Anda di halaman 1dari 3

Tugas LOGIKA FUZZY-4

Title : Tugas LOGIKA FUZZY-4


From March 29, 2016 at 03:42 AM until April 03, 2016 at 11:59 PM
Submission type : File (file required, description text optional)
Submission visibility : Only visible for teacher(s) and submitter(s)
Assignment type : Individual
Allow late upload : Users can not submit after end date
Description

1. Apakah yang dimaksud dengan defuzzyfikasi?


2. Bagaimanakah defuzzyfikasi dengan metode mamdani dan metode sugeno
bekerja? (Jelaskan dengan suatu contoh pilih salah satu metode kompromi
terbaik, bisa CoA, MoM, Max-membership)
3. Diketahui sistem pengendali suhu (Temp.) ruang dengan kipas yang
digerakan oleh suatu motor (Motor speed control) yang dikendalikan fuzzy
logic seperti dinyatakan pada gambar di bawah ini.

Misalnya diperoleh suhu ruang sebesar 180 oF tentukan :


a. Nilai keanggotaan fuzzy-nya.
b. Aturan-aturan (rules) yang sesuai.
c. Nilai-nilai implikasi dan agregasi-nya.
d. Nilai kecepatan motor (defuzzyfikasi) yang direkomonedaikan oleh sistem (pilih
metode mamdani atau metode sugeno).

JAWAB :

1. Defuzzyfikasi

Defuzzifikasi adalah langkah terakhir dalam suatu sistem logika fuzzy


dimana tujuannya adalah mengkonversi setiap hasil dari inference engine
yang diekspresikan dalam bentuk fuzzy set kesuatu bilangan real.
Defuzzifikasi dapat didefinisikan sebagai proses pengubahan besaran fuzzy
yang disajikan dalam bentuk himpunan-himpunan fuzzy keluaran dengan
fungsi keanggotaannya untuk mendapatkan kembali bentuk tegasnya (crisp).
Hal ini diperlukan sebab dalam aplikasi nyata yang dibutuhkan adalah nilai
tegas (crisp). Prosesnya adalah sebagai berikut: suatu nilai fuzzy output yang
berasal dari rule evaluation diambil kemudian dimasukkan ke dalam suatu
membership function output.
Bentuk bangun yang digunakan dalam membership function output adalah
bentuk singleton yaitu garis lurus vertikal ke atas, seperti yang ditunjukkan
pada gambar 6. Besar nilai fuzzy output dinyatakan sebagai degree of
membership function output. Nilai-nilai tersebut dimasukkan ke dalam suatu
rumus yang dinamakan COG (Center Of Gravity) untuk mendapatkan hasil
akhir yang disebut crisp output. Crisp output adalah suatu nilai analog yang
akan kita butuhkan untuk mengolah data pada sistem yang telah dirancang.
Model perhitungan pada metode defuzzifikasi ada lima metode yaitu :
metode COA (center of area),
bisektor,
MOM (mean of maximum),
LOM (largest of maximum), dan
SOM (smallest of maximum).

2. Bagaimanakah defuzzyfikasi dengan metode mamdani dan metode sugeno


bekerja?

Anda mungkin juga menyukai