Anda di halaman 1dari 20

KOMPUTER DAN MASYARAKAT BIDANG

PENDIDIKAN
Disusun untuk memenuhi tugas matakuliah Komputer dan Masyarakat

Disusun Oleh :
Bintang Winarsa (1341177004081)
Muhammad Iqbal (1341177004200)
Dewi Admisari (1341177004227)
Kelas : 7A

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG
2016

ABSTRAK
Proses pendidikan memiliki sejumlah tujuan yang ingin dicapai,
berdasarkan tujuan-tujuan inilai, semua kegiatan untuk memfasilitasi siswa dalam
memperoleh ilmu pengetahuan. Sistem pengolahn data absensi siswa berbasis
komputerisasi pada SMAN 2 KARAWANG yang mana sistem ini beroperasi
dilingkungan pengolahan data absensi siswa dengan adanya sistem ini maka
kegiatan yang berhubungan dengan absensi siswa dan guru secara otomatis akan
semakin ringan. Semakin berkembangnya teknologi informasi mengharuskan kita
untuk mengikuti perkembangannya. Pada saat ini untuk mneghadapi untuk
menghadapi canggihnya teknologi, dunia pendidikan khususnya memerlukan
peranan komputerisasi untuk membantu memaksimalkan pekerjaan manusia serta
mebantu dalam pengambilan keputusan untuk menyelesaikan masalah yang ada
berdasarkan pada informasi yang akurat dan dapat dipercaya. Sistem pengolahan
data absensi siswa dan guru ini meliputi pengolahan data absensi dan proses
rekapitulasi data absensi siswa dan guru. Admin berperan aktif dalam sistem ini,
pengunaan database pada sistem pengolahan data absensi siswa dan guru sangat
membantu karena selain aman, tingkat kehilangan data khususnya data absensi
siswa dapat di minimalisir. dengan adanya sistem pengolahan data absensi siswa
dan guru ini maka sekolah tersebut sudah maju satu langkah untuk mengejar
ketertinggalan atau maju selangkah untuk mengimbangi perkembangan teknologi
saat sekarang ini.
Kata kunci : pendidikan, absensi, komputerisasi

KATA PENGANTAR
Alhamdulillahirobbil aalaminn, puji syukur kami panjatkan kepada Allah
SWT, yang telah memberikan kami sehat dan waktu untuk membuat makalah
untuk mata kuliah Komputer dan Masyarakat. Tentunya banyak sekali kekurangan
dalam

pengerjaannya,

namun

dari

kekurangan

tersebut

kami

dapat

memperbaikinya dan menjadikan makalah ini sebagai acuan untuk adik kelas
kami jika ada pengerjaan atau tugas yang sama dikemudian hari. Pada kesempatan
ini kami mengucapkan terima kasih yang sebesar besarnya kepada:
1. Bapak Aries Suharso,S.Si,M.Kom., selaku dosen pembimbing dalam
penyusunan penelitian yang telah banyak memberikan bimbingan dan
masukan-masukan yang sangat berarti kepada kami, sehingga akhirnya
dapat menyelesaikan Penelitian ini dengan sebaik-baiknya.
2. Teristimewa kepada Kedua Orang Tua Penulis yang tercinta dan tersayang
yang telah banyak memberikan dukungan, motivasi yang tak terhingga dan
tak ternilai harganya yang dirasakan oleh penulis.
3. Seluruh teman-teman Fakultas Ilmu Komputer Universitas Singaperbangsa
Karawang

2013

yang

telah

banyak

memberikan

masukan

dan

pertimbangan dalam pembuatan Tugas Akhir ini.


Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan Tugas ini masih jauh dari
kesempurnaan yang dikarenakan pengetahuan dan pengalaman yang dimiliki oleh
penulis masih sangat terbatas yang masih perlu diperbaiki, baik dari segi
penyajian, bentuk maupun isinya. Akhir kata penulis berharap semoga Tugas ini
dapat berguna bagi semua pihak yang membacanya terutama bagi penulis sendiri.
Karawang, September 2016

DAFTAR ISI

ABSTRAK
KATA PENGANTAR...............................................................................................i
DAFTAR ISI............................................................................................................ii
DAFTAR GAMBAR..............................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN........................................................................................1
1.1.

Latar Belakang..........................................................................................1

1.2.

Batasan Masalah........................................................................................1

1.3.

Tujuan........................................................................................................1

1.4.

Ruang Lingkup Materi..............................................................................2

BAB II LANDASAN TEORI..................................................................................3


2.1.

Pengertian Kehadiran................................................................................3

2.1.1.
2.2.

Jenis-jenis Dari Daftar Hadir.............................................................3

Komputer dan Masyarakat........................................................................4

BAB III PEMBAHASAN......................................................................................10


3.1.

Company Profile......................................................................................10

3.1.1.

Profil SMAN 2 Karawang................................................................10

3.1.2.

Visi dan Misi....................................................................................11

3.1.3.

Strutur Organisasi............................................................................12

3.2.

Data yang Diproses.................................................................................13

3.3.

Bisnis Proses............................................................................................13

3.4.

Hasil Akhir untuk Masyarakat.................................................................14

BAB IV PENUTUP...............................................................................................16
4.1.

Kesimpulan..............................................................................................16

DAFTAR GAMBAR
Gambar 3. 1 Struktur Organisasi..........................................................................12
Gambar 3. 2 Bisnis Proses Kehadiran Siswa........................................................13
Gambar 3. 3 Proses Bisnis Kehadiran Guru.........................................................14

BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Komputer telah berperan di masyarakat, komputer sebenarnya tidak
berbeda dengan produk teknologi lainnya. Hal ini berlaku di negara maju maupun
di negara yang sedang berkembang. Hal yang membedakan komputer dengan
produk lainnya adalah kemampuannya untuk dapat diprogram guna melaksanakan
berbagai macam tugas dan ketelitian yang akurat.
Penggunaan komputer di bidang perbankan, transportasi, pendidikan,
komunikasi dan teknologi informasi berkembang pesat. Pada bidang pendidikan
komputer sudah diperkenalkan dan digunakan pada sekolah-sekolah dari
pendidikan dasar sampai tingkat perguruan tinggi. Penggunaan komputer pada
bidang pendidikan bisa digunakan pada absensi, penyimpanan data siswa,
penyimpanan rapot siswa, serta lainnya sebagainya.
Pada SMAN 2 Karawang Timur sudah menggunakan komputer dalam
membantu permasalahan seperti penyimpanan data siswa menggunakan excel,
serta dalam hal pendaftaran sudah menggunakan sistem online. Namun dalam hal
absensi masih menggunakan buku baik absensi buku maupun absensi siwa.
Absensi siswa dilakukan oleh salah satu siswa dari masing-masing kelas,
sedangkan absensi guru berada di meja yang disediakan di pintu masuk sekolah
yang dijaga oleh guru yang bertugas piket pada saat itu.
1.2. Batasan Masalah
Makalah ini hanya fokus pada perkembangan sistem kehadiran di SMAN 2
Karawang Timur dalam bidang pendidikan.
1.3. Tujuan
Tujuan dari penulisan ini adalah mengetahui profil SMAN 2 Karawang
Timur dan pengaplikasian daftar kehadiran yang terkomputerisasi.

1.4. Ruang Lingkup Materi


Daftar kehadiran atau absensi adalah salah satu bentuk tanda kehadiran
seseorang telah hadir di dalam lingkungan kegiatan seperti kehadiran siswa di
sekolah, kehadiran saat acara, dan lain sebagainya. Absensi dilakukan oleh salah
seorang yang melakukan pendataan hadir kepada orang yang telah hadir atau
datang dan dicatat sebagai bukti sebagai tanda kehadiran.

BAB II
LANDASAN TEORI
1.

Pengertian Kehadiran
Presensi adalah kehadiran dan keikutsertaan seseorang secara fisik dan

mental terhadap aktivitas pada jam-jam efektif.


Kehadiran adalah sebuah pembuatan data untuk daftar kehadiran yang
biasa digunakan bagi sebuah lembaga atau instansi yang sangat perlu
membutuhkan sistem seperti ini. Kehadiran menuaikan sebuah sistem yang harus
di pergunakan sebagai konsep sistem kehadiran, di saat sistem membutuhkan
sebuah data maka sistem akan dijadikan sebagai aplikasi yang sanggup
menjalankan dan membuat data kehadiran tersebut.
Daftar hadir adalah naskah yang dipergunakan untuk mencatat dan
mengetahui kehadiran. Daftar hadir terdiri atas :
1. Daftar hadir yang didalamnya sudah dicantumkan nama-nama orang
yang akan hadir.
2. Daftar hadir yang didalamnya belum dicantumkan nama-nama orang
yang akan hadir.
1.

Jenis-jenis Dari Daftar Hadir


1. Daftar Hadir Catatan Tangan
Daftar hadir catatan tangan biasanya ada di perusahaan-perusahaan
kecil. Setiap tiba atau pulang.
Kelebihan
- Murah dan mudah
Kekurangan
- Dapat menulis waktu hadir/pulang sesuai kehendaknya.
- Dapat mencatatkan waktu hadir/pulang temannya yang belum
datang atau pulang lebih awal.
2. Daftar Hadir Almano (Sistem Ceklok)
Absensi ini menggunakan mesin almano/mesin absensi dengan sistem
ceklok. Jadi pegawai yang ingin mengisi kartu jam hadir harus

memasukkan kartu jam hadir ke mesin almano, dan secara otomatis


kartu jam hadir akan mencetak jam hadir/pulang karyawan sesuai
dengan jam kantor.
Kelebihan
- Mudah digunakan
- Tidak bisa menulis waktu hadir/pulang sekehendak hati.
Kekurangan
- Dapat mencatatkan waktu hadir/pulang temannya yang belum
pulang lebih awal.
3. Daftar Hadir Sidik Jari
Biasanya sistem ini digunakan oleh perusahaan menengah ke atas.
Cara kerja sistem Finger Scan ini adalah dengan cara menempelkan
salah satu jari pada mesin setelah memasukkan nomer identitas
pekerja.
Kelebihan
- Absensi tidak dapat digantikan oleh orang lain
- Proses perekapan data kehadiran menjadi lebih mudah.
Kekurangan
- Harganya relatif mahal
- Jika ada error maka data jam hadir tidak akan bisa diakses
- Tidak semua dapat melakukan fingerprint dengan sukses
sehingga kadang tidak tercatat jika pegawai/pekerja tersebut
tidak hadir.
2.

Komputer dan Masyarakat


Komputer dan masyarakat adalah sebagai hubungan antara pengguna

(user) dengan suatu alat (komputer) guna mencapai tujuan, dan selanjutnya akan
dapat meningkatkan efisiensi waktu dan tenaga serta mempermudah dalam
melakukan sutau pekerjaan, dengan tidak lagi menggunakan cara-cara manual,
akan tetapi dengan menggunakan suatu alat yang sudah di tentukan ketelitiannya
dan pertimbangan dengan matang.
Komputer menurut ejaan aslinya computer berasal dari kata to
compute yang artinya menghitung, jadi komputer bila diartikan secara harfiah
adalah alat hitung.
Komputer digunakan secara meluas dalam berbagai aktivitas di kehidupan
manusia seperti :
1. Perbankan

2. Perniagaan / Perdagangan
3. Industri
4. Transportasi
5. Obat-obatan / Rumah Sakit
6. Pendidikan
7. Seni
8. Penelitian
9. Rekreasi
10. Pertahanan dan Keamanan
11. Komunikasi
1. Bidang Perbankan
Didalam Bank, komputer digunakan sebagai Sistem Uang Elektronik
(menggunakan ATM, Kartu Kredit, Debit Card, dll) untuk menyimpan
data, memproses transaksi dan pembayaran tagihan secara on-line.
2. Bidang Perdagangan
Komputer sangat membantu untuk memproses data dalam jumlah yang
banyak seperti di tempat-tempat perbelanjaan untuk menyimpan hasil
transaksi yang terjadi, inventaris persediaan (stock) barang, pembuatan
laporan keuangan, faktur, surat-surat, dokumen dan lain-lain. Selain
tunai pembayaran juga dapat dilakukan secara elektronik dengan
menggunakan credit card atau debit card.
3. Bidang Perindustrian
Komputer digunakan di dalam bidang industri (CAM Computer
Aided Manufacturing) untuk menghasilkan produktivitas kinerja yang
tinggi, mengurangkan biaya dan menangani masalah kekurangan
tenaga kerja. Misalnya, robot diciptakan untuk menjalankan semua
kerja dengan mengikuti arahan yang diberikan melalui komputer
seperti memasang komponen-komponen kereta atau membukanya
kembali, membersihkan minyak dan menyembur cat dalam industri
pemasangan kereta. Untuk merancang sebuah mobil digunakan CAD
Computer Aided Design.
4. Bidang Transportasi
Komputer digunakan untuk mengatur lampu lalu lintas. Di Negara
maju kereta dipasang alat navigasi modern untuk menggantikan
masinis melalui penggunaan satelit dan sistem komputer. Jalan raya
juga dipasang dengan berbagai jenis sensor yang akan memberikan

pesan kepada komputer pusat untuk memudahkan pengendalian jalan


raya tertentu.
5. Bidang Rumah Sakit
Pada Rumah Sakit modern, komputer digunakan untuk membantu
dokter

menjalankan

tugasnya

seperti

mendiagnosis

penyakit,

menghasilkan gambar sinar-X bergerak (CAT Computer Axial


Tomography), membantu orang cacat seperti menghasilkan alat
membaca dengan teks khusus bagi orang tuna netra. Selain itu untuk
menyimpan riwayat penyakit pasien, penggajian para karyawan RS,
mengelola persediaan stock obat-obatan.
6. Bidang Pendidikan
Penggunaan komputer sebagai alat pembelajaran dikenal sebagai CBE
(Computer Based Education). CAI (Computer Assisted Instruction)
digunakan para pendidik untuk menyampaikan arahan dalam pelajaran.
Selain itu komputer jg dapat digunakan untuk meyimpan data-data
pendidik dan para murid, materi belajar, dan soal-soal ujian maupun
latihan.
7. Bidang Seni
Synthesizer kini popular digunakan untuk meniru bunyi alat-alat musik
tradisional seperti bunyi gitar dan piano. Komputer juga digunakan
dalam berbagai proses penciptaan lagu seperti penyusunan dan
rangkaian (sequencing) nada. Grafik komputer merupakan bidang yang
pesat dimajukan kini. Komputer juga telah digunakan untuk
menghasilkan animasi dalam film-film kartun dan untuk menghasilkan
special effects.
8. Bidang Penelitian Ilmu Pengetahuan (Science)
Komputer digunakan untuk penyelidikan tenaga nuklear dan
pemrosesan data, penyelidikan kawasan minyak. Komputer juga
digunakan untuk penelitian angkasa lepas dan penyelidikan asas dalam
sains dan matematik. Komputer juga digunakan dalam ramalan cuaca
seperti mengambil gambar awan dan dikirim ke bumi. Di bumi para
ahli cuaca akan meramal cuaca pada ketika itu.
9. Bidang Rekreasi
Komputer digunakan sebagai satu sumber alat rekreasi untuk orang
ramai dimana permainan komputer, permainan arked, permainan video
dan sebagainya mengandungi banyak cip-cip elektronik di dalamnya.

Komputer juga digunakan untuk mengendalikan berbagai jenis alat


rekreasi yang canggih seperti roller coaster.
10. Bidang Pertahanan dan Keamanan
Komputer juga dicipta untuk tujuan perperangan dalam sistem senjata,
pengendalian dan komunikasi. Kapal perang dan kapal terbang yang
modern dipasang dengan peralatan komputer yang canggih untuk
membantu dalam melakukan navigasi atau serangan yang lebih tepat.
Komputer juga digunakan untuk latihan simulasi perperangan bagi
calon prajurit untuk mengurangkan biaya.
11. Bidang Komunikasi
Komputer bisa mengirim dan menerima pesan dari komputer yang lain
sampai beribu kilometer jauhnya. Telekomunikasi ialah proses
pertukaran pesan di beberapa sistem komputer atau terminal melalui
alat media seperti telepon, telegraf dan satelit. E-Mail ialah surat
elektronik yang dikirim melalui komputer, salah satu bentuk
komunikasi

dengan

menggunakan

komputer.

MODEM

(Modulator/Demodulator) diperlukan untuk menukar pesan komputer


kepada isyarat audio supaya boleh dihantar melalui telepon.
Pada dasarnya komputer digunakan sebagai alat bantu untuk menyimpan,
mengolah dan mengambil kembali data atau informasi yang diperlukan. Bidang
pekerjaan yang juga mulai terpengaruh seperti terlihat dicontoh berikut ini :
1. Penyiapan surat-menyurat sampai dengan penyimpanan arsip dikantor.
2. Pembuatan film dalam bidang animasi dan efek-efek 3 dimensi
3. Pencarian buku berdasarkan judul buku dan nama pengarang di
perpustakaan
4. Pelayanan administrasi dan mutu pelayanan medis pada rumah sakit.
5. Pemesanan tiket peswat terbang pada perusahan penerbangan domestik
maupun internasional.
6. Administrasi negara

seperti

administrasi

data

kepegawaian,

administrasi data kependudukan, pembuatan KTP, SIM dan lain


sebagainya.
7. Penggunaan komputer dalam bidang industri.
Salah satu yang banyak di geluti,diminati,dan di sukai masyarakat saat ini
adalah internet. Internet adalah sebuah teknologi hasil perkawinan perkembangan
teknotogi komputer dengan teknologi informasi

Ada beberapa hal-hal kehidupan masyarakat yang berubah dari lahirnya


internet;
1. Dunia Usaha
Dalam dunia usaha, sudah banyak yang mendapatkan keuntungan lebih
dengan memasarkan produknya ke berbagai mancanegara. Hal ini
tentu akan menjadi nilai positif untuk dunia usaha.
2. Semua bisa menjadi sumber informasi
Pada saat ini, setiap orang dapat dengan mudah untuk menjadi sumber
ataupun mencari sumber informasi, karena tak terbatasnya jaringan
komputer yang terkoneksi dengan komputer lain.
3. Kejahatan baru
Para ahli hukum harus bekerja lebih keras dalam mendeskripsikan
suatu kesalahan seseorang karena kejahatan yang dilakukan melalui
internet belum dapat didefinisikan, contoh seorang Cracker (Hacker
dalam pengertian negatif) mengambil data orang lain. Apakah dia
dapat dikategorikan penjahat/maling? Padahal kalau maling harus ada
saksi dan bukti. Dan masih banyak contoh lain yang sering kita temui

BAB III
PEMBAHASAN
1.

Company Profile

1.

Profil SMAN 2 Karawang


SMA Negeri 2 Karawang berlokasi di jalan Manunggal VII Palumbonsari

Kecamatan Karawang Timur, Kabupaten Karawang. Berdiri tahun 1984,


merupakan kelas jauh (fillia) SMAN 1 Karawang. Awalnya KBM dilaksanakan di
SMAN 1 jl. A. Yani, baru tahun 1986 mempunyai bangunan/kampus di Jalan
Manunggal VII Palumbonsari Karawang, SMAN 2 Karawang mempunyai siswa
sebanyak 1018 orang yang terbagi dalam 18 rombongan belajar, dengan fasilitas
18 ruang kelas, 1 perpustakaan, 1 lab IPA, 1 LAB komputer, 1 ruang guru, ruang
kepsek, ruang TU, ruang BP, ruang OSIS, Koperasi Siswa, WC siswa, guru,
kepsek.

Identitas Sekolah
Nama Sekolah
NPSP / NSS
Jenjang Pendidikan
Status Sekolah
Lokasi Sekolah
Alamat
RT / RW
Nama Dusun
Desa/Kelurahan
Kode Pos
Kecamatan
Lintang/Bujur
Kontak Sekolah
Nomor Telepon
Nomor Fax
Email
Website

: SMAN 2 KARAWANG
: 20217763 / 301022105073
: SMA
: Negeri
: JL. MANUNGGAL VII
: 3/8
: Krajan
: Palumbonsari
: 41351
: Kec. Karawang Timur
: -6.2923000/107.3298000
: 400447
: 400447
: sman2krw@gmail.com
: http://sma2krw.wordpress.com

10

2.

Visi dan Misi

Visi
BERPRESTASI, PROFESIONAL, DAN BERDEDIKASI TINGGI
DALAM MELAKSANAKAN TUGAS PELAYANAN DENGAN

BERLANDASAKAN IMTAQ (IMAN DAN TAQWA)


Misi
a. MENDIDIK, MENGAJAR, DAN MEMBIMBING ANAK
DALAM UPAYA MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN
UNTUK MENCAPAI TUJUAN PENDIDIKAN SEKOLAH
b. MENGEMBANGKAN KREATIVITAS, INOVATIF, UNTUK
BERPRESTASI DAN MERAIH SUKSES
c. MEMBINA AKHLAK DAN MORAL BERLANDASKAN
IMTAQ DAN SIKA KETELADANAN
d. MENINGKATKAN PROFESIONALITAS
PELAYANAN

TERHADAP

ANAK

KERJA

DAN

DIDIK

DAN

MASYARAKAT
e. MEMELIHARA DAN MEMUPUK JIWA KEBERSAMAAN,
KEKELUARGAAN YANG HARMONIS

11

3.

Strutur Organisasi

Gambar 3. 1 Struktur Organisasi

12

2.

Data yang Diproses


Data yang diolah adalah data hadir siswa dan guru yang direkapitulasi

yang akan disimpan oleh sekolah.


3.

Bisnis Proses

Kehadiran Siswa

Gambar 3. 2 Bisnis Proses Kehadiran Siswa

Kehadiran Guru

13

Gambar 3. 3 Proses Bisnis Kehadiran Guru

4.

Hasil Akhir untuk Masyarakat

Istilah
1. Daftar ulang adalah pendaftaran kembali untuk membuktikan
bahwa telah sepakat untuk masuk sekolah tersebut.
2. Kehadiran adalah kehadiran guru dalam satu mata pelajaran yang
diampuhnya
3. Sekolah adalah SMAN 2 KARAWANG yang terletak di Jl.
Manunggal VII, Ds. Palumbonsari, Kab. Karawang.
4. Guru adalah tenaga pengajar yang memiliki kewajiban untuk hadir
dan memberikan pengajaran kepada siswa.
5. Pesesta didik adalah anggota masyarakat

yang

berusaha

mengembangkan potensi diri melalui proses pembelajaran pada


jalur pendidikan baik pendidikan formal, pendidikan informal,
maupun pendidikan nonformal, pada jenjang pendidikan dan jenis
pendidikan tertentu.
6. Buku kehadiran adalah buku yang menandakan seseorang hadir
dengan mencantumkan nama, tanda tangan, dan lain sebagainya.
7. Buku rekapitulasi absen adalah buku yang mendata seluruh jumlah
atau hasil akhir dari setiap pertemuan.

14

8. Petugas piket adalah guru yang bertugas menjadi penjaga meja yang
berada di pintu masuk sekolah yang menyimpan buku rekapitulasi
dari absen siswa maupun absen guru.

Hasil
1. Dengan absensi fingerprint maka guru piket tidak harus berkeliling
dan mendatangi kelas per kelas untuk memastikan kehadiran guru
pengajar sehingga pihak sekolah tidak perlu lagi menggunakan
berkas berupa kertas untuk data kehadiran guru pengajar yang
tentunya akan mengurangi biaya pengeluaran sekolah. Dan untuk
siswa bisa menggunakan absensi secara online atau bisa hanya
sekertaris yang bisa mengabsen dan akan di simpan yang
terintegrasi ke tata usaha.

15

BAB IV
PENUTUP
4.1. Kesimpulan
Manfaat komputer dengan beragam cara mulai sebagai alat bantu menulis,
menggambar, mengedit foto, memutar video, memutar lagu sampai analisis data
hasil penelitian maupun untuk mengoperasikan program-program penyelesaian
problem-problem ilmiah, bisnis, bahkan mengendalikan pesawat ruang angkasa.
Penggunaan

komputer

untuk

mencari

informasi

di

bidang Perbankan,

Transportasi, Pendidikan, Komunikasi Dan Teknologi Informasi data yang


diperoleh informasi yang cepat, akurat, informatif dan efisien.
Dalam bidang pendidikan bisa melakukan proses absensi siswa dan guru
menggunakan sistem terkomputerisasi tak perlu menggunakan kertas dan
mengurangi tenaga serta waktu yang diperlukan untuk melakukan absensi.

Anda mungkin juga menyukai