Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Mini Project dengan judul :

UPAYA PENINGKATAN CAKUPAN KB DI DESA SIGAMA DALAN

Yang dipersiapkan oleh :


dr. Indah Sari Dewi Harahap

Telah diterima dan disetujui pada tanggal 16 januari 2014 sebagai salah satu syarat
menyelesaikan Program Internsip Dokter Indonesia

Badan PPSDM Kementerian Kesehatan RI dan Komite Internsip Dokter Indonesia


Puskesmas Gunung Tua

Gunung tua, 16 januari 2014


Pendamping

Dr. Sri Suryani Hasanah Harahap


1

NIP : 19680401 199903 2001

KATA PENGANTAR
Pertama-tama saya ucapkan puji dan syukur kepada Allah SWT yang maha
Pengasih lagi Maha penyayang atas segala rahmat dan karunia-Nya sehingga mini
project ini dapat diselesaikan sebagai salah satu kegiatan dalam melaksanakan intersip
di puskesmas Gunung Tua, Kabupaten Padang lawas Utara.
Dalam penyelesaian mini projek ini, saya telah banyak mendapat bimbingan,
pengarahan, saran-saran dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu pada
kesempatan ini dengan kerendahan hati saya ingin mengucapkan terima kasih kepada :
1. dr. Sri Suryani Hasanah Harahap, selaku pembimbing saya yang telah
menyediakan waktu, tenaga, dan pemikirannya dalam penyelesaian mini projek
ini.
2. dr. Herlina Sonera Batubara, sebagai kepala puskesmas yang telah membatu
dalam pelaksanaan mini projek ini.
3. Ibu Elvi yuliana Harahap, Ibu Nurhayati, Ibu Ganda friska Siringo-ringo, Ibu
Siti Aisyah Siagian, Ibu Khairani Harahap, serta Ibu-Ibu pemegang program dan
pegawai-pegawai Puskesmas yang telah banyak membantu dalam pengumpulan
data.
4. Kepada Bidan desa Sigama dalan : Bidan Isra Mei
5. Rasa hormat dan terima kasih yang tiada terhingga saya persembahkan kepada
kedua orang tua saya , ayahanda Drs.H.Mora Harahap dan Ibunda Hj.Siti
Rahmah Srg.BA atas doa,perhatian, dan dukungan, yang tak putus-putusnya
sebagai bentuk kasih saying kepada saya. Semoga Allah SWT selalu
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua.

6. dr.Ane Syahputri CIS, dr.Chandra, dr.Dini Arini Hasibuan serta seluruh dokterdokter intersip dan dokter ptt Kabupaten Paluta yang mau bertukar pikiran
dengan saya,dan yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu.
Akhir kata saya berharap semoga mini projek ini dapat ikut memberikan sumbangan
pemikiran yang berguna bagi masyarakat.

Gunung Tua, 16 Januari 2014


Penulis

dr. Indah Sari Dewi Harahap

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN

KATA PENGANTAR

ii

DAFTAR ISI

iv

DAFTAR TABEL

vii

BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

1.2 Pernyataan Masalah

1.3 Tujuan

1.4 Manfaat Penulisan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


2.1 KELUARGA BERENCANA
2.1.1 Pengertian KB

2.2 Kontrasepsi

2.2.1 Pengertian Kontrasepsi

2.2.2 Macam-macam metode Kontrasepsi

BAB III METODE PENELITIAN


3.1 Waktu dan Tempat

12

3.2 Pengumpulan Data

12

3.3 Pengolaan Data

13

3.4 Kerangka Konsep

13

3.5 Skala Pengukuran

13

BAB IV HASIL
4.1 Data Geografi

14

4.2 Data Gemografik

14

4.3 Upaya Kesehatan Usila

15

4.4 Laporan Pendataan di Pondok Lansia

15

BAB V PEMBAHASAN

19

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN


6.1 Kesimpulan

20

6.2 Saran

20

DAFTAR PUSTAKA

21

LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai