Anda di halaman 1dari 5

STATUS PASIEN

Hernia Skrotalis dextra irreponible


I.

Identitas Pasien
Nama
: Tn. K
Jenis kelamin
: laki-laki
Umur
: 56 tahun
Status
: Menikah
Agama
: Islam
Alamat
: Kerinci
Anamnesis dilakukan tanggal 04 Januari 2015 pukul 15.00 WIB

II.

Anamnesis
KU
: terdapat benjolan di buah zakar sebelah kanan sejak 2 tahun yang lalu
RPS

sebelum masuk rumah sakit.


: pasien datang ke IGD RS Tabrani hari senin 4 Januari 2014 dengan
keluhan terdapat benjolan disekitar buah zakar sejak 2 tahun yang lalu.
Benjolan tersebut berbentuk bulat, dengan permukaan yang rata dan
warna sama dengan warna kulit sekitarnya. Ukuran benjolan berubahubah awalnya hanya kecil, dan masih hilang timbul, benjolan agak
mengecil jika pasien berbaring. Tn. K juga mengeluhkan benjolan sudah

RPD

tidak dapat masuk kembali, tidak ada demam, mual , pusing dan muntah.
: awalnya ada benjolan kecil yang keluar masuk tetapi tidak dihiraukan
oleh Tn. K sekitar 2 tahun yang lalu, Tn. K tidak memiliki riwayat

RPK

penyakit prostat.
: tidak terdapat riwayat keluarga yang berhubungan.

Kebiasaan: sering melakukan olahraga yang berturut- turut.

Resume anamnesis
pasien datang ke IGD RS Tabrani hari senin, 4 Januari 2015 pasien datang ke
IGD RS Tabrani hari senin 4 Januari 2014 dengan keluhan terdapat benjolan yang
hilang timbul disekitar buah zakar sejak 2 tahun yang lalu. Benjolan tersebut
timbul setelah beraktifitas berat atau setelah olah raga. RPD dan RPK tidak ada
yang berhubungan.
III.

Pemeriksaan tanda vital (vital sign)


Tekanan darah

: 130/90 mmHg

Suhu tubuh
Denyut nadi
Frekuensi nafas
IV.

: 36,50 C
: 78 x/menit
: 20 x/menit

Pemeriksaan Fisik Diagnostik


IV. A keadaan umum
Kesadaran
: Composmentis
Keadaan umum : tampak sakit sedang
Tinggi badan
: 160 cm
Berat badan
: 56 kg

IV. B Pemeriksaan kepala


Kepala

: Normosefal, rambut warna hitam

Mata

: Pada mata ditemukan pupil isokor, konjungtiva tidak

anemis,

pada sklera tidak ditemukan ikterik.


Telinga

: Pada telinga tidak ditemukan gangguan pendengaran, bentuk


telinga normal, simetris kanan dan kiri.

Hidung

: Bentuk normal, tidak ditemukan secret

Mulut

: bibir normal tidak pucat

IV. C Pemeriksaan leher


Inspeksi

: leher simetris, dan tidak tampak pembesaran KGB

Palpasi

: tidak teraba pembesaran KGB

Trakea

: tidak ditemukan deviasi trakea

Kelenjar tiroid : tidak tampak pembesaran kelenjar tiroid


Vena sentral
IV.

D Pemeriksaan Thoraks

: JVP normal

Inspeksi

: tidak ditemukan retraksi pada dinding dada

Perkusi

: ditemukan bunyi sonor pada kedua lapangan paru

Palpasi

: fremitus taktil dan fremitus vocal sama kanan dan kiri

Auskultasi

: ditemukan bunyi jantung normal

IV. E Pemeriksaan Abdomen


Inspeksi

: tidak ditemukan sikatrik

auskultasi

: bising usus normal

Perkusi

: terdapat timpani pada seluruh lapangan abdomen

Palpasi

: dalam batas normal

Pemeriksaan ren

: tidak ditemukan kelainan

Pemeriksaan nyeri ketok ginjal

: tidak ditemukan kelainan

Pemeriksaan hepar

: tidak ditemukan pembesaran hepar

Pemeriksaan lien

: tidak ditemukan pembesaran lien

Pemeriksaan asites

: tidak ditemukan asites

Pemeriksaan ekstremitas

: ditemukan capillary refill time <3 detik akral hangat,


tidak terlihat deformitas, tidak terdapat udem pada
keempat ekstremitas.

Status lokalis genitalia


Inspeksi : terdapat massa dengan bentuk agak bulat dengan ukuran 7x5x3 cm di daerah
buah zakar sebelah kanan, berwarna seperti warna
kulit dan tidak terdapat tanda-tanda radang.
Palpasi : teraba masa didaerah buah zakar sebelah kanan dengan ukuran 7x5x3 cm,
pernukaan rata, tidak nyeri, massa teraba lunak, testis
tidak teraba.

V.

Resume pemeriksaan fisik


Pada

pemeriksaan

fisik

didapatkan

kesadaran

composmentis, keadaan umum tampak sakit sedang,


tekanan darah 130/90 mmHg, nadi 78x/menit, laju
pernafasan 20x/menit, suhu 36,50 C, paru dan jantung
dalam batas normal, pada abdomen tidak ditemukan
kelainan, pada hepar, lien, dan ginjal dalam batas
normal, pada ekstremitas ditemukan akral hangat,
Status lokalis genitalia Inspeksi terdapat massa
dengan bentuk agak bulat dengan ukuran 7x5x3 cm
di daerah buah zakar sebelah kanan, berwarna seperti
warna kulit dan tidak terdapat tanda-tanda radang.
Palpasi teraba masa didaerah buah zakar sebelah
kanan dengan ukuran 7x5x3 cm, pernukaan rata,
tidak nyeri, massa teraba lunak, testis tidak teraba.

VI.

Daftar masalah pasien


Masalah aktif : Pasien juga mengeluh mengeluh benjolan yang hilang timbul di
sekitar buah zakar.
Masalah Pasif : Tidak ditemukan masalah pasif pada pasien
VII. Diagnosis dan diagnosis banding
Diagnosis

: Hernia skrotalis Dextra irreponible

Diagnosis banding : BPH, orchitis.


Rencana
A. Bedah : operasi
B. Tindakan pra bedah : infus RL 20 Tpm.

Anda mungkin juga menyukai

  • Gagal Jantung Kongestif
    Gagal Jantung Kongestif
    Dokumen29 halaman
    Gagal Jantung Kongestif
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen9 halaman
    Bab Iii
    Dilla
    Belum ada peringkat
  • Luka Bakar
    Luka Bakar
    Dokumen19 halaman
    Luka Bakar
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Trauma Dada
    Trauma Dada
    Dokumen17 halaman
    Trauma Dada
    Anindini Winda Amalia
    Belum ada peringkat
  • Status Interna I
    Status Interna I
    Dokumen4 halaman
    Status Interna I
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar
    Kata Pengantar
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Mata
    Mata
    Dokumen26 halaman
    Mata
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Tanslite Jurnal
    Tanslite Jurnal
    Dokumen16 halaman
    Tanslite Jurnal
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Tanslite Jurnal
    Tanslite Jurnal
    Dokumen16 halaman
    Tanslite Jurnal
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • VISUS_ANAK
    VISUS_ANAK
    Dokumen23 halaman
    VISUS_ANAK
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus THT
    Laporan Kasus THT
    Dokumen32 halaman
    Laporan Kasus THT
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar Lapkas
    Kata Pengantar Lapkas
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar Lapkas
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Bab 3 Dan 4 Case THT
    Bab 3 Dan 4 Case THT
    Dokumen6 halaman
    Bab 3 Dan 4 Case THT
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • APGAR Skore AG Vs Spinal
    APGAR Skore AG Vs Spinal
    Dokumen15 halaman
    APGAR Skore AG Vs Spinal
    Triple-m
    Belum ada peringkat
  • Karunia Ayu PDF
    Karunia Ayu PDF
    Dokumen11 halaman
    Karunia Ayu PDF
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • DISLOKASI
    DISLOKASI
    Dokumen13 halaman
    DISLOKASI
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Img
    Img
    Dokumen1 halaman
    Img
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Absess
    Absess
    Dokumen24 halaman
    Absess
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Lapkas
    Lapkas
    Dokumen33 halaman
    Lapkas
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Kemoterapi Natural 22
    Kemoterapi Natural 22
    Dokumen19 halaman
    Kemoterapi Natural 22
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar
    Kata Pengantar
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Imuno Patogen Virus
    Imuno Patogen Virus
    Dokumen16 halaman
    Imuno Patogen Virus
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • LMA
    LMA
    Dokumen2 halaman
    LMA
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Status Interna I
    Status Interna I
    Dokumen4 halaman
    Status Interna I
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Kata Pengantar Fix
    Kata Pengantar Fix
    Dokumen2 halaman
    Kata Pengantar Fix
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi Kasus An
    Daftar Isi Kasus An
    Dokumen2 halaman
    Daftar Isi Kasus An
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat
  • Case Anak
    Case Anak
    Dokumen32 halaman
    Case Anak
    Reni Musfika Sari
    Belum ada peringkat