Anda di halaman 1dari 3

1.

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah


Perkembangan teknologi informasi saat ini sangat pesat. Salah satu contoh
dari teknologi informasi adalah smartphone yang berbasis Android. Selain sebagai
alat telekomunikasi smartphone berbasis android juga dapat digunakan sebagai
alat dalam mempermudah pekerjaan, proses pembelajaran, dan lain sebagainya.
Informasi daerah-daerah di indonesia hanya sebagian besar dapat dicari di
internet dan hanya beberapa yang memberikan informasi dengan menggunakan
media smartphone terutama berbasis android. Sehingga penulis membuat aplikasi
informasi daerah berbasis android terutama daerah Provinsi Lampung, Karena
saat ini informasi daerah Provinsi Lampung sangat sedikit. Sehingga penulis ingin
memberikan informasi daerah Lampung berbasis android dengan tujuan
memperkenalkan daerah Lampung kepada siswa-siswi Sekolah Dasar.
Penulis memperkenalkan daerah Lampung kepada siswa-siswi Sekolah
Dasar berbasis android untuk menambah pengetahuan dan diharapkan dapat
membantu tugas sekolah pada sub pelajaran Muatan Lokal (Mulok), dan lainnya.
Berdasarkan latar belakang diatas maka penulis akan membuat penulisan
dengan judul Aplikasi Pengenalan Daerah Lampung menggunakan Eclipse dan
Adobe Photoshop CS4
1.2 Batasan Masalah
Pada bagian ini penulis menjelaskan batasan masalah mengenai
pembuatan aplikasi pengenalan daerah lampung ini , dimana penulis hanya
menjelaskan tentang nama-nama kabupaten, tari tradisional, pakaian adat dan
rumah adat di Provinsi Lampung.

1.3 Tujuan
Tujuan dari penulisan ini diharapkan dapat memberikan informasi dan
pengetahuan terutama kepada siswa-siswi Sekolah Dasar tentang informasi daerah
Lampung, dan dapat membantu tugas sekolah siswa-siswi Sekolah Dasar pada sub
pelajaran Muatan Lokal (Mulok), dan lainnya.
1.4 Metode Penelitian
Penulian ilmiah ini dibuat dibuat dengan metode studi putaka (Literature)
Proedur Pembuatan Aplikasi
Pada bagian ini dijelakan proedur pembuatan aplikai . adapun pembuatan
aplikai dilakukan beberapa tahap ebagai berikut :
1. Pengumpulan Data
Pengumpulan data dilakukan dengan mencari di internet atau web browing
2. Perancangan dan konep aplikasi
Dirancang dengan tampilan yang menarik sehingga dapat menarik
pengguna aplikasi untuk menggunakan aplikasi ini.
3. Penulisan cript dan pembuatan aplikasi
Dilakukan

dengan

mendisain

aplikasi

menggunakan

Eclipsedan

pembuatan tombol button menggunakan Adobe Photohop CS4.


4. Testing dan pengujian
Setelah membuat aplikasi secara keseluruhan sangatlah penting untuk
melakukan evaluasi apakah tombol button atau script di aplikasi berjalan
dengan baik.
5. Uji coba aplikasi
pada bagian ini aplikasi yang telah dibuat akan diuji sebelum aplikasi di
up-load dan dapat di downloadd oleh pengguna aplikasi.
6. Upload ke web/ blog
Kemudian aplikasi di upload ke web atau blog, agar aplikasi dapat di
download dan berguna bagi pengguna aplikasi.

1.5 Sistematika Penulisan Ilmiah


Untuk mempermudah dalam penulisan dan pemahaman ilmiah ini maka
penulis membagi menjadi empat bab, dimana setiap bab terdiri dari beberapa subbab. Berikut gambaran secara garis besar sistematika penulisan
1. Pendahuluan
Pada bab ini berisi tentang latar belakang masalah, batasan masalah, tujuan,
metode penelitian dan sistematika penulisan ilmiah.
2. Landasan Teori
Pada bagian ini penulis menjelaskan tentang sejarah Lampung, sistem operasi,
beberapa istilah dalam android, eclipse, java, dan xml. Selain itu pada bab ini juga
menjelaskan pembelajaran, informasi, dan pemecahan masalah.
3. Pembahasan
Pada bab ini penulis menjelaskan uraian perancangan dan tahapan desain aplikasi,
pembuatan struktur navigasi, perancangan output, dan pembuatan aplikasi, serta
implementasinya.
4. Kesimpulan
Pada bab ini berisi kesimpulan dan saran dari hasil pembahasan. Dan pada bab ini
pula penulis inign menjelaskan tentang kekurangan dalam membuat aplikasi
berbasis android ini.

Anda mungkin juga menyukai