Anda di halaman 1dari 1

BAB III

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Persamaan Differensial Linear Orde Kedua Non Homogen merupakan salah satu
bagian persamaan differensial linear orde kedua, dimana PD linear orde kedua memiliki
bentuk homogen dan non homogen.

Persamaan Differensial Linear Orde Kedua Non Homogen sendiri dalam


penerapannya dapat diterapkan dalam bidang elektro yaitu perhitungan rangkaian arus
searah (RLC), namun untuk penyelesaiannya saat ini jauh lebih cepat jika menggunakan
program maple. Penerapan lainnya PD Linear Orde Kedua dapat diterapkan pada pegas.

Persamaan diferensial sangat menarik dipelajari, karena persamaan diferensial


memegang peranan penting dalam berbagai macam ilmu. Oleh karena itu sangatlah
penting bagi kita untuk memahami persamaan diferensial, khususnya persamaan
diferensial linear orde dua non homogeny dikarenakan penerapannya/pengaplikasiannya
jauh lebih lengkap.

Anda mungkin juga menyukai