Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

1. Identitas
Program Studi
Nama Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
Jumlah SKS
Semester
Dosen Pengampu

:
:
:
: ____ SKS
:
:

2. Gambaran Umum
Bagian ini berisi deskripsi singkat tentang isi mata kuliah ini, yang memuat:
Capaian pembelajaran program studi yang dibebankan pada mata kuliah ini.
CP program studi yang dibebankan mencakup hard skills (penguasaan
dan/atau keterampilan khusus), serta soft skills (sikap dan/atau keterampilan
umum). Dengan kata lain, di samping hard skill, tiap mata kuliah wajib
mengembangkan minimal satu soft skill sesuai dengan ketentuan Ubaya.
Komentar mengenai mengapa mata kuliah ini penting (dapat dikaitkan
dengan CP dan profil lulusan program studi).
Opsional/tidak wajib: Ringkasan bahan kajian (apa yang akan dipelajari);
posisi mata kuliah ini dalam kurikulum secara keseluruhan, dan gambaran
tentang aktivitas belajar mahasiswa (misalnya tugas utama yang akan
dijalani mahasiswa).

3. Capaian Pembelajaran
Bagian ini memuat:
Capaian pembelajaran (CP) mata kuliah yang merupakan capaian
pembelajaran utama yang tuntas (terselesaikan) saat mahasiswa
menyelesaikan proses pembelajaran pada mata kuliah ini.
CP mata kuliah ini harus secara logis membentuk CP program studi (hard
skill maupun soft skill) yang dibebankan pada mata kuliah (dan ditulis di
poin 2 di atas).
Kemampuan akhir yang diharapkan saat mahasiswa mempelajari masingmasing core units of learning (bahan kajian atau topik pokok). Kemampuan
akhir ini mendukung/membantu mahasiswa (merupakan stepping stones)
untuk mencapai CP mata kuliah di akhir proses pembelajaran pada mata
kuliah ini.
Opsional (tidak wajib): Peta kompetensi, yang merupakan visualisasi dari CP
mata kuliah dan kemampuan akhir yang diharapkan saat mahasiswa
mempelajari masing-masing core units of learning, disarankan untuk
dicantumkan juga pada bagian ini.

4. Prasyarat dan Pengetahuan Awal (Prior Knowledge)


Bagian ini menjelaskan prasyarat, bila ada, untuk mengikuti mata kuliah ini. Dosen
bisa juga mencantumkan pengetahuan atau keterampilan yang dapat membantu
proses belajar dan diasumsikan sudah dikuasai oleh calon peserta kuliah (tidak
diajarkan di mata kuliah ini), meski hal itu bukan prasyarat formal.

5. Unit-Unit Pembelajaran secara Spesifik


Kemampuan Akhir
yang Diharapkan
Tuliskan semua
kemampuan akhir
yang diharapkan
saat mahasiswa
mempelajari masingmasing core units of
learning (bahan
kajian atau topik
pokok).
Satu baris biasanya
memuat hanya satu
kemampuan hard
skill, ditambah soft
skill yang relevan
(bila ada).

Indikator
Tuliskan indikator
penilaian untuk tiap
kemampuan akhir
tersebut. Indikator
penilaian ini dapat
lebih dari satu
indikator untuk
menguji tiap
kemampuan akhir
yang diharapkan.

Bahan Kajian
Tuliskan bahan
kajian atau topik
pokok yang perlu
dipelajari untuk
mencapai
kemampuan akhir
yang diharapkan.

Metode
Pembelajaran
Deskripsikan metode
pembelajaran yang
digunakan (bisa lebih
dari satu metode,
misalnya, ceramah
dan diskusi
kelompok, atau
analisis kasus dan
presentasi, dll.).
Metode yang dipilih
harus secara logis
sesuai dengan CP
mata kuliah (hard
skill maupun soft
skill). Misalnya, jika
mengembangkan
keterampilan
komunikasi, tentu
harus ada metode
diskusi kelompok
atau presentasi lisan.

Waktu
Jumlah
pertemuan
atau minggu
yang
dialokasikan
untuk
membentuk
kemampuan
akhir yang
diharapkan.

Metode Penilaian

Bahan Ajar

Tuliskan tugas atau


aktivitas yang
digunakan untuk
mengukur sejauh
mana mahasiswa
mencapai
kemampuan akhir
yang diharapkan
berdasarkan
indikator penilaian
(misalnya, tes
tertulis, observasi
kegiatan, praktikum,
dll.)

Tuliskan buku, artikel,


website, video, alat
peraga, atau sumbersumber lain yang
perlu dipelajari
mahasiswa untuk
mencapai
kemampuan akhir
yang diharapkan.
Dapat ditulis secara
singkat, dengan
merujuk pada bagian
referensi (poin 7
pada RPS ini).

6. Tugas/Aktivitas dan Penilaian

Tugas/Aktivitas
Kolom ini merupakan
perincian dari Metode
Penilaian yang ditulis di
Tabel Unit Pembelajaran
Spesifik (poin 5 di atas).
Deskripsikan semua
tugas atau aktivitas (tes
tertulis, praktikum, tugas
makalah individual,
presentasi lisan, kuis,
membuat produk, dll.)
yang digunakan untuk
melakukan asesmen dan
penilaian.
Kolom ini dimaksudkan
agar peserta kuliah
memiliki gambaran kasar
yang lengkap mengenai
asesmen pembelajaran
mata kuliah.
Gunakan satu baris (row)
untuk satu tugas atau
aktivitas.

Kemampuan akhir yang


diharapkan atau
dievaluasi
Tuliskan kemampuan akhir
yang hendak dinilai dari
tugas atau aktivitas ini.
Satu tugas atau aktivitas
dapat digunakan untuk
mengukur lebih dari satu
kemampuan akhir, baik
hard skill maupun soft
skills. Sebaliknya, satu
kemampuan akhir dapat
juga diukur dari beberapa
tugas atau aktivitas.

Waktu
Tuliskan
perkiraan pada
minggu ke
berapa tugas
akan
diberikan, dan
waktu
pengerjaan
tugas atau
aktivitas.

Bobot
Persentase
nilai terhadap
nilai akhir
mata kuliah.

Kriteria Penilaian
Untuk tugas/aktivitas
ini, apa yang menjadi
kriteria penilaiannya?
Untuk tugas makalah,
misalnya, dosen dapat
menetapkan kualitas
argumen, keruntutan
alur, dan kerapian
sebagai kriteria
penilaian. Untuk tes
tertulis, ujian, atau kuis
pilihan ganda, dapat
dituliskan Ketepatan
jawaban atau frase
yang sepadan.

Indikator Penilaian
Untuk tiap kriteria, apa indikator
yang menandakan tercapainya
level minimal dari kemampuan
yang diharapkan? Level minimal
ini mengacu pada nilai B (skor
66-72). Sebagai contoh, untuk
kriteria kerapian makalah,
dosen dapat menetapkan
Kesalahan ketik tidak lebih dari
10 kata sebagai salah satu
indikator. Untuk tes tertulis,
indikator dari kriteria Ketepatan
jawaban adalah jumlah atau
persentase jawaban yang benar
(misalnya, 66% jawaban benar).

7. Referensi
Bagian ini memuat keterangan tentang buku, artikel, atau bahan lain yang dijadikan
bahan ajar atau referensi mata kuliah.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)


1. Identitas Mata Kuliah
Program Studi
:
Nama Mata Kuliah
:
Kode Mata Kuliah
:
Jumlah SKS
: ____ SKS
Semester
:
Dosen Pengampu
:
Capaian Pembelajaran mata kuliah :

2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran


Minggu/
pertemuan
Tuliskan
pertemuan
atau minggu
ke berapa
yang
dideskripsikan
(gunakan baris
untuk
mendeskripsikan satu
pertemuan).

Kemampuan Akhir
yang Diharapkan
Tuliskan kemampuan
akhir yang diharapkan
saat mahasiswa
mempelajari masingmasing core units of
learning (bahan kajian
atau topik pokok) yang
dikembangkan pada
pertemuan tersebut.
Satu poin kemampuan
akhir bisa dituliskan di
lebih dari satu baris
(artinya, kemampuan
tersebut memerlukan

Indikator
Tuliskan indikator
penilaian untuk
kemampuan akhir
tersebut. Indikator
penilaian ini dapat
lebih dari satu
indikator untuk
menguji tiap
kemampuan akhir
yang diharapkan
pada tiap
pertemuan.

Topik & Sub


Topik
Tuliskan
bahan kajian
atau topik
pokok dan
sub topik
yang perlu
dipelajari
untuk
mencapai
kemampuan
akhir yang
diharapkan.

Aktivitas dan Strategi


Pembelajaran
Tuliskan skenario atau
strategi yang
menggambarkan aktivitas
mahasiswa (apa yang
harus dilakukan
mahasiswa untuk
mencapai kemampuan
akhir yang diharapkan).
Deskripsi ini dapat dibagi
ke dalam tahap
pembukaan, inti, dan
penutupan pada tiap
pertemuan.

Waktu
Tuliskan waktu
(dalam
menit/jam)
yang
dibutuhkan
mahasiswa
untuk
melakukan
aktivitas atau
skenario dan
strategi
pembelajaran.

Penilaian
Bila ada penilaian pada
pertemuan tersebut,
tuliskan metode penilaian
yang digunakan untuk
mengukur sejauh mana
mahasiswa mencapai
kemampuan akhir yang
diharapkan berdasarkan
indikator penilaian
(misalnya, tes tertulis,
observasi kegiatan,
praktikum, dll.). Bobot
penilaian disarankan
untuk dituliskan juga.

Minggu/
pertemuan

Kemampuan Akhir
yang Diharapkan
lebih dari satu
pertemuan).

Indikator

Topik & Sub


Topik

Aktivitas dan Strategi


Pembelajaran

Waktu

Penilaian

Document History
Mata Kuliah

Kode Mata Kuliah

Semester/SKS

Dibuat oleh

Diperiksa oleh :

Tanggal: DD/MM/YYYY
1.

Tanggal: DD/MM/YYYY

2.

Tanggal: DD/MM/YYYY

Diverifikasi oleh :

Rev.

Tanggal

DD/MM/YYYY

Tanggal: DD/MM/YYYY

Direvisi oleh

Keterangan
Dokumen baru

Anda mungkin juga menyukai