evaluasi di
Perguruan Tinggi. Sistem Monitoring
dan
Evaluasi
mampu
mengintegrasikan
parameterparameter evaluasi dan standar
indikator setiap parameter Perguruan
Tinggi ke dalam sebuah sistem
informasi yang mampu menyimpan
dan mengolah ribuan data akademik
dari tahun ke tahun secara sistematis,
dengan
dukungan
teknologi
komputer dan perangkat lunak yang
disediakan.
Tren evaluasi dari tahun ke
tahun pada setiap program studi,
fakultas, atau secara keseluruhan
dengan kompleksitas yang tinggi

dalam pengelolaan administrasi


evaluasi akan menjadi lebih mudah
dimonitor
dengan
penggunaan
Sistem Monitoring dan Evaluasi.
Dari analisa di atas, penulis
bermaksud mengambil judul :
Aplikasi Monitoring dan Evaluasi
Perkuliahan
Rumusan Masalah
Berdasarkan uraian dari latar
belakang, maka masalah yang akan
dibahas yaitu bagaimana membuat
aplikasi monitoring dan evaluasi
perkuliahan secara online di Fakultas
Sains dan Teknologi, UIN Sunan
Gunung Djati Bandung.
Tujuan Penelitian
Tujuan
penelitian
ini
membuat aplikasi yang digunakan
untuk :
a. Membuat alat bantu pembuat
summary aktivitas perkuliahan,
b. Monitoring dan laporan rapat
dosen,
c. Membantu penyediaan beberapa
lampiran
untuk
akreditasi
eksternal dan internal.
Batasan Masalah
Sistem yang akan dibuat hanyalah
memonitor
dan
mengevaluasi
kegiatan akademik yang meliputi :
a. Laporan rekap pertemuan yang
harus dicapai (SAP),
b. Laporan rekap pertemuan yang
sudah dicapai (BAP),
c. Laporan rekap materi yang akan
disampaikan (Silabus),
d. Rekap pertemuan dosen setiap
jurusan, dan
e. Pengelolaan Kartu Hak Ujian
(KHU).

f. Aplikasi ini bisa berjalan dengan


baik apabila ada dukungan penuh
dari pihak mahasiwa
LANDASAN TEORI
Monitoring dan Evaluasi
Monev
adalah
kegiatan
monitoring dan evaluasi yang
ditujukan pada suatu program yang
sedang atau sudah berlangsung.
Monitoring
sendiri
merupakan
aktivitas yang dilakukan pimpinan
untuk melihat, memantau jalannya
organisasi
selama
kegiatan
berlangsung,
dan
menilai
ketercapaian tujuan, melihat faktor
pendukung
dan
penghambat
pelaksanaan
program.
Dalam
monitoring
(pemantauan)
dikumpulkan data dan dianalisis,
hasil analisis diinterpretasikan dan
dimaknakan sebagai masukan bagi
pimpinan
untuk
mengadakan
perbaikan.
Evaluasi adalah proses untuk
mengidentifikasi
masalah,
mengumpulkan
data
dan
menganalisis data, menyimpulkan
hasil
yang
telah
dicapai,
menginterpretasikan hasil menjadi
rumusan kebijakan, dan menyajikan
informasi
(rekomendasi)
untuk
pembuatan keputusan berdasarkan
pada aspek kebenaran hasil evaluasi.
Terkait dengan evaluasi, Scriven
(1967) menyatakan Evaluation as
the assessment of worth and merit.
Sementara itu, Stuflebeam (1971)
mengatakan "Evaluation is the
process of delineating, obtaining,
and providing usefull information for
decision
making".
Sedangkan
Cronbach
mengatakan
bahwa
"Evaluation as methods for quality
improvement in education"

Pada pelaksanaannya, monev


haruslah dilakukan dengan prinsipprinsip seperti berikut ini :
1. Berorientasi pada tujuan.
Monev hendaknya dilaksanakan
mengacu pada tujuan yang ingin
dicapai.
Hasil
monev
dipergunakan sebagai bahan
untuk perbaikan atau peningkatan
program pada evaluasi formatif
dan membuat jastifikasi dan
akuntabilitas
pada
evaluasi
sumatif.
2. Mengacu
pada
kriteria
keberhasilan
Monev seharusnya dilaksanakan
mengacu
pada
kriteria
keberhasilan program yang telah
ditetapkan
sebelumnya.
Penentuan kriteria keberhasilan
dilakukan bersama antara para
evaluator,
para
sponsor,
pelaksana program (pimpinan
dan staf), para pemakai lulusan
(konsumen), lembaga terkait
(dimana
peserta
kegiatan
bekerja).
3. Mengacu pada asas manfaat
Monev
sudah
seharusnya
dilaksanakan dengan manfaat
yang jelas. Manfaat tersebut
adalah berupa saran, masukan
atau
rekomendasi
untuk
perbaikan program program yang
dimonev atau program sejenis di
masa mendatang.
4. Dilakukan secara obyektif
Monev harus dilaksanakan secara
objektif. Petugas monev dari
pihak
eksternal
seharusnya
bersifat independen, yaitu bebas
dari pengaruh pihak pelaksana
program. Petugas monev internal
harus bertindak objektif, yaitu
melaporkan
temuannya
apa
adanya.[Moerdiyanto].

Framework Codeigniter
Framework
adalah
sekumpulan perintah atau fungsi
dasar yang membentuk aturan-aturan
tertentu dan saling berinteraksi satu
sama lain sehingga dalam pembuatan
aplikasi
website,
kita
harus
mengikuti aturan dari framework
tersebut.[Wardana : 3, 2010].
Framework dapat diartikan
koleksi atau kumpulan potonganpotongan program yang disusun atau
diorganisasikan sedemikian rupa,
sehingga dapat digunakan untuk
membantu membuat aplikasi utuh
tanpa harus membuat semua kodenya
dari awal.
CodeIgniter
adalah
framework
php
yang
dibuat
berdasarkan kaidah Model-ViewController (MVC). Dengan MVC,
maka memungkinkan pemisahan
antara layerapplication-logic dan
presentation.
Sehingga,
dalam
sebuah tim pengembangan web,
seorang
programmer
bisa
berkonsertasi pada core-system,
sedangkan web designer bisa
berkonsentrasi pada tampilan web.
Menariknya, skrip PHP, query
MySQL, Javascript dan CSS bisa
saling berpisah-pisah, tidak dibuat
dalam satu skrip berukuran besar
yang membutuhkan resource besar
pula untuk mengeksekusinya.
Adapun alur program aplikasi
berbasis frameworkcodeigniter dapat
dilihat pada gambar 1. :

User Request

Controller

View

Model

Gambar 1 Model-View-Controller
Keterangan :
Ketika datang sebuah userrequest,
maka permintaan tersebut akan
ditangani oleh Controller, kemudian
Controller akan memanggil Model
jika memang diperlukan oleh operasi
database. Hasil dari query oleh
model kemudian akan dikembalikan
ke
Controller.
Selanjutnya
Controller akan memanggil View
yang
tepat
dan
mengkombinasikannya dengan hasil
query Model. Hasil akhir dari operasi
ini akan ditampilkan ke browser
yang selanjutnya bissa dilihat oleh
user.
Dalam konteks CodeIgniter
dan aplikasi berbasis web, maka
penerapan
konsep
MVC
mengakibatkan kode program dapat
dibagi menjadi tiga kategori, yaitu :
1. Model, kode program (berupa
OOP class) yang digunakan
untuk memanipulasi database.
2. View,
berupa
template
hmtl/xhtml atau php untuk
menampilkan data pada browser.
3. Controller,
kode
program
(berupa OOP class) yang
digunakan untuk mengontrol
aliran
aplikasi
(sebagai
pengontrol Model dan View.
[Lukmanul Hakim : 3, 2010]

METODOLOGI
PENGEMBANGAN SISTEM
RUP
(Rational
Unified
Process)
menggunakan konsep
Object Oriented dengan aktifitas
yang berfokus pada pengembangan
model dengan menggunakan UML
(Unified Model Language) [Ahmad
Musnansyah, 2007 : 115].
Rational Unified Process
(RUP) juga merupakan sebuah
framework yang berisi proses-proses
yang dapat diadaptasikan dan
dikembangkan sesuai kebutuhan
organisasi yang menggunakannya
[Philippe Kruchten, 2000].
RUP
merupakan
suatu
pendekatan proses pembangunan
perangkat lunak yang dilakukan
secara iterative dan incremental.
Metode ini sanggup menjawab
tantangan
apabila
terdapat
identifikasi
permasalahan
yang
muncul
pada
saat
proses
pembangunan
perangkat
lunak
berlangsung dan tidak semata-mata
membebankan aktivitas identifikasi
resiko hanya di awal siklus
pembangunan
perangkat
lunak.
Model
proses
pembangunan
perangkat lunak yang dilakukan
secara iterative dan incremental
dapat dilihat pada dibawah ini.

Gambar 2 Proses yang Dilakukan


Secara Iterative dan Incremental

Disiplin Dalam Rational Unified


Process (RUP)
1. Requirements
Disiplin ini berfokus pada
kegiatan yang memungkinkan
prasyarat fungsional dan nonfungsional dari sistem untuk
diidentifikasi. Produk
utama
disiplin ini adalah model use
case.
2. Analisys
Tujuan disiplin ini adalah untuk
merestrukturisasi kebutuhan yang
diidentifikasi dalam disiplin
requirement dalam hal perangkat
lunak yang akan dibangun bukan
dalam pengguna istilah kurang
tepat. Dapat dilihat sebagai jalan
pertama di desain, namun, yang
adalah untuk melewatkan titik
apa yang disiplin ini bertujuan
untuk mencapai.
3. Design
Disiplin desain menghasilkan
rancangan rinci yang akan
dilaksanakan
pada
disiplin
berikutnya.
4. Implementation
Disiplin
ini
merupakan
pengkodean desain dalam bahasa
pemrograman yang sesuai dan
kompilasi, kemasan, penyebaran
dan
mendokumentasikan
perangkat lunak.
5. Test
Disiplin uji menggambarkan
kegiatan yang dilakukan untuk
menguji perangkat lunak untuk
memastikan bahwa (perangkat
lunak yang dibangun) memenuhi
kebutuhan user, handal dll.
Pemodelan perangkat lunak yang
terdapat pada metode RUP
bermanfaat dalam membantu
memahami dan menggambarkan
kondisi permasalahan dan solusi

dari proses-proses bisnis yang


mendasari spesifikasi kebutuhan
yang terdapat pada perangkat
lunak. Pemodelan perangkat
lunak yang terdapat pada metode
RUP dapat dilihat pada gambar
dibawah ini.

Gambar 3 : Pemodelan Perangkat


Lunak pada Metode RUP [Philippe
Kruchten, 2000]
Pemodelan-pemodelan yang
terdapat pada metode RUP adalah:
1. Model use case, dimodelkan
dengan diagram use case,
diagram sequence, diagram
statechart, dan diagram activity.
2. Model analisis, dimodelkan
dengan diagram class, diagram
sequence,
diagram
collaboration,
diagram
statechart, dan diagram activity.
3. Model
desain,
dimodelkan
dengan diagram class, diagram
sequence,
diagram
collaboration,
diagram
statechart, dan diagram activity.
4. Model deployment, dimodelkan
dengan diagram deployment,
diagram sequence, dan diagram
collaboration.
5. Model
implementasi,
dimodelkan dengan diagram
component, diagram sequence,
dan diagram collaboration.
6. Model pengujian, berkaitan
dengan kelima model-model

lainnya,
dan
menggunakan
diagram-diagram yang sesuai
dengan tiap-tiap model tersebut.
Fase-fase pada Rational Unified
Process
Proses yang bersifat iterative
pada metode RUP dikelola dalam
bentuk
fase-fase
pembangunan
perangkat lunak. Terdapat empat fase
dalam metode RUP, yaitu fase
Inception, fase Elaboration, fase
Construction, dan fase Transition.
Dari setiap fase tersebut, terdapat
tujuan yang harus dicapai dari
proses-proses
pembangunan
perangkat lunak yang dilakukan.
Fase-fase yang terdapat pada metode
RUP dapat dilihat pada gambar
dibawah ini [Philippe Kruchten,
2000].

Gambar 4 : Empat Fase dan


Milestones pada Proses yang Bersifat
Iterative
[Philippe Kruchten, 2000]
-

Inception
Mendeskripsikan visi dari produk
yang diharapkan dan membuat
business case, serta membuat
definisi dari lingkup (scope)
proyek pembangunan perangkat
lunak. Tujuan dan aktivitasaktivitas lebih lengkap yang
dilakukan pada fase ini akan
diuraikan sebagai berikut.
Elaboration
Membuat perencanaan aktivitasaktivitas yang perlu dilakukan
dan
sumber
daya
yang
dibutuhkan,
serta
membuat
spesifikasi
fitur-fitur
dan

membuat desain arsitektur dari


perangkat lunak yang akan
dibangun.
Construction
Membangun produk perangkat
lunak serta mengembangkan visi,
arsitektur, dan rencana hingga
produk perangkat lunak tersebut
siap (completed vision) diberikan
kepada penggunanya.
Transition
Memindahtangankan
(transitioning) produk perangkat
lunak kepada penggunanya,
termasuk di dalamnya proses
manufaktur,
mengantarkan,
mengadakan
pelatihan,
memberikan
support,
dan
melakukan proses perawatan
produk perangkat lunak hingga
pengguna
perangkat
lunak
merasa puas.

ANALISIS SISTEM
Fungsi Utama Aplikasi
Fungsi
utama
Aplikasi
Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan
di Fakultas Sains dan Teknologi
adalah sebagai berikut :
1. Untuk menganalisis sistem yang
berjalan sehingga dapat diketahui
permasalahan dan kebutuhankebutuhannya. Pada tahap ini,
digunakan alat bantu (tool) untuk
membantu pemodelan data pada
sistem.
2. Untuk merancang suatu model
sistem yang akan dibangun, yaitu
perancangan
basis
data,
perancangan
arsitektur
dan
perancangan interface.
3. Implementasi
aplikasi
yang
sudah melalui tahap analisis dan
perancangan.

4. Pengujian
aplikasi
dan
implementasi yang mengacu
pada kualitas perangkat lunak.
Karakteristik Pengguna
Karakteristik pengguna Aplikasi
Monitoring dan EvaluasiPerkuliahan
di Fakultas Sains dan Teknologi
adalah sebagai berikut :
1. Aplikasi yang dibuat harus dapat
membantu pekerjaan operasional
user, seperti proses tambah data,
hapus data, dan administrator
yang
mencakup
pengguna
aplikasi ini.
2. Data yang menjadi masukan
untuk sistem harus di-entry
langsung dari sumber datanya
dan hasilnya harus dapat dibaca
oleh
bagian
lain
yang
membutuhkan.
3. Aplikasi ini harus mampu
menyimpan
data
yang
bersangkutan dengan berita acara
perkuliahan.
4. Semua proses pengolahan data
harus diintegrasi dalam satu
paket monitoring dan evaluasi
perkuliahan.
Ada bebapa orang pengguna
Aplikasi Monitoring dan Evaluasi
Perkuliahan di Fakultas Sains dan
Teknologi ini.Setiap orang memiliki
spesifikasi dan spesialisasi dalam
penggunaan aplikasi ini.
1. Administrator
- Dapat memasuki system
(login)
- Mengelola semua form dalam
Aplikasi monitoring dan
Evaluasi Perkuliahan
- Mengelola data base
- Memperbaiki error
- Mampu menangani
troubleshooting
- Kemampuan yang harus
dimiliki :

Menguasai penggunaan
perangkat lunak
pembangun program
(tool)
Mengguasai penggunaan
database
Menguasai penggunaan
paket aplikasi (office)

2. Kajur
- Dapat memasuki system
(login)
- Dapat memasuki menu
monitoring dan rekap
pertemuan dosen
- Kemampuan yang harus
dimiliki :
Menguasai penggunaan
perangkat lunak pembangun
program (tool)
3. Dosen
- Dapat memasuki system
(login)
- Dapat mengelola data silabus,
BAP dan SAP
- Dapat melihat menu laporan,
seperti : data mengajar,
silabus, SAP dan BAP.
- Kemampuan yang harus
dimiliki :
Menguasai penggunaan
perangkat lunak
pembangun program
(tool)
Menguasai penggunaan
paket aplikasi (office)
4. Mahasiswa
- Dapat memasuki system
(login)
- Dapat mencetak KHU
- Dapat melihat absensi
- Dapat melihat data kelas
- Dapat mengisi quisioner
- Kemampuan yang harus
dimiliki :
Menguasai penggunaan
perangkat lunak
7

pembangun program
(tool)
Menguasai penggunaan
paket aplikasi (office)
Deskripsi Kebutuhan Perangkat
Lunak
Kebutuhan Fungsional
Aplikasi ini diharapkan dapat
memenuhi kebutuhan fungsional
untuk melakukan monitoring dan
evaluasi perkuliahan, diantaranya
adalah :
a. Mampu
membantu
administrator
untuk
mengelola
data
absensi,
akademik, data mengajar,
dosen,
jurusan,mahasiswa,
matakuliah, dan user.
b. Mampu membantu dosen
untuk mengelola data silabus,
SAP dan BAP .
c. Mampu membantu pihak
fakultas/jurusan/kajur untuk
mengetahui
kesesuaian
pengajaran dengan SAP.
d. Mampu
membantu
mahasiswa
mengetahui
absensi dan data kelas, dan
mencetak Kartu Hak Ujian
(KHU).
Tabel 1 menyediakan kebutuhan
fungsional pada Aplikasi Monitoring
dan Evaluasi Perkuliahan.
Tabel 1 Daftar Kebutuhan
Fungsional Aplikasi Monev
Perkuliahan
No

Kode

1
2

Req-001
Req-002

Req-003

Deskipsi
Kebutuhan
Login
Menambah data
dosen
Mengubah data
dosen

Req-004

Req-005

Req-006

Req-007

Req-008

Req-009

10

Req-010

11

Req-011

12

Req-012

13

Req-013

14
15

Req-014
Req-015

16

Req-016

17

Req-017

18

Req-018

19

Req-019

20

Req-020

21

Req-021

22
23

Req-022
Req-023

24

Req-024

25

Req-025

26

Req-026

Menghapus data
dosen
Menambah data
mata kuliah
Mengubah data
mata kuliah
Menghapus data
mata kuliah
Menambah data
jurusan
Mengubah data
jurusan
Menghapus data
jurusan
Menambah data
akademik
Mengubah data
akademik
Menghapus data
akademik
Menambah data user
Menambah data
mengajar
Mengubah data
mengajar
Menghapus data
mengajar
Menambah data
silabus
Mengubah data
silabus
Menghapus data
silabus
Menambah data
SAP
Mengubah data SAP
Menghapus data
SAP
Menambah data
BAP
Mengubah data
BAP
Menghapus data
BAP

Tabel 1 Daftar Kebutuhan


Fungsional Aplikasi Monev
Perkuliahan (Lanjutan)
27

Req-027

28

Req-028

29

Req-029

30

Req-030

31

Req-031

32

Req-032

33

Req-033

34
35

Req-034
Req-035

36
37
38
39
40
41
42

Req-036
Req-037
Req-38
Req-39
Req-40
Req-41
Req-42

Menambah data
mahasiswa
Mengubah data
mahasiswa
Menghapus data
mahasiswa
Menambah data
absensi
Mengubah data
absensi
Monitoring SAP dan
BAP
Monitoring rekap
kehadiran dosen
Melihat BAP
Melihat data
mengajar
Melihat SAP
Melihat silabus
Melihat absensi
Melihat data kelas
Mencetak KHU
Mengisi Quisioner
Melihat Quisioner

Kebutuhan Antarmuka
Kebutuhan antarmuka merupakan
kebutuhan yang sangat penting,
karena perangkat lunak dinilai dari
external performance yaitu tampilan
luar yang disesuaikan dengan
kebiasaan pengguna komputer, agar
mudah digunakan dan mudah
diadapatsi oleh pengguna karena
sudah familiar.
Kebutuhan ini diharapkan dapat
disesuaikan
oleh
kebiasaan
pengguna, hal ini dimaksudkan untuk
mempermudah pekerjaan karena
pengguna sudah terbiasa dengan
tampilan yang biasa digunakan.

Kebutuhan Unjuk Kerja


Unjuk kerja aplikasi ini adalah
sebagai berikut :
a. Kualitas
lingkungan
pengembangan program
b. Kecepatan transfer data
c. Kekuatan bahasa pemograman
dibandingkan kompleksitasnya.
d. Flexibilitas penggunaannya.
e. Pola desain dan pemakaian yang
diwujudkan oleh frameworknya.
f. Reusable.
Model Analisis
Aplikasi Monitoring dan
Evaluasi Perkuliahan ini, berfungsi
untuk memonitor dan mengevaluasi
perkuliahan, sebagai laporan rekap
berita acara perkuliahan. Cakupan
aplikasi ini meliputi, pengolahan data
dosen,
mahasiswa,
matakuliah,
jurusan, akademik, data mengajar,
absensi, KHU,silabus, SAP dan
BAP.Pemakai aplikasi ini adalah
administrator, dosen, mahasiswa dan
kajur.
Use Case Diagram
Use
case
diagram
menggambarkan fungsionalitas yang
diharapkan dari sebuah sistem, yang
ditekankan adalah apa yang
diperbuat sistem dan bukan
bagaimana. Sebuah use case
mempresentasikan sebuah interaksi
antara aktor dengan sistem. Use case
merupakan
sebuah
pekerjaan
tertentu, sebagaimana dijelaskan
pada gambar 3.1 berikut ini :

uc Monitoring dan Ev aluasi Perkuliahan

melihat data kelas

mencetak KHU

extend

mengisi quisioner

mengelola
mahasisw a

melihat absensi
Mahasisw a

monitoring rekap
kehadiran dosen

extend

melihat BAP

extend

mengelola dosen

program. Hal ini disajikan pada


gambar 7 berikut ini :

login
mengelola absensi

mengelola jurusan

kajur

extend

mengelola BAP

mengelola matakuliah

extend

monitoring SAP dan


BAP

melihat quisioner
extend

admin
mengelola akademik

mengelola SAP
extend
melihat SAP

mengelola user
melihat silabus
extend

mengelola silabus

mengelola data
mengajar
dosen
extend

melihat data
mengajar

Gambar 5 Use Case Diagram


Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan
Diagram Activity
Diagram
Activity
memodelkan alur kerja sebuah proses
dan urutan aktivitas dalam suatu
proses. Diagram ini mirip dengan
flowchart karena dapat memodelkan
sebuah alur kerja dari satu aktivitas
ke aktivitas lain atau dari satu
aktivitas ke dalam keadaan sesaat
(state). Diagram Activity juga sangat
berguna untuk menggambarkan
perilaku paralel atau menjelaskan
bagaimana perilaku dalam berbagai
use case beraksi. Contoh Diagram
Activity Monitoring dan Evaluasi
Perkuliahan, akan disajikan oleh
gambar 6 di bawah ini :
act monitoring SAP dan BAP

Memilih menu
monitoring-SAP
dan BAP

Menampilkan
menu monitoring
SAP dan BAP

Gambar 7 Skema Diagram Monev


Perkuliahan
Perancangan Perangkat Lunak
Sequence Diagram
Sequence Diagram menunjukkan
interaksi objek yang diatur dalam
satuan waktu. Sequence Diagram
menangkap objek dan kelas yang
terlibat dalam scenario dan urutan
message yang ditukar di antara
objek,
diperlukan
untuk
melaksanakan
fungsionalitas
skenario.
Sequence
Diagram
berasosiasi dengan usecase selama
proses pengembangan. Gambar 8
berikut ini adalah contoh sequence
diagram yang digunakan oleh
Aplikasi Monitoring dan Evaluasi
Perkuliahan di Fakultas Sains dan
Teknologi.
sd monitoring SAP dan BAP

masukkan kode
akademik, nama
matakuliah, nama dosen,
nama j urusan, semester
dan kelas

m enu m oni tori ng

tekan tombol
submit

m enu SAP dan


B AP

database

Adm in/Jurusan

index()

pesan : "belum
ada data"

[tidak]

Sistem

Admin/Jurusan

m asuk()

ada data?

kodeakademi k, namajur, nama_dosen,


nam am k, kelas()

[ya]

tampilkan data
validasi()

get_sap()

get_bap_by_m k()

tekan tombol
print

[ya]

cetak?

monitoring()

eval uasi()

[tidak]

komentar()

sim pan kom entar()

Gambar 6 Activity Diagram


Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan

pesan : "bel um ada


data"()

Gambar 8 Sequence Diagram


Monitoring SAP dan BAP

PERANCANGAN SISTEM
Perancangan Basis Data
Perancangan
basis
data
menggambarkan pemodelan data
yang akan digunakan untuk membuat

10

Class Diagram
Dalam pemograman berorientasi
objek, class diagram merupakan
hubungan modul-modul
modul setiap kelas
dengan kelas lain. Gambar 9 adalah
class diagram Aplikasi Monitoring
dan Evaluasi Perkuliahan.
class Class M odel

CLapmengajar

CM enga jar
+
+
+
+
+
+
+
+

__ construct() : voi d
create() : voi d
de lete() : voi d
ed it() : voi d
i ndex() : void
l ist_ men gaja r() : voi d
m enga jar() : voi d
up date () : void

#
#
#
#
#
#
#

ke las: varchar
noakadem i k: int
nodo sen: i nt
noj ur: i nt
nom enga jar: int
nom k: i nt
se meste r: varchar

+
+
+
+

__constru ct() : void


dafta r_m enga jar() : voi d
di spatch_ excel _rekap _me ngaj ar() : vo id
i ndex() : vo id

M Absens i
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

M Akademik
#
#
#

kodeakadem ik: varchar


no akade mi k: i nt
tahuna kadem i k: varchar

+
+
+
+
+
+

__ construct() : voi d
create_da ta() : vo id
de lete_data() : voi d
ge t_da ta() : vo id
read_d ata() : void
up date _data() : voi d

M Dosen
M Lapmengajar
i nterface
Me ngaja r
MM enga jar
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

CAkademik
#
#
#
+
+
+
+
+
+

kode akade mi k: varcha r


noakadem ik: i nt
tah unaka dem ik: varchar
__con struct() : voi d
create () : void
del ete() : void
edi t() : voi d
ind ex() : voi d
update() : voi d

_ _construct() : voi d
crea te_d ata(varcha r) : void
d elete_da ta(in t) : void
g et_a kadem i k() : voi d
g et_d ata(i nt) : voi d
g et_d osen() : void
g et_j urusan () : void
g et_m k() : void
g et_rekapm engaj ar(i nt, i nt) : voi d
p ag_m engaj ar(i nt) : voi d
read_ data () : void
ret_aka dem ik() : void
ret_dosen() : voi d
ret_ju rusan() : voi d
ret_m k() : voi d
u pdate_data(varchar, int) : void

#
#
#
#
#
#
#

kelas: varchar
noa kadem i k: in t
nod osen: i nt
noj ur: i nt
nom eng ajar: int
nom k: i nt
seme ster: varcha r

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__construct() : void
get_akadem ik() : voi d
get_dosen() : voi d
get_j uru san() : vo id
getAka dem ikById () : void
getJurusanById() : voi d
pag _me ngaj ar() : vo id
read_da ta() : vo id
ret_ akade mi k() : vo id
ret_ dosen () : void
ret_ jurusa n() : voi d

CDosen
#
#
#
#

ko dedosen: varchar
nam a_do sen: varcha r
ni p: varchar
nodo sen: i nt

+
+
+
+
+
+
+

__constru ct() : void


create() : voi d
dafta r_do sen() : vo id
del ete() : voi d
edi t() : void
i ndex() : vo id
upda te() : vo id

#
#
#
#

koded osen: va rch ar


nam a_dosen: varchar
nip: va rch ar
nodosen: int

+
+
+
+
+
+
+

__construct() : voi d
cre ate_ data () : void
dele te_d ata() : void
get_ data () : void
pag_dosen() : voi d
read _data() : voi d
update_data() : voi d

i nterface
Abs ensi

i nterface
Dosen

CAbse nsi
+
+
+
+
+
+
+
+

i nterface
M aha sisw a

CI_Controller

i nterface
Akademik

__con struct() : voi d


create _data() : voi d
get_akad emi k() : void
get_dose n() : voi d
get_jurusan() : voi d
get_krs() : voi d
get_mk() : voi d
hadi red it() : voi d
isi_d ata_ absen si () : void
ret_akadem ik() : voi d
ret_dosen() : voi d
ret_j uru san() : vo id
ret_m k() : vo id
tam pi l_ absen si (i nt, integer, i nt, i nt, varchar, va rch ar) : voi d

CI_ Model

__construct() : voi d
absen si () : void
cre ate() : void
edithadi r() : void
inde x() : voi d
isi_ab sensi() : vo id
isi_da ta_a bsensi() : void
tam pi l_a bsensi() : void

CDaftarmahasis wa
CLogin

CJurusan
#
#
#

kode jur: varchar


nam aju r: varchar
noj ur: i nt

+
+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


create () : void
del ete() : void
edi t() : voi d
ind ex() : voi d
update() : voi d

in terfa ce
User

interface
M enu Utama

interface
Jurus an

#
#

password: varchar
usernam e: varchar

+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


ind ex() : voi d
log in() : vo id
log out() : void
reg ister() : voi d

C_Home
+
+

i nterface
Silabus
M Jurusan

__ construct() : voi d
i ndex() : void

kodej ur: va rcha r


na maj ur: varchar
no jur: int

+
+
+
+
+
+

__ construct() : void
create_da ta() : voi d
de lete_data() : voi d
ge t_da ta() : voi d
read_d ata() : vo id
up date _data() : void

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__ construct() : voi d
ge t_akadem i k() : voi d
ge t_do sen() : vo id
ge t_j urusan() : void
ge t_m k() : void
ge t_sil abus(varchar, int, i nt, i nt) : voi d
ge tAkadem ikById(i nt) : voi d
ge tDosenById(int) : vo id
ge tJu rusanById(int) : vo id
ge tM kById(in t) : void
ret_akad emi k() : void
ret_dose n() : voi d
ret_jurusan() : voi d
ret_mk() : voi d

pa sswo rd: varchar


usernam e: varchar

+
+
+
+

__ construct() : void
l ogi n() : voi d
l ogout() : voi d
regi ster() : void

#
#
#
#
#
#
#

deskripsi: text
ko dem k: varchar
ku ri kul um : i nt
nam am k
nom k: i nt
posisi: varcha r
sks: varcha r
standa rkomp eten si : text

+
+
+
+
+
+
+

__constru ct() : void


create() : voi d
dafta r_m atakul i ah() : voi d
del ete() : voi d
edi t() : void
i ndex() : vo id
upda te() : vo id

CLa psilabus
+
+
+
+

__construct() : void
di spa tch _exce l_reka p_si la bus() : vo id
i ndex() : void
sil abus() : void

CSilabus
+
+
+
+
+
+
+
+
+

M Lapsilabus
M Silabus
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


create _data() : voi d
get_akad emi k() : void
get_data() : voi d
get_dose n() : voi d
get_dro pdown() : voi d
get_jurusan() : voi d
get_mk() : voi d
get_si lab us() : voi d
pag_sil abus() : voi d
rea d_data() : voi d
ret_akadem ik() : voi d
ret_dosen() : voi d
ret_j uru san() : vo id
ret_m k() : vo id
update_data() : voi d

M M atak uliah

__construct() : voi d
cre ate() : void
daftar_si la bus() : vo id
dele te() : vo id
edit() : voi d
inde x() : voi d
si labu s() : voi d
tam pi lkan_sub() : voi d
update() : voi d

i nterface
BAP

kel as: varchar


kul iah: i nt
m ateri: te xt
n oakad emi k: i nt
n obap: in t
n ojur: int
n omk: int
sem ester: varchar
tangg al: date
tugas: text

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

construct() : void
g et_a kadem i k() : voi d
g et_b ap_by_ mk() : voi d
g et_d osen() : void
g et_j urusan () : void
g et_m k() : void
g etAkadem ikById() : voi d
g etDosenById() : voi d
g etJurusanById() : voi d
g etM kById() : void
ret_aka dem ik() : void
ret_dosen() : voi d
ret_ju rusan() : voi d
ret_m k() : voi d

__con struct() : voi d


create _data() : voi d
del ete_ data (i nt) : voi d
get_data(i nt) : voi d
pag_m atakul i ah(i nt) : voi d
rea d_data() : voi d
update_data(varchar, i nt) : voi d

i nterface
SAP

kel as: varchar


kul iah: i nt
m ateri: te xt
n oakad emi k: i nt
n obap: in t
n ojur: int
n omk: int
sem ester: varchar
tangg al: date
tugas: text

+
+
+
+

_ _construct() : voi d
b ap() : voi d
d ispatch_excel_ rekap_bap () : void
i ndex() : voi d

CSa p

+
+
+
+
+

MBap
kel as: varcha r
kul iah : i nt
materi: text
noaka dem ik: i nt
nobap: i nt
nodosen: int
noju r: in t
nom k: int
sem ester: varchar
tang gal: date
tuga s: text

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__construct() : voi d
cre ate_ data () : void
dele te_d ata() : void
get_ akade mi k() : vo id
get_ bap_by_mk(varchar, varchar, i nt, i nt, in t, i nt) : voi d
get_ data () : void
get_ dosen () : void
get_ jurusa n() : voi d
get_ mk() : voi d
read _data() : voi d
ret_akadem ik() : voi d
ret_dosen() : voi d
ret_j urusan() : voi d
ret_m k() : voi d
update_data() : voi d

__constru ct() : void


get_akadem ik() : voi d
get_dosen() : voi d
get_j urusan() : voi d
get_m k() : voi d
get_rekapd osen() : void
getAkad emi kById() : void
getJurusa nById() : voi d
pag_ rekap() : voi d
read_data() : voi d
ret_a kadem i k() : voi d
ret_d osen() : void
ret_j urusan () : void
ret_m k() : void

+
+
+
+
+
+

_ _construct() : voi d
d ispatch_excel_ rekap_m onev() : void
i ndex() : voi d
kom entar() : vo id
m oni tori ng() : voi d

#
#
#
#
#
#

angkatan: int
ke las: varchar
nam am ahasiswa: int
ni m: i nt
noj ur: i nt
nom ahasiswa: int

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__constru ct() : void


bl nIn do() : voi d
cetak_khu() : void
create() : voi d
dafta r_m ahasiswa() : voi d
del ete() : voi d
di spatch_ excel _khu() : voi d
edi t() : void
i ndex() : vo id
kh u() : voi d
upda te() : vo id

MSap

__construct() : voi d
dispatch_excel _rekap_do sen() : vo id
inde x() : voi d
rekap() : voi d

CM onitoring

create() : voi d
da ftar_ sap() : vo id
de lete() : voi d
ed it() : voi d
i ndex() : void
up date () : void

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__construct() : void
create_data() : voi d
del ete_data() : voi d
get_akadem ik() : voi d
get_data() : voi d
get_dosen() : voi d
get_j uru san() : vo id
get_m k() : vo id
get_sap() : voi d
pag _sap() : void
read_da ta() : vo id
ret_ akade mi k() : vo id
ret_ dosen () : void
ret_ jurusa n() : voi d
ret_ mk() : voi d
upd ate_ data () : void

MDa ftarmahas isw a


+
+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


get_angkatan () : void
get_jurusan() : voi d
get_kel as() : void
get_ma hasi swa(varcha r, varchar, int) : vo id
rea d_data() : voi d

M M ahasisw a
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


create _data() : voi d
del ete_ data () : void
get_akad emi k() : void
get_data() : voi d
get_jurusan() : voi d
get_khu() : void
get_mh s_from _krs() : voi d
getJurusanById() : void
getKrsById () : void
pag_m ahasiswa() : voi d
rea d_data() : voi d
ret_j uru san() : vo id
update_data() : voi d

CLa psap

CBap

#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

M Rekapdosen
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

CRekapdos en
+
+
+
+

CLa pbap
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

MLa pbap
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

+
+
+
+
+
+
+

__ construct() : void
da ftar_ mah asi swa() : voi d
i ndex() : void

CMa hasiswa

CM ata kuliah

i nterface
Mata Kuliah

#
#
#

+
+
+
M Login
#
#

#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

kel as: va rch ar


kul ia h: i nt
ma teri: text
noakadem ik: i nt
nobap: i nt
nodosen: int
noj ur: i nt
nom k: in t
sem ester: varchar
tan ggal : da te
tug as: te xt

+
+
+
+
+
+
+

__con struct() : voi d


bap() : voi d
create () : void
del ete() : void
edi t() : voi d
ind ex() : voi d
update() : voi d

M Monitoring
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

__ construct() : voi d
ge t_akadem i k() : voi d
ge t_do sen() : vo id
ge t_j urusan() : void
ge t_m k() : void
ge tsetkom enta r(text, i nt) : voi d
ret_akad emi k() : void
ret_dose n() : voi d
ret_jurusan() : voi d
ret_mk() : voi d

#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

ba hasan : text
bu ku: te xt
i ndi kator: text
kom enta r: te xt
kom pete n: text
m etode: te xt
no akade mi k: i nt
no dosen : i nt
no jur: int
no mk: i nt
no sap: i nt
pe rtem uan: varchar
sem ester: va rch ar
waktu : varchar

+
+
+
+

__ construct() : voi d
di sp atch_excel_rekap_sa p() : voi d
i ndex() : void
sap() : voi d

MLa psap
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#
#

b ahasa n: text
b uku: text
i ndi kator: text
kom entar: text
kom peten: text
m etode: text
n oakad emi k: i nt
n odose n: i nt
n ojur: int
n omk: int
n osap: i nt
p ertem uan: varchar
sem ester: varchar
wa ktu: varchar

+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+
+

_ _construct() : voi d
g et_a kadem i k() : voi d
g et_d osen() : void
g et_j urusan () : void
g et_m k() : void
g et_sap_by_m k() : voi d
g etAkadem ikById() : voi d
g etDosenById() : voi d
g etJurusanById() : voi d
g etM kById() : void
ret_aka dem ik() : void
ret_dosen() : voi d
ret_ju rusan() : voi d
ret_m k() : voi d

IMPLEMENTASI SISTEM
Lingkungan Pemograman
Aplikasi monitoring dan
Evaluasi Perkuliahan berbasis web
ini dibuat dengan menggunakan
bahasa pemograman PHP, dengan
Framework Codeigniter.
Aplikasi ini terdiri dari
modul-modul
modul program yang berupa
file dengan nama file-extention
file
php
yang dibedakan berdasarkan aturan
Framework Codeigniter yaitu dalam
foldel model, view dan controller.
mentasi Sistem
Implementasi
Berdasarkan
desain/perancangan system yang
telah dibuat pada bab sebelumnya,
maka implementasinya disajikan
dalam contoh gambar 11 di bawah
ini.

Gambar 9 Class Diagram


Monitoring dan EvaluasiPerkuliahan
Perancangan User Interface
Perancangan
antarmuka
dibutuhkan untuk melihat tampilan
program yang akan dibuat. Contoh
rancangan/desain
Aplikasi
Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan
ini, akan disajikan pada gambar 10
berikut ini :

Gambar 10 Menu Utama

Gambar 11 Menu Utama


Pengujian
Pengujian ini menggunakan
metode pengujian Black Box.
Pengujian ini berusaha menemukan
kesalahan dalam beberapa kategori
sebagai berikut : fungsi-fungsi
fungsi
yang
tidak benar atau hilang, kesalahan
interface,
kesalahan
kinerja,
inisialisasi dan kesalahan terminasi.
KESIMPULAN DAN SARAN
Kesimpulan
Aplikasi Monitoring dan
Evaluasi ini adalah, sebuah aplikasi
yang bertujuan untuk memonitoring
11

perkuliahan, dan struktur perkuliahan


yang meliputi, dosen, mahasiswa,
absensi, mata kuliah, jurusan,
akademik, data mengajar, silabus,
Satuan Acara Pengajaran (SAP) dan
Berita Acara Perkuliahan (BAP).
Inti monitoring ini adalah
mengetahui kesesuaian SAP dengan
BAP setiap kelas dalam sebuah
jurusan, pengelolaan Kartu Hak
Ujian (KHU), dan
pengisian
quisioner mahasiswa sehingga bisa
dievaluasi oleh pihak jurusan dalam
sebuah komentar dalam menu
Monitoring. Kinerja dosen juga bisa
dilihat dari jumlah pertemuan perperiode
akademik,
begitupun
kehadiran mahasiswa, bisa dilihat
dari menu absensi.
Saran
Dengan adanya aplikasi ini,
diharapkan bisa membantu pihak
jurusan/fakultas
untuk
lebih
memperbaiki sistem perkuliahan,
guna peningkatan kualitas fakultas.
Kevalidan data BAP bisa
tercapai jika didukung pihak
mahasiswa.
Oleh
karena
itu,
partisipasi mahasiswa dalam hal ini
sangat berperan penting.
Untuk
ke
depannya,
diharapkan aplikasi ini bisa terus
dikembangkan,
dengan
menambahkan beberapa validasi
yang belum terimplementasi, dan
juga
bisa
menggabungkan
perkuliahan dengan administrasi
yang berhubungan dengan dosen
maupun
mahasiswa,
serta
mengintergrasi dengan sistem lain.

Kruchten, Philippe. 2000. The


Rational Unified Process An
Introduction, Second Edition.
Addison Wesley.
Moerdiyanto. Teknik Monitoring dan
Evaluasi
(Monev)
dalam
Rangka Memperoleh Informasi
untuk Pengambilan Keputusan
Manajemen.,
http://staff.uny.ac.id/sites/default/f
iles/penelitian/Drs.%20Moerdiyan
to,%20M.Pd./ARTIKEL%20MO
NEV.pdf, diakses 10 Agutus

2011.
Wardana.2010.Menjadi Master PHP
dengan
Framework
Codeigniter .PT Elex Media
Komputindo : Jakarta

DAFTAR PUSTAKA
Hakim,
Lukmanul.
2008.
Membongkar
Trik Para
Master
PHP.Penerbit
Lokomedia : Yogyakarta.

12

Anda mungkin juga menyukai